You are on page 1of 43
BUPATI BIMA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PENGUMUMAN NOMOR : 871/ [5 /07.2 TAHUN 2023 TENTANG PELAKSANAAN SELEKSI PENGADAAN PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA FORMASI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BIMA TAHUN ANGGARAN 2023 Bismillaahirrahmaanirrahiim. Assalamu‘alaikum Warahmatuliahi Wabarakaatuh. Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 546 Tahun 2023 tanggal 20 Juli 2023 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2023, Pemerintah Kabupaten Bima membuka kesempatan kepada seluruh Warga Negara Republik Indonesia yang berminat menjadi Pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) Formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bima Tahun Anggaran 2023, dengan ketentuan sebagai berikut: A. PENETAPAN KEBUTUHAN FORMASI DAN JENIS JABATAN 1. Jumlah kebutuhan formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bima Tahun Anggaran 2023 sejumlah 2.985 (dua ribu Sembilan ratus delapan puluh lima), dengan perincian sebagai berikut : a. Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) No. Jenis Jabatan Jumlah Formasi 1, | Jabatan Fungsional Guru fe 2.187 : 2. |Jabatan Fungsional Kesehatan __ 587 | Jabatan Fungsional Tenaga $|texnis | Jumiah 2.985 2. Rincian kebutuhan formasi jabatanV, kualifikasi pendidikan dan unit penempatan /lokasi formasi sesuai dengan Keputusan Bupati Bima Nomor 188.45/298/07.2 Tahun 2023 Tanggal 24 Agustus 2023 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bima Tahun Anggaran 2023 sebagaimana tercantum dalam lampiran I pengumuman ini. 3B. KETENTUAN DAN PERSYARATAN 1. PERSYARATAN UMUM 1) Warga Negara Indonesia (WIND; 2) Batas Usia untuk Jabatan PPPK Guru paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 57 (lima puluh tujuh) tahun pada saat mendaftar; 3) Batas Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 1 (satu) tahun sebelum batas usia pensiun pada jabatan yang akan dilamar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan pada saat mendaftar; 4) Usia pelamar ditentukan berdasarkan tanggal kelahiran yang tercantum pada ijazah yang digunakan sebagai dasar untuk pelamaran; 5) Tidak pernah dipidana dengan pidane penjara berdasarken putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; 6) Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai CPNS, PNS, PPPK, Prajurit ‘TNE, Anggota POLRI, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai Pegawai Swasta; 7) Tidak berkedudukan sebagai CPNS, PNS, PPK, Prajurit TNI, Anggota POLRI; 8) Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik pralctis; 9) Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar; Memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikasi keahlian tertentu yang masih berlaku dari lembaga profesi yang berwenang untuk jabatan yang mempersyaratkan; Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamer; 12) Tidak pernah melakukan dan/atau terlibat tindakan pelanggaran seleksi dalam 3 (tiga) periode seleksi calon ASN sebelumnya; ‘Tidak berstatus sebagai peserta lulus seleksi calon ASN yang sedang dalam proses pengusulan penetapan NIP/NI PPK; dan. Memiliki pengalaman terkait dengan bidang tugas jabatan yang dilamar. 10) 14 13) 14) 2. KETENTUAN/KATEGORI PELAMAR DAN PERSYARATAN KHUSUS SELEKSI PPPK UNTUK JABATAN FUNGSIONAL GURU 1) Jenis penetapan kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk Jabatan Fungsional (JF) Guru ‘Tahun Anggaran 2023 meliputi : a. Formasi Kebutuhan Khusus; dan b. Formasi Kebutuhan Umum. 2) Kriteria pelamar pada formasi kebutuhan khusus meliputi : a. Pelamar Prioritas (P-1); b. Pelamar dari Tenaga Eks THK-I; dan c. Pelamar dari Guru Non ASN di Sekolah Negeri. 3) Pelamar Prioritas (P.1) adalah peserta seleksi yang memenuhi nilai ambang batas pada seleksi PPPK JF Guru Tahun 2021 dan belum pernah dinyatakan ulus pada seleksi PPPK JF Guru periode sebelumnya. Pee eee eee eee ee ee eee eee eee ee aaa 4) Pelamar Eks THK-II adalah eks THK-Il yang terdaftar dalam pangkalan data (database) eks THK-II BKN dan belum memenuhi nilai ambang batas atau yang tidak pernah ikut seleksi pada tahun 2021. 5) Pelamar dari Guru Non ASN di sekolah Negeri adalah Guru Non ASN di sekolah Negeri yang terdaftar di data DAPODIK Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi dan memiliki masa kerja paling rendah 3 (tiga) tahun. 6) Pelamar pada penetapan Formasi Kebutuhan Umum meliputi : a, Lulusan Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang terdaftar pada pangkalan data (database) kelulusan pendidikan profesi guru di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan ‘Teknologi; dan b. Guru yang terdaftar di Dapodik Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. 7) Pelamar pada seleksi PPPK JF Guru tahun anggaran 2023 wajib memiliki kualifikasi pendidikan dengan jenjang paling rendah sarjana atau diploma empat dan/atau sertifikat pendidik dengan merujuk pada Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbudristek Nomor 2901/B/HK.04.01/2023 tanggal 24 Mei 2023 tentang Kualifikasi Akademik dan Sertifikat Pendi dalam pendafiaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023. 8) Dalam hal pelamar seleksi PPPK JF Guru tahun anggaran 2023 berstatus sebagai penyandang disabilitas, berlaku ketentuan sebagai berikut: a. penyandang disabilitas rungu tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK pada JF Guru Bahasa Indonesia atau JF Guru Bahasa Inggris, b. penyandang disabilitas daksa tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK pada JF Guru pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan: dan c. penyandang disabilitas netra tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK pada JF Guru Seni Budaya Keterampilan. 9) Pelamaran lowongan kebutuhan PPPK JF Guru tahun anggaran 2023 didahulukan secara berurutan bagi: Pelamar Prioritas (P.1): Eke THK-Ik Guru non ASN di sekolah negeri, dan Pelamar pada kebutuhan umum sebagaimana dimaksud pada Angka 6). 10) Seleksi PPPK JF Guru terdiri dari: a. seleksi administrasi, dan b. seleksi kompetensi. 11) Seleksi kompetensi sebagaimana dimaksud pada angka 10) meliputi: a. seleksi kompetensi teknis, b. seleksi kompetensi manajerial: dan c. Seleksi kompetensi sosial kultural. 12) Seleksi PPPK JF Guru dilakukan dengan mempertimbangkan integritas dan moralitas yang dilaksanakan dengan wawancara. 13) Seleksi kompetensi dan wawancara dilaksanakan menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) yang diselenggarakan oleh BKN. HEHEHE EEE Eee eee eee eee eee ee a peop 14) 15) 16) 17) 18) Seleksi kompetensi dan wawancara bagi Pelamar Prioritas (P.1) menggunakan hasil seleksi PPPK JF Guru Tahun 2021. Materi seleksi kompetensi dan wawancara meliput a. materi kompetensi teknis bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap/perilaku yang dapat diamati, diukur dan dikembangkan yang spesifik berkaitan dengan bidang teknis jabatan. b. materi kompetensi manajerial bertujuan untuk menilai komitmen, kemampuan, dan perilaku individu dalam dalam berorganisasi yang dapat diamati dan diukur, meliputi kompetensi: integritas, kerja sama, komunikasi, orientasi pada hasil: pelayanan publik, pengembangan diri dan orang lain, amengelola perubaban: dan pengambilan keputusan c. materi kompetensi sosial kultural bertujuan untuk menilai pengetahuan dan sikap terkait pengalaman berinteraksi dengan masyarakat majemuk yang memiliki keberagaman dalam hal agama, suku dan budaya, perilaku, wawasan kebangsaan, etika, nilai- nilai, moral, emosi dan prinsip, yang harus dipenuhi setiap pemegang jabatan untuk memperoleh hasil kerja sesuai dengan peran, fungsi, dan jabatan, dalam peran pemangku jabatan sebagai perekat bangsa yang memiliki: 1. kepekaan terhadap keberagaman, 2. kemampuan berhubungan sosial, ._kepekaan terhadap pentingnya persatuan: dan 4. empati. d. materi wawancara dengan menggali informasi non kognitif yang bertujuan untuk menilai integritas moralitas meliputi beberapa aspek yaitu kejujuran, komitmen, keadilan, etika, dan kepatuban. Seleksi kompetensi teknis, manajerial dan sosial kultural dilaksanakan dalam durasi waktu 120 (seratus dua puluh) menit dan dikecualikan bagi penyandang disabilitas netra yang melamar pada kebutuhan khusus disabilitas dilaksanakan dalam durasi 150 (seratus lima puluh) menit. Wawancara dilaksanakan dalam durasi waktu 10 (sepuluh) menit dan dikecualikan bagi penyandang disabilitas netra yang melamar pada kebutuhan khusus disabilitas dilaksanakan dalam durasi 15 (lima belas) menit. Jumiah keseluruhan soal seleksi kompetensi dan wawancara adalah 145 (seratus empat puluh lima) butir dengan rincian sebagai beriku' a. seleksi kompetensi teknis sejumlah 90 (sembilan puluh) butir soal, b. seleksi kompetensi manajerial sejumlah 25 (dua puluh lima) butir soal, c. seleksi kompetensi sosial kultural sejumlah 20 (dua puluh) butir soal, dan d. wawancara sejumlah 10 (sepuluh) butir soal. ee 19) 20) 21) 22) 23) 24) 25) 26) Pembobotan nilai untuk materi soal seleksi kompetensi dan wawancara yaitu: a. untuk materi soal seleksi kompetensi teknis bagi pelamar pada kebutuhan khusus, bobot jawaban benar paling rendah 1 (satu) dan nilai paling tinggi 5 (lima), serta soal tidak terjawab bernilai O (nol), b. untuk materi soal seleksi kompetensi teknis bagi pelamar pada Kebutuhan umum, bobot jawaban benar bernilai 5 (lima) dan jawaban salah atau soal tidak terjawab bernilai O (nol), c. untuk materi soal seleksi kompetensi manajerial, bobot jawaban benar paling rendah 1 (satu) dan nilai paling tinggi 4 (empat), serta soal tidak terjawab bernilai O (nol), d. untuk materi soal seleksi kompetensi sosial kultural, bobot jawaban bener paling rendah 1 (satu) dan nilai paling tinggi + (empat), serta soal tidak terjawab bernilai 0 (nol): dan e. untuk materi soal wawancara, bobot jawaban benar paling rendah 1 (satu) dan nilai paling tinggi 4 (empat), serta soal tidak terjawab bernilai O (nol). Nilai kumulatif paling tinggi untuk seleksi kompetensi dan wawancara adalah 670 (enam ratus tujuh puluh), dengan rincian: a. 450 (empat ratus lima puluh) untuk seleksi kompetensi teknis, b. 180 (seratus delapan puluh) untuk seleksi kompetensi manajerial dan sosial kultural, dan c. 40 (empat puluh) untuk wawancara. Nilai ambang batas seleksi kompetensi dan wawancara adalah nilai minimal yang harus dipenuhi oleh setiap peserta seleksi pada penetapan kebutuhan umum. Nilai ambang batas seleksi kompetensi dan wawancara terdiri atas: a. nilai ambang batas seleksi kompetensi teknis; b. nilai ambang batas kumulatif seleksi kompetensi manajerial dan sosial kultural; dan c. nilai ambang batas wawancara. Penetapan nilai ambang batas yaitu: a. nilai untuk seleksi kompetensi teknis sebagaimana tercantum pada lampiran Ill yang merupakan bagian tidak terpisahkan deri pengumuman ini, b. 117 (seratus tujuh belas) untuk seleksi kompetensi manajerial dan sosial kultural,dan c. 24 (dua puluh empat) untuk wawancara. Pelamar pada kebutuhan khusus dinyatakan lulus seleksi_jika berperingkat terbaik pada lowongan kebutuhan jabatan yang dilamar. Pelamar pada kebutuhan umum dinyatakan lulus seleksi jika memenuhi nilai ambang batas dan berperingkat terbaik pada Jowongan kebutuhan jabatan yang dilamar. Pelamar yang memiliki sertifikat pendidik linear dengan jabatan yang dilamar dan terdaftar dalam pangkalan data Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi mendapat nilai paling tinggi sebesar 100% (scratus persen) dari nilai paling tinggi Kompetensi Teknis. 