You are on page 1of 12

SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK KONTRAK

SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK

Pasal Ketentuan Data


dalam
SSUK

4.1 & 4.2 Korespondensi Alamat Para Pihak sebagai berikut:


Satuan Kerja Pejabat Penandatangan Kontrak: Rupbasan
Kelas II Semarang
Nama : Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan
HAM Jawa Tengah
Alamat : Jl. Dr. Cipto 64 Semarang
Website : Jateng.kemenkumham.go.id
E-mail : kumhamjateng@gmail.com
Faksimili : 024 3543063

Penyedia:
Nama : [diisi nama yang ttd surat perjanjian]
Alamat :
E-mail :
Telepon :

4.2 & 5.1 Wakil Sah Wakil Sah Para Pihak sebagai berikut:
Para Pihak Untuk Pengguna Jasa:
Nama : Dedi Hartono
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen
Berdasarkan : Surat Keputusan
Kepala Kantor Wilayah Kementerian
Hukum dan HAM Jawa Tengah Nomor :
W13.01. KU.03.03 Tahun 2023 Tanggal 3
Januari 2023

Untuk Penyedia:
Nama : CV. Dimensi Grhacipta

6.3 & Pencairan Jaminan dicairkan dan disetorkan pada Kantor Kas Negara
41.3 & Jaminan
41.5
27.1 Masa Masa Pelaksanaan selama 105 ( Seratus Lima ) hari kalender
Pelaksana terhitung sejak Tanggal Mulai Kerja yang tercantum dalam
kan SPMK.

31.8 Masa Masa Pemeliharaan berlaku selama 180 ( seratus Delapan


Pemeliharaan Puluh ) hari kalender terhitung sejak Tanggal Penyerahan
Pertama Pekerjaan (PHO).

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
31.18 Serah Terima Dalam Kontrak ini diberlakukan serah terima pekerjaan
Sebagian sebagian atau secara parsial untuk bagian kontrak sebagai
Pekerjaan berikut:
Tidak ada

31.21 Masa Tidak ada


Pemeliharaan
untuk Serah
Terima
Sebagian
Pekerjaan
(Secara
Parsial)
33.1 Pedoman Gambar ”As built” dan/atau pedoman pengoperasian dan
Pengoperasia perawatan/pemeliharaan harus diserahkan paling lambat 14 (
n dan Empat belas )hari kalender setelah Tanggal Penyerahan
Perawatan/ Pertama Pekerjaan.
Pemeliharaan
36.7 Penyesuaian Penyesuaian harga Tidak Ada,
Harga

42.b Pembayaran Batas akhir waktu yang disepakati untuk penerbitan SPP oleh
Tagihan PPK untuk pembayaran tagihan angsuran adalah 14 (
Empat belas ) hari kerja terhitung sejak tagihan dan
kelengkapan dokumen penunjang yang tidak diperselisihkan
diterima oleh PPK.

47.(i) Hak dan Hak dan kewajiban Penyedia :


Kewajiban 1. Melaksanakan pekerjaan dengan sebaik-baiknya dan
Penyedia
yang telah disepakati pada perjanjian kontrak kerja
beserta perubahannya (addendum).
2. Membuat laporan-laporan secara periodik mengenai
pelaksanaan pekerjaan yang telah berlangsung.
3. Menerima pembayaran atas pekerjaan sesuai dengan
harga yang tercantum dalam perjanjian kontrak kerja.
4. Membayar denda keterlambatan pekerjaan, jika tidak
selesai sesuai waktu yang telah ditentukan.
5. Menyerahkan hasil pekerjaan sesuai dengan jadwal
penyerahan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam
kontrak dan mengambil langkah – langkah yang cukup
memadai untuk melindungi lingkungan tempat kerja dan
membatasi kerusakan dan gangguan kepada masyarakat
maupun miliknya akibat kegiatan pekerjaan.

54.1.(d) Tindakan Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan


Penyedia persetujuan Pengguna Jasa adalah :
yang 1. Merubah spesifikasi pekerjaan.
Mensyaratkan 2. Addendum Pekerjaan (Apabila ada).
Persetujuan 3. Menunjuk personil yang namanya tidak tercantum.
PPK
54.2.(d) Tindakan Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan persetujuan
Penyedia Pengawas Pekerjaan adalah :
yang 1. Penggunaan spesifikasi dan perubahan gambar kerja.
Mensyaratkan 2. Merubah Syarat dan Ketentuan pekerjaan.
Persetujuan 3. Addendum Pekerjaan (Apabila ada).
Pengawas
Pekerjaan

