You are on page 1of 6

LEMBAR KERJA-KB 06

MENYUSUN ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN

LEMBAR KERJA KB 06.a


Pemetaan Kemampuan Awal Siswa
(Entry Level Behavior)

Nama Sekolah : SD Islam


Kelas :V
Fase :C
Elemen : Al-Qur’an Hadits
CP : Peserta didik mampu membaca, menghafal, menulis, dan memahami
pesan pokok surah surah pendek dan ayat Al-Qur’an tentang
keragaman dengan baik dan benar.
TP : Menganalisis makna dan isi kandungan Q.S. Al-Kafirun, Q.S. Al-
Maidah/5:2-3 dan Q.S. a al-Hujurat/49:12-13 untuk mengembangkan
pemahaman dan penerapan nilai-nilai keragaman dalam masyarakat
melalui kegiatan membaca, menghapal, menterjemahkan dan menulis
ayat al-Qur’an terkait.
ATP : 2.1. Membaca dengan tartil QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS al-
Hujuraat 12-13.
2.2. Menterjemahkan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS al-Hujuraat
12-13.
2.3. Mengidentifikasi isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3;
QS al-Hujuraat 12-13.
2.4. Menghayati isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS
al-Hujuraat 12-13.
2.5. Menerapkan isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS
al-Hujuraat 12-13.
Jumlah Siswa 15 Orang (5 orang laik-laki; 10 orang perempuan)
Teknik Asesmen - Observasi
- Analisis Dokumen Raport Peserta Didik
- Catatan anekdotal harian siswa
- Menggunakan link: https://akupintar.id/tes-gaya-belajar
Hasil Asesmen Awal Potensi yang
Latar Belakang Hambatan anak dalam
No. Nama Siswa Nilai Fokus menonjol/Prestasis
Keluarga Belajar
Rata Peningkatan siswa sebelumnya
1 Anni Supermi 85 Tahsin bacaan Lingkungan keluarga Juara 3 pidato Dukungan sarana belajar
berdekatan dengan
komunitas pengajian
2 Anne Spritte 87 Tahsin bacaan Memiliki ayah ibu yang Juara 1 puisi Beban anak pertama
terampil bersenandung al- memiliki banyak adik
Qur’an
3 Anna Supra X 90 Penghayatan Keluarga memiliki Jauara 1 tahfid tingkat juz Dukungan sarana belajar
semangat berprestasi 30 se Musholla Al-Hidayah
meskpun berstatus anak
yatim
4 Bertha Betul Sekali 75 Tajiwid Orang tua sibuk Juara 3 melukis Kurang berminat pada
berdagang dan bisnis materi qurdis
5 Berthi Berhati Mulia 75 Tajiwid Orang tua sibuk Juara 2 melukis Kurang berminat pada
berdagang dan bisnis materi qurdis
6 Cynthya Patah Hati 80 Tajiwid Anak tunggal yang Juara 2 kalighrafi Ekspektasi orang tua
memperoleh dukungan terlalu tinggi
penuh untuk belajar
7 Cyndy Super Sejoli 78 Tajiwid Keluarga PNS yang Juara 3 bulutangkis Kurang berminat pada
memiliki kesempatan materi Qurdis
sedikit untuk
mendampingi anak
8 Cynthami Terbawa Mati 80 Tajiwid Orang tua bekerja Juara 1 futsal puteri Kurang sarana belajar
sebagai petani
9 Dessi Sejati 80 Tajiwid Orang tua bekerja Juara 1 taekwondo Kurang sarana belajar
sebagai buruhi
10 Ratnasari Terpuji 78 Tajiwid Orang tua bekerja Juara 3 menari (grup) Kurang sarana belajar
sebagai pedagang keliling
11 Rano Anti Merokok 78 Tajiwid Keluarga mapan dan Juara 1 main game Menghabiskan waktu
secara material dengan main game
mencukupi
12 Karno Kekar Berkarakter 90 Penghayatan Tinggal di keluarga Juara 3 baca kitab matan Kurang bersosialisasi
berbasis pesantren safinah
13 Ikang Sayang Keluarga 90 Penghayatan Tinggal di keluarga Juara 3 tahfid 30 juz se Kurang bersosialisasi
berbasisi pendididik RW 5
14 Fawzy Zymat Bunda 90 Penghayatan Lingkungan keluarga Juara 1 lomba pidato se Keluarga sangat protektif
mendukung disiplin RW 5
keagamaan
15 Richard Gere 65 Membaca ayat Keluarga baru saja masuk Juara 1 lomba debat Transisi emosional dan
islam (berstatus muallaf) bahasa asing sosial
LEMBAR KERJA KB 06.b
Pemetaan Kebutuhan Belajar dalam Penguasaan Materi

