You are on page 1of 1

18 jumat 13 agustus 2021 modern west gresik

METROPOLIS •

Pasien di Gejos Sembuh 100 Persen


kriminalitas

Bupati Minta Isoman siap membantu. Pihaknya


menyiapkan tempat tidur.
Manfaatkan RSL Gejos ’’Kami sudah tambah tempat
tidur dan fasilitas di RSL lengkap.
GRESIK, Jawa Pos – Kasus Masyarakat yang isoman diha­
aktif di Gresik dalam seminggu rapkan pindah ke Gejos agar bisa
terakhir mengalami penurunan lebih terpantau,” ujar Yani.
SATPOLAIR POLRES GRESIK FOR JAWA POS
drastis. Kemarin (12/8) kasus Kabar gembira juga disampai­
ANTIK: Dua guci antik yang diduga peninggalan Dinasti Ming. aktif tinggal 938 orang. Di balik kan Kepala Dinas Kesehatan
itu, capaian kesembuhan di Gresik Syaifudin Ghozali. Dia
Rumah Sakit Lapangan (RSL) mengungkapkan, bukan hanya
Tangkap Nelayan, Gelora Joko Samudro (Gejos) pasien RSL Gejos yang sembuh
mencapai 100 persen tanpa 100 persen atau 370 orang. Kasus
Temukan Guci Kuno kasus meninggal. Covid-19 di Gresik saat ini, lanjut
Bupati Fandi Akhmad Yani dia, juga mulai menurun. Bed
GRESIK, Jawa Pos – Satpolair Polres Gresik me­nyampaikan hal itu saat occupancy ratio (BOR) atau
mengamankan delapan orang nelayan asal mengikuti rapat evaluasi pem­ tingkat keterisian tempat tidur
Lamongan. Mereka kedapatan melakukan aktivitas ber­lakuan pembatasan kegiatan
Galih Wicaksono/Jawa Pos
di rumah sakit turun hingga
tangkap ikan ilegal dengan menggunakan cantrang KOORDINASI: Bupati Fandi Akhmad Yani saat memimpin rapat evaluasi PPKM darurat kemarin.
masyarakat (PPKM) darurat tinggal 35,98 persen.
di kawasan perairan Pulau Bawean. Aksi mereka di Ruang Grahita Eka Praja masih menjalani isolasi mandiri ’’Sampai saat ini, masih banyak spesialis, oksigen yang tak ’’Posisi kita saat ini hampir
berakhir di kawasan perairan Dusun Tanjung Anyar, kemarin pagi. Menurut data, (isoman) di rumah. pasien yang melakukan isolasi terbatas, obat-obatan yang mendekati zona oranye. Di
Desa Lebak, Kecamatan Sangkapura, 14 Juni lalu. 370 pasien yang dirawat di RSL Berdasar data, kasus Covid-19 mandiri. Saya berharap Kades lengkap, dan konsumsi tiga kali rumah sakit lapangan, banyak
Menariknya, selain barang bukti peralatan Gejos di­nya­takan sembuh aktif yang tercatat pada 3–9 membantu relawan nakes untuk sehari,” ucap Yani, sapaan tempat tidur yang kosong dan
cantrang dan ikan hasil tangkapan, polisi dibantu dalam bebe­rapa hari terakhir. Agusus 2021 sebanyak 938 mengarahkan pasien yang Bupati Fandi Akhmad Yani. hanya 30 orang yang tengah
warga sekitar sempat menemukan dua buah guci di Namun, bupati berusia 36 orang. Yang dirawat di semua isoman agar mau isolasi terpusat Untuk penjemputan dan dirawat di sana,” tutur mantan
kapal nelayan asal Lamongan tersebut. Dua buah tahun itu me­nya­yangkan rumah sakit 200–250 orang dan di Gelora Joko Samudro. pengantaran pasien ke Gejos, kepala Puskesmas Bungah
guci itu diduga mempunyai nilai sejarah lantaran karena banyak pa­sien yang yang isoman 500–600 orang. Fasilitasnya lengkap. Ada dokter semua posko darurat di Gresik itu. (son/c7/diq)
ditengarai merupakan peninggalan Dinasti Ming.
Polisi menyatakan, saat ini proses untuk
penyalahgunaan penggunaan cantrang terus
berlangsung dengan perlengkapan berkas P21.
Hanya, pihak kepolisian mengalami kesulitan ketika
Percepat Vaksinasi Gotong Royong agar Industri Kembali Normal
hendak meminta dua guci tersebut yang saat GRESIK, Jawa Pos – Gresik
penangkapan sempat diamankan warga. men­jadi salah satu daerah dengan
’’Kami sudah menghubungi yang bersangkutan (S) industri besar di Jawa Timur
untuk menyerahkan barang bukti yang akan diproses maupun skala nasional. Atas
(dua guci), tapi S terus berkelit,’’ ujar Kanitsatpolair alasan itu, program vaksinasi
Polres Gresik Pulau Bawean Bripka Sodiq Susanto gotong royong (VGR) terus diper­ UNTUK
saat dikonfirmasi kemarin (12/8). (yog/c12/diq) cepat agar kegiatan di sektor in­dustri KARYAWAN:
bisa segera kembali normal. Menteri
Sejak kemarin pagi hingga Perindustrian
hukum besok, PT Smelting menggelar Agus Gumiwang
Kartasasmita
vaksinasi gotong royong untuk
Dianiaya setelah Sampaikan 1.700 karyawan dan keluar­ga­nya,
subkontraktor, serta warga sekitar
(kanan) dan
Gubernur Jatim
Khofifah Indar
Hasil Keputusan Yayasan ring 1. Pada hari pertama kemarin,
terdapat 775 peserta vaksinasi.
Parawansa
meninjau
GRESIK, Jawa Pos – Kasus kekerasan di wilayah hukum Menteri Perindustrian Agus pelaksanaan
Kabupaten Gresik kembali terjadi. Hal itu menimpa Gumiwang Kartasasmita, vaksinasi gotong
pengurus Yayasan Ushulul Hikmah Al Ibrahimi Manyar, Gubernur Jatim Khofifah Indar royong kemarin.
Gresik. Dualisme kepengurusan yayasan ditengarai Parawansa, Presiden Direktur
menjadi alasan penganiayaan oleh pelaku. PT Freeport Indonesia Tony
Peristiwa itu bermula saat korban Muhammad Wenas, Direktur Utama Dwi
Tubashofiyur Rohman mendatangi Madrasah Aliyah Satrio, Dirut PT Smelting Hide­
(MA) Al Ibrahimi pada Kamis (5/8). Dia bersama ya Sato, Bupati Fandi Akhmad
pengurus sekolah berencana menggelar rapat internal. Yani, serta sejumlah pejabat Galih Wicaksono/Jawa Pos

