You are on page 1of 24

AKUNTANSI MUSYARAKAH

ANGGOTA :

DEVIA INDAH 7211421349 HAURA ATIQAH 7211421342 VALENTINO OMEGA GANDI 7211421339
Akuntansi Musyarakah adalah akad kerjasama antara dua
pihak atau lebih untuk suatu usaha tertentu, di mana masing-
masing pihak memberikan kontribusi dana dengan ketentuan
bahwa keuntungan dibagi berdasarkan kesepakatan sedangkan
kerugian berdasarkan porsi kontribusi dana.

P S A K 1 0 6
RUKUN AKUNTANSI
MUSYARAKAH

1. Ijab-Qabul / Sighat
2. Dua pihak yang berakad / `Aqidani dan
memiliki kecakapan melakukan pengelolaan
harta.
3. Objek Aqad / Mahal / Ma`qud Alaihi
4. Nisbah bagi hasil
KETENTUAN PEMBIAYAAN MUSYARAKAH

AKAD PIHAK-PIHAK MODAL

Penawaran dan penerimaan harus Pihak yg terlibat memiliki keahlian yang Modal yang diberikan dapat kas maupun
menunjukkan niat untuk melakukan memadai dalam memberikan/menerima non kas
kontrak (akad) dengan jelas. kewenangan perwakilan.
Setiap mitra wajib berkontribusi dana dan Pihak yang bersangkutan tidak diizinkan
Penerimaan dari penawaran terjadi pekerjaan untuk meminjam, memberikan pinjaman,
saat kontrak dilaksanakan. Setiap mitra memiliki hak untuk mengatur aset menyumbangkan, atau memberikan modal
musyarakah dalam operasi bisnis sehari-hari. musyarakah kepada pihak lain, kecuali jika
Kontrak dijelaskan dalam bentuk Setiap mitra memberikan kewenangan kepada terdapat kesepakatan khusus.
tertulis, melalui surat-menyurat, atau mitra lain untuk mengelola aset dan dianggap
dengan menggunakan metode diberi wewenang penuh untuk menjalankan Pembiayaan musyarakah tidak memiliki
komunikasi modern. aktivitas musyarakah, dengan memperhatikan jaminan yang diberikan, tetapi dalam
kepentingan mitra, tanpa melakukan kelalaian rangka menghindari potensi
atau tindakan semena-mena. penyalahgunaan, lembaga keuangan
Tidak diperbolehkan bagi salah satu mitra untuk syariah dapat meminta jaminan.
menarik atau menginvestasikan dana untuk
keuntungan pribadi.
KETENTUAN PEMBIAYAAN MUSYARAKAH

KERJA KEUNTUNGAN DAN KERUGIAN BIAYA OPERASIONAL DAN PERSENGKETAAN

Prinsip dasar dalam pelaksanaan Keuntungan dihitung secara teliti untuk Modal bersama akan menanggung seluruh
musyarakah adalah keterlibatan mitra mencegah adanya perbedaan pandangan dan biaya operasional.
dalam pekerjaan, meskipun tidak ada potensi perselisihan saat alokasi keuntungan
keharusan untuk memiliki porsi kerja atau pada saat musyarakah berakhir. Apabila ada ketidakpatuhan dari salah satu
yang seimbang. pihak atau timbulnya konflik antara para
Setiap mitra akan menerima bagian keuntungan pihak, maka penyelesaian akan dilakukan
Setiap mitra akan bertanggung jawab yang sebanding dengan total keuntungan, tanpa melalui Badan Arbitrase Syariah setelah
untuk melaksanakan pekerjaan atas adanya jumlah tetap yang telah ditentukan pada musyawarah tidak berhasil mencapai
nama pribadi dan juga sebagai wakil awal untuk setiap mitra. kesepakatan.
dari mitra lainnya. Tanggung jawab ini
telah dijelaskan didalam kontrak. Kerugian harus dibagi di antara para mitra
secara proporsional berdasarkan kepemilikan
modal masing-masing.
JENIS -JENIS MUSYARAKAH

bentuk kepemilikan bersama di mana beberapa


1. Syirkah Al-Milk individu secara tidak sengaja memiliki hak
2. Syirkah Al-Uqud kepemilikan atas suatu aset tanpa adanya
perjanjian kemitraan yang resmi

perjanjian kerjasama antara dua individu atau


lebih dalam pengelolaan harta, di mana masing-
masing pihak sepakat untuk bersama-sama
menanggung risiko dan mendapatkan
keuntungan
SYIRKAH MUFAWWADAH ADALAH SEBUAH BENTUK PERJANJIAN KERJASAMA
ANTARA DUA INDIVIDU ATAU LEBIH DI MANA SETIAP PIHAK MENYUMBANGKAN
SEBAGIAN DANA DAN BERPARTISIPASI AKTIF DALAM USAHA BERSAMA.

