You are on page 1of 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 1 NGELO, CEPU - BLORA


Kelas/Semester :V/I
Tema : 3. Makanan Sehat
Subtema : 1. Bagaimana Tubuh Mengolah Makanan ?
Pembelajaran ke :2
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit ( 2 JP )

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi*)


Ilmu Pengetahuan Alam
Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya 3.3.1 Menganalisis konsep organ pencernaan
pada hewan dan manusia serta cara memelihara manusia. (C4)
kesehatan organ pencernaan manusia.
4.3. Menyajikan karya tentang konsep organ dan 4.3.1 Membuat poster organ pencernaan
fungsi pencernaan pada hewan atau manusia manusia dan fungsinya. (P5)
Bahasa Indonesia
Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Menganalisis informasi yang disampaikan 3.4.1 Menganalisis informasi yang terdapat
paparan iklan dari media cetak atau elektronik dalam iklan. (C4)
4.4 Memeragakan kembali informasi yang 4.4.1 Menyajikan iklan kesehatan organ
disampaikan paparan iklan pencernaan manusia. (P3)
dari media cetak atau elektronik dengan bantuan
lisan, tulis, dan visual

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan mengamati mind mapping di PPT, peserta didik mampu menganalisis konsep
organ pencernaan manusia dengan tepat.
2. Melalui kegiatan membaca teks di PPT, peserta didik dapat meenganalisis informasi yang terdapat
dalam iklan dengan baik.
3. Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dapat membuat poster organ pencernaan manusia dan
fungsinya dengan benar.
4. Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dapat menyajikan iklan kesehatan organ pencernaan
manusia dengan tepat.
D. Nilai Karakter yang Dikembangkan
1. Religius
2. Nasionalis
3. Tanggung Jawab
4. Mandiri
5. Integritas

E. Materi Pembelajaran
1. Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) : Sistem Organ Pencernaan Manusia
2. Bahasa Indonesia : Teks iklan