3. KETENTUAN/KATEGORI PELAMAR DAN PERSYARATAN KHUSUS SELEKSI PPPK UNTUK JABATAN FUNGSIONAL 1) 2) 3) 4) 5) 6) n 8) 9) 10) 14 12) 13) 14) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional terdiri dari : a, Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan; dan . Jabatan Fungsional Tenaga Teknis. Jenis penetapan formasi kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk Jabatan Fungsional (JF Tenaga Kesehatan dan JF Tenaga Teknis) tahun anggaran 2023 meliputi: a. Formasi Kebutuhan Khusus; dan. b. Formasi Kebutuhan Umum. Kriteria pelamar bagi Formasi Kebutuhan Khusus meliputi: a. Eks Tenaga Honorer Kategori I (Eks THK-IN); atau b. Tenaga Non Aparatur Sipil Negara (Tenaga Non ASN) Eks THK-II sebagaimana dimaksud pada angka 3) huruf a adalah eks THK-II yang terdaftar dalam pangkalan data (database) eke THK- ii BKN dan melamar pada instansi pemerintah tempat bekerja saat mendaftar. ‘Tenaga Non ASN sebagaimana dimaksud pada angka 3) huruf b adalah pegawai yang melamar pada instansi pemerinta tempat bekerja saat mendaftar dan memiliki pengalaman kerja paling sedikit 2 (dua) tahun secara terus menerus pada instansi pemerintah yang dilamar. Setiap pelamar wajib memiliki pengalaman di bidang kerja yang relevan dengan jabatan fungsional yang dilamar pada saat pendaftaran dengan ketentuan sebagai berikut: a. paling singkat 2 (dua) tahun pada jenjang pemula, terampil, mahir, penyelia, dan ahli pertama; b. paling singkat 3 (tiga) tahun pada jenjang ahli muda; c. paling singkat 5 (lima) tahun pada jenjang ahli madya; dan d. paling singkat 7 (tujuh) tahun pada jenjang ali utama. Pengalaman kerja sebagaimana dimaksud pada angka 5) dibuktikan dengan surat keterangan bekerja yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja (Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama/Pejabat Eselon Il). Seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional (JF Tenaga Kesehatan dan JF Tenaga Teknis} terdiri dari: a. seleksi administrasi; dan b. seleksi kompetensi. Seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja dilakukan dengan mempertimbangkan integritas dan moralitas yang dilaksanakan dengan wawancara. Peserta pada Formasi Kebutuhan Khusus dinyatakan lulus seleksi jika berperingkat terbaik. Pengisian Formasi Kebutuhan Khusus diberlakukan terlebih dahulu bagi peserta dari Eks THK-II yang berperingkat terbaik. Dalam hal masih terdapat Formasi Kebutuhan Khusus yang belum terpenuhi setelah diisi oleh Eks THK-II, maka kebutuhan tersebut diisi oleh peserta dari Tenaga Non ASN yang berperingkat terbaik. Peserta pada Formasi Kebutuhan Umum dinyatakan lulus seleksi jika memenuhi nilai ambang batas dan berperingkat terbaik. Dalam hal masih terdapat kebutuhan yang tidak terpenuhi pada Instansi Daerah, kebutuhan dapat diisi dari pelamar pada jenis 15) 16) 17) 18) i9) 20) 21) 22) 23) kebutuhan, jabatan dan kualifikasi pendidikan yang sama dari unit penempatan/lokasi kebutuhan berbeda. Pengisian kebutuhan berlaku ketentuan sesuai masing-masing jenis kebutuhan. Dalam hal masih terdapat Formasi Kebutuhan Umum yang belum terpenuhi maka formasi kebutuhan tersebut diisi oleh peserta pada formasi kebutuhan khusus dengan memenuhi ketentuan sebagaimana pada angka 13). Mekanisme seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk jabatan fungsional dikecualikan bagi seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk jabatan fungsional guru pada instansi daerah tahun anggaran 2023. Kualifikasi pendidikan Pelamar sebagai berikut : a. Pelamar dengan kualifikasi pendidikan SMA/sederajat harus memiliki ijazah yang terdaftar di kementerian pendidikan, kebudayaan, riset dan tekhnologi dan Kementerian Agama; b. Pelamar dengan Julusan Perguruan Tinggi dalam negeri dan/atau Program Studi yang terakreditasi pada BAN-PT dan/atau Pusdiknakes/LAM-PTKes; c. Pelamar dengan lulusan perguruan tinggi luar negeri dengan jjazah yang telah disetarakan oleh kementerian pendidikan, kebudayaan, riset dan tekhnologi; Kualifikasi pendidikan bagi jabatan Tenaga Kesehatan pada Instansi Pemerintah Daerah merujuk pada Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga © Kesehatan © Kementerian -— Kesehatan = Nomor HK.02.02/F/2181/2023 tanggal 12 September 2023 tentang Penjelasan Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Nomor HK.O1.03/F/1365/2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) Dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan Tahun 2023; Pelamar yang mendaftar pada formasi jabatan Tenaga Kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda Registrasi (STR), wajib melampirkan Surat Tanda Registrasi (STR), Bukan STR Internship dan Bukan Surat Keterangan sesuai dengan kualifikasi pendidikan (linier) dengan jabatan yang dilamar yang masih berlaku pada saat pendaftaran, dibuktikan dengan tanggal masa berlaku yang tertulis pada STR bagi jabatan yang mempersyaratkannya; Untuk melihat jabatan yang mempersyaratkan STR dan yang tidak mempersyaratkan STR dapat merujuk pada Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehafan Kementerian Kesehatan Nomor HK.01.03/F/1365/2023 tanggal 20 Juni 2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) dalam Rangka Pengadaan Pegawaia Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan Tahun Anggaran 2023; Jenis dan bobot Sertifikat Kompetensi Keahlian sesuai dengan Keputusan Meneteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi R.I Nomor 650 Tahun 2023 tentang Persyaratan Wajib Tambahan dan Sertifikat Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional. Pelamar yang berasal dari penyandang disabilitas wajib menyatakan bahwa yang bersangkutan merupakan penyandang diasbilitas pada saat melamar/mendaftara di SSCASN; 24) 25) 26) Selain harus memenuhi persyaratan umum, pelamar penyandangn. disabilitas harus memenuhi ketentuan tambahan sebagai berikut : a. Melampirkan surat keterangan dari Dokter Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas yang menerangkan jenis dan tingkat derajat kedisabilitasannya; b. Menyampaikan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari- hari dalam menjalankan aktivitas sesuai jabatan yang akan dilamar. Peserta CPNS/CPPPK Tahun 2022 yang lulus seleksi dan sudah ditetapkan NI PPPK oleh BKN, kemudian mengundurkan diri, yang bersangkutan tidak dapat mendaftar pada seleksi pengadaan PPPK Tahun 2023; Ketentuan lain-lain lebih lanjut dapat dilihat melalui website BKD dan DIKLAT Kabupaten Bima : https:/ .bked.bimakab.go.id, website Pemerintah Kabupaten Bima https://www.bimakab.go.id, dan portal resmi BKN pada laman : hattps://sseasn.bkn.go.id. (. JADWAL DAN TATA CARA PENDAFTARAN/PELAMARAN JADWAL PENDAFTARAN/PELAMARAN Jadwal pelaksanaan seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bima ‘Tahun Anggaran 2023 sebagaimana pada lampiran H pengumuman ini. L 2. TATA CARA PENDAFTARAN y 2) 3) 4) 5) 6) 8) 9 Tata Cara Pendaftaran seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2023 secara daring/online dapat dilihat dan diunduh melalui website https://sscasn. bkn.go.id; Pelamar agar membaca dengan teliti dan mengikuti petunjuk setiap tahapan proses pendaftaran yang terdapat di portal SSCASN dan jika terjadi kesalahan yang diakibatkan oleh kelalaian pelamar ‘bukan menjadi tanggung jawab Panitia; Pelamar melakukan pendaftaran secara daring/online pada portal resmi SSCASN BKN pada laman https://sscasn.bkn.go.id dengan terlebih dahulu membuat akun dan disertai dengan proses pengunggahan dokumen yang dipersyaratkan secara elektronik; Pelamar yang belum memiliki akun, wajib membuat akun secara daring/online terlebih dahulu menggunakan NIK yang terintegrasi dengan data DUKCAPIL pada portal SSCASN; Pendaftaran/Pembuatan akun hanya dapat dilakukan sebanyak 1 (satu) kali di awal pembukaan seleksi PPPK Tahun Anggaran 2023; Pelamar yang sudah memiliki akun dapat melakukan perbaruan (update) data akun dan mengajukan lamaran menggunakan akun yang telah dimiliki; Pelamar yang sudah memiliki akun dapat melakukan pemilihan formasi jabatan PPPK Tahun Anggaran 2023 sesuai formasi yeng dibuka lowongannya pada portal SSCASN; Pelamar hanya dapat melamar pada 1 (satu) instansi dan 1 (satu) jenis formasi jabatan; Dalam hal pelamar diketahui melamar lebih dari 1 (satu) instansi dan 1 (satu) jenis jabatan dan/atau menggunakan 2 (dua) nomor identitas kependudukan yang berbeda, yang bersangkutan dianggap gugur dan/atau dapat dikenakan sanksi sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan; 10) 11) 12) 13) Pastikan dokumen yang diunggah dapat terbaca. Kesalahan dalam mengunggah dokumen dapat mengakibatkan pelamar tidak Iulus seleksi administrasi; Cetak Kartu Pendaftaran SSCASN 2023 untuk digunakan sebagai bukti telah menyelesaikan proses pendaftaran; Pada laman daftar tampilan SSCASN, Pelamar mengisi dan membandingkan data di KTP dengan data ijazah. Proses pendaftaran