You are on page 1of 10

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

UNIVERSITAS GUNADARMA

Mata Kuliah : Konsep Sistem Informasi C / Konsep Teknologi Informasi C


Kode / SKS : IT012213 / 2 SKS
Program Studi : Sistem Komputer
Fakultas : Ilmu Komputer & Teknologi Informasi

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
1,2 Gambaran Umum Sistem Definisi & Pengertian SIM Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 1)
Informasi Manajemen Komponen Pembangun SIM (penjelasan Menjelaskan, Overhead 2 (Bab 1)
umum, penjelasan rinci pada pertemuan memberikan Projector 3 (Bab 1)
TIU : berikutnya) contoh, diskusi, 5 (Bab 1)
Memahami konsep dasar SIM - Hardware, Software memberikan
serta mempunyai gambaran - Prosedur / Pedoman tugas
umum mengenai perananan - Model Manajemen
SIM dalam perusahaan - Database Mahasiswa :
Manajemen Informasi sebagai Mendengarkan,
sumberdaya yang dibutuhkan mencatat,
perusahaan diskusi,
- Kegiatan bisnis yang semakin persentasi,
kompleks mengerjakan
- Meningkatnya kemampuan komputer tugas
sebagai alat bantu dalam perusahaan
Subsistem dari SIM (penjelasan umum,
penjelasan rinci pada pertemuan
berikutnya
- Fungsi organisasi
- Aktifitas manajemen
- Hubungan aktifitas manajemen dan
fungsi organisasi

Halaman 1
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
Evolusi Sistem Informasi Berbasis
Komputer (penjelasan umum, penjelasan
rinci pada materi berikutnya)
- EDP / SIA
- SIM
- SPK
- OA
- Sistem Pakar
Hubungan SIM dengan disiplin ilmu lain
- Akuntansi manajemen
- Riset operasional
- Manajemen dan organisasi
- Pengetahuan komputer
TIK :
Agar mahasiswa mampu :
- memahami konsep dasar SIM
- mengenal komponen pemba-ngun
SIM
- memahami pentingnya mana-jemen
informasi dalam perusahaan
- memahami peranan SIM dalam
konteks fungsi organisasi dan aktifitas
manajemen perusahaan
- mengenal evolusi dari Sistem
Informasi Berbasis Komputer dan
mengetahui perkembang-an SIM
dalam evolusi tersebut sehingga
dapat menjelaskan hubungan SIM
dengan disiplin ilmu lain

Halaman 2
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
3,4 Komputer sebagai alat bantu Dasar pemrosesan komputer dan Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 3,
pada sistem informasi arsitektur komputer ( rievew singkat, Menjelaskan, Overhead 4)
secara rinci telah diberikan pada mata memberikan Projector 2 (Bab
TIU : kuliah Sistem Komputer) contoh, diskusi, 5,6,7)
Memahami peranan - Unit input memberikan 3 (Bab
komputer, database dan - Central Processing Unit : Unit tugas 9,10,11)
komunikasi data sebagai alat pengendali, Unit penyimpanan primer, 5 (Bab
bantu pada sistem informasi Arithemtic logical unit Mahasiswa : 6,9)
berbasis komputer - Perangkat lunak : Perangkat lunak Mendengarkan, 6 (Bab
sistem, Perangkat lunak aplikasi mencatat, 7,8,9,10,
- Peranan perangkat keras dan diskusi, 11,12)
perangkat lunak dalam memecahkan persentasi,
masalah mengerjakan
Database dan File akses tugas
- Model data, Model data Logik : Hirarki
data, Sorting data, Jenis-jenis file;
Model data Fisik : Penyimpanan
berurutan (sequential), Penyimpanan
akses langsung (direct)
- Organisasi file, Organisasi file
berurutan (sequential), Organisasi file
acak (random), Organisasi index
- Konsep database dan DBMS
Komunikasi data
- Model dasar komunikasi
- Perangkat keras komunikasi
- Perangkat lunak komunikasi
- Pendekatan jaringan pada pemroses
data : Peranan komunikasi data dalam
memecahkan masalah

