You are on page 1of 11

MODUL AJAR

PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5)


SDIT TAHFIDZ DAARUL MU’MININ FASE B

Tema : Gaya Hidup Berkelanjutan Kelas : 4 (Empat)


Topik : Sampahku Karyaku Alokasi Waktu: 126 jp

A. Diskripsi Projek
Dengan mengangkat tema “Gaya Hidup Berkelanjutan” dan mengacu kepada Profil Pelajar
Pancasila, Proyek ini ditujukan untuk membangun kesadaran siswa tentang pentingnya menjaga
lingkungan alam sekitar dan memahami tentang dampak buruk dari sampah serta bagaimana
mengelola sampah dan melakukan aksi sebagai solusi terhadap masalah sampah.

B. Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila

Dimensi Elemen Sub-elemen Tujuan Pencapaian

Beriman, Akhlak kepada Memahami Memahami keterhubungan antara


bertakwa alam keterhubungan satu ciptaan dengan ciptaan Tuhan
kepada Tuhan ekosistem Bumi yang lainnya
YME dan Menjaga lingkungan Terbiasa memahami tindakan-
akhlak mulia alam sekitar tindakan yang ramah dan tidak
ramah lingkungan serta
membiasakan diri untuk
berperilaku ramah lingkungan
Bernalar Memperoleh dan Mengidentifikasi, Mengumpulkan,
Kritis memproses mengklarifikasi, dan mengklasifikasikan,
informasi dan mengolah informasi dan membandingkan dan memilih
gagasan gagasan informasi dan gagasan dari
berbagai sumber.
Bergotong- Kolaborasi Kerja sama Menampilkan tindakan yang
royong sesuai dengan harapan dan tujuan
kelompok.
Komunikasi untuk Memahami informasi yang
mencapai tujuan disampaikan (ungkapan pikiran,
bersama perasaan, dan keprihatinan) orang
lain dan menyampaikan informasi
secara akurat menggunakan
berbagai simbol dan media
Saling-ketergantungan Menyadari bahwa setiap orang
positif membutuhkan orang lain dalam
memenuhi kebutuhannya dan
perlunya saling membantu
Koordinasi sosial Menyadari bahwa dirinya
memiliki peran yang berbeda
dengan orang lain/temannya, serta
mengetahui konsekuensi perannya
terhadap ketercapaian tujuan.
Kepedulian Tanggap terhadap Peka dan mengapresiasi
lingkungan sosial orangorang di lingkungan sekitar,
kemudian melakukan tindakan
untuk menjaga keselarasan dalam
berelasi dengan orang lain.
Persepsi sosial Memahami berbagai alasan orang
lain menampilkan respon tertentu.

Menghasilkan gagasan yang orisinal Memunculkan gagasan imajinatif


baru yang bermakna dari beberapa
Kreatif gagasan yang berbeda sebagai
ekspresi pikiran dan/atau
perasaannya.

Menghasilkan karya dan tindakan yang Mengeksplorasi dan


orisinal mengekspresikan pikiran dan/atau
perasaannya sesuai dengan minat
dan kesukaannya dalam bentuk
karya dan/atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan tindakan
yang dihasilkan.
Memiliki keluwesan berpikir dalam Membandingkan gagasan-gagasan
mencari alternatif solusi permasalahan kreatif untuk menghadapi situasi
dan permasalahan.

C. Rangkaian kegiatan

Tahap Pengenalan
Perkenalan: Sampah dan Konsep 3 R Kunjungan dan Karya Seni Bahan
Sampahku Karyaku jenis- (Reduce, reuse & Rangkuman Daur Ulang Dan
jenisnya,Dampa recycle) sebagai Refeksi Awal
k buruk sampah solusi sampah
Tahap Kontekstualisasi Masalah Di Lingkungan
Bagan Perencanaan Persiapan Mengolah Data Kerja Mandiri Asesmen
Project Observasi Siswa Formatif:
Sekolah Penyajian Data
Tahap Aksi
Peranku dan Memilih Membuat Karya Pameran karya Asesmen Sumatif:
Solusiku Memilih Produk berupa Pameran Aksi
aksi karya “Sampahku
Karyaku”

Tahapan Refleksi Dan Tindak Lanjut: Berbagi Karya, Evaluasi, Refleksi Dan Menyusun Langkah
Strategis
Evaluasi danTindak Lanjut Project

