You are on page 1of 4

PEMERINTAH KABUPATEN TEBO

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN


RAKYAT KABUPATEN TEBO
Jalan Lintas Tebo – Bungo KM. 12 Telp. 0744 – 21343 Fax. 21401

MUARA TEBO

BERITA ACARA KESEPAKATAN


PEMERINTAH KABUPATEN TEBO
DENGAN
KANTOR AGRARIA DAN TATA RUANG/BADAN PERTANAHAN NASIONAL
KABUPATEN TEBO

NOMOR : 600/ /TRJK/DPUPR/2022


NOMOR:278/ BA-15.09.UP.04.01/XI/ 2022

Sehubungan dengan pelaksanaan penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Perkotaan Sungai
Bengkal Kecamatan Tebo Ilir dalam rangka mendukung Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun
2018 Tentang Pelayan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik atau Online Single
Submission (OSS) yang bertanda tangan dibawah ini menyepakati hal-hal sebagai berikut:

- Luas kavling minimum perumahan pada kawasan pemukiman yaitu 100 m²

Demikian Berita Acara Kesepakatan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Muara Tebo, November 2022

KEPALA KANTOR ATR/BPN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM


KABUPATEN TEBO DAN PERUMAHAN RAKYAT
KABUPATEN TEBO

MUBAROKUZZAMAN, A. Ptnh. HENDRY NORA, S.T.


PEMERINTAH KABUPATEN TEBO
DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN
RAKYAT KABUPATEN TEBO
Jalan Lintas Tebo – Bungo KM. 12 Telp. 0744 – 21343 Fax. 21401

MUARA TEBO

BERITA ACARA KESEPAKATAN


PEMERINTAH KABUPATEN TEBO
DENGAN
KANTOR AGRARIA DAN TATA RUANG/BADAN PERTANAHAN NASIONAL
KABUPATEN TEBO

NOMOR : 600/ /TRJK/DPUPR/2022


NOMOR: 289/BA-15.09.UP.04.01/XI/ 2022

Sehubungan dengan pelaksanaan penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Perkotaan
Wirotho Agung Kecamatan Rimbo Bujang dalam rangka mendukung Peraturan Pemerintah Nomor
24 Tahun 2018 Tentang Pelayan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik atau Online
Single Submission (OSS) yang bertanda tangan dibawah ini menyepakati hal-hal sebagai berikut:

- Luas kavling minimum perumahan pada kawasan pemukiman yaitu 100 m²

Demikian Berita Acara Kesepakatan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Muara Tebo, November 2022

KEPALA KANTOR ATR/BPN KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM


KABUPATEN TEBO DAN PERUMAHAN RAKYAT
KABUPATEN TEBO

MUBAROKUZZAMAN, A .Ptnh. HENDRY NORA, S.T.


Pada hari ini Jum,at tanggal tujuh bulan oktober tahun dua ribu dua dua, bertempat di Kantor Dinas
Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Tebo, Kami yang bertanda tangan di bawah
ini:

I. Nama : MUSTARI, ST
Jabatan : Pejabat Pejabat Pembuat Komitmen Bidang Tata Ruang dan Jasa Kontruksi
Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Tebo
Alamat : Jalan Lintas Tebo – Bungo Km 12 Komplek Perkantoran Seentak Galah
Serengkuh Dayung

Berdasarkan Surat keputusan Bupati Tebo Nomor 03 Tanggal 03 Januari Tahun 2022 tentang
Penetapan Kuasa Pengguna Anggaran Sekretariat/Bidang/Unit/ di Lingkungan Dinas Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Tebo Tahun Anggaran 2022 yang selanjutnya disebut
sebagai PIHAK PERTAMA.

II. Nama : ERWINSYAH, ST


Jabatan : Direktur
Nama Perusahan : CV. MITRA YUNEKO PRATAMA
Alamat : Jalan Merabu III No. 35 Kel. Lebak Bandung
NPWP : 01.514.887.7.332.001

Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA

Kedua belah pihak berdasarkan:


1. Surat Perintah Kerja Nomor : 027/02/RDTR_RB.BUJANG/DPUPR/2022 Tanggal 18April
2022 dan Adendum Nomor 027/02/ADD.1/RDTR_RB.BUJANG/DPUPR/2022 Tanggal
18April 2022
2. Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 027/03/RDTR_RB.BUJANG/DPUPR/2022 Tanggal
18April 2022
3. Ceklist Pemeriksaan Serah Terima Hasil Pekerjaan

Dengan ini telah setuju dan sepakat untuk melakukan Serah Terima Hasil Pekerjaan Jasa
Konsultansi dengan ketentuan-ketentuan sebagai berikut:

Pasal 1

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk mengadakan serah terima dokumen
pekerjaan Penyusunan Updating Data Spasial RDTR Kawasan Perkotaan Kecamatan Rimbo
Bujang

Pasal 2

Sebagai kelengkapan Berita Acara Serah Terima Hasil Pekerjaan Jasa Konsultansi dilampirkan
dokumen sebagai berikut:
1. Dokumen Laporan Pendahuluan
2. Dokumen Laporan Fakta dan Analisa
3. Dokumen Laporan Draf Akhir Dan Laporan Akhir
4. Dokumen Draf Peraturan Bupati
5. Cetak Album Peta
6. SSD I TB

Demikian Berita Acara Serah Terima Hasil Pekerjaan Jasa Konsultansi ini dibuat dan ditandatangani
di Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Tebo pada hari dan tanggal tersebut
di atas, dibuat dalam rangkap 2 (dua) asli, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


PENYEDIA JASA KONSULTANSI PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN
CV. MITRA YENUKO PRATAMA BIDANG BINA KONSTRUKSI DAN
PENGENDALIAN DINAS PEKERJAAN
UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT
KABUPATEN TEBO

ERWINSYAH, ST MUSTARI, ST
Direktur NIP. 19780704 200501 1 006

MENGETAHUI:
KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT
KABUPATEN TEBO

HENDRY NORA, S.T.


Pembina Utama Muda /IV.c
NIP. 19720307 200012 1 001

You might also like