You are on page 1of 1

Python adalah salah satu dari sekian banyak contoh Bahasa pemrograman di dunia.

Bahasa
pemrograman Python bisa dipakai untuk banyak hal, seperti membangun website atau menganalisis
data. Istilah kerennya, general purpose.

Selain itu, bahsa pemrograman Python juga memiliki karakteristik seperti : tergolong Bahasa
tingkat tinggi, ,menggunakan pendekatan berorientasi objek, serta ditulis secara dinamis. Apa
maksudnya?

Python tergolong Bahasa pemrograman tingkat tinggi. Maksudnya, sintaks Python didesain
semirip mungkin dengan Bahasa manusia. Sehingga, proses belajar Python pemula lebih mudah,
cepat, dan menyenangkan.

You might also like