Halaman 3
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
TIK :
Agar mahasiswa mampu :
- Memahami komponen dasar
pemrosesan komputer dan jenis-jenis
perangkat lunak yang digunakan
sebagai pendukung SIM
- Memahami konsep dari database dan
organisasi file yang dibutuhkan dalam
membangun SIM
- Memiliki pemahaman dasar
komunikasi data yang diperlukan
untuk bekerjasama antar pegawai
terkait pada perusahaan dalam upaya
pengembangan komunikasi berbasis
komputer
5,6 Konsep Sistem dan Sistem Konsep Sistem dan Sistem Informasi Dosen : Papan tulis, 1 (Bab
Informasi pada Organisasi - Definisi dan pengertian sistem Menjelaskan, Overhead 8,9,7)
dan Mana-jemen Perusahaan - Karakteristik dan model umum sistem memberikan Projector 2 (Bab
- Jenis-jenis sistem contoh, diskusi, 3,2)
TIU : - Pembentukan subsistem : Factoring, memberikan 3 (Bab 6)
Memahami konsep dasar dari Simplifikasi, Decoupling tugas 5 (Bab 8)
sistem dan sistem informasi - Pengendalian dalam sistem umpan 7 (Bab 5)
untuk mendapat gambaran balik Mahasiswa :
awal SIM, terutama dikaitkan - Perancangan sistem : Analisis sistem, Mendengarkan,
dengan keterhubungannya Manajemen proyek mencatat,
dengan organisasi dan Konsep organisasi dan manajemen diskusi,
manajemen perusahaan, - Teori manajemen persentasi,
dimana manusia ikut - Struktur keorganisasian : Model mengerjakan
berperan dalam pengolahan dasar, Model variasi tugas
informasi - Model pengolahan informasi pada

Halaman 4
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
struktur organisasi
- Peranan manusia dalam organisasi
Manusia sebagai pengolah informasi
- Model dasar manusia sebagai
pengolah informasi
- Sistem pengolah informasi manusia
- Keterbatasan manusia sebagai
pengolah informasi
- Perananan komputer sebagai alat
bantu bagi manusia dalam
pengolahan informasi

TIK :
Agar mahasiswa mampu :
- memahami konsep dasar sistem dan
sistem informasi sebagai kunci awal
pemahaman SIM
- mengenal organisasi dan manajemen
perusahaan
- memahami peranan manusia sebagai
pengolah informasi

Halaman 5
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
7 Konsep Informasi - Definisi data dan informasi Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 6)
- Model sistem komunikasi Menjelaskan, Overhead 5 (Bab 1)
TIU : - Entropi dan Redundansi memberikan Projector
Memahami konsep informasi - Reduksi data : Klasifikasi data, contoh, diskusi,
dan penerapannya pada Peringkasan penyaringan memberikan
rancangan sisetm informasi keorganisasian, Inferensi tugas
- Mutu informasi, Penerapan konsep
informasi pada rancangan sistem Mahasiswa :
informasi Mendengarkan,
mencatat,
TIK : diskusi,
Agar mahasiswa mampu : persentasi,
- memahami konsep dari informasi dan mengerjakan
mengetahui bagaimana informasi tugas
tersebut mengalir
- memahami mutu dari suatu informasi
dan dapat mengerti bagaimana
reduksi data dilakukan
- memahami konsep informasi dalam
penerapan pada rancangan sistem
informasi
8,9 Struktur SIM Pendekatan struktur SIM Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 2)
- Unsur pengoperasian : Komponen Menjelaskan, Overhead 2 (Bab 9)
TIU : fisik, Fungsi pengolahan, Output memberikan Projector 4 (Bab 13)
Memahami struktur dari SIM sistem contoh, diskusi, 5 (Bab 4)
dikaitkan dengan aktifitas - Konseptual SIM : Public system dan memberikan
manajemen dan fungsi private system, Sistem informasi tugas
organisai terstruktur dan tidak terstruktur

Halaman 6
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
Subsistem SIM Mahasiswa :
- Aktifitas manajemen : Pengendalian Mendengarkan,
operasional, Pengengalian mencatat,
manajemen, Perencanaan strategis diskusi,
- Fungsi organisasi : Pemasaran, persentasi,
Produksi, Logistik, Personalia, mengerjakan
Keuangan dan akuntansi, Pengolahan tugas
informasi, Pucuk pimpinan
Nilai tambah SIM bagi perusahaan
- Proses transaksi : Siklus pemrosesan
transaksi, Pemrosesan batch,
Pemrosesan online

TIK :
Agar mahasiswa mampu :
- memahami struktur SIM dan
subsistem SIM yang terkait dengan
aktifitas dan fungsi organisasi
- memahami nilai tambah yang didapat
perusahaan dengan diterapkannya
SIM