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
56 Kepemilikan Penyedia diperbolehkan menggunakan salinan dokumen dan
Dokumen piranti lunak yang dihasilkan dari Pekerjaan Konstruksi ini
dengan pembatasan sebagai berikut :
1.Hanya digunakan untuk keperluan yang sifatnya non
komersial atau untuk digunakan study.
2.Dokumen dan piranti lunak tersebut harus mendapat
persetujuan PPK.
3.Semua rancangan gambar, spesifikasi, design, laporan dan
dokumen lainnya serta piranti lunak yang dipersiapkan oleh
penyedia berdasarkan kontrak ini sepenuhnya merupakan
hak milik Pejabat Penandatangan Kontrak;

63.3 Penerbit Penggunaan seluruh jaminan diterbitkan oleh Bank/ Asuransi


Jaminan

65 Fasilitas 1. Pejabat Penandatangan Kontrak tidak akan memberikan


fasilitas berupa apapun kecuali kemudahan akses/jalan
masuk untuk kelancaran dalam pelaksanaan pekerjaan
ini.
2. Kemudahan akses diberikan setelah Serah Terima
Lapangan dari Pejabat Penandatangan Kontrak kepada
Penyedia

64.1.(h) Peristiwa Termasuk Peristiwa Kompensasi yang dapat diberikan


Kompensasi kepada Penyedia adalah . Tidak Ada

68.1.(e) Besaran Uang Uang muka diberikan paling tinggi sebesar 30 %


Muka ( Tiga Puluh Per seratus ) dari Harga Kontrak.

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
68.2.(d) Pembayaran Pembayaran prestasi pekerjaan dilakukan dengan cara
Prestasi Termin sebagai berikut :
Pekerjaan 1. Termin ke-1 (kesatu) (Uang Muka):
Sebesar 30% (Tiga puluh persen) dari Harga Kontrak,
dibayarkan sebagai uang muka, dengan rincian sebagai berikut
:
(30% x Rp.840.967.000,00
= Rp. 252.290.100
= Rp. Rp. 252.290.100 (dua ratus lima puluh dua juta dua ratus
sembilan puluh ribu seratus rupiah)
2. Termin ke-2 (ke dua) :
Sebesar 35% (Tiga Puluh Lima Persen) dari Harga Kontrak,
dengan rincian sebagai berikut :
(35% x Rp. 840.967.000,00
= Rp. 294.338.450,00
= Rp. 294.338.450,00 (dua ratus sembilan puluh empat juta tiga
ratus tiga puluh delapan ribu empat ratus lima puluh rupiah)
Pembayaran dilakukan setelah prestasi pekerjaan mencapai
40% (Empat Puluh Persen) dan dapat diterima baik oleh
Pejabat Penandatangan Kontrak yang dinyatakan dengan
Berita Acara Pemeriksaan Hasil Pekerjaan.
3. Termin ke-3 (ketiga) :
Sebesar 35% (Tiga Puluh Lima Persen) dari Harga Kontrak
dengan rincian sebagai berikut :
(35% x Rp.840.967.000,00)
= Rp. 294.338.450,00
= Rp. 294.338.450,00 (dua ratus sembilan puluh empat juta tiga
ratus tiga puluh delapan ribu empat ratus lima puluh rupiah)

Pembayaran dilakukan setelah prestasi pekerjaan selesai


100% (seratus persen) dinyatakan dengan Berita Acara
Pemeriksaan Hasil Pekerjaan dan Berita Acara Serah Terima
Pertama Pekerjaan (PHO) dan disertakan Jaminan
Pemeliharaan dari Bank Pemerintah / Asuransi sebesar 5%
(lima persen) dari Harga Kontrak atau sebesar 5% x Rp.
840.967.000,00 = Rp. 42.048.350,00 (empat puluh dua juta
empat puluh delapan ribu tiga ratus lima puluh rupiah)
kepada Pejabat yang berwenang untuk menandatangani
Kontrak

Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk mengajukan


tagihan pembayaran prestasi pekerjaan, antara lain:
Termin I – II :
1. Permohonan pemeriksaan;
2. Berita Acara Pemeriksaan Prestasi Pekerjaan;
3. Foto dokumentasi pelaksanaan pekerjaan;
4. Laporan Harian, Mingguan, Bulanan;
5. Laporan K3;
6. Backup perhitungan kuantitas pekerjaan;
7. Laporan Quality Assurance (QA), berisi penilaian masing-
masing pekerjaan yang diajukan pembayaran. Laporan
memuat kesimpulan : hasil pekerjaan memenuhi syarat/
tidak memenuhi syarat untuk dilakukan pembayaran;
8. Berita Acara Pembayaran;
9. Kwitansi;
10. Faktur Pajak;
Bukti Pembayaran (uang muka / angsuran / lunas) Penyedia
kepada Sub Penyedia.