Alur Kegiatan pada tahap Pengenalan (20 JP)


1. Guru memulai dengan memberitahu peserta didik, bahwa kita akan melakukan sebuah
projek yang berkaitan dengan Sampahku Karyaku. Guru bertanya, apakah peserta didik
mengerti apa itu sampah, jenis-jenis sampah dan dampak buruk sampah, apa yang mereka
pahami tentang dampak buruk sampah terhadap lingkungan sekitar ?
2. Guru menunjukkan berbagai video yang berkaitan dengan smpah dan dampak buruk
sampah
Link video :
https://www.youtube.com/watch?v=NK0qhKmhX_o
https://www.bing.com/videos/search?q=Akibat+Membuang+Sampah+Sembarangan&FO
RM=VDMHRS

3. Setelah melihat video kemudian guru menyuruh peserta didik untuk mengidentifikasi apa
dampak buruk yang diakibatkan oleh sampah mengunakan lembar kerja.
4. Peserta didik menggali pengetahuannya terkait dampak buruk yang diakibatkan oleh
sampah seperti banjir, seperti membuang sampah sembarangan sehingga dapat menyumbat
aliran air, menyebarkan penyakit, menyebabkan bau tidak sedap / bau busuk, menyebabkan
terganggunya estetik suatu daerah.
5. Untuk memperkaya pengetahuannya peserta didik diajak mengunjungi tempat-tempat
pembuagan sampah, disini guru menyuruh peserta didik mengamati serta menuliskan
langsung pengalaman apa yang ia dapat terkait dampak buruk sampah.
Alur kegiatan pada tahap Kontekstualisasi
1. Peserta didik menunjukkan hasil pengamatannya yang ditulis kepada guru tentang sampah.
2. Peserta didik menganalisis setiap pengamatan yang mereka tulisan dengan keadaan
lingkungan di sekitar rumah mereka dan sekolah dengan lembar observasi.
3. Guru memberikan bimbingan dan arahan agar peserta didik mampu mengeksplorasi
kemampuan berfikir peserta didik yang mengarah pada topik projek yakni membuat karya
dari sampah.
4. Peserta didik mulai menggali pemahamannya tentang dampak buruk sampah yang dapat
terjadi serta bagaimana cara mengatasinya.
5. Guru mengajak peserta didik untuk berkeliling di sekitar lingkungan sekolah untuk
memotivasi peserta didik memunculkan ide-ide mereka berkaitan dengan dampak buruk
sampah dan cara mengatasinya.
6. Peserta didik dan guru mengamati lingkungan di belakang sekolah yang ternyata ada
beberapa bagian yang terlihat permukaan dipenuhi oleh sampah.
7. Guru bertanya, “apa yang akan terjadi jika lahan ini dibiarkan dipenuhi oleh sampah? Lalu
apa yang seharusnya kita lakukan?”
8. Peserta didik mulai memberikan tanggapan dan ide berkaitan dengan sampah sekolah dan
upaya mengatasinya.
9. Peserta didik dan guru saling bertukar pikiran mengenai kegiatan apa yang akan dilakukan?
10. Peserta didik dan guru menyepakati bahwa akan membuang sampah pada tempatnya serta
akan membuat karya dari sampah yang masih bisa didaur ulang.
11. Kemudian guru membagi peserta didik menjadi 9 kelompok. Dan menetapkan ketua pada
setiap kelompok sebagai koordinator kegiatan.
12. Setiap klompok diberi tugas untuk berdiskusi dengan mengisi tabel tentang ide
pemanfaatan sampah yang bisa didaur ulang serta karya apa yang bisa mereka buat dari
sampah tersebut.
13. Selanjutnya setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi mereka dan kelompok lain
menaggapi
14. Dari hasil diskusi disepakati bahwa projek yang akan dilakukan oleh kelas 4 adalah
bertema
“Gaya Hidup Berkelanjutan” dengan topik “Sampahku Karyaku” melalui langkah
pemanfaatan sampah yang bisa di daur ulang.

