You are on page 1of 2

PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KELAYAN DALAM
Jl. Kelayan A, Gg. 12 RT. 19, Kelurahan Kelayan Dalam, Banjarmasin
Kode Pos 70242, Telp. (0511) 6776856, Email: pkmkelayan@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KELAYAN DALAM


NOMOR : 014/SK/I/2022

TENTANG

LARANGAN MEROKOK
BAGI PETUGAS, PENGGUNA LAYANAN, DAN PENGUNJUNG
DI AREA PUSKESMAS
PUSKESMAS KELAYAN DALAM KOTA BANJARMASIN

KEPALA PUSKESMAS KELAYAN DALAM,

Menimbang : a. bahwa setiap fasilitas kesehatan termasuk


Puskesmas mempunyai risiko terhadap terjadinya
kebakaran;
b. bahwa setiap petugas, pengguna layanan, dan
pengunjung Puskesmas berkewajiban ikut
mewujudkan lingkungan yang sehat dan bebas asap
rokok;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu
menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Kelayan
Dalam tentang larangan merokok bagi petugas,
pengguna layanan dan pengunjung di area
Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36


Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2010 tentang Larangan Merokok;
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72
Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 39 Tahun 2016 tentang Pedoman
Penyelenggaraan Program Indonesia Sehat Dengan
Pendekatan Keluarga;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 44 Tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen
Puskesmas;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 27 Tahun 2019 tentang Perubahan kedua
atas Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri
Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;
8. Peraturan daerah Nomor 7 Tahun 2013 tentang
Kawasan Tanpa Rokok (KTR);
9. Peraturan Walikota Banajrmasin Nomor 41 Tahun
2013 tentang petunjuk pelaksanaan Perda KTR;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KELAYAN DALAM


KOTA BANJARMASIN TENTANG LARANGAN
MEROKOK BAGI PETUGAS, PENGGUNA LAYANAN,
DAN PENGUNJUNG DI AREA PUSKESMAS
PUSKESMAS KELAYAN DALAM KOTA BANJARMASIN

KESATU : Larangan merokok bagi petugas, pengguna layanan,


dan pengunjung di area Puskesmas, Puskesmas
Kelayan dalam sebagaimana tercantum dalam
lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan
dari surat keputusan ini.

KEDUA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan


dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Banjarmasin
pada tanggal 11 Januari 2022
KEPALA PUSKESMAS,

dr. Hj. SORAYA KAUSALLIAH


NIP. 19760528 200604 2 019
Penata Tingkat I

• BERSIH adalah
Puskesmas mendorong
individu, keluarga, dan

You might also like