You are on page 1of 3

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DI KELAS V SD NEGERI 057206


TAHUN 20 DENGAN MENGGUNAKAN METODE TANYA JAWAB

Armawati

Guru SD Negeri 057206 Tahun 20

Email: armawati121084@gmail.com

ABSTRAK: Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Berdasarkan


hasil penelitian tindakan kelas yang telah dilaksanakan pada pembelajaran PAI kelas V
dengan menggunakan metode tanya jawab, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa
penggunaan metode tanya jawab dalam pembelajaran PAI di kelas V dan dapat
meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini dibuktikan dari nilai rata-rata hasil tes
formatif, pada mata pelajaran PAI di kelas V diperoleh nilai pra siklus 5.18, siklus I 6.45
dan siklus II 7.99 terlihat ada peningkatan yang signifikan dari setiap siklusnya.
Kata Kunci: Hasil Belajar, Metode Tanya Jawab, Pendidikan.

PENDAHULUAN agama Rahmatan Lil Alamin merupakan


Bila kita berbicara tentang ruang lingkup konsekuensi logis bagi umatnya.
pengajaran agama Islam maka akan Untuk menyiapkan generasi penerus
dikemukakan beberapa bidang pembahasan yang berkualitas baik moral maupun
pengajaran agama itu yang sudah menjadi intelektual serta berketerampilan dan
mata pelajaran yang berdiri sendiri di bertanggung jawab, oleh karena itu pengajaran
Perguruan Agama tentu saja seharusnya sudah di sekolah adalah salah satu usaha yang
mempunyai metodik khusus untuk masing- bersifat sabar, bertujuan sistematis dan
masing pelajaran dan begitu juga cara terarah.
penyampaiannya ada yang menggunakan Kesuksesan belajar siswa tidak hanya
beberapa cara dan metode yang harus kita tergantung pada intelegensi anak saja, akan
gunakan. tetapi juga tergantung pada bagaimana guru
Hasil pengajaran pendidikan agama menggunakan metode yang tepat dan memberi
Islam ini tidak diragukan lagi semuanya motivasi, karena kalau anak tidak diberi
mengandung nilai-nilai bagi pembentukan motivasi maka hasil belajar pada pelajaran
pribadi muslim tetapi kalau diberikan dengan pendidikan agama Islam akan rendah dan kita
cara yang kurang wajar misalnya anak disuruh harus menggunakan metode yang tepat
menghafal secara mekanisme apa yang mengapar kita harus memberikan motivasi.
disampaikan oleh guru atau yang terdapat di Dalam pembelajaran terdapat tiga
dalam buku- buku pelajaran tidak mustahil komponen utama yang saling berpengaruh
akan timbul pada diri anak murid merasa tidak dalam proses belajar mengajar ketiga
senang dengan guru agamanya, karena itu komponen tersebut adalah:
diperlukan metode yang tepat untuk setiap 1. Kondisi pembelajaran
jenis bahan memerlukan jenis belajar sendiri. 2. Metode pembelajaran
Dalam masyarakat yang dinamis 3. Hasil pembelajaran
pendidikan memegang peranan yang sangat
Terkait tiga komponen tersebut maka
menentukan eksistensi dan perkembangan
sebagai guru harus mampu memadukan dan
masyarakat, oleh karena itu Islam sebagai
mengembangkan ketiga komponen tersebut
supaya kegiatan pembelajaran dapat sesuai