F. Model dan Metode Pembelajaran


1. Model : Project Based Learning (PjBL)
2. Metode : Ceramah, diskusi, tanya jawab dan penugasan.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Bentuk Tatap Muka
ALOKASI
TAHAP PEMBELAJARAN KEGIATAN GURU KEGIATAN SISWA
WAKTU
Kegiatan Pendahuluan
Guru mengucap salam dan Peserta didik membalas
menyapa peserta didik. salam dan sapaan guru.
(Communication/Abad 21) (Communication/Abad 21)
Berdoa sebelum memulai Peserta didik berdoa
pelajaran. Selama berdoa guru sebelum memulai kegiatan,
mengamati dengan seksama yang dipimpin oleh salah
sikap peserta didik saat seorang siswa yang hari ini
5 menit
Persiapan/orientasi berdoa. datang paling awal.
(menghargai kedisiplinan
siswa). (Disiplin dan
Religius)
Guru melakukan presensi Peserta didik
kehadiran peserta didik. memperhatikan guru saat
(Integritas) mempresensi kehadiran.
(Integritas)
Menyanyikan lagu Garuda Peserta didik menyanyikan
Pancasila. Guru memberikan dengan penuh semangat dan
penguatan tentang pentingnya penghayatan.
menanamkan semangat dan (Nasionalisme)
cinta tanah air.
(Nasionalisme)
Guru bertanya jawab dengan Peserta didik bertanya
Apersepsi dan Motivasi 5 menit
peserta didik mengenai materi jawab dengan guru
yang sudah dipelajari pada mengenai materi yang sudah
pertemuan sebelumnya secara dipelajari pada pertemuan
sekilas. (Communications) sebelumnya secara
sekilas.(Communications)
Guru menyampaikan Peserta didik
mengenai tujuan pembelajaran memperhatikan tujuan
yang akan dipelajari melalui pembelajaran yang
PPT interaktif. disampaikan oleh guru.
(Communications) (Communications)
Guru mengajak siswa untuk Peserta didik ikut menyanyi
menyanyi organ pencernaan lagu organ pencernaan
manusia manusia (lagu satu satu
(lagu satu satu sayang ibu) sayang ibu) dengan penuh
Mula-mula masuk lewat mulut semangat. (Motivasi)
Kemudian menuju
kerongkongan
Lalu lambung, pergi ke usus
halus
Lanjut usus besar, keluar
lewat anus
Kegiatan Inti 50 menit
Guru menginstruksikan Peserta didik membaca teks
kepada peserta didik untuk tentang iklan yang
membaca teks tentang iklan ditampilkan di Power Point.
yang ditampilkan di Power (Observing)
Point. (Observing)
Guru melakukan tanya jawab Peserta didik menjawab
dengan peserta didik : pertanyaan yang diberikan
“Apakah yang seharusnya oleh guru dengan percaya
terdapat dalam sebuah diri. (Percaya diri- Critical
gambar iklan?” Thingking)
“Apakah kata kunci yang
dapat kamu temukan dalam
iklan tersebut?”
Fase 1 Menentukan pertanyaan
“Apa makna yang terdapat
mendasar.
dalam kata kunci tersebut?”
(Critical Thingking)
Guru menampilkan PPT yang Peserta didik mengamati
berisi video pembelajaran video PPT tentang fungsi
mengenai organ pencernaan organ pencernaan manusia.
manusia. (Mengamati – (Mengamati – TPACK)
TPACK)
Guru menjelaskan sistem Peserta didik diharapkan
pencernaan manusia. (Critical
mengajukan pertanyaan
Thinking) setelah mengamati PPT
memperhatikan penjelasan
dari guru. (Critical
Thinking)
Guru membagi 5 kelompok Peserta didik berkelompok
dimana setiap kelompok sesuai arahan guru.
Fase 2
beranggota 5 peserta didik
Mendesain Proyek
yang diberi nama organ
pencernaan manusia.
Guru bertanya kepada peserta Peserta didik menjawab
didik mengenai pemahaman pertanyaan dari guru.
tugas yang akan didiskusikan (Communications)
secara kelompok.
(Communications)
Guru mengarahkan peserta Peserta didik menyiapkan
didik untuk menyiapkan alat alat dan bahan sesuai arahan
dan bahan untuk membuat dari guru.
bagan organ pencernaan (Communications-
manusia. (communication- Mandiri))
Mandiri)
Guru berdiskusi dengan siswa Siswa berdiskusi dengan
untuk membuat kesepakatan guru untuk membuat
Fase 3 waktu maksimal 35 menit kesepakatan waktu
Menyusun Jadwal untuk bekerjasama maksimal 35 menit untuk
menyelesaikan proyek. bekerjasama menyelesaikan
(Communication) proyek. (Communication)
Guru mengarahkan dan Peserta didik melakukan
membimbing kegiatan diskusi diskusi dengan
kelompok, agar siswa dapat kelompoknya untuk
menganalisis konsep organ menganalisis konsep organ
pencernaan manusia. pencernaan manusia.
Guru mengarahkan dan Peserta didik berdiskusi
membimbing kegiatan diskusi dengan kelompoknya untuk
kelompok, agar siswa dapat membuat poster organ
membuat poster organ pencernaan pada manusia.
pencernaan pada manusia (Mencoba-Colaboration-
kemudian dituangkan dalam Tanggung Jawab)
Fase 4 LKPD pada kegiatan ke-1.
Memonitor peserta didik (Mencoba-Colaboration-
dan kemajuan proyek Tanggung Jawab)
Guru mengarahkan dan Peserta didik berdiskusi
membimbing kegiatan dengan kelompoknya untuk
diskusi, agar siswa dapat menyajikan iklan kesehatan
peserta didik dapat organ pencernaan manusia.
menyajikan iklan kesehatan (Menyimpulkan-
organ pencernaan manusia, Colaboration- Tanggung
kemudian dituangkan dalam Jawab)
LKPD pada kegiatan ke-2.
(Menyimpulkan-
Colaboration- Tanggung
Jawab)
Guru mempersilakan Peserta didik
perwakilan dari kelompok mempresentasikan hasil
tercepat untuk karya kelompoknya didepan
Fase 5
mempresentasikan hasil kelas. (Percaya diri -
Menguji hasil
karyanya didepan kelas. Communications)
(Percaya diri -
Communications)
Fase 6 Guru memberikan soal Peserta didik mengerjakan
evaluasi kepada peserta didik evaluasi pembelajaran
untuk dikerjakan. (Integritas) dengan mengerjakan soal
evaluasi. (Integritas)
Kegiatan Penutup 10 Menit
Guru memberikan kesempatan Peserta didik bertanya untuk
berbicara / bertanya pada materi yang kurang jelas.
materi yang belum jelas dan (Communications)
juga menambahkan informasi
dari Peserta didik lainnya.
(Communications)
Guru meluruskan pemahaman Peserta didik
Peserta didik yang kurang memperhatikan guru.
tepat. (Communications) (Communications)
Guru bersama Peserta didik Peserta didik bersama guru
menyimpulkan materi yang menyimpulkan materi yang
telah dipelajari. telah dipelajari.
(Communications) (Communications)
Guru mengingatkan peserta Guru mengingatkan peserta
didik untuk mempelajari didik untuk mempelajari
Evaluasi dan Rencana tindak
materi selanjutnya yaitu, tema materi selanjutnya yaitu,
lanjut
3 subtema 1 pembelajaan 3. tema 3 subtema 1
pembelajaran 3. (Mandiri)
Sebagai penutup guru Peserta didik merespon
mengajak untuk bersyukur dengan mengucapkan
atas ilmu dan semua Hamdalah bersama-
kegembiraan yang telah sama.(Religius)
mereka rasakan di hari ini
dengan berdoa bersama. Guru
juga mengingatkan tentang
sikap berdoa yang baik.
(Religius)
Guru mempersilakan untuk Peserta didik berdoa dan
berdoa. Selesai berdo’a, siswa menjawab salam dari guru.
memberi salam pada guru. (Religius)
(Religius)

