You are on page 1of 14

Halaman Pengesahan

Luaran Buku Profil Desa Kuliah Kerja Nyata (Kukerta) Universitas Riau Tahun 2023 di Desa
Meranti Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan ini telah diperiksa dan disetujui
pada tanggal..........2023, oleh:

Mengetahui,
Kepala Desa Dosen Pembimbing Lapangan

Zainul Muslimin Drs. Endang Sutrisna, M.Si.


NIP. 196609081997031001/0008096601

ii
Prakata Pemerintah Desa

Salam sejahtera untuk kita semua


Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, Allah Tuhan beserta kita,
dengan segala berkat dan nikmat-Nyalah kita dalam setiap langkah hidup dan aktivitas kita
selalu menjadi penyemangat. Semangat juang untuk lebih meningkatkan kualitas dan kuantitas
diri pribadi demi mencapai apa yang menjadi tujuan dalam kehidupan pribadi, keluarga, bangsa
dan negara kita. Maka akhirnya kami selaku aparat Desa Meranti dapat menyelesaikan
penyusunan Profil Desa Meranti tahun 2023 ini.
Dasar penyusunan dan penulisan Profil Desa tersebut adalah Undang-Undang Dasar
1945 sebagai dasar tertinggi dalam kehidupan bernegara yang ditindaklanjuti melalui beberapa
Undang-Undang terkait Pemerintah Daerah dan Desa. Profil Desa merupakan amanat yang
secara jelas dimandatkan dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 12 Tahun 2007
tentang Pedoman Penyusunan dan Pendayagunaan Data Profil Desa dan Kelurahan.
Profil Desa merupakan gambaran menyeluruh tentang karakter Desa yang meliputi data
dasar keluarga, potensi sumber daya alam, sumber daya manusia, kelembagaan, prasarana dan
sarana serta perkembangan kemajuan dan permasalahan yang dihadapi desa. Profil Desa terdiri
atas data dasar keluarga, potensi desa, dan tingkat perkembangan desa.
Dalam pelaksanaan penyusunan Profil Desa dilakukan dalam beberapa rangkaian
kegiatan antara lain:
1. Penyiapan instrumen pengumpulan data;
2. Penyiapan kelompok kerja Profil Desa;
3. Pelaksanaan pengumpulan data;
4. Pengolahan data; dan
5. Publikasi data Profil Desa
Adapun maksud dan tujuan penyusunan profil desa ini bermaksud agar data-data yang
ada diwilayah Desa Meranti dapat tersusun lebih baik, valid dan mudah dimengerti dengan
tujuan agar dapat memberikan manfaat terhadap semua pihak dalam upaya pendapatan
informasi mengenai data Desa Meranti Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan.
Kami menyadari bahwa penyusunan Profil Desa ini masih banyak kekurangan baik
kelengkapan maupun akurasi serta ketepatan waktu maupun penyajiannya. Untuk itu guna
kesempurnaan penyusunan Profil ini dimasa datang kami harapkan kritik dan saran dari
pembaca guna kemajuan Desa Meranti agar dapat terwujud menjadi Desa yang aman, sehat,
cerdas, berdaya saing, berbudaya dan berakhlak mulia.
Demikian atas bantuan berbagai pihak yang terkait dalam penyusunan Profil Desa ini kami
ucapkan terima kasih.
Desa Meranti, September 2023
Kepala Desa Meranti

Zainul Muslimin
iii
Daftar Isi

Halaman Pengesahan...............................................................................................................ii
Prakata Pemerintah Desa...................................................................................................... iii
Daftar Isi .................................................................................................................................. iv
A. Sejarah Desa ...................................................................................................................... 1
B. Data Populasi Desa ............................................................................................................ 2
C. Peta Desa ........................................................................................................................... 2
D. Struktur Pemerintahan Desa .............................................................................................. 3
E. Lembaga-lembaga Desa ..................................................................................................... 5
F. Organisasi Kemasyarakatan ............................................................................................... 8
G. Potensi Desa ...................................................................................................................... 8
1. Potensi Perkebunan .................................................................................................... 8
2. Potensi Pertanian ........................................................................................................ 8
3. Potensi Peternakan ..................................................................................................... 8
4. Potensi Kesenian ........................................................................................................ 9
5. Potensi Industri........................................................................................................... 9
6. Wisata Budaya Melayu .............................................................................................. 9
Dokumentasi......................................................................................................................... 10