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
Termin III (LUNAS)
1. Permohonan pemeriksaan;
2. Berita Acara Pemeriksaan Prestasi Pekerjaan;
3. Foto kemajuan fisik
4. Laporan Harian, Mingguan, Bulanan;
5. Berita Acara Serah Terima Pertama Pekerjaan (PHO);
6. Berita Acara Pembayaran;
Jaminan Pemeliharaan (5% x nilai Kontrak / Adendum
Kontrak final);
7. Kwitansi;
8. FakturPajak;
9. Bukti Pembayaran Lunas Penyedia kepada Sub Penyedia.
As Built Drawing untuk pembayaran prestasi pekerjaan
100%
68.3.(d) Pembayara Penentuan dan besaran pembayaran untuk bahan dan/atau
n Bahan peralatan yang menjadi bagian permanen dari pekerjaan
dan/atau utama (material on site), ditetapkan sebagai berikut:
Peralatan Tidak ada

68.4.(c) Denda akibat Untuk pekerjaan ini besar denda keterlambatan untuk setiap
Keterlambatan hari keterlambatan adalah1/1000 (satu perseribu) dari Harga
Kontrak (sebelum PPN)

75.4 Perbaikan Denda keterlambatan akibat Cacat Mutu untuk setiap hari
Cacat Mutu keterlambatan adalah sebesar 1/1000 (satu per seribu) dari
biaya perbaikan cacat mutu. Jangka waktu perbaikan cacat
mutu sesuai dengan perkiraan waktu yang diperlukan untuk
perbaikan dan ditetapkan oleh PPK.

76.1 Umur a. Bangunan Hasil Pekerjaan memiliki Umur Konstruksi


Konstruksi dan selama 10 ( sepuluh ) tahun sejak Tanggal Penyerahan
Pertanggungan Akhir Pekerjaan.
terhadap b. Pertanggungan terhadap Kegagalan
Kegagalan Bangunan ditetapkan selama 10 ( sepuluh ) tahun sejak
Bangunan Tanggal Penyerahan Akhir Pekerjaan. [diisi sesuai
dengan umur rencana pada huruf a apabila umur
konstruksinya tidak lebih dari 10 (sepuluh) tahun]

77.4 Penyelesaian Dalam hal musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka
Perselisihan/ para pihak sepakat menyelesaikan perselisihan/sengketa
Sengketa melalui :

1. Mediasi menunjuk LKPP

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
LAMPIRAN A SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK

DAFTAR HARGA SATUAN TIMPANG

Harga
Harga %
Mata Satuan Satuan
No Kuantitas Satuan Terhadap Keterangan
Pembayaran Ukuran Penawar
HPS(Rp) HPS
an (Rp)
1 ……….. ……….. ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
2 ……….. ……….. ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
3 Dst

DAFTAR PEKERJAAN YANG DISUBKONTRAKKAN DAN SUBPENYEDIA

a. PekerjaanUtama
Bagian Pekerjaan yang Nama Alamat Kualifikasi
No Keterangan
Disubkontrakkan Subpenyedia Subpenyedia Subpenyedia
1 ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
2 ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
3 Dst

b. Pekerjaan bukan PekerjaanUtama


Bagian Pekerjaan yang Nama Alamat Kualifikasi
No Keterangan
Disubkontrakkan Subpenyedia Subpenyedia Subpenyedia
1 ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
2 ……….. ……….. ……….. ……….. ………..
3 Dst

DAFTAR PERSONEL MANAJERIAL

Jabatan Pengalaman
Nama Sertifikat
dalam Tingkat Kerja
No Personel Kompeten Keterangan
Pekerjaan Pendidikan/Ijazah Profesional
Manajerial si Kerja
ini (Tahun)
1

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
DAFTAR PERALATAN UTAMA

Nama
Merk Status
No Peralatan Kapasitas Jumlah Kondisi Keterangan
dan Tipe Kepemilikan
Utama

1
2
3
4
5
6

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
LAMPIRAN B SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK
RENCANA KESELAMATAN KONSTRUKSI (RKK)

CONTOH
BENTUK RENCANA KESELAMATAN KONSTRUKSI

................. RENCANA KESELAMATAN


KONSTRUKSI

[Logo & Nama Perusahaan] [digunakan untuk usulan penawaran]

DAFTAR ISI

A. Kepemimpinan dan Partisipasi Pekerja dalam Keselamatan Konstruksi


A.1. Kepedulian pimpinan terhadap Isu eksternal dan internal
A.2. Komitmen Keselamatan Konstruksi
B. Perencanaan keselamatan konstruksi
B.1. Identifikasi bahaya, Penilaian risiko, Pengendalian dan Peluang.
B.2. Rencana tindakan (sasaran & program)
B.3. Standar dan peraturan perundangan
C. Dukungan Keselamatan Konstruksi
C.1. Sumber Daya
C.2. Kompetensi
C.3. Kepedulian
C.4. Komunikasi
C.5. Informasi Terdokumentasi
D. Operasi Keselamatan Konstruksi
D.1. Perencanaan Operasi
E. Evaluasi Kinerja Keselamatan Konstruksi
E.1. Pemantauan dan evaluasi
E.2. Tinjauan manajemen
E.3. Peningkatan kinerja keselamatan konstruksi

