You are on page 1of 12

KONEKSI ANTAr

materi

Modul 1.3 Visi Guru


Penggerak

RISNA ADRIANI,S.E
CGP AGKATAN 9
KABUPATEN MOROWALI
PERTANYAAN PEMANTIK 1

Apa yang Bapak/Ibu pahami mengenai kaitan peran


pendidik dalam mewujudkan filosofi pendidikan Ki
Hadjar Dewantara dan Profil Pelajar Pancasila pada
murid-muridnya dengan paradigma inkuiri
apresiatif (IA) di sekolah Bapak/Ibu?
Menurut saya seorang Pendidikk
Harus menjadi Contoh/teladan bagi
anak didiknya sesuai dengan Filosofi
Ki Hajar Dewantara Yaitu Pendidikan
yang bertujuan untuk menuntun
segala Kodrat yang ada pada anak
mengikuti Kodrat Alam dan Kodrat
zaman.
Agar kita dapat menuntun maka
seorang pendidik harus memahami
dengan sepenuh hati dimensi-dimensi
yang terdapat pada Profil Pelajar
Pancasila
6 DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA

ada 6
Profil pelajar PAncasila dapat
terwujud Jika seorang Guru
memiliki Visi untuk menciptakan
Perubahan kearah yang lebih baik
di Lingkungan Sekolah
Agar dapat menciptakan Visi
yang berpihak pada
Murid,maka dapat
menggunakan pendekatan
Inkuiri Apresiatif (IA).IA Adalah
Pendekatan manajemen
perubahan yang Kolaboratif
Berbasis Kekuatan.
Di Tempat Saya Bertugas Yakni Di SMP Negeri 1
Bahodopi,Sebagian Besar Murid Kami memiliki
Gadget seperti HP,terkadang mereka sembunyi-
sembunyi Bermain HP,karna di Sekolah Hp akan
diamankan Wali Kelas Jika kedapatan memakai HP
tanpa pengawasan Dari Guru.

Apalagi saat ini segala bentuk


tayangan atau Konten2 tidak
mendidik banyak berseliweran di
Jagad Maya ,tapi disisi lain juga
segala bentuk Informasi dan
Aplikasi yang berkaitan dengan
Teknologi Pembelajaran dapat
diAkses Melalui HP
Dari Hal inilah saya Mencoba
Mewujudkan Paradigma Inkuiri
Apresiatif Melalui Prakarsa
Perubahan Yaitu

Meningkatkan Pemahaman
Literasi DiGital Di Sekolah
Saya Berharap dengan Prakarsa
Perubahan tersebut dapat
mewujudkan peran pendidik dalam
Filosofi Pendidikan KHD yang
berpihak pada murid dengan
mengikuti Kodrat Alam dan Kodrat
Zaman serta dapat menciptakan
Profil pelajar Pancasila
Pertanyaan Pemantik 2

Revisi dan rumuskan dengan penuh keyakinan, visi


yang telah Bapak/Ibu buat berdasarkan jawaban
pertanyaan diatas, ke dalam sebuah VISI yang
membuat Bapak/Ibu bersemangat ketika
membacanya, dan menggerakkan hati setiap orang
yang membacanya!
Pada Tugas Demonstarsi Kontektual
Visi saya adalah

“ Mewujudkan Peserta Didik yang Berakhlak


Mulia,Mandiri,Kolaboratif,Kreatif Dan Cakap
Berteknologi”
Namun Berdasarkan Paradigma Inkuiri yang
telah Saya Rancang maka VISI tersebut saya
Rancang menjadi

TERWUJUDNYA GENERASI MERDEKA YANG


BERAKHLAK DAN BERWAWASAN GLOBAL

Alasan Pemilihan VISI tersebut adalah saya ingin


menciptakan generasi merdeka yang tidak
bergantung pada orang lain serta mampu menguasai
Teknologi ,memiliki daya Saing dan memiliki karakter
yang Baik.
Demikian Penjelasan
Koneksi Antar Materi
Modul 1.3

Thank
!
you !
Wassalamualaikum wr.wb

You might also like