Sekaligus menyerahkan surat pemberhentian yang meninjau pelaksanaan VGR di industri tetap bisa produktif, tapi ini sebagai energi. Sehingga sahaan pemilik izin ope­rasional Khofifah Indar Parawansa me­
ditujukan kepada Kepala Sekolah Mohammad Said. PT Smelting. Sebelum melihat tetap tidak mengesampingkan protokol untuk menuju itu dan mobilitas kegiatan industri nyatakan, saat melihat oksigen
’’Keputusan tersebut telah disepakati bersama oleh pelaksanaan vaksinasi, rom­ kesehatan masyarakat. sedang disiapkan,’’ tutur pria (IOMKI) di Jawa Timur, hanya di PT Linde, terdapat 50 ton
pengurus yayasan dengan berbagai pertimbangan. bongan tersebut mengunjungi Mantan menteri sosial periode kelahiran Jakarta 1969 itu. sedikit yang melaporkan perkem­ ok­­sigen yang akan didistri­bu­
Yang bersangkutan pun sudah legawa,’’ ungkap Rohman PT Linde yang juga berada di 2018 itu berharap kegiatan Selain soal vaksinasi, Agus bangan Covid di perusahaan. sikan ke layanan medis di seluruh
yang juga menjabat wakil ketua yayasan tersebut. ka­wasan itu. Agus ingin melihat industri, terutama di Jawa Timur, mengingatkan kepada perusa­ ’’Saya ingatkan sekali lagi, Jawa Timur. Untuk kebutuhan
Nah, tanpa diduga, keputusan itu malah membuat ke­tersediaan oksigen untuk me­ bisa kembali normal. Sebab, haan yang tersebar di seluruh masih banyak pemilik IOMKI oksigen konsentrator di beberapa
mantan pengurus yayasan Khoirul Atho’ naik pitam. nyuplai wilayah Jawa Timur. Jawa Timur merupakan salah Jawa Timur. Kementerian Per­ yang tidak lapor. Padahal, dalam daerah, dia mengaku segera
Seketika dia melayangkan bogem mentah ke wajah Dalam kesempatan itu, Agus satu daerah dengan industri in­dustrian, ucap dia, sudah me­ SE itu, ada sanksi dibekukan hing­ mendapat dukungan. ’’Terkait
Rohman. Padahal, pria 49 tahun itu adalah paman menyatakan, program vaksinasi terbesar serta sangat ber­ nge­luarkan surat edaran (SE) ga pencabutan izin. Pela­poran perusahaan yang tidak lapor
korban. Atho’ juga memukul putri korban yang tersebut menjadi penting untuk kontribusi untuk nasional. tentang pelaporan Covid di Covid ini bersifat wajib se­tiap itu, kami segera kirimi surat pang­
masih berusia 2 tahun sehingga mengalami luka ke depan. Terutama dalam kon­ ’’Ke depan kita semua bisa perusahaan. Namun, me­nu­rut Selasa dan Jumat,’’ tegasnya. gilan untuk semua peru­sahaan,’’
lebam pada bagian mata. (yog/c7/diq) teks industrial. Dia ingin sektor memulai dengan melihat Covid catatannya, di antara 4.500 peru­ Sementara itu, Gubernur ujarnya. (son/c12/­diq)