iv
A. Sejarah Desa
Desa Meranti terletak di Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan. Desa
meranti dahulunya adalah daerah transmigrasi yang di adakan pada masa pemerintahan orde
baru pada tahun 1992. Saat ini desa meranti termasuk ke dalam wilayah bratasena, yang terbagi
menjadi 5 wilayah atau desa, kelima desa tersebut yaitu Desa Surya Indah, Beringin Indah,
Sialang Indah, Harapan Jaya dan Meranti. Desa meranti dan semua wilayah yang tercakup ke
dalam wilayah bratasena ini di dominasi oleh perkebunan sawit yang menjadi sumber
penghasilan dan mata pencarian semua warga. Hingga saat ini desa meranti sudah menjadi
daerah yang semakin maju dengan kondisi ekonomi yang semakin baik.
Sebagian besar desa meranti dikelilingi perkebunan sawit, hanya sebelah utara dan
selatan yang berbatasan dengan desa, yakni sebelah utara berbatasan dengan PT. Langgam Inti
Hibrindo, dan sebelah selatan berbatasan dengan desa harapan jaya, selebihnya berbatasan
dengan perkebunan sawit. Infrastruktur desa meranti terdiri dari satu unit kantor kepala desa,
tiga unit sekolah yakni TK. Pertiwi, SDN 016 Meranti, dan SMPN 6 Pangkalan Kuras. selain
itu terdapat pula satu unit puskesmas dan puskeswan, balai desa, KUD, dan lapangan olahraga.
Semua fasilitas-fasilitas umum tersebut terkumpul di satu tempat yang berdekatan sehingga
menjadi pusat kegiatan di tengah-tengah desa meranti. Organisasi desa Meranti terdiri dari:
PKK, Karang Taruna, BPD, LKMD. UMKM desa Meranti terdiri dari warung makan, warung
sembako, warung kopi, bengkel, warung sayur-mayur, jual ayam potong, tukang, penganyam
piring lidi, peternak, petani, usaha online, salon dll. Secara topologi desa Meranti termasuk
dalam kategori daerah dataran rendah dengan ketinggian kurang lebih 40-60 meter dari
permukaan laut (mdpl). Dengan luas wilayah desa 1046 Km². Adapun batas-batas wilayah desa
Meranti, kecamatan Pangkalan Kuras, kabupaten Pelalawan adalah sebagai berikut:
1. Sebelah Utara : Desa Kemang
2. Sebelah Selatan : Desa Palas
3. Sebelah Barat : PT. VAL
4. Sebelah Timur : Desa Harapan Jaya
Adapun luas wilayah desa Meranti adalah 1046 Km² yang terdiri dari tanah sawit dan
tanah bukan sawit. Jumlah warga desa Meranti pada tahun 2023 yaitu 1653 warga. Dengan
jumlah warga laki-laki 895, warga perempuan 758. Pembagian wilayah desa Meranti dibagi
menjadi 2 dusun, terdiri dari 14 RT dan 4 RW. Masing-masing dusun tidak ada pembagian
wilayah secara administrasi pemerintahan. Keadaan sosial masyarakat desa Meranti cukup baik
keadaan ini juga didukung oleh masyarakat yang tidak terlalu heterogen, hampir semua
masyarakat desa ini suku jawa dikarenakan desa Meranti ini adalah desa transmigrasi, namun
juga ada suku lainnya yaitu suku batak, suku sunda, suku minang dan suku nias. Penduduk
desa Meranti sebagian besar menganut agama islam, adapun menganut agama lain yaitu
Kristen Protestan dan Kristen Khatolik.
Desa Meranti memiliki potensi desa yang sangat besar baik sumber daya alam, sumber
daya manusia maupun kelembagaan/organisasi. Salah satu potensi yang nampak adalah
luasnya lahan yang cukup subur yang sangat potensial bisa dikembangkan menjadi areal
pertanian. Ada beberapa potensi desa adalah petani, PNS, pedagang, karyawan swasta,
pensiunan, wiraswasta, dll. Akan tetapi perlu kita ketahui juga bahwa di desa Meranti masih
terdapat beberapa permasalahan yang ada ialah pada bidang ekonomi, lingkungan, dan
pendidikan. Dalam bidang ekonomi, permasalahan yang terjadi ialah masyarakat desa Meranti
yang memiliki UMKM yang masih kesulitan dalam memasarkan hasil produksi ke masyarakat
luar. Lalu dalam lingkungan, permasalahan yang terjadi adalah infrastruktur di dalam desa yang