PPPK menggunakan data ijazah sebagai data pokok kepegawaian yang terdiri dari nama tanpa gelar, tempat dan tanggal lahir, pastikan bahwa anda mengisi data tersebut dengan benar; INGAT DAN CATAT dengan baik Akun SSCASN 2023 dan Password beserta pertanyaan keamanan masing-masing pelamar, karena akan digunaken untuk Login selanjutnya. DOKUMEN/BERKAS PENDAFTARAN YANG WAJIB DIUNGGAH OLEH PELAMAR y) Pelamar pada seleksi pengadaan PPPK Jabatan Fungsional Guru dan Jabatan Fungsional (JF Tenga Kesehatan dan JF Tenaga Teknis) wajih mengunggah dokumen asli dalam bentuk scan berwarna, yang meliputi : a. Pas Foto terbaru dengan latar belakang merah ukuran 4 x 6 (wajah terlihat utuh dan jelas/tidak berkacamata dan tidak bercadar); b. Swafoto dengan Kartu Identitas (KTP) dan Kartu Informasi Akun; c, Scan Surat Lamaran (diketik dengan menggunakan komputer) yang ditujukan kepada Bupati Bima di Woha - Bima sesuai format sebagaimana pada lampiran HI penumuman i d. Scan asli Kartu ‘Tanda Penduduk (KTP) / Surat Keterangan Asli telah melakukan perekaman kependudukan yang dikeluarkan oleh DUKCAPIL; Scan Ijazah asli Scan Transkrip Nilai asli; Ijazah Profesi bagi Apoteker, Ners, Dokter dan Dokter Spesialis; Scan asli Surat Pernyataan Tidak Mengajukan Pindah Selama 10 Tahun bermaterai 10.000,- sesuai format sebagaimana pada lampiran IV pengumuman ini Scan Surat Pernyataan 5 (lima) point sesuai format sebagaimana pada lampiran V pengumuman ini; j. Scan Surat Keterangan Pengalaman Kerja pada instansi Pemerintah tempat Bekerja saat ini (minimal 3 (tiga) tahun bagi pelamar formasi JF Guru dan 2 (dua) tahun bagi pelamar JF Kesehatan dan JF ‘Teknis) yang di tandatangani dengan dibubuhi materei 10.000 oleh Pejabat Tinggi Pratama (Pejabat Eselon Il) sesuai format pada lampiran VI pengumuman ini; k. Scan Sertifikat Pendidik (Serdik) Asli bagi pelamar pada Jabatan Fungsional Guru; 1. Scan Surat Tanda Registrasi (STR) asli yang masih berlaku, bukan STR Internship dan Bukan Surat Keterangan bagi Pelamar Formasi Jabatan Fungsional Kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda Registrasi STR); m. Scan Sertifikat Kompetensi Keahlian yang dimiliki sesuai dengan ketentuan pada Keputusan Meneteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi R.I Nomor 650 Tahun Pero Catatan : 2023 tentang Persyaratan Wajib Tambahan dan Sertifikat Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional; Persyaratan wejih tambahan bagi pelamar pada formasi jabatan Pemadam Kebakan dan Analis Kebakaran yaitu : a. Surat Keterangan Sehat; dan b. Surat Keterangan Bukan Penyandang Disabilitas. Persyaratan wajib tambahan bagi pelamar pada formasi Pranata Penearian dan Pertolongan yaitu : c. Surat Keterangan Bukan Penyandang Disabilitas; a. Usia 18 s.d 25 bagi pelamar yang tidak memiliki sertifikat ‘b. Usia maksimal 40 bagi pelamar yang memili Basarnas; c. Diutamakan memiliki sertifikat : 1. Sertifikat LSP Basarnas yang masih berlaku 2, Sertifikat Kompetensi yang dikeluarkan oleh Basarnas; dan / atau 3. Sertifikat Kompetensi terkait bidang SAR yang dikeluarkan oleh Lembaga / Instansi Lainnya yang di akui oleh Basarnas a. Lulus Pemeriksaan kesehatan dilaksanakan di rumah sakit Pemerintah dengan supervise Basarnas yang meliputi : 1. Tinggi badan minimum peserta perempuan 157 cm dan laki-laki 163 em; 2. Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan rentang nilai 18 s/d 26; 3. Pemeriksaan fisik lengkap; 4. Pemeriksaan penunjang (Rontgen Para, Treadmill, Laboratorium darah lengkap, urine, dan narkoba); 5. Buta warna. e. Lulus tes kesemaptaan yang dilaksanakan dengan menggunakan standar yang ditetapkan oleh Basarnas. Nilai minimum tes kesemaptaan adalah 40. Tes kesemaptaan meliputi : 1. Tes samapta A yang berupa lari 2.400 meter; 2. ‘Tes samapta B yang berupa (Push up 1 menit, Sit up 1 menit, Pull up 1 menit, Tes kemampuan berenang sejauh 50 meter, Tes phobia ketinggian, dan Psikotes) Bagi pelamar penyandang disabilitas selain mengunggah dokumen persyaratan diatas, wajib ditambah dengan dokumen sebagai berikut : a. melampirkan Surat Keterangan Disabilitas dari Unit Kesehatan Pemerintah dan Surat Pernyataan Disabilitas dari pelamar bermaterai Rp 10.000.- sesuai format sebagimana pada lampiran VII pengumuman ini; b. video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari dalam menjalankan aktifitas sesuai jabatan yang akan dilamar; Dokumen hanya dapat diunggah 1 (satu) kali, mohon diperhatikan dan siapkan dokumen yang akan. diunggah dengan. teliti, karena sistem tidak menerima unggah ulang dokumen. 4 HAL - HAL YANG WAJIB DIPERHATIKAN PADA SAAT PENDAFTARAN 1) Yazah Sementara/Surat Keterangan Lulus/Bukti Yudisium TIDAK BERLAKU untuk digunakan dalam proses pendaftaran; 2) Pada saat pendaftaran secara online, Pelamar harus membaca dengan cermat petunjuk pendaftaran online dan mencermati setiap keterangan/instruksi/pemberitahuan yang muncul di laman pendaftaran online tersebut; 3) Pelamar wajib memiliki Surat Elektronik (email) yang masih aktif/berlaku; 4) Untuk melakukan pendaftaran secara daring/ontine, Pelamar wajib mempersiapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (KK); 5) Apabila Pelamar tidak bisa mendaftar terkait kendala terhadap data NIK dan Nomor KK, Pelamar agar menghubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan KTP Pelamar; 6) Semua informasi/data yang diisikan dalam formulir pendaftaran berdasarkan dokumen sli secara benar dan dapat dipertanggungjawabkan. Apabila data yang diisikan tidak benar, maka pelamar dinyatakan gugur dan tidak dapat diproses lebih lanjut seria dapat dilaporkan kepada pihak yang berwajib sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku; D. PRINSIP DAN TAHAPAN PELAKSANAAN SELEKSI 1. Tahapan seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Guru dan Jabatan Fungsional (JF Kesehatan dan JF Tenaga Teknis) terdiri dari: 1) Seleksi Administrasi; dan 2) Seleksi Kompetensi; Seleksi Administrasi 1) Seleksi administrasi dilakukan untuk memverifikasi dan. is dan kualifikasi dengan dokumen yang diunggah/disampaikan oleh pelamar; 2) Verifikasi persyaratan administrasi/kelengkapan dokumen pelamar dilakukan secara online melalui Portal SSCASN oleh Panitia Seleksi Instansi; 3) Dalam hal dokumen pelamaran tidak memenuhi_ persyaratan administrasi, pelamar dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi; 4) Pelamar yang dinyatakan lulus Seleksi Administrasi oleh Panitia Seleksi Daerah berhak mengikuti Seleksi Kompetensi; 5) Apabila setelah dilakukan pengumuman hasil seleksi administrasi terdapat pelamar yang keberatan terhadap pengumuman hasil pengumuman seleksi administrasi, pelamar dapat mengajukan sanggahan paling lama 3 (tiga) hari sejak pengumuman hasil seleksi administrasi diumumkan; ©) Sanggahan disampaikan/diajukan secara daring/online melalui portal SSCASN; 7) Panitia Pelaksana Seleksi dapat menerima atau menolak alasan sanggahan yang diajukan oleh pelamar; 8) Panitia Pelaksana Seleksi dapat menerima alasan sanggahan dalam hal kesalahan tersebut bukan berasal dari pelamar; 9) Dalam hal kesalahan dari pelamar, panitia seleksi berhak untuk menolak sanggahan; 10) Apabila sanggahan pelamar diterima, Panitia Seleksi Daerah mengumumkan ulang hasil seleksi administrasi paling lama 7 (tujub) hari sejak berakhirnya waktu pengajuan sanggah. 3. Seleksi Kompetensi 1) Seleksi Kompetensi dilaksaneken menggunakan system Computer Assisted Test (CAT) yang diselenggarakan oleh BKN; 2) Seleksi kompetensi dilakukan untuk menilai kesesuaian kompetensi manajerial, kompetensi teknis, dan kompetensi social kultural yang dimiliki oleh pelamar dengan standar kompetensi jabatan; 3) Seleksi kompetensi memuat : a. Kompetensi Teknis; b. Kompetensi manajerial; dan c. Kompetensi sosial kultural. 4) Materi seleksi Kompetensi Telnis disusun oleh Instansi Pembina JF selanjutnya diintegrasikan ke dalam bank soal CAT BKN; 5) Materi seleksi Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural disusun oleh tim penyusun naskah soal seleksi di bawah koordinasi PANSELNAS; 6) Seleksi pengadaan PPPK dilakukan dengan mempertimbangkan integritas dan moralitas; 7) Penilaian integritas dan moralitas dilaksanakan dengan wawancara; 8) Seleksi kompetensi dan wawancara dilaksanakan dengan metode CAT yang diselenggarakan oleh BKN. E. PENGOLAHAN HASIL AKHIR DAN PENGUMUMAN KELULUSAN AKBIR L Pengolahan Hasil Akhir 1) Pelamar dinyatakan lulus seleksi jika memenuhi Nilai Ambang Batas dan/atau berperingkat terbaik. 2) Pelamar dapat diberikan penambahan nilai seleksi Kompetensi Teknis apabila memiliki sertifikat kompetensi. 3) Nilai Ambang Batas sebagaimana dimaksud pada angka 1) terdiri dari: a. Nilai Ambang Batas Kompetensi Teknis; b. Nilai Ambang Batas kumulatif Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural; dan c. Nilai Ambanga Batas Wawancara. 4) denis dan bobot sertifikat kompetensi sesuai dengan ketentuan pada Keputusan Meneteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi R.I Nomor 650 Tahun 2023 tentang Persyaratan Wajib Tambahan dan Sertifikat Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional. 5) _Nilai Ambang Batas Kompetensi Teknis diberlakukan pada kumulatif nilai Seleksi Kompetensi Teknis dengan system CAT. 6) Dalam hal pelamar memperoleh nilai alchir yang sama, penentuan kelulusan alkhir secara berurutan didasarkan pada : a. nilai Kompetensi Teknis yang tertinggi; b. jika nilai masih sama, penentuan kelulusan akhir didasarkan pada nilai kumulatif Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural yang tertinggi; c. jika nilai masih sama, penentuan kelulusan akhir didasarkan pada nilai wawancara yang tertinggi; dan 4. jika nilai masih sama, penentuan kelulusan didasarkan pada usia pelamar yang tertinggi BPH Eee eee e eee eee Sere eee eee eee eee ee eee ee eee eee ee eet 7) Dalam hal Instansi Daerah masih terdapat kebutuban yang tidak terpenuhi, kebutuhan dapat diisi dari pelamar pada Jabatan dan kualifikasi pendidikan yang sama dari unit penempatan/lokasi kebutuhan berbeda serta memenuhi Nilai Ambang Batas dan/atau berperingkat terbaik. 