Bawakan Konser Penuh Energi Positif


ADA banyak kegiatan yang bisa dilakukan
di rumah saat PPKM. Salah satunya adalah
menonton konser virtual dan menari
bersama boyband favorit. Yaps! SuperM
baru saja menggelar Prudential x SuperM
We DO Virtual Concert & Fan Meet. Konser
itu merupakan bagian dari kampanye
’’We DO Well Together’’ yang dibuka
dengan rilisnya musik video SuperM
Let’s Hear
’’We DO’’ pada 9 April 2021.
Konser virtual dan jumpa fans kali ini menjadi
from Lucky
platform yang menyatukan penggemar untuk
bersenang-senang, terutama pada masa
Fans!
pandemi yang serba terbatas. SuperM
mengajak para penggemar dari seluruh dunia sendiri tidak bisa hadir karena sedang ’’WAKTU lihat notifikasi lomba bikin
untuk menari bersama mengikuti irama. dalam karantina mandiri sesuai protokol video kreatif, aku memutuskan untuk mendaftar.
Sebab, bergerak dapat menghasilkan hormon kesehatan, setelah Xiumin EXO dinyatakan Aku sendiri bikin dua video di TikTok dan Instagram.
endorfin yang berperan penting dalam positif Covid pada 5 Agustus lalu. Konsepnya seolah-olah lagi video call bareng Mark
meningkatkan imunitas tubuh. Meski ada yang tidak bisa hadir, beruntung dan aku cover lagunya. Awalnya pesimistis karena
Konser yang digelar 7 Agustus 2021 itu penggemar masih dapat melihat ketujuh banyak video yang bagus dan kreatif. Di hari pengumuman,
menyatukan total 4.400 penggemar dari 11 member melalui penampilan pre-recorded aku baru cek pukul 23.00 dan baru sadar kalau menang.
negara di Asia. Ada Indonesia, Kamboja, stage. Dalam penampilan tersebut, Kai Aku sampai gemetar waktu tahu dari Indonesia cuma
Hongkong, Laos, Malaysia, Myanmar, Filipina, ikut tampil dan menari secara langsung aku yang berkesempatan ngobrol bareng SuperM.
Taiwan, Thailand, Singapura, dan Vietnam. dengan keempat member lainnya. Sementara Senang banget dan nggak nyangka.
Penggemar bisa mendapatkan tiket konser itu, penampilan Baekhyun dan Taemin Ketika disuruh mengumpulkan pertanyaan, aku
secara gratis melalui challenge menarik dan bisa dinikmati melalui layar video backdrop. sempat berpikir lama karena nggak mau menyia-
fun dengan menyebarkan pentingnya menjaga Konser diawali dengan sesi jumpa fans secara nyiakan kesempatan. Akhirnya, aku memutuskan
kesehatan fisik dan mental selama di rumah. live. Enam lucky fans, termasuk dari Indonesia, untuk bertanya tentang mimpiku, bagaimana aku
Boyband yang debut pada 2019 itu terdiri berkesempatan menikmati pengalaman sempat pesimistis dalam mencapai mimpiku menjadi
atas Taemin SHINee, Baekhyun dan Kai ngobrol langsung dengan member SuperM. penyanyi dan dokter. Jujur, aku
EXO, Taeyong dan Mark NCT, serta Lucas Setelah puas mengobrol dengan para member, tersentuh mendengar jawaban Kezhiiki Diaz
dan Ten WayV sekaligus NCT. Sayang, acara virtual dilanjutkan dengan penampilan mereka. Apa yang mereka Marthe
hanya empat member, yakni Taeyong, lagu hit SuperM seperti 100, One (Monster lontarkan makin memotivasiku Rizmattu
Mark, Lucas, dan Ten, yang bisa hadir & Infinity), Wish You Were Here, dan With untuk menggapai mimpi. Aku Universitas
dalam virtual fan meeting tersebut. Sebab, You. Terakhir, lagu We DO yang dibawakan rasa semua yang mendengarnya Islam
Baekhyun dan Taemin sedang menjalani dengan energik menjadi penutup konser pun akan ikut termotivasi. Indonesia
wajib militer mulai Mei tahun ini. Kai yang berkesan. (elv/c12/lai) FOTO�FOTO: ELLEN/ZETIZEN TEAM
Fighting!” (elv/c12/lai) (UII)

You might also like