H. Sumber belajar, Bahan ajar, dan Media Pembelajaran


Sumber belajar : Fransiska Wahyu Ari Susilawati dkk.2017. Tema 3 Makanan Sehat Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013 SD/MI Buku Siswa Kelas V. Jakarta:
Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud. Hal. 12-17.
Fransiska Wahyu Ari Susilawati dkk.2017. Tema 3 Makanan Sehat Buku
Tematik Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 SD/MI Buku Siswa Kelas
V. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud. Hal.
12-17.
Alat dan bahan ajar : Alat Tulis, Spidol, LKPD, Laptop, LCD Proyektor.
Media Pembelajaran : Power point, Video Pembelajaran.

I. Penilaian
a. Teknik Penilaian
1) Sikap : Observasi
2) Keterampilan : Unjuk kerja
3) Pengetahuan : Tes Tertulis, LKPD

b. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1) Remedial
Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM. Soal yang akan
diberikan berbeda dengan sebelumnya tetapi setara. Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai
yang sesuai KKM.
2) Pengayaan
Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang
dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi
Dasar .

Mengetahui, Cepu, 28 September 2022


SDN 1 Ngelo Guru Kelas 5-Bangsa

Sri Narti, S.Pd.SD Andhini Tryandaru.P., S.Pd


NIP.19710204 199903 2 006
LK 3.1 Menyusun Best Practices

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star


(Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan peserta didik Dalam
Pembelajaran