Alur kegiatan pada tahap Aksi Nyata


1. Peserta didik berdiskusi tentang persiapan apa saja yang akan dilakukan untuk memulai
projek.
2. Ketua kelompok membagi tugas setiap anggota kelompoknya untuk membawa alat dan
bahan untuk memulai kegiatan.
3. Peserta didik memulai kegiatan dengan membersihkan halaman sekolah dari sampah dan
memilih sampah mana saja yang bisa dimanfaatkan untuk membuat sebuah karya, dengan
dipandu oleh guru.
4. Setiap kelompok saling bekerja sama mulai kegiatan yang menjadi tanggung jawab mereka
masing-masing, ada yang membersihkan sampah, ada yang mengambil sampah yang masih
bisa dimanfaatkan, ada juga yang mempersiapkan alat untuk memulai projek mereka.
5. Dengan bantuan guru setiap kelompok menyiapkan bahan dan alat-alat untuk memulai
karya mereka masing-masing.
6. Setelah bahan dan alat-alat siap peserta didik mulai membuat karya mereka.
7. Selanjutnya peserta didik memastikan tidak ada sampah di sekitar lingkungan sekolah.
8. Guru berpesan agar peserta didik selalu menjaga kebersihan lingkungan dengan sepenuh
hati dan menanamkan rasa cinta kepada alam.
9. Peserta didik juga mengisi jurnal harian tentang kegiatan Aksi Nyata.

Alur kegiatan pada tahap Refleksi


1. Selama proses pembuatan projek peserta didik saling bekerja sama dan saling berbagi
pengetahuan.
2. Peserta didik melakukan evaluasi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
3. Peserta didik melakukan refleksi dengan mengisi table refleksi.
4. Peserta didik menunjukkan perilaku kebiasaan menjaga kebersihan lingkungan, mencintai
alam sekitar dan kebiasaan membuang sampah pada tempatnya baik di sekolah maupun di
rumah.

D. Asesmen :
1. Asesmen Formatif
a. Jurnal tahap pengenalan

Lembar Pengamatan Video

Nama :
Kelas :

NO PERNYATAAN JAWABAN

1. Apa yang dimaksud dengan sampah ?

2. Apakah sampah harus dibuang ?

Apa yang terjadi bila sampah


3.
menumpuk ?

4. Apa saja jenis-jenis sampah ?

Siapa yang bertanggung jawab terhadap


5.
sampah ?

Bagaimana cara yang menanggulangi


6.
sampah ?

b. Jurnal Tahap Kontekstualisasi


Lembar Observasi

Nama :
Kelompok :
Kelas :

NO YANG DIAMATI HASIL PENGAMATAN KETERANGAN

1. Sampah dan jenis-jenisnya

2. Dampak buruk sampah

Yang bertangun jawab terhadap


3.
sampah

4. Cara mengatasi sampah

c. Jurnal Tahap Aksi Nyata

Nama :
Kelas :
Kelompok :

Aktivitas Ya Tidak
Berdiskusi dengan aktif
Melaksanakan tugas dari koordonator projek
dengan penuh tanggung jawab
Mampu bekerja sama
Menjaga kebersihan
Terbiasa menjaga kebersihan dan kelestarian
lingkungan di rumah dan di sekolah dengan
sepenuh hati.

d. Jurnal Tahap Reflektif

Nama :
Kelas :
Kelompok :

PERNYATAAN RESPONKU (LINGKARI YA..)


Saya senang setelah melaksanakan projek profil ini

Saya sudah berhasil mencapai tujuan belajar dari


projek profil ini

Saya sudah terbiasa membuang sampah pada


tempatnya

Saya sudah terbiasa merawat dan menjaga lingkungan


sekitar

Saya sudah bisa membedakan mana sampah organik


dan mana sampah anorganik

Saya terlibat aktif dalam kelompok kerja selama


melaksanakan projek ini

Saya mampu menyelesaikan tantangan yang dihadapi


selama melaksanakan projek ini

2. Asesmen Sumatif
Asesmen sumatif dilakukan berdasarkan hasil evaluasi dan refleksi peserta didik.
Rubrik Asesmen Sumatif
Berdasarkan Perkembangan pada Sub Elemen

1. Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME dan akhlak mulia

Belum Mulai Berkembang


Sub elemen Sangat Berkembang
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan

