You are on page 1of 3

ANNISA LARASATI 044440188

ANNISA LARASATI

PENGANTAR ILMU EKONOMI

1. Jelaskan fungsi lembaga keuangan bukan bank !


2. Jelaskan peranan perdagangan luar negeri dan cara mengurangi dampak
negatif perdagangan internasional !
3. Fungsi Konsumsi adalah C= 100 + 0,7 Y ; Fungsi Investasi adalah I = 110
. Berapa keseimbangan Pendapatan Nasionalnya?

JAWABAN

1. Pada dasarnya, fungsi lembaga keuangan non bank (LKBB) adalah menjadi pengumpul
dan penyalur dana guna menunjang perkembangan pasar uang maupun pasar modal.
Ini penjelasan selengkapnya: 1)Menghimpun dana masyarakatLembaga keuangan
nonbank seperti perusahaan asuransi, lembaga, pasar modal, maupun koperasi
berfungsi menghimpun dana masyarakat dengan menerbitkan surat-surat berharga.
Fungsi ini memungkinkan masyarakat menyimpan dana dalam bentuk non tunai yang
lebih aman dan terjamin. 2)Memberi pinjamam/kreditSeperti hal nya lembaga
keuangan bank, LKBB juga berfungsi untuk memberikan pinjaman atau kredit, baik
jangka pendek maupun panjang.Perusahaan lcasing misalnya, dapat memberikan kredit
kepada nasbah yang memungkinkan mereka untuk memiliki kendaraan.Begitu juga
dengan koperasi yang memberikan pinjaman kepada anggotanya. Pinjaman tersebut
bisa digunakan untuk mengembangkan usaha yang dimiliki anggota. 3)Menjadi
perantara pemilik modal dengan pihak yang membutukan Lembaga keuangan nonbank
juga bisa menjadi perantara diantara pemilik modal, baik di dalam maupun luar negeri,
dengan pihak-pihak yang membutuhkan modal.Misalnya, perusahaan A bisa
memperoleh dana dari investor luar negeri dengan cara menjual surat berharga berupa
saham atau obligasi melalui pasar modal 4)Menghimpun dana Dalam Surat Keputusan
Menteri Keuangan No38/MK/IV/1972 disebutkan bahwa salah satu fungsi dari
Lembaga KeuanganBukan Bank adalah untuk menghimpun dana. Dana tersebut berasal
dari nasabah dan dikeluarkan dalam bentuk surat-surat berharga. Kemudian, danaitu
akan disalurkan kembali untuk pembiayaan investasi bagi perusahaan
ANNISA LARASATI 044440188

atauperseorangan. 5)Memberikan kredit Fungsi selanjutnya dari lembaga yang satu ini
adalahdengan memberikan kredit kepada peminjam untuk pembelian barang
sepertikendaraan atau alat elektronik. 6)Menjadi perantara Peran yang satu ini tentunya
akan memudahkan perusahaanyang ada di Indonesia untuk mendapatkan sumber
permodalan berupapinjaman dari dalam maupun luar negeri. 7)Mencari tenaga ahli
Fungsi selanjutnya adalah untuk mencari tenaga ahli.Lembaga Keuangan Bukan Bank
rupanya juga akan bertindak sebagaiperantara untuk mendapatkan tenaga ahli.
8)Melakukan usaha di bidang keuangan Misalnya saja dengan pendirianperusahaan
penjamin kredit, lembaga penyediaan ekspor, hingga badanpenyelenggara jaminan
social

2. 1)Untuk memenuhi barang/jasa disuatu negara yang tidak memproduksi barang


tersebut.
2)Mendapatkan keuntungan
3)Untuk mempererat hubungan suatu negara
4)Meningkatkan penghasilan Negara
5)Memperoleh modal dan teknologi dari luar negeri,
6)Mengembangkan industri.
b. Cara mengurangi dampak negatif perdagangan internasional
• Menjalankan sistem kebijakan perdagangan internasional yang sesuai.
• Efisiensi sumber ekonomi
• Menerapkan IPTEK.
• Mendukung produk dalam negeri misal pemberian subsidi

3. Fungsi Konsumsi adalah C= 100 + 0,7 Y ;


Fungsi Investasi adalah I = 110 .
Pendapatan Nasional adalah Pendapatan nasional adalah jumlah pendapatan yang
diterima seluruh pelaku ekonomi dalam suatu negara selama satu tahun.
Rumus pendapatan nasional yaitu Y= C+G+I
dimana Y = Pendapatan nasional
C = Konsumsi
G = Government
I = Investasi
ANNISA LARASATI 044440188

Untuk mencari keseimbangan pendapatan nasional yaitu


Diketahui
C= 100 + 0,7 Y
I = 110
Jawab
Y = 100 + 0,7Y + 110
Y – 0,7Y = 100 + 110
Y – 0,7Y = 210
0,3 Y = 210
Y = 700
Jadi pendapatan nasional adalah 700

You might also like