You are on page 1of 9

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL KESEHATAN MASYARAKAT


Jalan H.R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Jakarta 12950
Telepon (021) 5201590 (Hunting)

Nomor : KS.02.03/B.VI/1427/2023 28 September 2023


Lampiran : Delapan lembar
Hal : Undangan Rapat Tindak Lanjut Usulan Alat Kesehatan
Di Puskesmas, Pustu, dan Posyandu

Yth. Daftar Terlampir


di Tempat

Menindaklanjuti surat Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat Nomor


YP.01.01/B.VI/1252/2023 tanggal 28 Agustus 2023 Hal Pemberitahuan Tindak Lanjut Pengusulan
Pemenuhan Alat Kesehatan di Puskesmas, Pustu, dan Posyandu, dalam rangka pemenuhan alat
kesehatan untuk penguatan layanan primer di Puskesmas, Pustu dan Posyandu Posyandu yang
direncanakan akan dipenuhi melalui mekanisme Bantuan Pemerintah, bersama ini kami mengundang
Bapak/Ibu atau menugaskan pejabat fungsional kompeten untuk menghadiri rapat tindak lanjut usulan
pemenuhan alat kesehatan tersebut yang akan dilaksanakan secara daring pada:

Hari, tanggal : Sabtu, 30 September 2023


Waktu : Pukul 08.00-12.00 WIB
Media : Zoom Meeting melalui link: https://link.kemkes.go.id/TLusulanalkes
ID Meeting: 869 0991 9561
Passcode : 654321
Agenda : 1. Update kabupaten/kota yang telah mengusulkan proposal alat kesehatan
2. Update proses desk usulan dengan kabupaten/kota
3. Upaya percepatan penyampaian dokumen usulan

Sebagai Informasi dapat kami sampaikan bahwa Kementerian Kesehatan tidak memungut biaya
apapun atas pelayanan yang diberikan, dan untuk menjaga integritas maka diharapkan tidak
menyampaikan pemberian dalam bentuk apapun kepada pejabat/pegawai Kementerian Kesehatan.
Mengingat terbatasnya waktu dan pentingnya acara dimohon untuk hadir tepat waktu. Informasi
lebih lanjut dapat menghubungi Sdri Khairunnisa (081287070365).

Demikian, terima kasih atas perhatian dan kerja samanya.

Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat,

dr. Nida Rohmawati, MPH


NIP 197208182000122001

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Lampiran Surat Undangan
Nomor : KS.02.03/B.VI/1427/2023
Tanggal : 28 September 2023

TATA TERTIB RAPAT

1. Peserta Pusat, Dinas Kesehatan Provinsi, dan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota mengikuti
melalui Zoom Meeting:
https://us02web.zoom.us/j/86909919561?pwd=M0RVTlN0S2Q1R1FkcDRwSHlEUkFsUT09
2. Peserta Puskesmas mengikuti rapat melalui Youtube Direktorat Tata Kelola Kesehatan
Masyarakat: https://youtube.com/live/hvyxqcLMppY?feature=share
3. Peserta Zoom Meeting agar menggunakan nama dengan format: Instansi_Nama (contoh:
Kab. Bantul_Sari, Kemenkes_Nisa).
4. Peserta mengisi daftar hadir melalui link https://link.kemkes.go.id/TLusulanalkes (link akan dishare
di kolom chat zoom).
5. Selama pemaparan materi, dimohon agar peserta menonaktifkan audio (kondisi mute).
6. Dalam sesi diskusi, peserta dapat mengajukan pertanyaan/tanggapan dengan cara memberikan
tanda “Raise Hand” atau menuliskan di kolom chat.
7. Materi akan dibagikan pada link https://link.kemkes.go.id/TLusulanalkes
8. Jika memungkinkan agar menyalakan video.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
DAFTAR PEJABAT/PEGAWAI YANG DIUNDANG