Memahami Masih butu memahami Memahami Sangat memahami


keterhubungan bantuan untuk keterhubungan keterhubungan keterhubungan antara
ekosistem Bumi memahami antara satu antara satu satu ciptaan dengan
keterhubungan ciptaan dengan ciptaan dengan ciptaan Tuhan yang
antara satu ciptaan Tuhan ciptaan Tuhan lainnya
ciptaan dengan yang lainnya yang lainnya
ciptaan Tuhan dengan bantuan.
yang lainnya
Mulai memahami Terbiasa memahami
Menjaga Belum mampu memahami
tindakan- tindakan-tindakan yang
lingkunganalam memahami tindakan-
tindakan yang ramah dan tidak ramah
sekitar tindakan- tindakan yang
ramah dan tidak lingkungan serta
tindakan yang ramah dan tidak
ramah membiasakan diri
ramah dan tidak ramah
lingkungan serta untuk berperilaku
ramah lingkungan serta
membiasakan ramah lingkungan
lingkungan serta membiasakan
diri untuk
membiasakan diri untuk
berperilaku
diri untuk berperilaku
ramah
berperilaku ramah
lingkungan
ramah lingkungan
lingkungan

2. Dimensi: Bernalar Kritis

Belum Berkembang
Sub elemen Mulai Berkembang Sangat Berkembang
Berkembang Sesuai Harapan
Mengidentifi Belum mampu Mengumpulkan, Mampun Sudah mahir
kasi, mengumpulkan, mengklasifikasikan, mengumpulkan, Mengumpulkan,
mengklarifika mengklasifikasik membandingkan mengklasifikasika mengklasifikasikan,
si, dan an, dan memilih n, membandingkan dan
mengolah membandingkan informasi dan membandingkan memilih informasi
informasi dan dan memilih gagasan dari dan memilih dan gagasan dari
gagasan informasi dan berbagai sumber informasi dan berbagai sumber.
gagasan dari masih dengan gagasan dari
berbagai sumber bimbingan guru berbagai sumber

3. Dimensi: Bergotong Royong

Belum Berkembang
Sub elemen Mulai Berkembang Sangat Berkembang
Berkembang Sesuai Harapan
Kerja sama Menampilkan Mulai berkembang Mampu Menampilkan
tindakan yang menampilkan menampilkan tindakan yang sesuai
sesuai dengan tindakan yang tindakan yang dengan harapan dan
harapan dan sesuai dengan sesuai dengan tujuan kelompok
tujuan kelompok harapan dan tujuan harapan dan tujuan dengan baik
dengan bantuan kelompok. kelompok.
guru.
Komunikasi Belum mampu Mulai memahami Memahami Memahami informasi
untuk mencapai memahami informasi yang informasi yang yang disampaikan
tujuan bersama informasi yang disampaikan disampaikan (ungkapan pikiran,
disampaikan (ungkapan pikiran, (ungkapan pikiran, perasaan, dan
(ungkapan perasaan, dan perasaan, dan keprihatinan) orang
pikiran, keprihatinan) orang keprihatinan) lain dan
perasaan, dan lain dan orang lain dan menyampaikan
keprihatinan) menyampaikan menyampaikan informasi secara
orang lain dan informasi secara informasi secara akurat menggunakan
menyampaikan akurat akurat berbagai simbol dan
informasi secara menggunakan menggunakan media dengan sangat
akurat berbagai simbol berbagai simbol mahir.
menggunakan dan media dan media dengan
berbagai simbol baik.
dan media
Saling- Belum mampu Mulai menyadari Menyadari bahwa Menyadari bahwa
ketergantungan menyadari bahwa setiap orang setiap orang setiap orang
positif bahwa setiap membutuhkan membutuhkan membutuhkan orang
orang orang lain dalam orang lain dalam lain dalam memenuhi
membutuhkan memenuhi memenuhi kebutuhannya dan
orang lain dalam kebutuhannya dan kebutuhannya dan perlunya saling
memenuhi perlunya saling perlunya saling membantu dengan
kebutuhannya membantu. membantu dengan sangat baik.
dan perlunya baik.
saling
membantu.
Koordinasi Belum mampu Baru mulai mampu Menyadari bahwa Sangat mampu
sosial menyadari menyadari bahwa dirinya memiliki menyadari bahwa
bahwa dirinya dirinya memiliki peran yang dirinya memiliki
memiliki peran peran yang berbeda berbeda dengan peran yang berbeda
yang berbeda dengan orang orang dengan orang
dengan orang lain/temannya, lain/temannya, lain/temannya, serta
lain/temannya, serta mengetahui serta mengetahui mengetahui
serta mengetahui konsekuensi konsekuensi konsekuensi perannya
konsekuensi perannya terhadap perannya terhadap terhadap ketercapaian
perannya ketercapaian ketercapaian tujuan.
terhadap tujuan. tujuan dengan
ketercapaian baik.
tujuan.
Tanggap Belum mampu Peka dan Peka dan Sangat Peka dan
terhadap peka dan mengapresiasi mengapresiasi mengapresiasi
lingkungan mengapresiasi orangorang di orangorang di orangorang di
sosial orangorang di lingkungan sekitar, lingkungan lingkungan sekitar,
lingkungan kemudian sekitar, kemudian kemudian melakukan
sekitar, melakukan melakukan tindakan untuk
kemudian tindakan untuk tindakan untuk menjaga keselarasan
melakukan menjaga menjaga dalam berelasi dengan
tindakan untuk keselarasan dalam keselarasan dalam orang lain dengan
menjaga berelasi dengan berelasi dengan baik.
keselarasan orang lain dengan orang lain dengan
dalam berelasi bimbingan. baik.
dengan orang
lain.
Persepsi sosial Belum mampu Memahami Mampu Memahami berbagai
memahami berbagai alasan memahami alasan orang lain
berbagai alasan orang lain berbagai alasan menampilkan respon
orang lain menampilkan orang lain tertentu dengan sangat
menampilkan respon tertentu menampilkan baik.
respon tertentu dengan bimbingan. respon tertentu

