You are on page 1of 13

LAPORA

N
BIOKIMI
A

POLTEKKES KEMENKES MALUKU


2023
DISUSUN OLEH :

NAMA Meydeline M Pattiasina


NIM P07172322032

KATA PENGANTAR
Biokimia dapat diartikan sebagai ilmu yang membahas tentang dasar-dasar
kimia dari kehidupan. Biokimia juga dapat diartikan sebagai ilmu yang membahas
tentang zat-zat kimia penyusun tubuh makhluk hidup, serta reaksi-reaksi dan
proses kimia, yang berlangsung di dalam tubuh makhluk hidup.pemahaman akan
prinsip-prinsip dasar ilmu biokimia oleh mahasiswa dapat ditunjukkan dalam suatu
model yang lebih nyata,yaitu melalui praktikum di laboratorium sehingga
mahasiswa akan lebih memahami materi yang telah dikuliahkan.

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas tuntunannya modul ini
dapat dibuat dengan baik dan sederhana.Laporan ini dibuat untuk memenuhi tugas
Biokimia yang diberikan oleh Ibu Dosen Saya.
Mengingat hasil laporan praktikum yang saya buat masih banyak kekurangan dan
tidak sempurna. Maka dari itu, kritik dan saran yang membangun penulis butuhkan
untuk evaluasi dan perbaikan diri untuk laporan yang akan datang

Ambon, Juni 2023

Penyusun
DAFTAR ISI

Kata Pengantar
Daftar isi
1. Percobaan Karbohidrat
Lampiran
PERCOBAAN KARBOHIDRAT
Tujuan :
1. Mengklasifikasi makanan yang mengandung karbohidrat dan perubahan makanan

Dasar Teori :
Karbohidrat merupakan makromolekul yang penting bagi tongkat kehidupan mahluk hidup. Senyawa
karbohidrat menyumbangkan 70 – 80% sumber energi untuk aktivitas manusia. Konsumsi rata-rata
karbohidrat dalam makanan sekitar 65% dan energi yang dihasilkan dari metabolisme selular karbohidrat
tersebut akan digunakan untuk metabolisme biomolekul lainnya seperti protein, lemak dan asam nukleat.
Selain itu, lebih dari 90% komponen penyusun tumbuhan kering adalah karbohidrat. Secara umum,
karbohidrat merupakan senyawa polihidroksialdehid atau polihidroksiketon dan derivatnya dalam bentuk
unit tunggal yang sederhana maupun unit kompleks.

Pada tumbuhan, glukosa disintesis dari karbon dioksida (CO2) dan air (H2O) melalui proses
fotosintesis dan disimpan dalam bentuk pati atau selulosa. Binatang mensintesis karbohidrat dari lipid
gliserol dan asam amino, akan tetapi derivat karbohidrat yang digunakan oleh binatang diambil dari
tanaman. Glukosa bisa diabsorpsi langsung dalam aliran darah dan gula bentuk lain akan diubah menjadi
glukosa dalam liver sehingga glukosa merupakan jenis karbohidrat yang penting. Sebagai sumber utama
energi pada mamalia, glukosa dapat disintesis menjadi glikogen sebagai cadangan makanan, ribosa dan
deoksiribosa pada asam nukleat, galaktosa pada laktosa susu, glikolipid dan kombinasi dengan protein
(glikoprotein dan proteoglikan).

Uji kualitatif karbohidrat adalah pengujian karbohidrat yang didasarkan atas reaksi-reaksi warna
yang dihasilkan, sifat mereduksi dari gugus karbonil dan sifat oksidasi dari gugus hidroksil.
Uji yang sering dilakukan seperti :

1. Uji Lugol
Keberadaan gula preduksi dibuktikan dengan adanya endapan berwarn bitu
kehijauan,kuning atau merah bata tergantung dari kadar glukosa dri bahan mkanan yang
diuji.untuk uji lugol yang digunakan IODIUM LUGOL yang berfungsi untuk menguji
kandungan.

2. Uji Benedict
Uji benedict adalah salah satu uji kimia yang digunakan untuk mengetahui adanya
kandungan gula atau karbohidrat pereduksi. Jenis gula yang termasuk pereduksi meliputi
semua jenis monosakarida dan beberapa jenis disakarida, termasuk salah satunya seperti
laktosa dan maltosa.