8) Pelamar pada pengadaan PPPK dilarang membantu dan/atau melakukan kecurangan pada seluruh tahapan pengadaan PPPK. 9) Dalam hal pelamar terbukti membantu dan/atau melakukan kecurangan maka pelamar dinyatakan gugur dan tidak boleh melamar pada penerimaan PPPK selanjutnya. Il. Pengumuman Kelulusan/Hasil Akhir Seleksi dan Masa Sanggah 1) Pengumuman hasil akhir seleksi pengadaan PPPK dilakukan oleh PPK secara terbuka berdasarkan pengolahan hasil nilai akhir dari ketua Panselnas; 2) Penetapan dan pengumuman tidak melebihi jumlah kebutuhan pada masing - masing Jabatan dan kualifikasi pendidikan sebagaimana ditetapkan pada formasi sesuai penetapan Menteri; 3) Pelamar yang keberatan terhadap pengumuman Kelulusan/hasil akhir seleksi, dapat mengajukan sanggahan paling lama 3 (tiga) hari sejak hasil akhir seleksi diumumkan secara terbuka; 4) Panitia seleksi dapat menerima atau menolak alasan sanggahan yang diajukan oleh pelamar; 5) Panitia Seleksi dapat menerima alasan sanggahan dalam hal kesalahan bukan berasal dari pelamar; 6) Dalam hal panitia seleksi menerima alasan sanggahan, melaporkan kepada Ketua Panselnas untuk mendapatkan persetujuan perubahan pengumuman hasil akhir seleksi; 7) Panitia Seleksi berdasarkan persetujuan Ketua_Panselnas, mengumumkan ulang hasil akhir seleksi paling lama 7 (tujuh) hari sejak berakhirnya waktu pengajuan sanggah; 8) Panselnas dapat membatalkan hasil akhir seleksi PPPK jika penyelenggaraannya tidak sesuai dengan pedoman yang telah ditetapkan; 9) Dalam hal terjadi pembatalan hasil akhir seleksi PPPK oleh Panselnas, Panitia seleksi daerah diberikan kesempatan untuk melaksanakan ulang seleksi PPPK setelah mendapat persetujuan dari Menteri; 10) Dalam hal pelamar sudah dinyatakan Iulus oleh PPK, tetapi di kemudian hari : a. Mengundurkan diri; b. Dianggap mengundurkan diri karena tidak menyampaikan kelengkapan dokumen dalam batas waktu yang ditentukan; c. Terbukti kualifikasi pendidikannya tidak sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh Menteri; 4d. Tidak memenuhi persyaratan lainnya; atau ¢. Meninggal dunis, PPK harus mengumumkan pembatalan kelulusan yang bersangkutan; 11) PPK dapat mengusulkan pergantian pelamar kepada Ketua Panselnas untuk mendapat pengganti dengan melampirkan : a. Surat pengunduran diri yang bersangkutan; b. Surat keterangan dianggap mengundurkan diri dari PPK; atau c. Surat keterangan meninggal dunis dari_—-Kepala Kelurahan/Desa/Kecamatan. 12) Ketua Panselnas berdasarkan usulan dari PPK sebagaimana dimaksud pada angka 11) memberikan usulan nama pelamar pengganti dari peringkat tertinggi di bawah pelamar yang dibatalkan kelulusannya pada kebutuhan jabatan yang sama dan disampaikan kembali kepada PPK; 13) Dalam hal tidak terdapat pelamar pengganti sebagaimana dimaksud pada angka 12), pengisian dilakukan berdasarkan tata cara pengisian kebutuhan jabatan yang melamar pada jabatan, kualifikasi pendidikan yang sama, dari unit penempatan/lokasi kebutuhan yang berbeda, serta memenuhi Nilai Ambang Batas dan/atau berperingkat terbaik; 14) PPK berdasarkan usulan ketua Panseinas _sebagaimana dimaksud pada angka 12) menetapkan pelamar pengganti dan mengumumkan ulang hasil akhir seleksi secara terbuka. Il, LAMPIRAN-LAMPIRAN 1 Lampiran I : Penetapan Formasi Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bima ‘Tahun Anggaran 2023; 2. Lampiran It : dadwal Pelaksanaan Seleksi Pengadaan PPPK ‘Tahun Anggaran 2023; 3. Lampiran IfLa : Format Surat Lamaran Untuk Formasi PPPK Jabatan Fungsional Tenaga Teknis; 4. Lampiran IlLb — : Format Surat Lamaran Untuk Formasi PPPK Jabatan Fungsional Kesehatan; 5. LampiranIll.c : Format Surat Lamaran Untuk Formasi PPPK Jabatan Fungsional Guru; 6. Lampiran Il. : Format Surat Lamaran Untuk Penyandang Disabilitas; 7. LampiranIV : Format Surat Pernyataan Tidak Mengajukan Pindah selama 10 Tahun; 8. Lampiran V : Format Surat Pernyataan 5 (lima) point; 9. Lampiran VI: Surat Keterangan Pengalaman Kerja pada instansi Pemerintah tempat Bekerja saat ini (minimal 3 (tiga) tahun bagi pelamar formasi JF Guru dan 2 (dua) tahun bagi pelamar JF Kesehatan dan JF Teknis); 10. Lampiran VII _ Format Surat Pernyataan Keterangan Disabilitas; DAFTAR LINK PERATURAN TENTANG PENGADAAN SELEKSI PPPK TAHUN ANGGARAN 2023 1 PERATURAN MENTERI PANRB NOMOR 14 TAHUN 2023 TENTANG PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA UNTUK JABATAN FUNGSIONAL :/ /drive.google.com /file/d/ 1cJ1EsZUBB8AeHX02PZn 1Py5idniwukiE [view?usp=drive link KEPUTUSAN MENTERI PANRB NOMOR 648 TAHUN 2023 TENTANG MEKANISME SELEKSI PPPK UNTUK JABATAN FUNGSIONAL TAHUN ANGGARAN 2023 : https:/ /drive. le.com /file/d/ 10G5s0D9iPeSpTYbLCDa4- vioFpnKkSI_/view?usp=drive link KEPUTUSAN MENTERI PANRB NOMOR 649 TAHUN 2023 TENTANG MEKANISME SELEKSI PPPK UNTUK JF GURU PADA INSTANSI DAERAH TAHUN ANGGARAN 2023 : 4. https: / /drive.google.com /file/d/1VPwfiY gIZW7m6VRVISTHDLZIHKbF9nx, view?usp=drive link KEPUTUSAN MENTERI PAN RB NOMOR 650 TAHUN 2023 TENTANG PERSYARATAN WAJIB TAMBAHAN DAN SERTIFIKAT KOMPETENSI SEBAGAI PENAMBAHAN NILAI SELEKSI KOMPETENS! TEKNIS DALAM PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA UNTUK JABATAN FUNGSIONAL : hittps:/ /drive.google.com/file/d/1p- MSzSCuved4altdxfPswgT4f3twAZa_I/viewPusp=drive link SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL TENAGA KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN NOMOR : PT.01.03/F/1365/2023 TENTANG PERSYARATAN KUALIFIKAS] PENDIDIKAN DAN SURAT TANDA REGISTRASI (STR) DALAM RANGKA PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN 2023 : /drive.google.com/file/d/1AS8UwyCwivvGMZSkiN8JEUDbvs3HiRE] uk SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL TENAGA KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN NOMOR: HK.02.02/F/2181/2023 TENTANG PENJELASAN SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL TENAGA KESEHATAN NOMOR PT.01.03/F/1365/2023 TENTANG PERSYARATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN DAN SURAT TANDA REGISTRASI (STR) DALAM RANGKA PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN TAHUN 2023 : hitps:/ /drive.google.com/file/d/ 1e44xezRxGjOSAijcgoW vNOOHGTB3coeV, view?usp=drive_linie SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN KEMDIKBUDRISTEK NOMOR 2901/B/HK.04.01/2023 TANGGAL 24 MEI 2023 TENTANG KUALIFIKASI AKADEMIK DAN SERTIFIKAT PENDIDIK DALAM PENDAFTARAN SELEKSI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA UNTUK JABATAN FUNGSIONAL GURU TAHUN 2023 : https: / /drive.google.com/file/d/1POo0j9wyCwlp39BGh7A7CLaSYR8nUEOd s/view?usp=dri k V. KETENTUAN LAIN-LAIN lL Pemerintah Kabupaten Bima tidak bertanggungjawab atas pungutan atau tawaran berupa apapun dari oknum-oknum yang mengatasnamaken Panitia Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2023, dan Peserta agar tidak mempercayai pihak- pihak tertentu untuk mempermudah kelulusan sebagai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2023; Panitia Seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Kabupaten Bima Tahun Anggaran 2023 tidak menerima berkas fisik secara langsung maupun via Pos; Semua berkas/dokumen pelamaran diunggah pada portal resmi SSCASN pada saat pendaftaran; Pendaftaran yang dilakukan di luar waktu yang telah ditentukan dianggap tidak sah; Bagi pelamar yang memberikan keterangan tidak benar/palsu pada saat pendaftaran, pemberkasan maupun setelah diangkat menjadi PPPK, Pemerintah Kabupaten Bima berhak membatalkan kelulusan seria memberhentikan status sebagai PPPK; 6. Bagi Pelamar yang tidak lengkap salah satu kelengkapan/dokumen dalam pendaftaran (diunggah), maka Panitia berhak menggugurkan pelamar pada proses seleksi administrasi; 7. Pengumuman dan Informasi resmi terkait dengan Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2022 dapat dilihat melalui website BKD dan DIKLAT Kabupaten Bima : https://www.bkd.bimakab.go.id, website Pemerintah Kabupaten Bima https://www.bimakab.go.id, dan portal resmi BKN pada laman https://sscasn.bkn.go.id. 8. Hal-hal yang belum dimuat dalam pengumuman ini akan diinformasikan lebih lanjut Wassalamu‘alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh. Ditetapkan di : Bima Pada tanggal : 15 SEPTEMBER — 2023 LAMPIRAN 1 Pengumuman Bupati Bima Tentang, Pelakeanaan Selcks! Pengadaan Pegawai “Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pegawai Pemierintah Dengan Perjanjian Kerja di Lingcangan Pemerintah Kabupaten Bima ‘Tatum Anggaran 2023 Nomor 871) 1 /07.2 TAHUN 2023 Tanggel 15 SEP TENGE, 2023 PenerAe st AUG ARAN 207 |LTENAGA GURL TRA ALOT FORNASTPRE No. snoarA ross ‘unr peweM@RTAN uum | pisasnsras ra co BRAS PENETEIAN, REBUDRVAAN, PERUDADAW a1 PERTANA- GURU AGAMA SRAM loussasa KesuPATEN aA = [WAS PENDIDIAR, CBUDAYAAN, FENDA DAN 2 Laurerraaa- cunu BAHASAINDONESIA lOLAHRAGA KABUPATEN EIMA : = [uns PENDIDKAN, KEBUDAYRAN, PEMUDA DAN vu PERTANA- GURU BAHASA INGGRIS louanaca rasurATew oA 7 7 Dns NDNA, KEBUDAYARR,PENTIDA DAN vu PRAM GURY BIMSINGAN KONSELING lotaneaca xaourareH BNA : a [ons PENDIDRAN, KESUDAVARN, PEATDA ORT | pentan--GURUIPA lovenAAGA KABUPATEN IAA = a FDIS PENDIONAN, RESUDAYARN, FERAUDA DAN pv penran-cumues JOLRHRAGA KABUPATEN RIA : a Fo AS PENOIDNAN, KERUDAYAANT PEMUDA DA avn penraNn GURU KEL. louaienca KaBveATEN BMA ; a FT Poinas ex, REBUDAVAA PERUDA DA vu penranen- GURU MATEMATOA lovanraca wasurarew MA > a [OWS PENDIOIKAN, KEBUDAYAAN, ERAUDA DAN uu enrages cUmu PeasonKes louanAca MABUPATEN BIA > J INAS PENDIDAN, REBUDAVANN, PEMUDA DAN su pean Gum PPR louermaca rasuPATEN sian a ar FT bins PEND KAN, KEBUDAYAAN, PATA DAT |v PERTAMA GURU PRAKARYA DAN KEWRAUSANAAN LAsRAGA KABUPATEN SIMA es NAS PENDIDIAN, FEBUDAYARN, FENTUDA DAN 1 PERTAMA-GURU SEW BUDAYA JOLAHRAGA KAGUPATEN BIKA, = ae INAS PENDIDNAN, KEBUDAVARN, PETA DA i PERTANA GURU TC JoLAnRaGA KasuPATEN BAe SUMAN TOTAL 2097 o .TENAGA KESEHATAN, joa | FORAST | FORT ro. “SABATAN ouast | xaouronax | MESUTUBAN |KODEFASKES| UNIT PENEMPATAN Fo HSU, oe fe ereecen essere 2 2 o 2e489 —_|ReuD BMA [AHL HODA~ DORTER SPESTADS 7 ° eo (psu oma 2 |eaptovoct (es Penna ene 1 1 ° ‘20007 |PuSKHSMAS LaNGGUDU KESEHATAN “4 [ABLE PERTANA ~ ADMINISTRATOR 4 2 2 362 [DAS KESEHATAN KAB. BINA IKESENATAN [AHL PEACTANIA~ ADMINISTRATOR A ° 9058 [PUSKESMAS LAMBIT 5 keseearan : [ABLE FERTAMA- ADBATESTRATOR 1 1 ° ‘aeisa _[RSUD SORDOSIA KAB. BINA KESEHATAN. wa JAHLI PeRTAMA ~ ADHANISTRATOR - aaa ac A 7 |researan 2 i [AHLI PERTANA ~ ADMINISTRATOR - 7 goose [PUBKEEMAS GALE Sk came . [aie PETA ~AD) : 1 ° 2a101 _ [rusKesmas DONGGO 9 ieopsexran : [AHL PERTAMA~ ADRINOSTRATOR : Zatca [roseasuan eat 1o [ARLE PERTAR 1 ° KESHAS Ty [AHL PERTANA ADHORISTRATOR ; : a pores aia Ee IkeSEHATAN [AHL PERTAMA ~ ADMINISTRATOR ‘22095 | PUSKESMAS PALIBELO 1 [AnureRra + 1 ° Mh [ARLI PERTAMA ~ ADMINISTRATOR 2 ° 23105 |PUSKESMAS SOROMANDE 8 [eseHATAN 7 pe “ANE PERTAMA~ ADMINISTRATOR cieiulaaieanis week JL PERTAR 1 1 ° ESAS. IAHLI PERTAMA ~ADMINISTRATOR 7 = m 1s [ALLERIA a 1 23100 [uskeswas Tg [ALLE PERTANA~ ADMINISTRATOR Soa al JY PERTAN 1 1 ° 2 KESMAS MONTA [AHL PERTAMA ~ ADNORISTRATOR 7 ls a7 (REPERTAN 2 2 23082 {KESMAS WOHA AFI PERTAWA = ADBINTSTRATOR : E 2 23108 (arena 3 2 1 2 FOSKESMAS SANGGAR [aL PERTANA~ ADNINSTRATOR . ae 19 [MLPA a 2 123096 fruskeswas wawo IAL PERTAMA ~ ADMINISTRATOR = 20 (RRL PERTAS 1 1 ° ‘23090 [PUSKESMAS BOLO [ALL PERTANEA ~ADRINISTRATOR ° a ail Shi + 1 9 _[PoskEsns sare [ALT PRRTAMA ~ ADNONISTRATOR 5 pee acin 2 PRLEPERTAN 1 ° 2 MA [AHL PERTAMA ~ ADMINISTRATOR 5 12g [AHL PERTAN 2 1 1 ‘20069 | FUSKESMAS PARADO Aid PERTANA~ABOTERER z i 2 ant | POSRESMAS NOALE 25-[AHLT PERTANA - APOTEKER. 