SYIRKAH INAN ADALAH SEBUAH PERJANJIAN YANG MELIBATKAN DUA INDIVIDU


ATAU LEBIH. DALAM PERJANJIAN INI, SETIAP PIHAK AKAN MENYUMBANGKAN
SEBAGIAN DARI DANA YANG DIBUTUHKAN DAN JUGA AKTIF BERPARTISIPASI
DALAM OPERASIONAL BISNIS

SYIRKAH SYIRKAH WUJUH ADALAH PERJANJIAN YANG MELIBATKAN DUA INDIVIDU ATAU
LEBIH YANG MEMILIKI REPUTASI DAN KOMPETENSI YANG BAIK DALAM
AL-UQUD BERBISNIS.
SYIRKAH A'MAL ATAU SERING DISEBUT DENGNA SYIRKAH ABDAN ATAU
SANAA`I ADALAH SEBUAH PERJANJIAN KERJA SAMA KOLABORASI ANTARA
DUA INDIVIDU YANG MEMILIKI KETERAMPILAN ATAU KEAHLIAN YANG
SEJENIS UNTUK BEKERJA SAMA DALAM MENERIMA PROYEK ATAU PEKERJAAN
TERTENTU DAN BERBAGI KEUNTUNGAN YANG DIPEROLEH DARI
PELAKSANAAN PROYEK TERSEBUT.

SYIRKAH MUDHARABAH ADALAH BENTUK KERJASAMA ANTARA PEMILIK


MODAL DAN INDIVIDU ATAU PERUSAHAAN YANG MEMILIKI KEAHLIAN
DALAM PERDAGANGAN.
KARAKTERISTIK AKUNTANSI
MUSYARAKAH

1. Para mitra bersama- 2. Investasi dalam 3. Keuntungan dari 4. Kerugian


sama menyediakan musyarakah dapat usaha musyarakah dibebankan kepada
dana untuk mendanai berbentuk kas, setara dibagi sesuai dengan para mitra secara
suatu usaha tertentu kas, atau aset non- proporsi dana yang proporsional
dalam musyarakah, kas; dan mereka setor atau berdasarkan dana
baik itu usaha yang sesuai dengan nisbah yang telah mereka
sudah berjalan atau yang telah disepakati setorkan, baik itu
yang baru oleh para mitra. berupa kas atau aset
non-kas.

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
PENGAKUAN DAN PENGUKURAN

A. Mitra Aktif
Investasi dalam musyarakah diakui saat kas atau aset nonkas diserahkan untuk digunakan
dalam usaha musyarakah
Pengukuran investasi musyarakah memiliki dua komponen:
1. Kas diukur pada jumlah yang diserahkan; dan
2. Aset non-kas dinilai sesuai dengan nilai wajar, dan jika terdapat perbedaan antara nilai
wajar dan nilai buku aset non-kas, perbedaan tersebut diakui sebagai selisih penilaian aset
musyarakah dalam ekuitas. Selisih penilaian aset musyarakah ini akan diamortisasi
selama periode berlangsungnya akad musyarakah.

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
PENGAKUAN DAN PENGUKURAN

B. Mitra Pasif
Investasi dalam musyarakah diakui ketika terjadi pembayaran kas atau penyerahan aset
nonkas kepada mitra aktif.
Pengukuran investasi musyarakah terdiri dari dua aspek:
1. Kas diukur pada jumlah yang diserahkan; dan
2. Aset non-kas dinilai sesuai dengan nilai wajar. Jika terjadi perbedaan antara nilai wajar dan
nilai tercatat aset non-kas, perbedaan tersebut diakui sebagai keuntungan tangguhan dan
dikurangkan selama periode berlangsungnya akad atau diakui sebagai kerugian pada saat
terjadinya.

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
AKUNTANSI UNTUK MITRA AKTIF,
PASIF, DAN PENGELOLA DANA
Pencatatan untuk mitra aktif saat mengeluarkan biaya pra-akad
Uang muka xx
Kas xx
Jika biaya tersebut disetujui oleh mitra lain sebagai investasi
Investasi Musyarakah xx
Uang muka xx
Jika tidak disetujui oleh mitra lain sebagai investasi
Beban Musyarakah xx
Uang muka xx

Pencatatan saat penyetoran dana


Mitra Aktif Mitra Pasif Pengelola Dana

Investasi Musyarakah xx Investasi Musyarakah xx Kas xx


Kas xx Kas xx Dana Syirkah Temporer xx

MAY 02, 2025


AKUNTANSI UNTUK MITRA AKTIF,
PASIF, DAN PENGELOLA DANA
Pencatatan saat penyetoran dana (Aset non-kas)
Mitra Aktif Mitra Pasif Pengelola Dana