 Pati atau Amilum


Terbentuk dari 500 molekul monosakarida berwarna putih,tidak bau,berasa tawar,dan
berbaur dalam air.

 4 Jenis Karbohidrat :
1. Monosakarida

2. Disakarida
3. oligosakarida

4. Polisakarida
PERCOBAAN
Alat dan Bahan :
Alat :
1. Penjepit tabung
2. Mortal alu
3. Lampu spirtus
4. Batang pengaduk
5. Spirtus
6. Tabung glass
7. Rak tabung
Bahan :
1. Reagen lugol
2. Reagen benedict
3. Roti
4. Tempe
5. Susu uht
6. Kemiri
7. Putih telur

Prosedur :
 Uji Lugol / amilum
 Siapkan alat dan bahan
 Haluskan bahan/sampel menggunakan mortal dan dipisahkan di cawan petri
 Setelah itu, masukan kedalam tabung reaksi dan berikan label.
 Masing-masing tabung reaksi yang telah berisi bahan/sampel ditetesi 5 tetes
larutan lugol
 Aduk
 Diamkan beberapa menit,dan lihat perubahan warna yang terjadi
 Hasil warna dicatat

2. Uji Benedict/glukosa
 Siapkan alat dan bahan
 Haluskan bahan/sampel menggunakan mortal dan dipisahkan di cawan petri
 Setelah itu, masukan kedalam tabung reaksi dan berikan label.
 Masing-masing tabung reaksi yang telah berisi bahan/sampel ditetesi 5 tetes
larutan benedict.
 Panaskan menggunakan Bunsen/diatas lampu spirtus
 Diamkan beberapa menit,dan lihat perubahan warna yang terjadi
 Hasil warna dicatat

Pertanyaan
1. Jelaskan 4 jenis karbohidrat !

LEMBARAN DATA

N
Bahan/sampel Uji lugol/amilum Uji benedict/glukosa keterangan
O
1 Roti Kuning – Ungu Kuning – biru
2 Tempe Putih -- Kuning Putih -- hijau
3 Putih telur Bening -- Bening Bening – biru kehijauan
4 Susu uht Putih -- Putih Putih -- biru
5 kemiri Kuning -- Kuning Kuning -- biru muda

Keterangan :
(+) terdapat kandungan karbohidrat/perubahan warna
(-) tidak terdapat perubahan warna

PEMBAHASAN
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------------

JAWABAN PERTANYAAN

1. Didalam karbohidrat terdapat 4 jenis karbohidrat yaitu :.


1. Monosakarida (terdiri atas 1 unit gula)
2. Disakarida (terdiri atas 2 unit gula)
3. Oligosakarida (terdiri atas 3-10 unit gula)
4. Polisakarida (terdiri atas lebih dari 10 unit gula)

1. Monosakarida
Beberapa monosakarida penting bagi tubuh kita di antaranya adalah D-gliseraldehid,
Dglukosa, D-fruktosa, D-galaktosa serta D-ribosa.

Makanan yang mengandung monosakarida seperti : buah-buahan, jagung manis, sirup


jagung, dan madu.
2. Disakarida
Beberapa disakarida penting bagi tubuh kita di antaranya adalah β-maltosa, β-laktosa serta
sukrosa.

Disakarida merupakan hasil kondensasi dua unit monosakarida. Contohnya adalah laktosa,
maltosa dan sukrosa.
3. Oligosakarida
Oligosakarida merupakan gabungan dari molekul-molekul monosakarida yang jumlahnya antara 2
sampai dengan 8 molekul monosakarida.
Oligosakarida secara alami terdapat pada sumber makanan dan minuman seperti
pisang, bawang putih, madu tomat (fruktooligosakarida), susu sapi dan ASI
(galaktooligosakarida).
4. Polisakarida
Polisakarida adalah karbohidrat yang memiliki polimer yang panjang dan tersusun dari ratusan
hingga ribuan monosakarida. Rantai ikatan kimia polisakarida dihubungkan dengan ikatan
glikosida yang panjang dan bercabang dengan susunan molekul yang sejenis dan majemuk.
Polisakarida utama yang terdapat dalam pangan. Contoh: Singkong, Ubi Jalar, Kentang.
Selulosa: Biji-bijian, kacang-kacangan, tanaman akar, tanaman kubis.

LAMPIRAN

You might also like