3 2 1 29362 —|RSUD SONDOSIA KAB. BINA 26 |[AHLT PERTANA = AFOTEKER. 1 i 2 23102 —[PUBKESNAD PAL 27 [AHLL PORTAMA™= APOTERER. t H © ‘23086 —[FUSKESMAS MONTA. “2 |AHIL PeRTANA = APOTERER: r i ° 23069 —[PUSKESMAS PARADO- ‘29-|AHUL PERTANA = APOTEKER. + r o 23009 ]PUSKESMAS SAPE- S0_|AHIL PERTAMA APOTERER 1 t o ‘23007 —]PUSKESNAS TANGGUDS SI [AHL PERTAMA ~ APOTEKER 1 t o ‘23008 ]PUSKESMAS LAMBNTU 52 [AHL PERTAMA ~ APOTERER 2 2 © ‘25489 ——]RSUD BINA ‘30 [AHL PekTAMA-APOTEKER i H o 25100 PUSKESMAS TAN. [ALL PERTAMA APOTENER t rt o ‘29001 —[PUBKESMAS MADAPANGGA ‘35 [ALT PeRTANA - APOTERETE r 1 o 23107 —_[FUSKESMAS TAMBORA. 35 |AHLY PRRTAMA™ APOTERER 2 © T 25066 [Puskesmas WaWo S7-|AIILU PERTAMA~APOTEKER 2 i Hl ‘3043 —_INSTALAST FARMASI KAB, BINA "3 [AHL PERTAMA = APOTERER. 1 t o 23106 — [PUSKESMAS SANGGAR. "35 [ABLL PERTAMA - APOTEKER. r r ° 23101 [PUSKESMAS WERA 40_[AHU PERTAMA™ APOTERER. i r © 23053 —[PUSKESMAS BELO SIC TAiIH PeRTAMA APOTEKENE 1 7 © 40511 — POSKESMAS LANGGUDU TOR 32 ALE PERTAMA~ APOTERER. i T o “23105 PUBKESHAS SOROMANDI 45 [AHLI PERTAMA - APOTEKER T 1 0 ‘23095 ]PUSKESHAS PALIBELO. 4 [ALY PERTAMA -APOTERER i t 2 33103 —_|PUSKESMAS ANBALAWI iS [AHL PERTAMA~BIDAN z i T 29100 —[FUSKESMAS LAMBU 46 ALL PERRTAMA~ BIDAR 2 t r 23103 [PUSKESMAS AMBALAWE 47-[AHLY PERTAMA - BIDAN 2 1 i 29107 —[FUSKESMAS TANEORA 3 [ABLTPERTAMA- BIDAN 2 t 1 23102 PUSKESMAS PAL “29"[AHLL PERTAMA = BIDAN 2 2 7 25096 — [PUSKESMAS WAWO- ‘50 AIL FERTAMA= BIDAN 2 2 ° 23092 [PUSKESMAS WOR. ‘S1_[ABLI PERTANA™ DAN 2 2 ° ‘26492 ]#SUD SONDOSIA RAB. BINA a [ALTLE PERTAMA~BIDAN 7 t ° ‘22009 [PUSKESMAS SAPE. 5: ]ARLI PERTAMA- BIDAN 1 x 2 45511 |PUSKESMAS LANGGUDU TATE 4 |ATILE PERTAMA —BIDAN 2 i H 25106 | PUSKESHAS SANGGAR 55 [AHLL FERTAMA - BIDAS 1 t 2 23095 —]PUSKESWAS PALIBELO. 56 ALL PERTAMA~ BIDAN r 1 ° 25094 —|PUSKESWAS NGALL S| AHLL PERTAMA ~ BIDAN. i H 2 "23089 —]PUSKESMAS PARADO- SE [AKL PERTAMA -BIDAN 1 t 23088 | PUSKESHAS MONTA 59 | HLT PERTAMA ~ BIDAN 1 1 2 25057 | PUSKESMAS LANGGUBU. LE PERTANA = BIDAR t H o 23059 | PUSKESWAS DELO. ‘61 [AHL PERTAMA = BIDAN £ 1 ° ‘23000 |PUSKESMAS BOLO. ‘62 [AHL PERTANA ~ BIDAN 7 c o ‘25098 [PUSKESMAS LAMBITU ‘6a_[AHLI PERTAMA = BIDAN 1 1 ° 26489 ——[RSUD BIMA “JALIL PERTAMA - DOKTERE t r ° ‘29089 [PUSKESMAS ARADO 15 | AHL PERTAMA - DOKTER. z z ° e189 [RSUD BMA 166 | AILI PERTAMA -DOKTER 2 2 ° 23087 —[PUSKESMAS TANGGUD ‘67_[AHLL PERTAMA = DOKTER i T o 723009 [PUSKESMAS BAPE, 69 ALE PERTAMA - DOKTER 2 2 o e457] SUD SONDUSIA Kas. BIA “70 IAHU PERTAMA = DOKTER H i 7 45511 —[PUSKESMAS LANGGUDU TIMUR quomer | FORT] “Poms x0 saaaacan poAROEAS!.| axzncroman | EBUTOHAN |KODE-ASKES) UNTTPENEMPATAN ESUS ‘UNUM TRI PERTAIA- DORTER z 2 ° Ties BT 772 [ABLI PERTAMA - DOXTER + 7 © 3058 [PUSKESMAS LANE [Ca [ ALI BERTANA = DOKTER. x + ° 79088 |PUSKESHAS MONT 7 [AVL PERTAMA = DOKTER r i ° ‘alot — [ruskeswns DONGGO. 75 [AN PERTAMA= DOKTER ¢ r © 28080” TrUSKEGMAS BOLD 7-H PERTAMA = DOMTER 4 H a 23107 PUSKESMAS TAMBOR 77 IAAL PERTAMA = DORTER x x ° 0sa__|PUBKESWAS BBLO. 77 [AHL PERTAMA = DOKTER £ t © 23100 |PUSKESWAS LAND. 7 AIL PERTAMA DOK TER IGE x x © 28105 [PUSKESMAS SANGRE {HALL PERTAMA = DOKTER CIOL t r o gei89 IRS Sa [AHL PERTAMA- DOKTER GIGt c r o 22096 —[PUSKSSMAS WATS. ‘AHL PERTAMA ~ DOKTER GIGL r o 2089 —_[PUSKESWAS PABADO a3 [BELL PERTAMA -EMIDEMIOLOG 1 1 ° 720095 PUSKESKAS PALIBELO ceseMATAN [lL PERTANA~ERDEMIOLOG ° 1369 __[DINAS KESEHATAN KAB. BMA 2% |kesenaras. 1 : pti PEtetANTA ~ BADEMIOLOS t 23001 MAS MADAPANGGA 85 [eesenaTan : Z —_ 36 [RHEL FERTANA - ERIDEMIOLOG 1 1 ° sat __[PoaxcoNas tANGGUDU TIMUR ESEHATAN [AHL ERAN ~ ERDEOTOG ; a a a7 [ARLE PERTAN 1 ° 099 __[PUSKESNAS F Ait PERTANA -BRIDEMIOLOG " Sou aa [AREER 1 1 eae [Rt [AHL PEICTANA ~EPIDENRIOUOG ‘aaa a [ARLE PERTAN oi 1 ° FuskESNAS BOLO IAHLL PSRTAMA - PADEMIOTOG 9° [kssenataN 1 1 ° 2a107 _|PUSKESMAS TAMBORA [AL FERTAMA~EAIDEMTOLOG : [Le FEREA 1 ° ‘22082 feuskrswas woHA JASLL PaRTAWA ~ EPDEMIOLOG 22 [Keseuatan 1 L e 3 __[PUSKESMAS BELO [AHL PelrAntA~ IDERGIOLOG 7 95 [ARE ERAN 1 ° ‘20105 _ |POSKESMAS SOROMANDI [AHLI PERTANR - BRIDEMOLOG on [ama 1 1 ° 2a103_[PuSKESMAS AMBALAWL [ANLL PERTAMA ~ PHDEMIOLOG os [fe TERA 3 1 ° 2102 [PuSKESuAS Pat IAL PEITAMA - EPIDEMTOLOG ; i a : $8 |xsseuaTan L ° a [puskes IAL PERTAMA~ BADEMIOLOG oa 7 [ASL PERTAY 1 t ° 2008 [rusKesmas taworre [ALI PEREAMA™ BRDEMTOIOG TERA oe [ABU FERTAN 1 1 ° zo101_|puSKESMAS wi [ASL PERTAMA ~ BRDERIOLOG i 9 [RH PERTAR 1 t ° 2500 _|uskasmas Lau [ALI FERTAMA~EIDEMTODOS e euaae: oo [AFL FERTAS 1 x ° Posi [Anti PeRTAMAEPDEMTOLOG ron [ARLE PERTAD L 1 ° 25007 [ruskesnas taNcGuDU {oi [ATL PERTANI ISIOTERADS T rs z as RS Tos [AHL PERzAWA™NUTRISIONS + x ° 25103 |PUSKeSWAS ANBALAWE 101 [an ERTAMA -NUTEISIONS i i o 23038 [POSKESHAS LAMBITU 1 [AHL PERTAMA™= NUTRISIOWS i iz o 25106 —[PUSKESWAS SANGGAT 16 [AFL PERTAMA- NUTRISTONES rc r 2 23107 PUSKESMAS TAMBORA 17 [ALE PERTAMA NUTHISIONS. z 2 o ‘poi9d ISD SONDOSTA KAB. BE 106 AGL PERTAMA = NUTRISIONIS 2 1 t 25100 —[PUSKESMAS LAMBU 109 AHL PERTAMA - HUTRISIONIS 2 x r 25101 —[puBKESWAS WERA 110 [ANT PegtAMA NUTRISIONIS 2 2 o 20489 —[esUD BIA THY [AHL PERTAMA = NUTRISIONS i i ° 25088 [PUSKESMAS HORTA Ta TAN PatctANA = HUTRISION r ¢ ° 28089 — [PUSKESWAS SAP. 11S ALL PERTAMA = NUTUSIONIS t x 2 25080 —_[PUSKESWAS PARADS. 1 JAHLL PERTAMA ~NUTRISIONIS x x 2 911 [POSKBSMAS LANGOUDUTRIUE 1g [ALI PERTAMA - HUTRISIONIS r r 2 23002 —_[USKESWAS WOH TG [ALE PEACTAMA~PERAWAT 2 = r ‘29405 [SUD DIMA 197 [AHL PEReTAMA = PERAWAT 3 2 + 23007 [PoSKESMAS LARGGUDU 18 RHUL PERTAMA -PERAWAT S 2 c 29092 —[RUSKESMAS WOH 119 [AHL PERTAWA = PERAWAT ro S = Spiga —[eSUD SONDOSTA RABBI 120 [ARLE PSRIAMA PERAWAT 2 2 o 23055 —[PUBKESNAS PALIBELO 1 [AHL PERTAMA = PERAWAT 2 2 o 25101 —[puSKESMAS DoNGGO 12 [ARLE PERTAMA - PERAWAT 2 2 25108 —_[PUBKESMAS SOROMANDT 133 [AHL PERTAMA-PERAWAT r 1 ° 25083 —[POSKESMAS BELO 328 TAHLL PERTAMA-PERAWAT 3 z r 25106 —_[PUSKESMAS SANGO 425 TAHLL PeRTAMA = PERAWAT 7 i 2 25101 —_[FUSKESMAS WERA 126 [AHL PERTAMA = PERAWAT Boorse. 1 29086 | PUBKESMAS LAMBETT 12? [AHL PaRTAMA ~PERAWAT 2 2 3 23056 [PUSKESMAS WAWO [a [ALE PERTANA = PERAWAT Fy 2 i 23102 —[POBKESMAS PAL 129 [AHL PERTAMAPERAWAT 2 2 2 25107 | FUSRESHAS TAMBORA 130 |AHLL PERETAMA= PERAWAT 2 2 o ‘3051 —_| PUSKESNAS MADAPANGGA 131 TANLEPERTAMA = PaRAWAT 2 2 2 23100 | USMESMAS LAND. 12 [AHL PERTAMA™ PERAWAT 2 it t 23089 | PUSKESMAS PARADO. 133 AHLL PERTAMA = PERAWAT 2 r x 45311 [PUSKESMAS LANGGUDU TUE {od [AHL PERTAMAPERAWAT 2 2 o ‘25005 —[PUSKESMAS SATE 135 [AHL PERTAMA~ PERAWAT + t o 23004 | PUSKESMAS NOALL 15 [AHL PERTAMA = PERAWAT r c © 29088 | -USHESMAS HON 137 [AHL PSteTAWA ~PERAWAT z 2 3 2103 —FUSKESMAS AMBALAWL 13 [ARLLPERTAMA - PEREKAM NED t t © 25469 —TRSUD BA 130 AHLUPERTAMA - PEREKAM MEDIS 2 2 © 45511 [rUSKESMis LANGOUDU TIMOR 10 AHL PERTANA™ PEREKAM MEDIS t t 3 ‘25102 —TPUSKESMAS PAL [ASL PERTAMA Pana : 1 EE ANAT 2 2 ° ‘2sia1_[RSUD SONDOSIA KAB.BIMA aa [LL PERTAMA PRANAT i 2 ° acon [rusiasuns uunccuou 7 [ADORATORIUM KESBUATAN nau IKHLL PERTAMA- PRANATA oe ET TAN 1 1 ° 20059 _[PUSKESMAS SAFE xo gJanaTAN TART FERTAMA PRANATA 144 | ABORATORIUM KESEHATAN = a o 2689 |RSUD BIMA TiS [ATE PERIAWA = PSIKOLOG KOR z z a 2G_—|RSUD BNA. 116 Ae TITAN DAN ILM FE oe 3 2 1 23100 |PUSKESMAS LAMBU- [KESBHATAN DAN ILMU PERULAKU TAIT FERTAMA - TENAGA PROMOST 147 | keg eHIATAN DAN ILMU PERILAKU_ 1 1 o 363 |DINAS KESEHATAN KAB. BIMA wo ESSA ONT Pema | H ° 2208s _[PusKesias MOWTA vo [Roseman patnw peu | x ° 25089 _[Puskeswas PARADO 1s0|Rtoeuempanewoeemany |! o ° 33052 |PUSKESHAS WoHA 1 TAN CAN IMU PERAK 2 1 1 123105 _|PUSKESMAS SANGGAR vealfeoeiaawowviaoremug | i ° ‘009 __[FUSKESNAS SAPE 1 EET NN PAN LMU PERAK 1 1 ° ‘23008 |PUSKESMAS LAMBITU 1 [Mortis baa eemeaeo |! B ° asi02___[PusKESMAS Pa 15s [taser Dantas remcaKo | * 4 ° 23005 |Pusieswns BELO rn 2 2 o 23105 | PUSKESMAS SOROMANDI IKBSEHATAN DAN IEMU PERILAKU. [AIL PERTAMA - TENAGA PROMOST ; = came 187 | ces EHATAN DAN IUMU PERILAKU a ° 5101 |PUSKESNAS JAHLI PERTAMA - TBNAGA PROMOST Fe IT 1 1 ° 23095 _|PuSKESMAS PALIBBLO Jal PERTAMA.- TENAGA PROMOST A 159 | KESELATAN DAN ILMU PERILAKU 2 1 23103 |PUSKESMAS AMBALAW! 1 ee ee NIEeRt 1 1 ° 45311 [PUSKESMAS LANGGUDU TIMUR KESEHATAN DAW ILMU PERILAKU [aHLI PaxerabiA - TENAGA PROMOST 161 | ceseHaTAN DAN ILMU PERILAKU - + 23096 |PUSKESMAS WAWO- rea eeesararepaaiuny eae | acta at asoet _[ruskesnns Nowa 1 AE A RIEAK 1 1 ° asoo7 __{puskesmas LaNGGUDU vom ARLLPRRTANA TMG PROT [a : ° Zsie1__[PUSKESunS MADAPARGGA 1 AE Ee ey REIL 2 2 ° 23107 [PUSKESMAS TAMBORA 1 nmr | 2 2 ° ‘eise __|RSUB SONDOSIA KAD. BINA ver fresetaan pasty rata |? 