Halaman 7
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
10 Pengolahan Informasi Otomatisasi Perkantoran Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 5)
- Penyiapan dokumen Menjelaskan, Overhead 2 (Bab 11)
TIU : - Komunikasi pesan dan pengiriman memberikan Projector 4 (Bab 15)
Memahami pengolahan dokumen contoh, diskusi, 5 (Bab 5)
informasi dan otomatisasi Proses pengontrolan informasi memberikan
perkantoran tugas
TIK :
Agar mahasiswa memahami : Mahasiswa :
- siklus pemrosesan suatu transaksi Mendengarkan,
dan cara / metode pemrosesan mencatat,
informasi diskusi,
- mengenal otomatisasi perkantoran persentasi,
yang mem-bantu dalam dokumentasi mengerjakan
perusahaan tugas
- mengenal sarana komunikasi pesan
baik secara suara, grafis maupun
teks.
11,12 Evolusi dan aplikasi sistem Evolusi sistem informasi berbasis Dosen : Papan tulis, 2 (Bab 8
informasi berbasis komputer komputer (penjelasan lebih mendalam Menjelaskan, Overhead s/d 16)
dari materi awal, namun tidak terlalu rinci memberikan Projector 4 (Bab 12
TIU : karena akan dijelaskan lebih lanjut pada contoh, diskusi, s/d 20)
Memahami perkembangan mata kuliah lain) memberikan
dari sistem informasi berbasis - EDP / SIA tugas
komputer dan dapat - SIM
memberikan contoh aplikasi - SPK Mahasiswa :
sistem informasi di - Otomatisasi perkantoran Mendengarkan,
perusahaan - Sistem pakar mencatat,
Aplikasi sistem informasi (penjelasan diskusi,
umum disertai contoh sederhana, persentasi,
penjelasan rinci akan dijelaskan pada mengerjakan

Halaman 8
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
mata kuliah lain) tugas
- Sistem informasi eksekutif
- Sistem informasi pemasaran
- Sistem informasi manufaktur
- Sistem informasi keuangan
Proses pengontrolan informasi

TIK :
Agar mahasiswa mampu :
- mengenal perkembangan sistem
informasi berbasis komputer dan
mengetahui kedudukan SIM dalam
evolusi tersebut
- memahami sistem infor-masi
manajemen yang ada pada
perusahaan dan dapat memberikan
contoh-nya

Halaman 9
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pokok Bahasan Dan


Minggu Sub Pokok Bahasan Dan Metode/Teknik Media
Tujuan Instruksional Umum Tugas Referensi
ke Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pengajaran
(TIU)
13,14 Konsep pengambil-an 1. Proses pengambilan keputusan Dosen : Papan tulis, 1 (Bab 10)
keputusan untuk sistem - Penyelidikan Menjelaskan, Overhead 2 (Bab 10)
informasi - Perancangan memberikan Projector 4 (Bab 14)
- Pemilihan contoh, diskusi,
TIU : 2. Kerangka kerja dan konsep memberikan
Memahami konsep dan pengambilan keputusan tugas
proses pengambilan 3. Model keprilakuan pada
keputusan pada sistem pengambilan keputusan Mahasiswa :
informasi dalam perusahaan keorganisasian Mendengarkan,
mencatat,
TIK : diskusi,
Agar mahasiswa mampu : persentasi,
1. memahami proses dan kerangka mengerjakan
kerja dari pengambilan keputusan tugas
mengenal perilaku pengambilan
keputusan dalam keorganisasian

Referensi :

Buku wajib :
1. __, Pengantar Sistem Informasi, Seri Diktat Kuliah, Gunadarma, 1993
2. E.S Margianti, D. Suryadi H.S, Sistem Informasi Manajemen, Gunadarma, 1994

Buku pegangan lain :


3. McLeod Raymond, Sistem Informasi Manjemen (terjemahan) jilid 1, Prentice Hall1996
4. McLeod Raymond, Sistem Informasi Manjemen (terjemahan) jilid 2, Prentice Hall1996
5. Kroenke, Hatch, Management Information System, McGrawHill,1994
6. Lucas Henry, Management Information System, McGrawHill, 1994
7. Moekijat, Pengantar Sistem Informasi Manajemen, PT.Remaja Rosdakarya, 1986

Halaman 10

You might also like