You are on page 1of 1

KETETAPAN MPR

1. TAP MPR RI No. XVIII/MPR/1998 mengatur tentang Pedoman Penghayatan dan


Pengalaman Pancasila
2. TAP MPR RI No. XVI/MPR/1998 mengatur tentang Politik Ekonomi dalam rangka
Demokrasi Ekonomi
3. TAP MPRS RI No. XXIX/MPRS/1966 mengatur tentang Penyelenggaraan Otonomi Daerah
4. TAP MPR RI No. V/MPR/1999 mengatur tentang Penentuan Pendapat di Timor Timur
5. TAP MPR RI No. XV/MPR/1998 mengatur tentang Penyelenggaraan Otonomi Daerah
6. TAP MPR RI No. VI/MPR/2001 mengatur tentang Etika Kehidupan dan Berbangsa
7. TAP MPR RI No. VI/MPR/200 mengatur tentang Pemisahan TNI POLRI
8. TAP MPR RI No. VII/MPR/2000 mengatur tentang Peran TNI POLRI
9. TAP MPR RI No. I/MPR/2003 mengatur tentang Peninjauan terhadap materi dan status
hukum Ketetapan MPRS dan Ketetapan MPR Tahun 1960 sampai dengan Tahun 2002.
10. TAP MPR RI No. IX/MPR/1999 mengatur tentang Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 tidak
akan diubah.
11. TAP MPR RI No. III/MPR/2000 mengatur Penyelenggaraan Negara yang bersih, bebas
Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN).
12. TAP MPR RI No. VIII/MPR/2001 mengatur tentang Rekomendasi arah kebijakan
pemberantasan dan pencegahan KKN.
13. TAP MPRS RI No. XXV/MPRS/1966 mengatur tentang Pembubaran PKI
14. TAP MPR RI No. XI/MPR/1998 mengatur tentang Penyelenggaraan Negara yang bersih,
bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN).
15. TAP MPR RI No. VII/MPR/2001 mengatur tentang Visi Indonesia Masa Depan
16. TAP MPR RI No. IX/MPR/2001 mengatur tentang Pembaruan Agraria dan Pengelolaan
SDA
17. TAP MPR RI No. V/MPR/2000 mengatur tentang Pemantapan dan Kesatuan Nasional

You might also like