Daerah
1. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Provinsi
2. Seluruh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota
a. 445 Dinas kesehatan kabupaten/kota yang sudah menyampaikan proposal
b. 69 Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota belum menyampaikan proposal per tanggal 26 September
2023 jam 08.00 WIB
No Provinsi Kabupaten/Kota
1 Aceh Kab. Aceh Tenggara
2 Aceh Kab. Aceh Tengah
3 Aceh Kab. Gayo Lues
4 Aceh Kab. Nagan Raya
5 Aceh Kab. Aceh Jaya
6 Aceh Kota Lhokseumawe
7 Bengkulu Kab. Rejang Lebong
8 Bengkulu Kab. Bengkulu Selatan
9 Gorontalo Kab. Boalemo
10 Gorontalo Kab. Gorontalo
11 Gorontalo Kab. Pahuwato
12 Gorontalo Kab. Gorontalo Utara
13 Gorontalo Kota Gorontalo
14 Jambi Kab. Kerinci
15 Jambi Kab. Sarolangun
16 Jambi Kab. Muaro Jambi
17 Jambi Kab. Tanjung Jabung Timur
18 Jambi Kota Jambi
19 Jawa Barat Kab. Kuningan
20 Jawa Barat Kab. Cirebon
21 Jawa Barat Kab. Subang
22 Jawa Barat Kab. Bekasi
23 Jawa Barat Kota Bandung
24 Jawa Barat Kota Cimahi
25 Jawa Barat Kota Tasikmalaya
26 Jawa Tengah Kab. Magelang
27 Jawa Timur Kab. Bojonegoro
28 Jawa Timur Kab. Bangkalan
29 Jawa Timur Kota Surabaya
30 Kalimantan Barat Kab. Sanggau
31 Kalimantan Tengah Kab. Lamandau
32 Kalimantan Tengah Kab. Barito Timur
33 Kalimantan Timur Kab. Paser
34 Kalimantan Timur Kab. Kutai Barat
35 Kalimantan Timur Kab. Kutai Kartanegara
36 Kalimantan Timur Kab. Kutai Timur
37 Kalimantan Timur Kab. Berau
38 Kalimantan Utara Kab. Malinau
39 Kepulauan Riau Kota Batam
40 Lampung Kab. Lampung Utara
41 Lampung Kab. Tulang Bawang
42 Lampung Kab. Pesisir Barat
43 Maluku Kab. Seram Bagian Barat

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
44 Maluku Utara Kab. Kepulauan Sula
45 Nusa Tenggara Barat Kab. Dompu
46 Papua Kab. Kep. Yapen
47 Papua Kab. Biak Numfor
48 Papua Kab. Sarmi
49 Papua Kab. Keerom
50 Papua Kab. Waropen
51 Papua Kab. Mamberamo Raya
52 Papua Barat Kab. Teluk Bintuni
53 Papua Barat Kab. Manokwari Selatan
54 Papua Barat Kab. Pegunungan Arfak
55 Papua Barat Daya Kab. Sorong
56 Papua Pegunungan Kab. Tolikara
57 Papua Selatan Kab. Asmat
58 Papua Tengah Kab. Nabire
59 Papua Tengah Kab. Puncak Jaya
60 Papua Tengah Kab. Puncak
61 Papua Tengah Kab. Dogiyai
62 Papua Tengah Kab. Intan Jaya
63 Riau Kab. Pelalawan
64 Riau Kota Pekanbaru
65 Sulawesi Tengah Kab. Banggai Kepulauan
66 Sulawesi Tenggara Kab. Buton Tengah
67 Sulawesi Tenggara Kab. Buton Selatan
68 Sumatera Utara Kab. Padang Lawas Utara
69 Sumatera Utara Kota Padangsidimpuan