Nama Sekolah : SD Islam


Kelas :V
Fase :C
Elemen : Al-Qur’an Hadits
CP : Peserta didik mampu membaca, menghafal, menulis, dan memahami
pesan pokok surah surah pendek dan ayat Al-Qur’an tentang
keragaman dengan baik dan benar.
TP : Menganalisis makna dan isi kandungan Q.S. Al-Kafirun, Q.S. Al-
Maidah/5:2-3 dan Q.S. a al-Hujurat/49:12-13 untuk mengembangkan
pemahaman dan penerapan nilai-nilai keragaman dalam masyarakat
melalui kegiatan membaca, menghapal, menterjemahkan dan menulis
ayat al-Qur’an terkait.
ATP : 2.6. Membaca dengan tartil QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS al-
Hujuraat 12-13.
2.7. Menterjemahkan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS al-Hujuraat
12-13.
2.8. Mengidentifikasi isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3;
QS al-Hujuraat 12-13.
2.9. Menghayati isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3; QS
al-Hujuraat 12-13.
2.10. Menerapkan isi kandungan QS. Al-Kafirun; QS Al-Maidah 2-3;
QS al-Hujuraat 12-13.
Jumlah Siswa 15 Orang (5 orang laik-laki; 10 orang perempuan)
Teknik Asesmen - Observasi
- Analisis Dokumen Raport Peserta Didik
- Catatan anekdotal harian siswa
- Menggunakan link: https://akupintar.id/tes-gaya-belajar
Lembar Kerja
Hasil Asesemen Awal
No Penguasaan Materi
Nama Siswa Gaya Belajar Minat
1 Kelompok A kelompok siswa yang fokus pada 1. Bertha Betul Sekali Determinasi pada gaya: Akan meningkat minatnya
peningkatan kemampuan membaca al-Qur’an 2. Berthi Berhati Mulia Kinestetik apabila pembelajaran tajwid
dengan mujawwad (pengetahuan dan praktek 3. Cynthya Patah Hati Visual menggunakan penyajian
tajwid) 4. Cyndy Super Sejoli Perpaduan keduanyan secara visual yang menarik
5. Cynthami Terbawa Mati atau penyajian tajwid yang
6. Dessi Sejati memadukan antara
7. Ratnasari Terpuji pembelajaran visual berbasis
8. Rano Anti Merokok aktifitas.
2 Kelompok B kelompok siswa yang fokus pada 1. Anni Supermi Determinasi pada gaya: Akan meningkat minatnya
peningkatan kemampuan tahsin bacaan ayat 2. Anne Spritte Visual apabila pembelajaran tahsin
al-Qur’an (membaca dengan senandung nada Auditori al-qiroah menyajikan
yang menarik) Perpaduan antara Visual- senandung nada al-Qur’an
Auditori yang enak didengar disertai
dengan penyajian gambar
visual sebagai alat bantu
pengelolaan nada.
3 Kelompok C kelompok siswa yang fokus 1. Anna Supra X Determinasi pada gaya: Mereka akan meningkat
kepada penguasaan lanjutan (advance) yaitu 2. Karno Kekar Berkarakter Audio minatnya dalam menghayati
penghayatan isi kandungan al-Qur’an setelah 3. Ikang Sayang Keluarga Visual isi kandungan QS Al-Kafirun,
mereka berhasil pada aspek pembelajaran 4. Fawzy Zymat Bunda Kinestetik Al-Hujraat dan Al-Maidah jika
qurdis lainnya. Atau Perpaduan diantara 2 disajikan dengan pendekatan
atau ketiganya. membuat proyek, berupa
kegiatan mengamati kasusu
tertentu terkait yang relevan
dengan isi kandungan ayat.
4 Kelompok D kelompok siswa yang fokus pada 1. Richard Gere Determinasi pada gaya: Richard Gere akan meningkat
penguasaan kemampuan mebaca al-Qur’an, Kinestetik minatnya dalam mempelajari
dikarenakan belum lancar dan masih terbata- Visual keterampilan membaca al-
bata. Audia Qur’an jika pembelajaran
Perpaduan ketiganya. disajiakan melalui mediau
visual yang menarik yang
dipadukan dengan aktifitas
berulang.

Mohon perhatian:

SEMUA YANG DISAJIKAN DISINI SEBATAS ILUSTRASI DAN GAMBARAN ASESSMEN AWAL UNTUK PERISPAN PEMBELAJARAN

You might also like