1
masih kurang baik atau kurang lengkap seperti belum adanya puskesmas dan belum seluruhnya
jalan di desa Meranti di lakukan pengaspalan. Selanjutnya dalam bidang pendidikan, masalah
yang terjadi saat ini adalah masih kurang lengkapnya fasilitas di SD maupun di SMP yang ada
di desa Meranti serta banyaknya anak-anak yang tidak melanjutkan pendidikan, kebanyakan
setelah lulus SMP mereka tidak melanjutkan pendidikan ke SMA.
B. Data Populasi Desa
Jumlah Penduduk

Laki-laki Perempuan
JUMLAH
(Orang) (Orang)
Jumlah penduduk tahun ini 895 758
Jumlah penduduk tahun lalu 899 764

Jumlah Keluarga

KK KK Jumlah
JUMLAH Total
(Laki-laki) (Perempuan)
Jumlah kepala 434 44 478
keluarga tahun ini
Jumlah kepala 418 40 458
keluarga tahun lalu

C. Peta Desa

2
D. Struktur Pemerintahan Desa

KEPALA DESA
ZAINUL MUSLIMIN

SEKRETARIS DESA
NUR CHAFIDS

KAUR KEUANGAN KAUR KEUANGAN KAUR UMUM


SITI UMAYAH DITYA NOVITA S. IKA SUPRIHATIN

KASI KASI KASI PELAYANAN


PEMERINTAHAN PEMERINTAHAN
NINDI RENITA P. HARDIANSYAH S.
TRI NURHAYANTI

KADUS I KADUS II
NURUL HADI JOKO AGUNG F.

❖ PERANGKAT DESA
1. Kepala Desa
a. Nama : ZAINUL MUSLIMIN
b. Pendidikan Terakhir : SLTP / SMP
c. Tempat / Tgl Lahir : L. Bili, 07-07-1975
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 001
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Laki-laki

3
2. Sekretaris Desa
a. Nama : NUR CHAFIDZ
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Lampung, 23-09-1985
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 001
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Laki-laki

3. Kaur Keuangan
a. Nama : SITI UMAYAH
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Kediri, 08-04-1984
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 001/ RW 003
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Perempuan

4. Kaur Perencanaan
a. Nama : DITYA NOVITASARI
b. Pendidikan Terakhir : S1
c. Tempat / Tgl Lahir : Jawa Tengah, 21-07-1992
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 002/ RW 001
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Perempuan
5. Kaur Umum
a. Nama : IKA SUPRIHATIN
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Sumbar, 21-12-1984
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 004/ RW 002
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Perempuan

6. Kasi Kesejahteraan
a. Nama : HARDIANSYAH SAHPUTRA
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Simalungun, 07-06-1997
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 001
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Laki-laki

7. Kasi Pemerintahan
a. Nama : NINDY RENITA PUTRI
b. Pendidikan Terakhir : D2

4
c. Tempat / Tgl Lahir : Lampung Tengah, 13-11-1998
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 003
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Perempuan

8. Kasi Pelayanan
a. Nama : TRI NURHAYATI
b. Pendidikan Terakhir : S1
c. Tempat / Tgl Lahir : Pelalawan, 24-07-1999
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 002/ RW 004
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Perempuan

9. Kadus I
a. Nama : NURUL HADI
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Kampar, 08-08-1988
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 002
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
f. Jenis Kelamin : Laki-laki

10. Kadus II
a. Nama : JOKO AGUNG FILTONO
b. Pendidikan Terakhir : SLTA / SMA
c. Tempat / Tgl Lahir : Malang, 28-02-1971
d. Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003/ RW 003
Kec. Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
e. Agama : Islam
g. Jenis Kelamin : Laki-laki

E. Lembaga-lembaga Desa
❖ BADAN PERMUSYAWARATAN DESA
1. Ketua BPD
Nama : RUDI MARBUDI YUWONO
Pendidikan Terakhir : SLTA/SMA
Tempat/Tanggal Lahir : Temanggung, 21-03-1984
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003 / RW 004
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