Nilai wajar > Nilai buku : Nilai wajar > Nilai buku :
Aset non-kas xx
Investasi Musyarakah xx Investasi Musyarakah xx
Dana Syirkah Temporer xx
Akumulasi penyusutan xx Akumulasi penyusutan xx
Selisih penilaian aset Selisih penilaian aset
Saat pengelola akan mengakui
Musyarakah xx Musyarakah xx
pendapatan dan beban
Aset non-kas xx Aset non-kas xx
Kas/Piutang xx
Nilai wajar < Nilai buku : Nilai wajar < Nilai buku :
Pendapatan xx
Investasi Musyarakah xx Investasi Musyarakah xx
Beban xx
Akumulasi penyusutan xx Akumulasi penyusutan xx
Kas/utang xx
Kerugian xx Kerugian xx
Aset non-kas xx Aset non-kas xx

MAY 02, 2025


AKUNTANSI UNTUK MITRA AKTIF,
PASIF, DAN PENGELOLA DANA
Pencatatan saat bagi hasil

Mitra Aktif Mitra Pasif Pengelola Dana

Laba :
Laba : Laba :
Beban bagi hasil xx
Kas xx Kas xx
Utang xx
Pendapatan bagi hasil xx Pendapatan bagi hasil xx
Utang xx
investasi musyarakah investasi musyarakah
Kas xx

Rugi : Rugi :
Rugi :
Kerugian xx Kerugian xx
Penyisihan kerugian xx
Penyisihan kerugian xx Penyisihan kerugian xx
Kerugian yang xx
belum dialokasikan

MAY 02, 2025


AKUNTANSI UNTUK MITRA AKTIF,
PASIF, DAN PENGELOLA DANA
Pencatatan saat penyesuaian akhir periode

Mitra Aktif Mitra Pasif Pengelola Dana

Laba :
Laba :
Beban bagi hasil xx
Selisih penilaian aset Kas xx
Utang xx
musyarakah xx Pendapatan bagi hasil xx
Utang xx
Keuntungan xx investasi musyarakah
Kas xx

Beban Depresiasi xx Rugi :


Rugi :
Akumulasi Depresiasi xx Kerugian xx
Penyisihan kerugian xx
Penyisihan kerugian xx
Kerugian yang xx
belum dialokasikan

MAY 02, 2025


AKUNTANSI UNTUK MITRA AKTIF,
PASIF, DAN PENGELOLA DANA
Pencatatan saat Pengembalian Dana ke Mitra Pasif

Mitra Aktif Mitra Pasif Pengelola Dana

Jika tidak ada kerugian : Asumsi tidak ada penyisihan kerugian :


Kas xx Dana Syirkah Temporer xx
Investasi Musyarakah xx Kas xx

Jika ada kerugian : Asumsi ada penyisihan kerugian :


Kas xx Dana Syirkah Temporer xx
Penyisihan kerugian xx Kas/Kewajiban xx
Investasi Musyarakah xx Penyisihan Kerugian xx

MAY 02, 2025


PENYAJIAN DAN PENGUNGKAPAN
Menyajikan hal-hal yang terkait dengan
usaha musyarakah dari sisi mitra aktif dan
mitra pasif, serta mengungkapkan hal-hal
terkait transaksi musyarakah

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
PENYAJIAN : MITRA AKTIF

1. uang yang disisihkan dan diterima


dipergunakan sebagai investasi musyarakah
2. Mitra pasif memberikan aset ke mitra aktif =
unsur dana syirkah temporer
3. selisih penilaian aset = unsur ekuitas

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
PENYAJIAN : MITRA PASIF

1. kas yang diberikan kepada mitra aktif =


investasi musyarakah
2. keuntungan tangguhan

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
PENGUNGKAPAN

1. Isi kesepakatan utama usaha musyarakah


2. Pengelola usaha, jika tidak ada mitra aktif
3. Pengungkapan yang diperlukan sesuai PSAK
101

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
MANFAAT
Bank menikmati peningkatan
bank tidak berkewajiban membayar dalam jumlah tertentu kepada
nasabah pendanaan secara tetap
pengembalian pokok pembiayaan disesuaikan dengan cash
flow/arus kas usaha nasabah
Bank akan lebih selektif dan hati-hati mencari usaha yang benar-
benar halal, aman, dan menguntungkan
Prinsip bagi hasil dalam mudharabah/musyarakah berbeda
dengan prinsip bunga
GINYARD INTERNATIONAL CO.
FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
SIFAT
PEMBIAYAAN
ada 2 sifat pembiayaan,
sebagai berikut :
1. pembiayaan produktif
2. pembiayaan konsumtif

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025
THANK YOU!

GINYARD INTERNATIONAL CO.


FACILITATOR: MARCELINE ANDERSON MAY 02, 2025

You might also like