1 ° aco _frvaxeanaa nove its arte Ee 1 ° ico _[rosnesuas wan 169 [AGE ESREAN TGR ATT | 1 ° aeo1 _frusxaouns were ira SE pee HL SRT | : 7 aa wnitnoqueat |? Bi ° Te00 _fruaxsuno nov waa [AL TERTANA TENGRSATT [ 2 ° a108 [rusxanas sonowaNon ir Fa PRR TT | : 3 a ia ree cena 1 ° ‘soni [Foaxbouno tancoupy mau w[Nawnaw ee | 2 ° 36192 [RSUD SONDOBIA Kab. Ba ia | ge eae one 5 ° oe [rumsowae canon eee eee i ° noose [Punkin nani veltnomme oe | 2 ° sor? __[POSKESMAS ANGGUDU ee eee ee is 5 i 25103 __[POBREONAS AMBALA our eee ¥ ° 15007 _[rosisuns taNuaUDU 6 ed en eee eee 1 1 ° ‘23099 |PUSKESMAS BELO ur ce 1 o aus [rosKESHAS WORA 48 ture eee 2 asio5 _ [ruskesuas sanaaAa Tey TERAPL — ASIST APOTEKER 78S | TERAMPIL~ ASISTEN APOTEKER 16 [TERAMPIL ~ ASISTEN APOTEKER 187 [TERAMPIL - ASISTEN APOTEKER 2310 —_|PUSKESMAS FA ‘25192 |xsUb SoNDOSIA KAS. BIA ‘25105 | PUSKESMAS SORONANDL ‘25095 | PUSKESMAS PALIBBLO 188 | TERAMPIL - ASISTEN APOTEKER 189 | TERAMPIL~ASISTEN APOTEKER 190 [TERAMPIL ~ ASISTEN APOTEKER 791 |TERAMPIL - ASISTEN APOTEXE® 10a [TERAMPIL = ASISTEN APOTEXER 195 [TERAMPIL - ASISTEN APOTEKER. 195 [TERAMPIL - ASISTEN APOTEKER 195 | ERAMPIL -ASISTEN APOTEKER. ‘23104 —|PUBKESMAS DONCGO- "75103 | PUSKESMAS ANBALAWE "3043 [INSTALASI FARMAST RAB. DIMA 733057__|PUSKESHAS LANGGUDU. "25100 |PUSKESMAS LAMBU. "73088 PUSKESMAS MONTA "23089 |FUSKESHAS PARADS ‘23086 | PUSKESMAS WAWO. 196 [TERAMPIL ~ASISTEN APOTEKEIE 197 TERAMPIL~ASIBTEN APUTEREE 198 | TERAMPIL ~ ASISTEN APOTEKER 25080 IKESMAS BOLO 23101 — [PUSKESMAS WERA 2880 [SUD SIMA 199 [TERAMPIL -ASISTEN APOTEKER. 200 [TERAMPIL = ASISTEN APOTEKER ‘25092 |PUSKESMAS WOUR 23107 ]PUSKESHAS TAMBOR Jeferpafl eta lef pollen] ILABORATORIUM KESEHATAN, FR TAREE 7 t a a ES 395 FERAM fara APOE z z 7 oe — Punnett SaNGGA SEAMEN APOTERER 7 : a Zeces — [ruses Sn Sor FERAL Sa a Hi ¢ os — rosa AA Sena DA 5 a enor — [funnest taRGGUOT 2 | TEAM IDA 5 i or —ruanssaus ween ior reTAWA= BR 3 t ong — [rues WA oe EERAu SDA z i z sor —uskests Pa Se reaMl IDA t i ost — ruses PABEDD S| FeRAa BA x az i co —|puskest ANB 3 fea SAN a i H oor [ruses NEA Siz Reean SD z z otras Boxeao a TeeAML IDR $ # t ins — free SorouOT is RoR BAY é o 3 eles — [esto sonoma Ra. SM sR BA 7 i 23 of ROA SANCORE 2c RE SIDA i i m ong rusts Boo 2 pee bat Z ot —rukestas DORR Zie{ eau Bn t z 2 ide —|musiesns WOH 2s Re“ i ‘ aus [RUD EH 2io{ ee oA 7 A 2 2st — res DAFT 2 eee Ba i t a #3en) ruses 20.0 | eA BID © z f fs — ten ne TATE aon z a 3 $300) — Fusing PARDO 2 ie Sone z i t Hose [rusessuas Now 2 esau BGR i z z son — runes sare ae 5 a i Zoot — sess Lo cat EMD EADENTOTOS 1 1 ° asi0t _[PUSKESNAS DONGOO 22 eR TRON i i z Z| poem HAART ——| 2 teu WorSIoNS z 7 a See lesuo Pa ae i i 7 Sat — [roses TUBE peut: WHESIONS z i t Sulos — [rusuesnas BoNGUO. 232 Tb at WON Z x Sued —[eaoo sonoaa exo. Fis eens = NOTRGIOME 3 zl a Zatos [rosea BAA Zor HERS WURSIOMS i i . Sitas —|Funkestths cononanOT 25h seen TRONS 7 1 Sao Ag BOLD Hen“ OTSIONE t t a 2son —fromeane PA FeRAM MRSIONS H i a oot — funn aGoUBT Hera NUrtONS 5 z 1 Z31oe [Fuses SANGRE HERA ROTHSION i 7 2 feu —[rusues Lanes OD TMT EEA NUTESIONS t i a Sone — frome sate HeeaMr = MORTON az 7 1 ont —|pusnestihs FARA fetal RosioNs i t z 230g — PUSKAS LAME HesiMr = NonUSIONE i i ¢ Bor — roses Eee HERA. /etswar = Z 7 3310! —[rustenas BORETS FecANLPEEAWA i i é sd Fuskest ROL [eMC eoeAwa i ¢ Sar97 — [est souson KE EIA FeRAM Crea ni zl Seiod — roses EU PEM AWA a z 4 ng — rues BELO FERAL“ PERAWAT z Hi i or — re SARA HERAMnLFeRAwar = a t ont —[FURKESUAS HORTA Lear =eEaawar + fl i tog — [ruses Pa Heel =eecawar t 3 z Soi — roses WR [r= retawar z z nl got —rusueauag Uno HERiur-recawa i Z guia — favo an EAM FEW 7 fl t gs — fs PRADO fetal rear n a x Sot frst Wonk ERAN PeRAA é z 5 Son — fries LET esa PEW f 5 i ons — Pontes WAWO FERAL TEAWAr z zl i Shoot —[romuesutat Naat HERiMr Peanut 7 Hl t Stas —[roseesnas Some [en FeaWAT fl 7 i 208s — FORE PALE Hess recur a A z st — Puseeauat MNGcODU TRE HESiun = reMawar 3 Z a oot russe DAFA Hess naar 5 7 i 250) FUSKESUAS NALA Pea 3 2 i ons — PuneESMAS SAFE Ent Pea A a t 2307 — ROsEERUAT ESR fetuM iL eReAn HED i : mI Zions —[roseeauas ona HERI reneaan MED t 1 2dae — frets CBE 9 ER PE MEDS t i a 3101 —|fusksuias ontaao fo eR rea MEDS z z t Seiot —fesvo sono ae BUR 7 | ea Pa MEDS i i 3 0 [aaa ca |= rea MES t i a sion —PoRnesM TA Zs re Peta MEDS { 1 a S310? [Puskas TAMBOR 275 [en rec MED 1 t 5 Soar — ruses WA 27S rept HEDIS x H Sse) — [eso a fe [esau Pane MEDS i a Selol — aca 277 er peRBa HES 1 i n 30st — [Roses HASRERES | ERA = ERA MEE z az ion —ruseesant cane 379 |re PL ena MEDS i i 7 oa —uessants BoLo no [EAM = PERERA MED z i t Sipe) —[Pusnesus PADS 3 FE PA MEDS i t i st — [es ANGCUDT S| eA REA HEDIS i t aes —[roneesar ears 305 ERM PERO HEDIS i i a ost [Puakpani NGA Heatran oa 2 i 1 006 [rates Wavo Sen ean Fg 3 5 1 0 _[FURRESNnS SANGOAR ‘Benne unr ee 2 1 5 oom [ruses HONTA ee ace aay 2 t 1 ‘oica[ruawesnio ra 288 oe 2 2 o 23092 | PUSKESMAS WOHA =) =, foorronen| cree = eam | a Ramo 290 ee RTORIOM KESEHATAN 2 1 1 3097 _[PUSKESMAS LANGGUDU 2 ee A PORTUM RESELATAN 2 1 3 ‘aso | PUSKESMAS TAMBORA oo Ea ere ESSHATAN 1 1 ° 4511 |PUSKEStAS LANGGUDU TIMUR altar the [2 [|| ane renner Fo aT SehPSEIIATAN. 1 1 ° ‘23098 [PUSKESMAS LAMEITU 295 AS ORATORIUM KESEHATAN 3 2 1 e100 |PUSKESMAS LAMBU Fae Te ee eral MESEIATAN 2 1 1 23101 |PUSKESMAS WERA ce molten [Pe | mm _emananin Foo Eee a RESEUATAN, 1 1 ° ‘20094 |POSKESMAS NOALE FO Ear ae ESEHATAN. 2 2 1 ‘28192 — [RSUD SONDOSIA KAB. BIMA. oo Ee ee Tae RESeHATAN 2 i 1 23095 | PUSKESMAS PALIBELO ce iuntcratetee [af | ase racine 203 coterie KESEHATAN a 1 t ‘23089 |PUSKESWAS PARADO a feet | 2 ft ooo eee SS oie ee ee eee : ———— Ese ace ae ee on sont 2 i 1 [fc ae Pp nae sr eae terramer—[ 5 [fe fa clea we ae a a salmaaa [| res rT Teas ps cn = ee a eee | ee oor eee altar teroraneres |] | ven ea a 2 imme sgeraroneat JP | apa ce fl teraronemar |, | frm aoe | a 22a ORT 1 2 ed eS Sc =e mene | SES ese sea asim cgomaroume |, [| ft salen terocswm || ene Sean ances [| armen nr 2 a NR I TT afer era | ST IMF eee: ose eet Se eee 1 a ° 2310s |PUSKESMAS SOROMANDT afer STAT se fesse aera ST a | el mec =a eae | S| Ste [tee jeanne a aT ore TDN i 2 ° ‘2a1c3_[fuSKESMAS AMBALA ist (nee erento 1 1 ° 23089 | PUSKESMAS PARADO- MULT cs ER TOS GTN T ° ‘22000 | PUBKESMAS BOLO ooo [RMP TERATS TDA 2 1 ‘zaiza_ |RSUD SONDOSIA KAB. BIMA oxo | ERAN “TERI GTA 7 ° ‘23001 [PUSKESMAS MADAPANGGA oa ERM TeRARS GTA 7 ° 2107 _[PUSKESMAS TAMBORA a | ETE TTD 7 1 e109 [sup Ba saa [ERAN =F GGT DAN 7 ° ‘35009 [PUSKESMAS SAPE ea | ERAMPICW TERA GRETDAR 2 1 2ar0s _ [FUSKESMAS SANGGAR a5 [RANE ERDAS GEST DAN 7 ° ga1c2 _|POSKESHAS PAL og RAP = TRAP TT 7 . ‘a08a |PUSKESMAS MONTA a7 RERAMPIL-TERAPS GTGT DAT t ° 23000 _[PUSKESMAS LAMBITU FORE oa 7a LIABATAN FUNGSIONAL TENAGA TEKNIS ras JABATAN KUAUFIKAS PENDIDIKAN ee KEBUTUHAN | KEBUTUHAN: UNIT PENEMPATAN Liisa KHUSUS UNUM TARR TT ROTATE FT PTET ST : : Ss USA PRCT BR ENGTOTRT ewuoua oma rob anarstemoumuea 7a i TT i i «facto eras SEE fants umn —— [Stk RUM, DIV RMU HON i t oss OTS HEE MLE Mt ——[STuMU HUME ONO WOON ? zl $c ca aon Pe STAT ' pe aan Ka EN ANCA DAN PENGANCORO, 5 fouremava-nuusiurom —_ framvaueunowv anu Won 1 3 1 METAR nena © paarexava-anausnoxom —_fpaumunucin Dav aWU HOR 2 7 7 __EARETARS AEN, STE ETAT DATES SAGAN 7 [astra anno 7 5 0 os nreNoUDURA ONY PNACATANSP, SERETRAT OAS here Ro —— ETT aT OT z 3 7 po RENTERS SNe Anais URN [st AMUHURLY OV EMU OM z a $line a So RR ARS ANAS UA —— [Et AUER DAVE HORUN z 7 §——fsubrone Sass DRE SPs eink HOUSE TRREATOT va fourartaun-nonsresacanan —fcinivsts $1 THO SAS TERMKUNGRINGAN SS] 9 3 [as emnony naan Da eELAMATAR, HORNS PENA ecu reac 51 MINS; ov AU ORNS Te fewauncAnDsv iow eStKTaN MASA HM sa jvurerrauA-amusteeencuuny fesonemasosascesNoLoceaimmuRulss |S 3 2 [ean oan ences oa ESAPSHGAAN Liars a eScuaN MASTARAEAT DY TE norunci iM RAMA TaN PGT ST va bourerna-avausreraunan —[hasnsaearea cosa roo eeNas ; : «__fomaskeranau pacman EERSEDAAN DA ERAWANAN can Neen Pa OLOTHASL PRTANANS 2 pasa oe PemAMa ss PRIA SUDDATIS PANN TANIA atau wis ens enesNa uy PHUreraMA-uuseasaniA NOUNS PECRLOAANSONDERDITARERANNS | ; 4 [suas encusTavDAVASANG RODUKKELALTAN DAN Penna wmccresuNERONTAPERARAS3 emma feta SOSA. eoNow FEMS 1 EKONONES aac a AGRE AGROVENEST RONOMIET costes ceo TAMAS KMS vg au reRTn-avausorasaznsoas [pncatnnnbivrermieervexonowrosvocoomr| 4 nas eran OA PERCRNA DANG ABTS, santana av tansy sox Exon TAA A eeaanot AAD PexLMOUNGANTANAMAN ecu uA ets Dv TaN pena = nats een eta cac anges a god hanes EET : TR a ERR LTR ORE RDNA PAT [MANUSIA APARATUR. KEPEGAWAIAN Ta] v0. snes auras PDK manors ectmnan | KESTUNAN Ue FPA fousis| “own sn RTA RR SBE ATR [FA ANASENEN 1 WAGEVENSONGER DNAS a7 PRET Fraaanaenen ssn 1 1 © RO DAN PENDIOKA PLATA, DANG MUTA HE [pera ARSE SL ARSDARE, Ow ASEAN z z 7 ra, see ERO 19. MU PERTAMA-ARSPARS Ss ARSARS Day ASA 5 PERPURTAAN OW 2 2 © _[omasreanspa on PERPUSTAKAAN DAERA, SDR ERPUSTARAAN FIM MANAGE, HO WON BRD Da PEON PEAT, DANG PERENCANEAN DT 20 AHL! PERTAMA- ASESOR SDM APARATUR Is iaNAGEMEN: S-1 ADMINISTRA! NEGARA; 5-1 PSIKOLOG! - _ ° |PENGEMBANGAN KEPEGAWAIAN 21 [ANU PERTAMA- ASESORSDM APARATUR [5-1 PSKOLOGL 5-1 MANAGEMENS-2 ILMU MANAGEMEN 1 1 Oe ere aer eee eee ree eee ee Fn TENICOANREKATG,$SER, EZ DENN y las TENAGAREADAN TRANSANGEAS, DANG BINA PELATHAN DAU 22 |anuerrawa-misrauun fsb sn e530 2 2 1 PBNASTENAGA KERA DAN TRANSMSEAS IDANG BINA PEL 2 ra TENE 5 Done SOAR RORET CERN z z 7 Se ETT REUDPER,IDHvSPALD, NON FORMAL DANINFORTA, FETDR 2 [urenTAMA-raMONG BELAAR _[s-4.PENOIOKAN SERA 3 2 + PRRGuORORA a 5 RU 1 MTR SH LORE STRSTR 2s |awvrertana-rawowssuoam — fawasa s¥oloctssosoloayer aremariacss | 3 2 + [owauorom oan reuoavan eeoaant piviasenireiaan oan =a pene sos 54 2s |anurenrawa-rcrernsosa _|ecsermretan soa Dav PEERANU SOSA DV 3 2 2 [owas sos sane pemenoavan sOsAL fesenrenan soa. bares arson sa reomcansmecun fexuckeauran #1 TMK ckooes; Day TMP a7 |PIPERTAUA-FENATARELOLAIAAN yc ALAN DAN EMEATAY DV ERAASR 2 2 © |mas psu UMUM DAN FENATARUANG, IDI INA MARCA scan Dan eMBATAN D4 TERMI IAAN DAN EMBATANL Hexnotoat next COGTRUNS JALAN DAN JEEATA PETER LOUA 7 7 1a RUPERT PETE pivrenacsrn:streankuNGRNeAN;saTemisiL | 2 2 © [tH monn penATARNUNGRUNGAN av rer urna AU ADMNERAS OAV KM owanseas 63 TEKS; 3 WANAGENENEENCAN ag [MUPEMANNroUTH fmnaceven; sa reniuNKUNGAR sa WOLD | 2 a 0 [are son ENcEGAHAN DAN HESAPSIAGAAN Iv aneceNen Bc; Os” MANAGEMEN, Da TERN Sens Te NceUNCAN 