4. Dimensi: Kreatif

Belum Mulai Berkembang Sangat


Sub elemen
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Menghasilkan Memunculkan Memunculkan Memunculkan Memunculkan
gagasan yang gagasan gagasan gagasan gagasan imajinatif
orisinal imajinatif baru imajinatif baru imajinatif baru baru yang bermakna
yang bermakna yang bermakna yang bermakna dari beberapa
dari beberapa dari beberapa dari beberapa gagasan yang
gagasan yang gagasan yang gagasan yang berbeda sebagai
berbeda sebagai berbeda sebagai berbeda sebagai ekspresi pikiran
ekspresi pikiran ekspresi pikiran ekspresi pikiran dan/atau
dan/atau dan/atau dan/atau perasaannya.
perasaannya. perasaannya. perasaannya.
Menghasilkan Belum mampu Mengeksplorasi Mengeksplorasi Mengeksplorasi dan
karya dan mengeksplorasi dan dan mengekspresikan
tindakan yang dan mengekspresika mengekspresikan pikiran dan/atau
orisinal mengekspresikan n pikiran pikiran dan/atau perasaannya sesuai
pikiran dan/atau dan/atau perasaannya dengan minat dan
perasaannya perasaannya sesuai dengan kesukaannya dalam
sesuai dengan sesuai dengan minat dan bentuk karya
minat dan minat dan kesukaannya dan/atau tindakan
kesukaannya kesukaannya dalam bentuk serta mengapresiasi
dalam bentuk dalam bentuk karya dan/atau karya dan tindakan
karya dan/atau karya dan/atau tindakan serta
tindakan serta tindakan serta mengapresiasi yang dihasilkan
mengapresiasi mengapresiasi karya dan dengan sangat mahir.
karya dan karya dan tindakan yang
tindakan yang tindakan yang dihasilkan
dihasilkan. dihasilkan dengan baik.
dengan
bimbingan.
Memiliki Membandingkan Mampu Membandingkan Membandingkan
keluwesan gagasan-gagasan membandingkan gagasan-gagasan gagasan-gagasan
berpikir dalam kreatif untuk gagasan- kreatif untuk kreatif untuk
mencari menghadapi gagasan kreatif menghadapi menghadapi situasi
alternatif solusi situasi dan untuk situasi dan dan permasalahan
permasalahan permasalahan menghadapi permasalahan dengan sangat baik.
dengan situasi dan dengan baik.
bimbingan. permasalahan.

Cilegon, 10 Oktober 2023

Mengetahui
Kepala Sekolah Wali kelas,

KARMILAH ILYAS, S.Pd, IRMAYANTI, S. Pd


LAMPIRAN

Dokumentasi P5

1. Tahap Pengenalan

2. Tahap Kontekstual
3. Aksi Nyata

4. Beberapa Foto Hasil Karya Peserta Didik

You might also like