3. Seluruh Kepala Puskesmas

Pusat
4. Direktur Kesehatan dan Gizi Masyarakat, Kementerian PPN/Bappenas
5. Direktur Perencanaan Pendanaan Pembangunan, Kementerian PPN/Bappenas
6. Direktur Pendanaan Multilateral, Kementerian PPN/Bappenas
7. Direktur Pengelolaan Risiko Keuangan Negara, DJKN, Kementerian Keuangan
8. Direktur Pengelolaan Pinjaman dan Hibah Luar Negeri, Kementerian Keuangan
9. Direktur Pelaksanaan Anggaran, Kementerian Keuangan
10. Direktur Akutansi dan Pelaporan Keuangan, Kementerian Keuangan
11. Direktur Perumusan Kebijakan Kekayaan Negara, Kementerian Keuangan
12. Direktur Perencanaan, Monitoring dan Evaluasi Pengadaan, Lembaga Kebijakan Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah
13. Sekretaris Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat
14. Plt. Direktur Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
15. Inspektur II
16. Direktur Fasilitas Pelayanan Kesehatan
17. Kepala Pusat Kebijakan Upaya Kesehatan
18. Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa
19. Kepala Biro Perencanaan dan Anggaran
20. Kepala Biro Keuangan dan BMN
21. Ketua Asosiasi Dinas Kesehatan
22. PMO Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
23. Plt. Kasubbag Administrasi Umum Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
24. Ketua Tim Kerja Pusat Kesehatan Masyarakat
25. Ketua Tim Kerja Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
26. Ketua Tim Kerja Laboratorium Kesehatan Masyarakat
27. Tim Pembina Wilayah Pelaksanaan Transformasi Layanan Primer di Lingkungan Direktorat Jenderal
Kesehatan Masyarakat
28. Tim Verifikasi/Desk SOPHI dan INPULS di Lingkungan Kementerian Kesehatan
No Nama Unit Kerja
1 Husni Aulia Biro Keuangan dan BMN
2 Riki Arli Biro Keuangan dan BMN
3 Chairul Nanda Biro Keuangan dan BMN
4 Muhammad Iqbal Jamaludin Biro Keuangan dan BMN
5 Atika Dwi Reysita Biro Keuangan dan BMN
6 Elvira Chandra Rahmadewi Biro Keuangan dan BMN
7 Rofiah Nafiah Biro Keuangan dan BMN
8 Parikesit Mardianto, Se, Mm Biro Keuangan dan BMN
9 Harisya Amran Biro Keuangan dan BMN
10 Sri Wahyuni, Se Biro Keuangan dan BMN
11 Kusuma Anis Alhakim, Amd Biro Keuangan dan BMN
12 R. Yus Suprayogi Biro Keuangan dan BMN
13 Kartika, Skm, Miph Biro Perencanaan dan Anggaran
14 Ovita Vitrisia, S.Pd, M.Ed Biro Perencanaan dan Anggaran
15 Herlina, Skm Biro Perencanaan dan Anggaran
16 Arief Maulana, S.Ked, Mkm Biro Perencanaan dan Anggaran
17 Praba Kendistiyawan Biro Perencanaan dan Anggaran
18 Agung Triyono Biro Perencanaan dan Anggaran
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
19 Syafrudin Wibowo, St
Kesehatan
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
20 January Dwidasa Winiyoga, S.Tr.Tem Kesehatan
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
21 Annisa Hanan, St
Kesehatan
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
22 Raih Rona Althof, St
Kesehatan
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
23 Ayuti Haqqi Aliyan, S.Farm, Apt Kesehatan
Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat
24 Apt, Abdul Kholik Aziz, S.Farm.
Kesehatan
25 Nur Hairunisa, Skm, Mkm Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
26 Dr. Ferdinandus Ferry Kandauw Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
27 Elizabeth Sa Pang Sampelino, St., Mm. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
28 Hendrik Permana, Skm., Mkkk. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
29 Munir Wahyudi, Se., Mm. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
30 Drg. Ernawati Roeslie, Mkm. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
31 Dr. Tri Suwarni Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
32 Samuel Situmorang, Se, M.Si. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
33 Mark William Jayalaksana, S.Ars. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
34 Yesi Suciati, S.Si. Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
35 Drg. Rina Harini Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
36 Yori Kemala. Skm Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
37 Kathrin, S.St Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan
38 Fajrianto, Skm Direktorat Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak
39 Dwi Octa Amalia, Skm Direktorat Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak
40 Dian Perwitasari, Skm, M.Biomed Direktorat Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak
41 Henny Fatmawati, Skm Direktorat Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak
42 Ns. Aswardi, S.Kep.,M.Kep Direktorat Pencegahan dan Pengendalian PTM
43 Bayu Wijayanto Direktorat Kesehatan Jiwa