20 [urerTawA-Panaranuane [ea rianolocy sa weamceO100: 2 Teo 5 t 0 _APPEDS, BAN PEENCATAAN PEMRANGUNAN SDA PRASATAN| 5 GROGRAF 5-1 ARTERTUR 5 PERENCANAAN LATA :eocrar ca iv KOMe eK EODES a1 asuperrawa-pevaranuane ——[onvnansuNaroncan sre GEOUES $3 2 2 1 fomasrerenian uM oa pera RANG, DANG TATA RUANG |PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA; St PENGEMBANGAN IWILAYAH DAN KOTA 2 [AVILA PERTAMA - PENERIEMIAH BAHASA ngonus [5-1 SASTRA INGGRIS,S-1 BAHASA INGGRIS 51 PENDIDIKAN [BAHASA INGGRIS $-1 PENDIDIKAN SASTRA INGGRIS DISPAR, BIDANG PEMASARAN PARIWISATA No. JABATAN ‘KUALIFKASI PENDIDKAN, lrunauan aLoxas FORMASIPPPK FORMAST KEBUTUHAN usu. FORMAST KEBUTURAN [UNIT PENEMPATAN 33 |AHL PERTAMA - PENGANTAR KERJA Js MMU EKONOMIS-1 MANAJEMENSS-1 HUKUM;S-1ILMU JKOMUNIKASi; 5-1 MU POUITIK JDINAS TENAGA KERIA DAN TRANSMIGRASI, BIDANG KETRANSMIGRASIAN |AHLI PERTAMA - PENGAWAS ALAT DAN, |MESIN PERTANIAN [st ALAT-ALAT PERTANIAN;S-1 TEKNIK MESIN;S-3 MEKANISASL PERTANIAN; S-1 TEKNIK PERTANIAN;S-1 TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN;D-V TEKNIK MEIN; D-V MEKANISAS! PERTANIAN; Dav TEKNIK INDUSTRI PERTANIAN, JDINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, BIDANG HORTIKULTURA JAHL PERTAMA - PENGAWAS BIBIT TERNAK Jo-v PETERNAKAN; S PENYULUH PETERNAKAN; S-1 INDUSTRI |PETERNAKAN; S-1 BUDIDAYA PETERNAKAN; S-ILMU JPETERNAKAW; S-1 NUTRI DAN PAKAN TERNAK; $1 PRODUKSI |PETERNAKAN; S-1 TEKNOLOGI HASIL TERNAK; $1 TEKNOLOG! IPAKAN TERNAK; 5-1 SOSIAL EKONOMI PETERNAKAN; DV PENYULUE PETERNAKAN ; D-V TEKNOLOGI PTETERNAKAN; D- TV PETERNAKAN |DISIAKESWAN, BIDANG KESEHATAN HEWAN 36 |AHL PERTAMA -PENGAWAS BIBT TERNAK [D-V PETERINAKAN; 5 PENYULUH PETERNAKAN; $-2 INDUSTRI JPETERNAKAN; S-1 BUDIDAVA PETERNAKAN; 5 ILMU JPETERNAKAN; S-1 NUTRISI DAN PAKAN TERNAK; S-1 PRODUKSI lPETERNAKAN; S-1 TEKNOLOGI HASIL TERNAK; 5-1 TEKNOLOGI |PAKAN TERNAK: S-1 SOSIAL EKONONM PETERNAKAN; D-V JPENYULUH PETERNAKAN ;D:IV TEKNOLOGI PTETERNAKAN; D- liv PETERNAKAN 37 [att PERTAMA - PENGAWAS FARMASI DAN] IMAKANAN [D-1V KESEHATAN LINGRUNGAN; DOKTER UMUN 5-1 KIMIR; 5 LMU KESEHATAN MASYARAKAT; 2 GZ $4 HUKUM; S-1 [rexwik INDUSTRI; 5-1 BIOLOGI JDISNAKESWAN, SIDANG BUDIDAYA DAN PENGEMBANGAN PETERNAKAN loiKes, BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT |AHL PERTAMA - PENGAWAS KOPERAS! [5-1 MANAGEMEN; 5-1 EKONOMI;S-4 AKUTANSL DV JAKUTANSI; $1 HUKUM; D.1V MANAGEMEN; D-V EKONOMI; D- hv HUKUM bias KOPERAS!, BIDANG KELEMBAGAAN DAN OEMNBERDAYAAN IKOPERASI 39 lAHLI PERTAMA.- PENGAWAS MUTU HASIL PERTANIAN [5-1 TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN; 5-1 TEKNOLOGI PERTANIAN; \s-1 AGROBISNIS; $1 EKONOMI PERTANIAN; S-1 BUDIDAYA, IpERTANIAN, IDINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, BIDANG REHABILITAS, |PENGEMBANGAN LAHAN DAN PERLINDUNGAN TANAMAN [AHL PERTAMA - PENGAWAS MUTU PAKAN | \s PENYULUH PETERNAKAN; $-1 INDUSTRI PETERNAKAN; S- |BUDIDAYA PETERNAKAN; $1 ILMU PETERNAKAN; S-1 NUTRISI |DAN PAKAN TERNAK; S-1.PRODUKSI PETERNAKAN; 5-1 JTEKNOLOGI HASIL TERNAK; S-. TEKNOLOGI PAKAN TERNAK; S- |. SOSIAL EKONOMI PETERNAKAN; $-1 KIMIA; D-V PENYULUH |PETERNAKAN; D-V TEKNOLOGI PETERNAKAN; DV PETERNAKAN. JDISNAKESWAN, SIDANG BUDIDAYA DAN PENGEMBANGAN PETERNAKAN a |AHLI PERTAMA - PENGAWAS JPERDAGANGAN [5-1 HOKUM St TEKINK INDUSTRI; Sl LMU EKONOM S IMANAGEMEN; S-1 PERTANIAN; 51 TEKNIK INDUSTRI lPeRTARWAN JDINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN, BIDANG PERDAGANGAN aR] ToT 0. saan rwanessraponan Jemmanators] gesoroan | aeauronan nena uss | “uw I PeRKATAN BUDDAIKS- AUARUITUR SOBER DavA PEt MANAGENEN SER DTA ERA su rena. renceouatesnaran [31 BUDIDAYA PERIANAT 1 BUDDAYA FERARANYS2 ® Vian |TEKNOLOG! DAN MANAGEMEN PERIKANAN BUDIDAYA; S-1 = ‘ 7 >" V,BIDANG PERIKANAN BUDIDAYA incroNat 1 Loc o-1 FAAS 1 TERNOLOG fcuacuo rs exonow xeon exowon OnV ass 4 sq fu remtaun-renosiowaeaoaan [eonout DAN ARAN £3 BOM, 4 ARAN : ; 1 bexrerans one, asst PeERONOMAN DAN PEMBANGUNAN, rasa Joie rea 2a ANIMAS Baca PengnDaa ARAN DAN ASA sAcEUEN 3 ROMUNIES: $3 HUN ERONOM wv AKUAGLTUK D4VFERRANA DAVES FERIANAN, av exxouoc penrLouAN UME ava PERAIRAN rexsoLoerpencoLatan wt PERAK, Ov PexANcXAPA WA 1 PEMANTAKTANSUMBER NVA a freon reNGROLA MOOS! ren Sa NARESENENSUNEERDNAPERARANSS | 2 a © —_rsurean, oa eRnanan anata? ma FexoLoGiivc KAVTA, 1 PavANtARTANSUMBER oavaenvANAN; 1 TeeNOLOG ASL PRKANAN ace MER DAA PERHANAN 1 LAAN fexotoctpsnancearan 5 OR ST WATE SST SF as reraa-eneNDAL DAWPAK st GEOGRAIDAN MU LNGRUNGAN GEOG 45 TuncKunGaN |S-1, GEOLOGI; S-1. KESEHATAN LINGKUNGAN; S-1 TEKNIK - i i Porras ee INGHONGA 64 TE SPIL 3 LMU SOBA ar eT -PERGENORT OTR _ Bs ERT AT, ENERO PVGENORIRN ae (UPR J-tec, TERK UNGKUNGAL 1 1 0 BONG PT AAS DW FAAS $5 THOOIESPANGIN ST Fexivesne exe nous nex NDOT «7 |auspenran-rencunmuTu pARANG.enTAMAN, £3 TERN ELROMUMIOS 4 TERM 2 2 0 [ons PennousTiAn DAN EROAGANGAN DANG PERDAGANGAN fasceo; 51 PeNTaMAN MN ENA; MU PEMOWAN 5 BOLO Sa RA 53 PSEA «es ureRTana- Pawn (eaNanU HRM cay iaU HURL 2 1 2 RARER, STEN PERT OTE ONG STAT wOLOG, 51 HOSE EMMONS 4 HUF -PeNTLUH UNGHUNGAN Epc NeRUNGAY 53 SOSOLOGHSA MMU PERN | 5 3 2 fouetane wera uncruncan [Srensrauan Sy PROPER PTOUTNGIONEN nein sana - - [a ERT RR, ENERO PRSORTAN upuP. UNGKUNGAN HIDUP ra we aon ruaumusreooxan Jumeanasocs] coornan | seein uneven mune | “tae sh |AHU PERTAMA - PENYULUH JPERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN [S-L1UMU HKU S-1 AKONTANSI,S-1 MANAGEMEN; DV [TEKNIK INDUSTR; S-1 TEKNIK LINGKUNGAN; S-1 TEKNIK lnwOUSTRILS-1 TEKNOLOG) HASIL PERTANIAN; $-1 TEKNOLOGI |HASIL PERIKANAN; $1 ILMU HUKUM; S-1 HUKUMY;S-1 [LMU IkOMUNIKAS! IDINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN, BIDANG PERDAGANGAN, 2 |aHU PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN [5a PENYULUH PERTANIAN; 5-1 PENYULUW DAN KOMUNIKAST PERTANIAN; -1 AGROBISNIS; $-1ILMU TANAH; $-2 |AGROTEKNOLOG!; 5-1 TEKNIK PERTANIAN; S-1 PERKEBUNAN; DJ IV PENYULUH ERTANIAN; D-V TEKNOLOGI PERTANIAN; D-1V JAGROBISNIS HORTIKULTURA IDINAS PERTANIAN DAN PERKESUNAN, DINAS PERTANIAN DAN ]PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. PARADO 33 JAH PERTAMA- PENYULUH PERTANIAN [5-1 PENYULUH PERTANIAN; 5-1 PENYULURAN DAN JkKOMUNIKASI PERTAMIAN; 5-1 AGROBISNIS; 5-1 ILMU TANAMY S- lt PERKEBUNAN; S-1 AGROTEKNOLOGI; Sl TEKNIK PERTANIAN; s-1V PENYUWUH PERTANIAN; D:IV TEKNOLOGI PERTANIAN; D-NV lAGROBISNIS HORTIKULTURA JDINAS PERTANIAN DAN PERKEEUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. IMADAPANGGA 54 [AHL PERTAMA -PENYULUH PERTANIAN [5-1 PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUN DAN KOMUNIKAST IPERTANIAN; DV PENYULUH PERTANIAN; D-V AGROBISNIS IHORTIKULTURA; $1 AGRONOMI,$-1 AGROBISNIS; SLU |TANAH; S-1 AGROTEKNOLOGI;S-1 TEKNIK PERTANIAN; DAV [TEKNOLOGI PERTANIAN, DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. SANGGAR. 58 [AHL PERTAMA - PENVULUH PERTANIAN [5-1 AGRONOM|, $-1 PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI JPERTANIAN; 5-1 AGROBISNIS; 5-1 PENYULUH PERTANIAN; S-. MU TANAH; $-1 PERKEBUNAN; 5-1 AGROTEKNOLOGI'S + |:TEKNIK PERTANIAN; S-1 TANAMAN PANGAN; D-V PENYLUH, JPERTANIAN; D-V TEKNOLOGI PERTANIAN; D-1V AGROBISNIS (ORTIKULTURA DIMAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC, BELO |AHLI PERTAMA.~ PENYULUH PERTANIAN, [sa PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUH DAN KOMUNIKAST |PERTANIAN; S-1 BUDIDAVA PERTANIAN; D4V PENYULUH. |PERTANIAW; DV TEKNOLOGI PERTANIAN; D-1V AGROBISNIS IHORTIKULTURA, low as PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. TAMBORA [AHL PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN I-1 AGROBISNIS; 1 LMU TANAH; Sod AGROTEKNOLOGY, 5-1 |TEKNIK PERTANIAN; S-1 PENYULUH PERTANIAN; $-1 IPENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN; 0-V TEKNOLOGI [PERTANIAN; D-V AGROBISNIS HORTIKULTURA, binas PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULLH PERTANIAN KEC. LAMBU |AHLI PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN ls PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUHAN DAN IKOMUNIKAS! PERTANIAN; $-1 AGROBISNIS;S-1ILMU TANAH; lL AGROTEKNOLOG!; 5-1. PERKEBUNAN; S-1 AGROTEKNOLOG!; 5-1 TEKNIK PERTANIAN; D-V PENYULUH PERTANIAN; D-V |TEKNOLOGI PERTANIAN; D-lv AGROBISNIS HORTIKULTURA, JDINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN, JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. WERA JABATAN RUALIFIKASI PENDIDIKAN. lumtan atoxas FORMASIPPPK FORMAST KEBUTUHAN nHusus FORMAST kesyTuHaN UNIT PENEMPATAN 39 | AHL! PERTAMA.- PENYULUH PERTANIAN s-. PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN; $-2 |PENYULUH PERTANIAN; S-1 AGROBISNIS; 5-1 AGRONOMI S-1 JPERKEBUNAN; $1 LMU TANAH; S-1 AGROTEKNOLOGI: 4 |TANAMAN PANGAN; S-1 TEKNIK PERTANIAN; O-1V PENYULUH IPERTANIAN; D-VD-IV TEKNOLOGI PERTANIAN; D-V |AGROBISNIS HORTIKULTURA DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. LAMBITU [AHL PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN [5 PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUHAN DAN IKOMUNIKASI PERTANIAN; S-1 AGROTEKNOLOGI; $1 TEKNIK PERTANIAN; S-1 ILMIU TANAH; $1 TANAMAN PANGAN; DIV IPENYULUH PERTANIAN; D-4V TEKNOLOGI PERTANIAN; D-IV JAGROBISNIS HORTIKULTURA JDINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. BOLO a |All PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN [s- PENYULUH PERTANIAN; S-i PENYULUHAN DAN IKOMUNIKAS! PERTANIAN;S-1 AGRONOMIS; $1 AGROBISNIS; S- 1 LMU TANAH; 5-1 PERKEBUNAN; $-1 AGROTEKNOLOG!; SL ITANAMAN PANGAN; S-1 TEKNIK PERTANIAN; DV PENYULUH JPERTANIAN; D-V TEKNOLOGI PERTANIAN; D:IV AGROBISNIS IHORTIKULTURA DIAS PERTANIAN DAN PERKESUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. WOHA |AHL PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN is PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUHAN DAN IkonUNiKASI PERTANIAN; 5-1 AGRONOM 5-4 AGROBISNIS; S| JuMu TANAH; 5-1 AGROTEKNOLOGI; $1 PERKEBUNAN; S-1 |TANAMAN PANGAN; 5-1 TEKNIK PERTANIAN; D-V TEKNOLOGI! |PERTNIAN; D-IV AGROBISNIS HORTIULTURA Jonas PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. MONTA, 63 |AHU PERTAMA. PENYULUH PERTANIAN |s-. PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUHAN DAN. |koMUNIKASI PERTANIAN; 5-1 AGROBISNIS; 51 