Lokasi SDN 1 NGELO CEPU


Lingkup Pendidikan Sekolah Dasar
Tujuan yang ingin dicapai Meningkatkan hasil belajar kelas 5 materi organ
pencernaan manusia melalui model pembelajaran
project based learning (PJBL) berbantu media PPT
dan benda kongkret poster Organ pencernaan
Manusia.
Penulis Andhini Tryandaru Putryaningrum
Tanggal 31 Oktober 2022
Situasi: Kondisi yaang menjadi latar belakang masalah
Kondisi yang menjadi latar adalah:
belakang masalah, mengapa 1. Motivasi belajar peserta didik belum maksimal.
praktik ini penting untuk 2. Rendahnya pemahaman peserta didik terkait
dibagikan, apa yang menjadi pemahaman Organ pencernaan manusia
peran dan tanggung jawab 3. Guru yang belum menerapkan model
anda dalam praktik ini. pembelajaran yang bervariasi.
4. Belum optimalnya media pembelajaran yang
sesuai dengan materi ajar.
Praktik ini penting untuk dibagikan karena dapat
menimbulkan dampak yang sangat besar dan luar
biasa dalam proses pembelajaran yaitu :
1. Dengan menerapkan media dan metode
pembelajaran yang bervariasi, peserta didik
sangat antusias dalam mengikuti proses
pembelajaran mulai dari pendahuluan, inti,
simpulan dan sampai dengan refleksi serta
penutup, pembelajaran lebih menarik minat
peserta didik, meningkatkan aktivitas peserta
didik, serta berpusat pada peserta didik dan
dapat tercapai tujuan pembelajaran.
2. Sedangkan bagi teman sejawat bisa digunakan
sebagai salah satu referensi dalam pembelajaran
dengan menggunakan media maupun model
pembelajaran yang sama terkait materi
pembelajaran yang sama pula.
Peran tanggung jawab saya dalam praktik ini
yaitu:
1. Pada PPL 3 yang menggunakana model PJBL guru
berperan sebagai fasilitator serta membimbing
peserta didik dalam pembuatan produk untuk
lebih memahami materi yang berkaitan serta
guru berperan memberikan pengawasan dan
bimbingan terhadap pembuatan hasil produk.
2. Selanjutnya saya bertanggung jawab
mengunggah video zoom sit in bersama dosen
pembimbing, guru pamong dan teman satu kelas
PPG.
3. Saya juga bertanggung jawab untuk mengedit
video ke LMS serta mendiskusikan dengan teman
satu kelas PPG.
Tantangan : Dari analisis kajian literatur dan wawancara dengan
Apa saja yang menjadi guru, kepala sekolah, dan pengawas, tantangan yang
tantangan untuk mencapai dihadapi guru dalam meningkatkan pemahaman
tujuan tersebut? Siapa saja peserta didik pada materi organ pencernaan manusia
yang terlibat, yaitu :
1. Motivasi belajar orang tua di rumah kurang
terhadap anak.
2. Orang tua mempercayakan pendidikan
sepenuhnya kepada guru.
3. Media pembelajaran yang kurang menarik.
4. Model pembelajaran yang tidak sesuai dengan
karakteristik peserta didik.
5. Sumber belajar yang digunakan hanya buku
6. Kurangnya pemanfaatan TPACK dalam
pembelajaran dikelas.
Dari tantangan-tantangan yang telah disebutkan
diatas, guru harus bisa dan mampu merancang suatu
pembelajaran dengan menggunakan model, media
dan benda konkret yang dikemas dengan baik sesuai
dengan karakteristik peserta didik. Selain guru,
lingkungan keluarga dan lingkungan sekolah
memberikan peran penting untuk mengatasi masalah
diatas. Dengan kerjasama yang baik antara orang tua,
guru, dan sekolah diharapkan perkembangan peserta
didik dalam belajar akan semakin baik dan semakin
meningkat.
Aksi : Langkah-langkah yang dilakukan untuk menghadapi
Langkah-langkah apa yang tantangan tersebut yaitu:
dilakukan untuk 1. Guru harus menciptakan pembelajaran yang
menghadapi tantangan menarik minat belajar peserta didik agar
tersebut/ strategi apa yang meningkatkan pemahaman peserta didik
digunakan/ bagaimana denganmerancang pembelajaran dengan
prosesnya, siapa saja yang menggunakan model pembelajaran inovatif dan
terlibat / Apa saja sumber menggunakan media pembelajaran yang menarik
daya atau materi yang sesuai dengan materi pelajaran.
diperlukan untuk 2. Menggunakan media pembelajaran yang menarik
melaksanakan strategi ini sesuai dengan materi pelajaran, guru harus
menggunakan media berbasis TPACK melalui
penampilan PPT, google form, serta video
pembelajaran sehingga peserta didik dapat