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
44 Dony Abdullah, Skm Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
45 Ranni Sidebang, Se Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
46 Nia Priyatiningsih, Skm., M.K.M. Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
47 Anita, S.Km Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
48 Firda Amalia Permana, S.A Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
49 Tri Anggun Prihanti, Skm Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
50 Dr. Yuslely Usman, M.Kes Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
51 Ben Fauzi Ramadhan, Skm, Mkm Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
52 Postan Andreas Juniater, Se Tim Kerja Anggaran Dan Phln, Setditjen Kesmas
53 Yusi Narulita, Skm, Miph.Mhm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
54 Iman Surahman, Skm, Mkm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
55 Sri Wahyuni Ikawati, Se Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
56 Yulidawati Yusuf, Se., M.Ak. Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
57 Hadisya Tiara Putri, S.E, Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
58 Sri Lestari Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
59 Agustina Darmayanti, Se., M.Ak. Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
60 Shanty Rosya, Se Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
61 Ari Prasetiani, S.Pd Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
62 Danti Kamalia Sari, Sh, M.H. Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
63 Bagus Satrio Utomo, S.Kom, Mkm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
64 Ema Puspita Wulandari, S.Sos, M.K.M Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
65 Imawati Warastuti, S.T.P, Mkm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
66 Ari Rabiwaldhy, Sh, M.H.Kes Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
67 Nurkhalida, Skm, M.K.M Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
68 Dr. Victorino, M.K.M Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
69 Achmad Prihatna, Sh, Skm, Mkm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
70 Wina Setiany, Skm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
71 Dr. Ari Rachmawati Ismaya Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
72 Budiman Budiana, S.Kom, Mm Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
73 Merlinda Yanthy, S.Stat Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
74 Rahmawati, Skm, Mph Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
75 Sri Hasti Sekretariat Direktorat Jenderal Kesmas
76 Jaeni, Skm Dit Promkes dan Pemberdayaan Masyarakat
77 Wiji Astuti, S.Sos Dit Promkes dan Pemberdayaan Masyarakat
78 Dwi Adi Maryandi, Skm Mph Dit Promkes dan Pemberdayaan Masyarakat
79 Woro Sandra Aryani, Skm, Mkm Dit Promkes dan Pemberdayaan Masyarakat
80 Resti Sintya Ervina, S. Komp, M.K.M Dit. Kesehatan Usia Produktif dan Lansia
81 Fitria Amiria Zahra, S.E. Dit. Kesehatan Usia Produktif dan Lansia
82 Cahyaningrum K H, Skm Dit. Kesehatan Usia Produktif dan Lansia
83 Meda Permana, S.Sos, M.Si Dit. Kesehatan Usia Produktif dan Lansia
84 Sutaryanto, Sp, Mkm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
85 Albert Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
86 Maylan Wulandari, Sst, M.K.M Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
87 Khairunnisa Nurulfirdausi, S.Si Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
88 Ratih Qumara Dewi Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
89 Ellya Zalfa Zahirah Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
90 Yuristiawan Khairul Muslim, Skm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
91 Dr. Krisna Nur Andriana Pangesti, M.Sc, Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
Ph.D
92 Dr. Fembriana Syarifah, M.Ec.Dev, M.A Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
93 Rianingsih, Skm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
94 Ely Hujjatul Fikriyah, S.Stat Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
95 Dr. Hariadi Wisnu Wardana Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
96 Windy Oktavina, Skm, M.Kes Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
97 Toto Haryanto, S.Kom Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
98 Arief Febriano Pandhu H, S.Tr.Battra Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
99 Paulina Hutapea, Skm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
100 Catur Mei Astuti, Skm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
101 Irma Kurnia Sari Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
102 Cempaka Rini, Skm, Mkm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
103 Dr. Juzi Delianna, M.Epid Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
104 Dr. Ivonne Kusumaningtias, Mkm Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
105 Andri Mursita, Skm, M.Epid Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
106 Dr. Ir. Chandra Rudyanto, Mph Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
107 Dr. Imelda, Mph Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat

Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat,

dr. Nida Rohmawati, MPH


NIP 197208182000122001

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
RAPAT TINDAK LANJUT USULAN ALAT KESEHATAN
DI PUSKESMAS, PUSTU, DAN POSYANDU