LMU TANAH; S- l PERKEBUNAN; S-1 TEKNIK PERTANIAN; D-V TEKNOLOGI |PERTANIAN; D-V AGROBISNIS HORTIKULTURA, lDINAS PERTANIAN DAN PERXEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN, |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. lsonomanot JAH PERTAMA -PENYULUH PERTANIAN. [5-1 PENYULUH PERTANIAN; 5-1 PENVULUHAN DAN |KOMUNIKASI PERTANIAN IDINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, BIDANG PENYULUHAN [AHL PERTAMA -PENYULUH PERTANIAN 5-1 PENYULUH PERTANIAN; S-1 AGROTEKNOLOGI;S-1 ITANAMAN PANGAN; 5-1 PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI JPERTANIAN; 5-1 TEKNIK PERTANIAN; $-1 AGROBISNIS; SL ILMU |TANAH; S-1 AGRONOMI; 5-3 PERKEBUNAN; D-lV PENYULUH IPERTANIAN; DAV TEKNOLOG! PERTANIAN; D-IV AGROBISNIS HORTIKULTURA DIVAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN JPERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. PALIBELO No, JRBATAN RUAUFIKASLPENDIDIKAN, ltunatas atoxas: FORMASIPPPK FORMAST KEBUTUHAN usu. FORMAST KEBUTUHAN ‘UNIT PENEMPATAN AHL PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN. 5-1 PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN; St JPERKEBUNAN; 5-1 AGROBISNIS; 5-1 ILMIU TANAH; S- |AGRONOM; S-1 PENYULUH PERTANIAN; $1 AGROTEKNOLOG!; s-1 TANAMAN PANGAN; S-1 PROTEKSI TANAMAN; $2 TEKNIK |PERTANIAN; D-V PENYULUH PERTANIAN; D-V TEKNOLOGI |PERTANIAN; D-V AGROBISNIS HORTIKULTURA, |DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN, DINAS PERTANIAN DAN |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. jtaNccupu |AHLI PERTAMA - PENVULUH PERTANIAN [5-1 PENYULUH PERTANIAN; &1 AGROBISNIS; 5-2 |AGROTEKNOLOG!; 5-1 ILMU TANAH; 5-1 TANAMAN PANGAN; D- IV PENYULUH PERTANIAN; D-1V TEKNOLOGI PERTANIAN; DV |AGROBISN'S HORTIKULTURA JDINAS PERTANIAN DAN PERKESUNAN [AHL PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN, 5-1 PENYULUH PERTANIAN; S-1 AGROBISNIS; S21 PENYULUH DAN KOMUNIKASI PERTANIAN; S-1 AGROTEKNOLOGI; $-1ILMU ITANAH; 5 PERKEBLINAN; DV PENYULUH PERTANIAN; D-IV ITEKNOLOGI PERTANIAN; D-V AGROBISNIS HORTIKULTURA, |DIWAS PERTANIAN DAN PERKEEUNAN, INAS PERTANIAN DAN |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. SAPE |ANLI PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN. isa PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUH DAN KOMUNIKAS| JPERTANIAN; S-1 AGROBISNIS; $1 AGROTEKNOLOGI; -1 [LMU [TANAH;S-1 TEKNIK PERTANIAN; DV PENYULUH PERTANIAN; lo-1v TekNOLOGI PERTANIAN; DV AGROBISNIS HORTIKULTURA [DIVAS PERTANIAN DAN PERKEEUNAN, DINAS PERTANIAN DAN |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. WAWO |AHUI PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN. [5 PENYULUH PERTANIAN; S-1 PENYULUH DAN KOMUNIKAST JPERTANIAN; S-1 LMU TANAH; 5-2 AGRONOMI;$-1 |PERKEBUNAN; 51 AGROBISNIS; 5-1 TANAMAN PANGA} |AGROTEKNOLOG!; 5-1 TEKNIK PERTANIAN; D-1V PENYULUH |PERTANIAN: D-V TEKNOLOGI PERTANIAN; DIV AGROBISNIS IMORTIKULTURA. a IDINAS PERTANIAN DAN PERKEUNAN, DINAS PERTANIAN DAN |PERKESUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. JaNBALAWI nm [ALI PERTAMA - PENYULUH SOSIAL [-1 PEKERIAAN SOSIAL;S-1 KESEIAHTERAAN SOSIAL; DV |PEKERIAAN SOSIAL; D-IV KESEJAHTERAAN SOSIAL, [DINAS SOSIAL, BIDANNG PERLINDUNGAN DAN JAMINAN SOSIAL n [AL PERTAMA - PENYULUH SOSIAL [D-V KESEIAHTERAAN SOSIAL; 51 PEKERIAAN SOSIAL S-1 IKESEJAHTERAAN SOSIAL; D-IV PEKERIAAN SOSIAL; D-V IKESEIAHTERAAN SOSIAL [DIAS SOSIAL, BIDANG PEMBERDAYAAN SOSIAL [AHL PERTAMA~ PERENCANA [5-1 EKONOM 5-1 SOSIAL DAN POUITIK, DIV SOSIAL POLIT; S- 1. ADMINISTRASI;D-1V ADMINISTRASI; SL MANAGEMEN; D-V IMANAGEMEN [DISLUTKAN, SEKRETARIAT DINAS m [AHL PERTAMA - PERENCANA, 5-1 EKONOMI; $1 SOSIAL DAN POLITIK;D.1V SOSIAL DAN POLITK bik UDPORA, SEKRETARIAT DINAS 8 [AHL PERTAMA-PERENCANA [S- EKONOMI; 5-1 SOSIAL DAN POLITIC; D-IV SOSIAL POLITIK, S |. MANAGEMEN; DV MANAGEMEN; Sl ADMINISTRASI; D-IV |ADMINISTRASL JBPKAD, SEKRETARIAT BADAN 6 |AHL PERTAMA - PERENCANA [5-1 EKONOMI 5-1 SOSIAL DAN POLITIC; DIV SOSIAL DAN JPoui; $1 MANAGEMEN; D-1V MANAGEMEN, |ADMINISTRASI; DIV ADMINISTRASI JOIKES, SEKRETARIAT DINAS ras] Fo 1. smsaan raurisirewonan Jemuanaonss| scxonnun | aura verve ntan use| "own 5 eR SEE DT ORRGENENE SE 7 [au penttin-renencana sos ox sump ssi DAN OUT, 1 1 0 fomassoany sxnsanaroas omnras 04 somes Ss etonowe = OaADuNFOUTIC DN SOHAL 1 |asuveravn-reencana oui eeaetnraan; Div PEERS 1 1 0 foscomntosnx, sameranar cis ovum. AovrAS 3 HURUM ST Eoc £1 SOSA.DAN FOLIC DV SOSALDAN re [swirerasin-rnencana pouni= everaay sv PEMERNTARANS 1 ° 1 fenon sermetans omnes Dv ADEA 3 UM -TEKONOM ST NANAGEME, Div WARAGENEN ST so [anu erasn-rnencana 0sa AN Pour b1v OMA DAN POUT 3 : ° 1 fons erenououea on recaraTa im, SRREARAT ORAS buns abuses STECOREME 51 SOSA OA TOUTR DW SOHAL ai ousrenaua-renencan puna: nacre ov MANAGEMEN 1 1 2 [oseon some resncanancanaan PVBANSUNAN ExONOM abr 1 SMITA sium wanacene; sn ERONOW 5 MU a2 Jeuremaua-rensaanieosiare frmuneaneysa conta sauurournssnmy | 4 3 4. _|BERETAWAToswAnPERWALA RARTAT ASEAN OAGAN fowinees anu eMeNNeAaN; © ses0.06 og trrerann-revaranvauncan [SS ADMNETTASNEGAN 3 KOMUNKAS HLMAS £4 : : ener DEWAN PERWARLAN RANT DARA, HIN psranacar ance pexsnancat o eRUNDAN DANA oy [ureraia-reauranununcan (4 voMUMAS HUM: 63 MaNAcEMENS3 uM i ‘ 7 _exneans ena, ASSEN ADMBTEAS UUM BGAN ROTOXOL fsa Jom aA ERONOML'- ANANERAS NEGARA ikon napa sawronaioy saa rOMPUTER Sa EOL os [osperana-revararonmuren SSNORMATIS3 KU YOMPUTE 2 2 1 rao, sus encan UMun ov serecaWAN 86 |AHLI PERTAMA.- PRANATA KOMPUTER cipeendline bc utedatadtladetetaece ei L ° |BAPPEDA, SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN roma Irony Tec KOUPUTER STERN ans eaaODAL DA LAAN TERPADU SUP, SUB iii inital NTAKOMPUTER |FORMATICA fi ‘ + |EAGIAN UMUM, KEPEGAWAIAN DAN KEUANGAN IUAUINFORAS DAN PERPSTACAN SBM exrUsaraa 1 aA PERPUSTAGAM DAN MFORMASS- ss [anrenramn-rusraawan [MA PERPUSTAGAN OAR ORAS .A:5 2 2 © fomas east aN ERPUTARA AERA DANG FERUSTAKAAK pensar DANI OHMS PERPUSTMAAN pa sanenvonas Sap; sh EUrAP AN KA NAT PERNA Bo PUES et ee eee |LAUT; SIMIK TEKNIKA; SIVIK MESIN PERIKANAN; SMK TEKNOLOGI 2 2 o JPERIKANAN TANGKAP PENGOLAHAN HASIL PERIKANAN JDISLUTKAN, BIDANG PERIKANAN TANGKAP. aaa wo, soxan UALFRASIENDDMAN MAMA ALOKAS| eaurunan | HEBUTUNAN NT PENEMPATAN oun” | “tn sexo ecanar KEWAAN SEOLA ETERNMEAN peat ora SvaK AGnORSNS PRCDUT TERA oo frewua-rarsenicverennen _ ENENGAA TAS SAK AGROBSNS PRODU 5 2 2 osuaeswan, aonne esiaTavHewat ons Perea SPEAR Bs en ER TTA, SANG ASIN = ERAIAT ‘ a1 [pawua-rewmonnrenacn —_[awnscon 5 3 2 PRA Raa RRA [ek AA EA TE sna eran noUs sn ONSTRUS A.A AN peua-povara exsnawianoaN [IeveaTale Su Tex OMRON SC ERA oa [pewuacr vm SA TOK GEOWATIA ATE 2 2 1 Joms een uM DA PENATAAN ANG, DANG BA AGA sean Sa DESAN EVODELAN AW ORAS Peaancinan:snA A swan earn GEDUNG STEEN ORSTAUS os [PMLA FOUATALASANAPERTEEATAN To ERMA, SR STRURS CEDUNGDANSANTAS: | 2 2 @ [owe eaaraanunceuncan Scbesxn Da PnyoDeAr De NORMA ANGUNAN eco rere Henn AHS ne aTERNACG oe freuna-rencanasiuru ran EROUMHFETAAN MENENGA TASS PETER 2 2 © [osaesw,0ANG BUDIDAYA DAN PENGEMBANGAN ETERNARAN os [EMUTA-PRTSUTFERDARAN ex vs TOMO, SO ELETRO a 2 2 _[omas avon, UT PME RENDARAAN BERMOTOR 26 [remus-renour murvenve fe 2 2 [owas PenNDUsHIAK AN ERDAGANGAN BORN ERDRGANGAN NTA RTA PRCA OR : hn FEES OO SAFRAN 7 aa ewan 3 2 7 [a.m ence daw GSAPSAGAN oar enon Loony. exwANAN ANGE: Om PevcouNia nis rans: PEESNAN oq [etarn-suspsseniasn —— enahate DINPEULLNANPERIARAR : : «stun, oats reaTANDAYASANG FRODUK ELALTAN BAN remanan PevoroUae sUvMER AVA ERKAAN,- MAMEMEN envanas |suNtBER DAYA PERAIRAN; D-lILMU KELAUTAN; O-Il SOSIAL |EKONOMH PERIKANAN; D-Ill EKONOM! |TERAMPIL ASISTEN PENGELOLA ]PRODUKS! PERIKANAN TANGKAP lo-n PEMANFAATAN SUMBER DAYA PERAIRAN; Dill |MANAGEMEEN SUMBER DAYA PERAIRAN; D-II TEKNOLOGI | HASIL KELAUTAN; D-ll PEMANFAATAN SUMBER DAYA IPERIKANAN; Dsl TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN; Dil lPERKAPALAN; Dl TEKNOLOGI PENANGKAPAN; Dl IKELAUTAN; Dll TEKNOLOGI PENANGKAPAN IKAN; Dt | MANAGEMEN SUMBER DAYA PERIKANAN DISLUTKAN, BIDANG PERIKANAN TANGKAP Tara wo. aaa rALREASIFEADOHA oman asons] csornan | seo rea uss | "“tawar SRT RENTORAN DNASE 10 [sawn -ASSTN ena. ESAT ADMINISTRA DI ADNAMITRASIREUANGAN 2 2 1 estar oewanrearav one sxcirestoan DAN lWADNINISTRAS! PERPALAKAN. = sp [sn orearonssvan wronns PSSTEMNFORMASE OW TOROS OURCTERD | i [oma keenouDUNsv nN PENTATAN SPL, BOANG FENGELOLANK Joka epexouDUNaN rors Aosta FEPDUOURAR eMcxcaTAN a Gr ae pasa oacunincoaninmonem |, : ee Ua ence sa ein CD ERR EERON TN soa emwan-rewwoncconanas tsi Die DMEEEAMATANANRESTAN ERA OM | 2 2 PRA ReMADN EAA DAN PEEL, oun ENRON rr onceonca -anxonerut sono Tan oNeTUNS recs oi rano.0c KONSTHURSIAA Dx ann -PeXATALAsana stan AN etary EO! KONSTRURS LA, EMEATAN 204 |seBATAN [DAN BANGUNAN AIR; D-lll TEKNIK EKONOMI KONSTRUKSI; D- 2 2 i [DINAS PEE UMMAH DAN PENATAAN Fi lie ‘BINA MARGA fn axsecrrs oo rex ASX Tex jena [>i buna peemaan, Resin Hewat O18 us femwen-rencawaswerrneax _PSUODATAPTENUAAG Ow ESAT 3 a 1 [osseswan, save astm [Ee | ANETTA — bm PTET DOTS TERA OER z z a RS SETHE aT RiraTe STS DT, O- AGTOSE voy [RANA FenceonIOAWeAK —PpigeoctaowUMU aNMoNTeRKGEODES;OM | 8 2 1st perenne, PEEMARAN DAY PEENOALAN ace MOMMTHA ca Sars Crone ba RTT exc esac eTA RASA MESHED soe feroen-rencunranvannans — [EXMRMESN;DTERMKATAUREGTASAMESREDAL |) 2 © —_[onaspennousran oA PEROAGHNCAN, DANG EROAGHNGAN Texans aM 01 BO126 - = ; aS PRT OT PREC, AS PETE 109 |TERAMPIL - PENYULUH PERTANIAN Legendia orbit depeneent Pe i 2 2 0 |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. rrecxeerata me laecuoy cro; LAUTAN Om EREBUNAN Os oA rans Da eeBLn NS ERAN DAN banal boceematuaaticaalceetandaalenees [TANAMAN PANGAN; D-III TEKNIK PERTANIAN ‘ é a | PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. WOHA ea acroass oan ANA om PERKERUNA bas era oa Panna DHS ERANAN AN 422 [TERAMPIL- PENYULUM PERTANAN |TANAMAN PANGAN; D-III TEKNIK PERTANIAN 2 - e |PERKEBUNAN, KORDINATOR BALAI PENYULUH PERTANIAN KEC. MONTA BS ERAT A PERK, DS PERNT om acronsus oma TAA DI PEHERNA J 112 femumeremuneranan PALAGROOSUS DaLUMU ANAL DAN PE 2 2 o_enanaiorouronann rire Sahm pan nema EROS Da PERT DATTR AN PATERG] :

You might also like