123
ITTIHAD, Vol. V, No. 1, Januari – Juni 2021 • p-ISSN: 2549-9238• e-ISSN: 2580-5541

yang diharapkan, tercapai tujuan 20 Agus Fernando 6 6 8


pembelajaran dan menuai hasil yang maksimal. 21 Edi Purwanto 7 7 8
22 Marasi 5 5 7.5
METODE PENELITIAN JUMLAH 114 142 176
Pelaksanaan penelitian tindakan kelas ini RATA-RATA 5.18 6.45 7.99
nantinya akan dilaksanakan dengan cara
mengikuti skinario tindakan. Dalam
Nilai rata-rata sebelum perbaikan pelajaran =
perjalanannya ternyata terdapat kelemahan,
114 : 22 = 5.18
akan diperbaiki sesuai ketentuan yang ada di
Nilai rata-rata sesudah perbaikan pelajaran:
lapangan Tahapan penelitian tindakan kelas.
- Siklus I = 142 : 22 = 6.45
Penelitian ini menggunakan model
- Siklus II = 176 : 22 = 7.99
penelitian tindakan kelas dengan melalui
Deskripsi Temuan dan Refleksi
beberapa tahap, diantaranya; Tahap
Perencanaan (Planning), Tahap Pelaksanaan
Temuan :
(Action), Tahap Pengamatan (Observation),
Analisis, dan Tahap Refleksi (Reflecting).
Berdasarkan hasil diskusi dengan
Penelitian ini dilalui 2 siklus penelitian.
teman sejawat dan supervisor pembelajaran
yang dilaksanakan telah menunjukan suatu
HASIL DAN PEMBAHASAN
peningkatan dari 23.5% menjadi 36.32%
1. Hasil Pengolahan Data. untuk mata pelajaran PAI. Hal ini terlihat dari
Hasil observasi terhadap nilai rata-rata adanya peningkatan nilai rata-rata tes
yang diperoleh siswa kelas V SD Negeri formatif dalam pelajaran PAI kelas V.
057206 Tahun 20 pada mata pelajaran PAI Setelah adanya perbaikan terlihat
sebagai berikut: perubahan nilai yang signifikan dari nilai
Table 1. Rekapitulasi Hasil Tes Formatif rata- rata siswa kelas V dari rata-rata 5,18
Siswa Kelas V Mata Pelajaran PAI menjadi 7,99 atau semula 6 orang siswa atau
NILAI 27,2% yang mampu menguasai materi
Sesudah 60% keatas, sesudah perbaikan ada 14 orang
NO NAMA SISWA Pra siswa atau 63.6% yang mampu menguasai
perbaikan
Sikus materi pelajaran diatas 75%. Perbaikan
Siklus I Siklus II
pembelajaran PAI materi iman kepada hari
Bintang Maruli 4 8 9
1 akhir dengan menggunakan alat bantu
Siregar
pembelajaran dan metode tanya jawab dapat
2 Andi Tambunan 5 8 8.3 meningkatkan hasil belajar siswa terlihat
3 Putri Nilam Sari 4 6 8 nilai rata-rata dari pra siklus 5.18, siklus I
4 Rudianto 4 6 7.5 6.45 dan siklus II 7.99.
5 Bastian Putra 7 7 7.5
6 Meliana 4 6 7.5 KESIMPULAN
7 Rendi Sirait 5 6 8.5 Berdasarkan hasil penelitian tindakan
8 Gloria Nainggolan 7 7 8 kelas yang telah dilaksanakan pada
9 Silvia Putri 5 7 8 pembelajaran PAI kelas V dengan
menggunakan metode tanya jawab, maka
10 Fahri Pramudia 5 7 8
dapat ditarik kesimpulan bahwa penggunaan
11 Anas 5 6 7.5
metode tanya jawab dalam pembelajaran PAI
12 Syahputra 5 6 7
di kelas V dan dapat meningkatkan hasil
13 Muthia 5 8 8 belajar siswa. Hal ini dibuktikan dari nilai
14 Rani Yunita 4 5 7.5 rata-rata hasil tes formatif, pada mata
15 Devia Torihoran 3 6 8 pelajaran PAI di kelas V diperoleh nilai pra
16 Fadhil 5 5 8.5 siklus 5.18, siklus I 6.45 dan siklus II 7.99
17 Naylan Putri 8 8 9 terlihat ada peningkatan yang signifikan dari
18 Fikri Saragih 4 6 8 setiap siklusnya.
19 Marissa Nainggolan 7 7 7.5
124 | Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) ……
ITTIHAD, Vol. V, No. 1, Januari – Juni 2021 • p-ISSN: 2549-9238• e-ISSN: 2580-5541

Dengan demikian penggunaan metode melatih keterampilan siswa dalam


tanya jawab dalam pembelajaran PAI di mengkomunkasikan hasil suatu kegiatan baik
sekolah dasar dapat merangsang siswa untuk secara lisan maupun secara tertulis. Dengan
memahami dan menemukan pemecahan kata lain, penggunaan metode tanya jawab
masalah yang ditemuinya selama proses dalam pembelajaran lebih meningkatkan
pembelajaran, menemukan ide dan gagasan kemampuan pemahaman siswa,
baru dalam memodifikasi keadaaan yang mengefektifkan pencapaian tujuan, baik
disaksikan langsung, menumbuhkan sifat tujuan secara umum maupun khusus dan
kritis yang dinyatakan dalam wujud kemauan meningkatkan hasil belajar siswa.
bertanya dan mengemukakan pendapat serta

DAFTAR BACAAN
Hasan Langgulung, (1998) Azas-azas Pendidikan Islam Jakarta, Islam Jakarta : Pustaka Al
Husan.
Depdiknas. (2006), Kurikukum Tingkat Satuan Pendidikan Sekolah Dasar Dan Madrasah
Ibtidaiyah, Jakarta: CV. Timur Putra Mandiri.
Djamarah, S.B. dan Zain Aswan. (2006). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Rineka
Cipta
Kuraesin, E. (2004). Belajar PAI Untuk Siswa SD. Bandung: PT. Sarana Panca Karya Nusa.
Mikarsa, H. Tafik, A. dan Priyanti, P.J. (2002). Pendidikan Anak SD. Jakarta: Universitas
Terbuka.
Rukmana, A dan Suryana, A. (2006). Pengelolaan Kelas. Bandung: UPI PRESS.

125 | Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) ……

You might also like