You are on page 1of 4

Soal Ujian PAS Genap 2021/2022

Madrasah Aliyah Negeri Kupang

Mata pelajaran : Prakarya


Kelas : X IPS

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, d, atau e di depan jawaban yang paling
tepat.
1. Salah satu tujuan kewirausahaan kerajinan inspirasi budaya local, yaitu. . . .
a. Mendidik masyarakat agar hidup sederhana
b. Menciptakan tenaga kerja baru
c. Sebagai generator pembangunan ekonomi
d. Menumbuhkan pelaku usaha yang berkualitas dan melestarikan budaya
e. Melestarikan budaya Indonesia
Ans: D
2. Orang yang memiliki kemampuan dalam melihat dan menilai berbagai peluang usaha adalah
seorang. . . .
a. Perajin
b. Pemahat
c. Wirausaha
d. Pelukis
e. Pemusik
Ans: C
3. Alat yang berfungsi untuk membuat hiasan saat tembikar yang masih basah disebut. . . .
a. Sundip
b. Butsir
c. Rol kayu
d. Pisau pahat
e. Spons
Ans: A
4. Berikut ini kertas yang digunakan untuk bahan kemasan, kecuali. . . .
a. Kertas perkamen
b. Kertas glasin
c. Kertas lilin
d. Kertas plastic
e. Kertas koran
Ans: E
5. Suatu kegiatan usaha mengenalkan barang hasil produksi kerajinan pada masyarakat luas
disebut. . . .
a. Proposal
b. Publikasi
c. Evaluasi
d. Pembukuan
e. Biaya produksi
Ans: B
6. Dalam pengelolaan sumber daya usaha kerajinan, factor yang paling menentukan ialah. . . .
a. Manusia
b. Materi
c. Metode
d. Uang
e. Mesin
Ans: A
7. Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menetapkan desain proses produksi kerajinan,
kecuali. . . .
a. Jenis kerajinan
b. Teknik
c. Pendistribusian
d. Manfaat
e. Pengemasan
Ans: C
8. Berikut merupakan prinsip nilai keindahan dalam pembuatan kerajinan, kecuali. . . .
a. Keseimbangan
b. Kesatuan
c. Kesenangan
d. Keselarasan
e. Proporsional
Ans: C
9. Segala bentuk kerajinan yang dibentuk dengan tujuan untuk dipajang atau dipakai sebagai hiasan
atau elemen estetis, termasuk produk kerajinan sebagai. . . .
a. Benda pakai
b. Benda substitusi
c. Benda rumah tangga
d. Benda hias
e. Benda mewah
Ans: D
10. Peralatan keselamatan kerja yang tidak dipakai dalam pembuatan alat yang mendukung proses
produksi kerajinan ialah. . . .
a. Sarung tangan
b. Helm
c. Epilog muka
d. Kacamata
e. Pakaian praktek
Ans: C
11. Berikut bahan-bahan yang harus dipersiapkan saat pembuatan konektor masker, kecuali . . . .
a. Mute
b. Tali senar/tali karet
c. Gunting
d. Pengait
e. Cat akrilik
Ans: E
12. Berikut ini factor-faktor yang mempengaruhi kegagalan usaha, kecuali . . . .
a. Kebiasaan menunda waktu
b. Ketekunan pengusaha
c. Kepribadian negative
d. Kebiasaan boros
e. Hati-hati yang berlebihan
Ans: B
13. Berikut daerah penghasil kulit untuk kerajinan wayang kulit, kecuali . . . .
a. Bandung
b. Magetan
c. Magelang
d. Solo
e. Sukoharjo
Ans: A
14. Tahap awal membuat kerajinan tangan yaitu . . . .
a. Menyiapkan alat
b. Menyiapkan bahan
c. Membuat rancangan atau desain
d. Finishing
e. Membuat benda sesuai rencana
Ans: C
15. Untuk menghasilkan karya seni yang dapat bertahan selama mungkin merupakan tujuan dari
pembuatan . . . .
a. Wayang kulit
b. Miniature
c. Keris
d. Patung
e. Batik
Ans: D
16. Bahan yang digunakan untuk membuat totebag adalah . . . .
a. Cat air
b. Cat kayu
c. Cat tembok
d. Pilox
e. Cat akrilik
Ans: E
17. Berikut yang mempengaruhi ciri khas kerajinan suatu daerah, yaitu . . . .
a. Agama, pemerintah dan sumber daya alam
b. Kekayaan alam, kebijakan pemerintah, dan jumlah penduduk
c. Jumlah penduduk, budaya dan kebijakan pemerintah
d. Budaya, letak geografis dan sumber daya alam
e. Sistem social, budaya dan kebijakan pemerintah
Ans: D

You might also like