5
2. Anggota BPD
Nama : NGADIYAH
Pendidikan Terakhir : S1
Tempat/Tanggal Lahir : Lampung, 08-03-1982
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 001 / RW 003
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Perempuan

Nama : SUGIYATNO
Pendidikan Terakhir : S1
Tempat/Tanggal Lahir : Trimulyo, 15-03-1989
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 004 / RW 002
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

Nama : DEDI BURMAN SITORUS


Pendidikan Terakhir : SLTA/SMA
Tempat/Tanggal Lahir : P. Baru, 23-03-1983
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 002 / RW 001
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

Nama : JAMIL SHOIM


Pendidikan Terakhir : SLTA/SMA
Tempat/Tanggal Lahir : Lampung Timut, 03-04-1979
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 001 / RW 003
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

6
❖ LEMBAGA KETAHANAN MASTARAKAT DESA (LKMD)
1. Ketua LKMD
Nama : SUTAMAN
Pendidikan Terakhir : SLTA/SMA
Tempat/Tanggal Lahir : Pati, 23-01-1963
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 003 / RW 002
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

2. Bendahara LKMD
Nama : SUMARDI
Pendidikan Terakhir : SD
Tempat/Tanggal Lahir : NOGOSARI, 01-06-1966
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 004 / RW 002
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

3. Anggota LKMD
Nama : M. SARJU
Pendidikan Terakhir : SD
Tempat/Tanggal Lahir : Ds. Tolokan, 31-12-1957
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 002 / RW 002
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

Nama : SAYOGO
Pendidikan Terakhir : S1
Tempat/Tanggal Lahir : Jati Lawang, 22-12-1970
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 001 / RW 003
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.

7
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

Nama : AHMAD SUHADI


Pendidikan Terakhir : SD
Tempat/Tanggal Lahir : Aek loba, 15-05-1975
Alamat Lengkap : Ds. Meranti RT 002 / RW 001
Kec, Pangkalan Kuras Kab, Pelalawan, Riau.
Agama : ISLAM
Jenis Kelamin : Laki-laki

F. Organisasi Kemasyarakatan
1. TP PKK
- Jumlah Pengurus : 3 Orang
- Jumlah Anggota : 27 Orang
2. BUM Desa
- Jumlah/Jenis BUM Desa : 1 Unit/3 Jenis
3. Karang Taruna
- Jumlah Pengurus : 4 Orang
- Jumlah Anggota : 11 Orang

G. Potensi Desa
1. Potensi Perkebunan
Berdasarkan dari hasil Kuliah Kerja Nyata sumber daya alam yang memiliki potensi
untuk dikembangkan sumber daya alam utama yakni perkebunan sawit. Selain itu Masyarakat
Desa meranti mengelola berbagai potensi utama sawit ini di bidang kerajinan piring lidi sawit
yang di kembangkan oleh ibu-ibu PKK, kerajinan ini sudah sampai di ekspor di luar daerah.
Namun akhir-akhir ini kerajinan itu semakin memudar karena kurangnya waktu atau ibu-ibu
PKK tersebut tidak memiliki waktu cukup untuk membuatnya, atau sibuk dengan pekerjaan
nya masing-masing sehingga kerajinan piring lidi ini sudah tidak dibuat lagi.
2. Potensi Pertanian
-
3. Potensi Peternakan
Potensi utama peternakan didesa Meranti adalah beternak sapi dan juga beternak
kambing. Beternak sapi dan kambing ini menjadi suatu bentuk sumber pangan masyarakat
Desa Meranti dengan cara di perjual belikan oleh masyarakat Meranti yang memiliki ternak.

8
4. Potensi Kesenian
-
5. Potensi Industri
Masyarakat Desa meranti memiliki potensi dibidang industri yaitu di bidang kerajinan
piring lidi sawit yang di kembangkan oleh ibu-ibu PKK, kerajinan ini sudah sampai di ekspor
di luar daerah. Namun akhir-akhir ini kerajinan itu semakin memudar karena kurangnya waktu
atau ibu-ibu pkk tersebut tidak memiliki waktu cukup untuk membuatnya, atau sibuk dengan
pekerjaan nya masing-masing sehingga kerajinan piring lidi ini sudah tidak dibuat lagi.
6. Wisata Budaya Melayu
-

9
Dokumentasi
1. Potensi Perkebunan

2. Potensi Peternakan

3. Potensi Industri

10

You might also like