A. LATAR BELAKANG
Kementerian Kesehatan telah melakukan transformasi sistem kesehatan melalui 6 pilar, salah
satunya yaitu pilar pertama transformasi layanan primer. Transformasi dilakukan terhadap layanan
primer yang terdiri dari 300.000 Posyandu di tingkat dusun/RT/RW, 85.000 Puskesmas
Pembantu/Poskesdes/Polindes di tingkat desa/kelurahan dan 10.374 Puskesmas di tingkat
kecamatan. Transformasi layanan kesehatan primer bertujuan untuk meningkatkan akses dan
kualitas pelayanan kesehatan primer, termasuk memastikan ketersediaan sarana, prasarana, alat
kesehatan.
Salah satu kendala terbesar dalam pelayanan kesehatan primer selama ini adalah masih
minimnya ketersediaan alat-alat kesehatan di Puskesmas, Puskesmas Pembantu dan Posyandu.
Hasil pemetaan melalui Aplikasi Sarana, Prasarana, dan Alat Kesehatan (ASPAK) Puskesmas
menunjukkan bahwa ketersediaan alat kesehatan sesuai standar belum dapat terpenuhi secara
merata di semua Puskesmas. Hanya 51,35% Puskesmas yang memiliki alat kesehatan sesuai
standar.
Keterbatasan sumber daya dan pembiayaan terutama di sisi pemerintah daerah memerlukan
terobosan yang efektif dan dapat dilaksanakan dalam waktu yang tidak terlalu lama. Atas dasar
pertimbangan tersebut, Kementerian Kesehatan berinisiatif untuk mengembangkan program
percepatan penguatan layanan kesehatan primer dengan memanfaatkan sumber pendanaan luar
negeri dalam rangka menciptakan penduduk yang sehat, produktif, mandiri dan berkeadilan, melalui
mekanisme Bantuan Pemerintah proyek Strengthening of Primary Healthcare in Indonesia (SOPHI),
yang akan didistribusikan secara bertahap tahun 2024-2028.

B. TUJUAN
1. Update perkembangan usulan proposal alat kesehatan.
2. Sosialisasi upaya percepatan penyampaian dokumen usulan.

C. OUTPUT
1. Seluruh kabupaten/kota menyampaikan usulan proposal alat kesehatan secara lengkap dan
benar.
2. Tersusunnya jumlah dan jenis alat kesehatan yang akan diusulkan.

D. AGENDA/POIN PEMBAHASAN
1. Update kabupaten/kota yang telah mengusulkan proposal alat kesehatan.
2. Update proses desk usulan dengan kabupaten/kota
3. Penyampaian mekanisme pengusulan alat kesehatan bagi kabupaten/kota yang belum
mengusulkan.

E. METODE PELAKSANAAN

Kegiatan akan dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting dan Youtube Direktorat Tata Kelola
Kesehatan Masyarakat. Link Zoom Meeting dan Youtube https://link.kemkes.go.id/TLusulanalkes
Yang akan dilaksanakan pada:
Hari, tanggal : Sabtu, 30 September 2023
Waktu : Pukul 08.00-11.00 WIB

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Rapat akan diawali dengan pembukaan oleh Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat,
dilanjutkan dengan paparan pengantar pertemuan dan penyampaian update usulan alat kesehatan
oleh Ketua Tim Kerja Puskesmas, dan kemudian diskusi dan tanya jawab dengan peserta sehingga
diperoleh kesepakatan dan rencana tindak lanjut.

F. JADWAL PELAKSANAAN
Waktu Agenda Pembicara
07.30 - 08.00 Registrasi peserta Panitia
08.00 - 08.15 Pengantar: Overview proses desk usulan alat Ketua Tim Kerja Puskesmas
kesehatan
08.15 - 08.30  Pembukaan dan arahan Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan
 Paparan Kebijakan pemenuhan alat Masyarakat
kesehatan melalui proyek SOPHI dan
penyampaian update perkembangan
usulan alat kesehatan
08.30 - 09.00 Diskusi Moderator
09.00 – 11.00 Break Out Room: Seluruh peserta
1. Kabupaten/kota yang belum memberikan
usulan
2. Kabupaten/kota yang sudah desk, belum
selesai pernaikan
3. Kabupaten/kota yang belum desk
4. Kabupaten/kota yang sudah desk dan
sudah selesai perbaikan
11.00 - 12.00 Kesimpulan, Rencana Tindak Lanjut dan Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan
Penutupan Masyarakat

Plt. Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat,

dr. Nida Rohmawati, MPH


NIP 197208182000122001

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

You might also like