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
Penjelasan mengenai isi Komitmen Keselamatan Konstruksi poin (A.2)
sesuai dengan format di bawah ini:

[Contoh Pakta Integritas Badan Usaha Tanpa KSO]

PAKTA KOMITMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : …………… [nama wakil sah badanusaha]
Jabatan :.............
Bertindak untuk : ..
Dan atas nama

dalam rangka pengadaan Konstruksi Pembangunan Gudang


Penyimpanan Basan Baran dan Prasarana Lingkungan pada
Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas II Semarang
berkomitmen melaksanakan konstruksi berkeselamatan demi
terciptanya Zero Accident, dengan memastikan bahwa seluruh
pelaksanaankonstruksi:

1. Memenuhi ketentuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)


Konstruksi;
2. Menggunakan tenaga kerja kompeten bersertifikat;
3. Menggunakan peralatan yang memenuhi standar kelaikan;
4. Menggunakan material yang memenuhi standar mutu;
5. Menggunakan teknologi yang memenuhi standar kelaikan; dan
6. Melaksanakan Standar Operasi dan Prosedur (SOP)

Semarang, .......2023

..
DIREKTUR

.......

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
[Contoh Pakta Integritas Badan Usaha Dengan KSO]

PAKTA KOMITMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI

Kami yang bertanda tangan di bawah ini:


1. Nama :....... Jabatan : Direktur
Bertindak untuk : ..

2. Nama : .............[namawakilsahbadanusaha]
Jabatan :……………
Bertindakuntuk : ..

3. ......[dan seterusnya, diisi sesuai dengan jumlah anggotaKSO]

dalam rangka pengadaan Konstruksi Pembangunan Gudang


Penyimpanan Basan Baran dan Prasarana Lingkungan pada
Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas II Semarang
berkomitmen melaksanakan konstruksi berkeselamatan demi
terciptanya Zero Accident, dengan memastikan bahwa seluruh
pelaksanaan konstruksi:

1. Memenuhi ketentuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)


Konstruksi;
2. Menggunakan tenaga kerja kompeten bersertifikat;
3. Menggunakan peralatan yang memenuhi standar kelaikan;
4. Menggunakan material yang memenuhi standar mutu;
5. Menggunakan teknologi yang memenuhi standar kelaikan; dan
6. Melaksanakan Standar Operasi dan Prosedur(SOP)

Semarang, .......2023

..
DIREKTUR

.......

[NamaPenyedia] [NamaPenyedia]

[tanda tangan], [tanda tangan], [tanda tangan],


[nama lengkap] [nama lengkap] [nama lengkap]

[cantumkan tanda tangan dan nama setiap anggota KSO]

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
B.1. Identifikasi bahaya, Penilaian risiko, Pengendalian dan Peluang.

TABEL 1. IDENTIFIKASI BAHAYA, PENILAIAN RISIKO, PENETAPAN


PENGENDALIAN RISIKO K3

Nama Perusahaan : ..
Kegiatan : Konstruksi Pembangunan Gudang Penyimpanan Basan
Baran dan Prasarana Lingkungan pada Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara
Kelas II Semarang
Lokasi :..................
Tanggal dibuat :.................. halaman : ….. /…..

PENILAIAN RISIKO

NO JENIS/TI IDENTIFI DAMP KEKERA KEPARA


TINGK SKALA PENETAPAN
PE KASI AK AT PRIORITAS PENGENDALI
PAN HAN
PEKERJ BAHAY RISIK AN RISIKO K3
AAN A O

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Keterangan:
Kolom (4), (5), (6), (7), (8), (9) diisi oleh penyedia

Dibuat oleh,

PJT (Penanggung Jawab Teknis)

B.2. Rencana tindakan (sasaran & program)

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia
TABEL PENYUSUNAN SASARAN DAN PROGRAM K3
Nama Perusahaan :..................
Kegiatan :..................
Lokasi :..................
Tanggal dibuat :..................

SASARAN PROGRAM
KHUSUS
URAIAN
NO TIPE/ PENGENDALIAN
TOLOK SUMBER JANGKA INDIKATOR MONI PENANGGU
JENIS RISIKO
UKUR DAYA WAKTU PENCAPAI TORING NG JAWAB
PEKERJA
AN
AN

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Dibuat oleh,

PJT
(Penanggung
Jawab Teknis)

Paraf
Pejabat Penandatangan Kontrak

Penyedia

You might also like