termotivasi. Media lain yang digunakan adalah
benda konkret sehingga peserta didik akan
senang terhadap materi karena mengaitkan
dengan lingkungan sekitar.
3. Menggunakan model project based learning
(PjBL) karena model pembelajaran yang mengajak
peserta didik untuk membuat proyek. Proyek
yang diberikan berhubungan dengan kehidupan
nyata atau yang berada di lingkungan sekitar,
sehingga membentuk cara berpikir peserta didik
dalam mencari informasi dan memecahkan
permasalahan yang diberikan oleh guru.
Strategi yang dilakukan adalah dengan memilih
model pembelajaran project based learning (PjBL)
dengan mengamati karakteristik peserta didik dan
materi pembelajaran untuk meningkatkan
pemahaman peserta didik kelas V pada materi yang
dipelajari.
Proses dalam kegiatan pembelajaran mengacu pada
sintak-sintak yang ada dalam model project based
learning (PjBL) yaitu ;
1. Fase 1 : Menentukan pertanyaan mendasar.
2. Fase 2 : Mendesain proyek
3. Fase 3 : Menyusun Jadwal
4. Fase 4 : Memonitor peserta didik dan kemajuan
proyek
5. Fase 5 : Menguji hasil.
Yang terlibat dalam kegiatan yaitu :
1. Kepala sekolah sebagai salah satu narasumber
untuk wawancara dalam penyusunan rencana
dan tindak lanjut,
2. Guru sejawat sebagai observer yang membantu
dalam menganalisis proses pembelajaran,
3. Peserta didik sebagai obyek pembelajaran dan
sebagai survey tentang pelaksanaan
pembelajaran di kelas.
4. Dosen pembimbing dan guru pamong sebagai
pengamat dan penilai pelaksanaan praktik.
5. Teman sejawat PPG sebagai admin sekaligus
fasilitator saat sit in zoom.
Sumber daya atau materi yang diperlukan untuk
meningkatkan pemahaman peserta didik antara lain
pemahaman/kompetensi guru akan model project
based learning (PjBL) dan juga pemahaman guru
akan materi pembelajaran. Selain itu bahan ajar
tidak cukup mengambil dari satu sumber saja tetapi
dari beberapa sumber buku yang berhubungan
dengan materi yang diajarkan.
Refleksi Hasil dan dampak Dampak dari model project based learning (PjBL)
Bagaimana dampak dari aksi yang dilakukan adalah :
dari Langkah-langkah yang 1. Proses pembelajaran materi organ pencernaan
dilakukan? Apakah hasilnya manusia yang dilakukan dengan menerapkan
efektif? Atau tidak efektif? model project based learning (PjBL) berlangsung
Mengapa? Bagaimana respon aktif. Peserta didik menjadi lebih aktif dalam
orang lain terkait dengan kegiatan berdiskusi. Aktifitas pembelajaran yang
strategi yang dilakukan, Apa dirancang sesuai model project based learning
yang menjadi faktor (PjBL) mengharuskan peserta didik aktif selama
keberhasilan atau proses pembelajaran.
ketidakberhasilan dari 2. Pembelajaran dengan materi organ pencernaan
strategi yang dilakukan? Apa manusia yang dilakukan dengan menerapkan
model pembelajaran PjBL meningkatkan
pembelajaran dari kemampuan peserta didik dalam melakukan
keseluruhan proses tersebut transfer knowledge.
3. Penerapan model project based learning (PjBL)
meningkatkan kemampuan peserta didik untuk
berpikir kritis dan HOTS. Hal ini dapat dilihat dari
tingkat partisipasi peserta didik untuk bertanya
dan menanggapi topik yang dibahas dalam
pembelajaran dan dalam mengerjakan soal
evaluasi.
4. Dengan berbantu media PPT dan benda konkret
peserta didik lebih fokus dalam pembelajaran dan
motivasi peserta didik meningkat.
5. Respon peserta didik terhadap kegiatan
pembelajaran ini adalah sangat senang, bisa
dilihat saat kegiatan refleksi akhir pembelajaran
peserta didik memberikan refleksi bahwa
pembelajaran hari ini sangat menyenangkan dan
media pembelajarannya menarik dan mudah
dipahami.
6. Respon rekan sejawat terdapat peningkatan
dalam pembelajaran dilihat dari antusias dan
keaktifan peserta didik selama melaksanakan
pembelajaran menggunakan model PjBL, media
PPT dan benda konkret.

Berdasarkan uraian diatas, dapat disimpilkan


bahwa model pembelajaran PjBL berbantu media
PPT, dan benda konkret dapat meningkatan hasil
belajar peserta didik yang disebabkan oleh
peningkatan hasil belajar peserta didik kelas 5 pada
materi sistem pernapasan manusia.

You might also like