You are on page 1of 6

Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)

Mapel : Matematika
Fase :C
CP Umum : Pada akhir fase C, peserta didik dapat menunjukkan pemahaman dan intuisi bilangan (number sense) pada bilangan cacah dengan
1.000.000. Mereka dapat melakukan operasi aritmetika pada bilangan cacah sampai 100.000. Mereka dapat membandingkan dan mengurutkan
berbagai pecahan, melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan, serta melakukan operasi perkalian dan pembagian pecahan dengan
bilangan asli. Mereka dapat membandingkan dan mengurutkan bilangan desimal dan mengubah pecahan menjadi desimal. Mereka dapat mengisi nilai
yang belum diketahui dalam sebuah kalimat matematika yang berkaitan dengan operasi aritmetika pada bilangan cacah sampai 1000. Mereka dapat
menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK dan FPB dan masalah yang berkaitan dengan uang. Mereka dapat mengidentifikasi, meniru, dan
mengembangkan pola bilangan membesar yang melibatkan perkalian dan pembagian. Mereka dapat bernalar secara proporsional dan menggunakan
operasi perkalian dan pembagian dalam menyelesaikan masalah sehari-hari dengan rasio dan atau yang terkait dengan proporsi. Peserta didik dapat
menentukan keliling dan luas beberapa bentuk bangun datar dan gabungannya. Mereka dapat mengonstruksi dan mengurai beberapa bangun ruang dan
gabungannya, dan mengenali visualisasi spasial. Mereka dapat membandingkan karakteristik antar bangun datar dan antar bangun ruang. Mereka dapat
menentukan lokasi pada peta yang menggunakan sistem berpetak. Peserta didik dapat mengurutkan, membandingkan, menyajikan, dan menganalisis
data banyak benda dan data hasil pengukuran dalam bentuk beberapa visualisasi dan dalam tabel frekuensi untuk mendapatkan informasi. Mereka
dapat menentukan kejadian dengan kemungkinan yang lebih besar dalam suatu percobaan acak.

Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
Bilangan Pada akhir kelas 5, peserta didik  Bilangan dan simbol bilangan cacah Peserta didik dapat
dapat mengurutkan bilangan cacah sampai lebih dari 1.000.000 (lebih dari
sampai angka yang lebih besar dari enam angka) 1.1 membaca dan
1.000.000, menentukan nilai tempat,  Operasi penjumlahan dan pengurangan menyajikan
memperkirakan dan menghitung hasil bilangan cacah sampai dengan 1.000.000 bilangan cacah dan
5 1 5 JP
penjumlahan dan pengurangannya (lebih dari enam angka) dengan cara lambangnya
dengan cara mengelompokkan mengelompokkan menurut nilai sampai lebih dari
menurut nilai tempat dan strategi tempatnya, serta strategi perhitungan 1.000.000
perhitungan lainnya, menghitung lainnya
pangkat dua, akar pangkat dua,  Operasi hitung perkalian dan pembagian 5 1 5 JP
pangkat tiga, dan akar pangkat tiga, 1.2
Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
serta menemukan hubungannya, serta bilangan cacah sampai dengan 100.000 membandingkan
menyelesaikan masalah yang menggunakan berbagai representasi dan mengurutkan
berkaitan dengan faktor, faktor visual bilangan-bilangan
persekutuan,dan kelipatan. peserta  Penjumlahan dan pengurangan pecahan dari bilangan
didik juga dapat melakukan operasi dengan penyebut berbeda. Perkalian dan terkecil ke bilangan
perkalian dan pembagian bilangan Pembagian Pecahan (perkalian dan terbesar atau
cacah sampai dengan 100.000 dalam pembagian pecahan dengan bilangan sebaliknya sampai
konteks uang dan kaitan setiap bulat) sampai lebih dari
satuannya serta berbagai strategi  Persen dan Desimal 1.000.000
perhitungan. Peserta dapat melakukan  Faktor, faktor persekutuan, dan kelipatan
penjumlahan dan pengurangan dalam pemecahan masalah
pecahan dengan penyebut berbeda.  Pangkat dua dan akar pangkat dua suatu 1.3 menentukan
Perkalian dan Pembagian Pecahan bilangan cacah serta hubungannya posisi bilangan
(perkalian dan pembagian pecahan  Pangkat tiga dan akar pangkat tiga suatu cacah sampai lebih 5 1 5 JP
dengan bilangan bulat). peserta didik bilangan cacah serta hubungannya dari 1.000.000 pada
juga dapat mengenal desimal dan garis bilangan
persen

1.4 memperkirakan
dan menghitung
hasil penjumlahan
dan pengurangan
sampai lebih dari 5 1 5 JP
1.000.000 dan
hubungan antara
penjumlahan dan
pengurangan

5 1 5 JP
1.5 melakukan
operasi perkalian
dan pembagian
Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
bilangan cacah
sampai dengan
100.000 dalam
konteks uang dan
kaitan setiap
satuannya serta
berbagai strategi
perhitungan

1.6 menhitung hasil


operasi hotung
pecahan dengan 5 2 5 JP
penyebut yang
berbeda

1.7 menghitung
pangkat dua, akar
pangkat dua, 5 1 5 JP
pangkat tiga, dan
akar pangkat tiga

1.8 mengenal
5 2 5 JP
desimal dan persen

1.9 menyelesaikan masalah menggunakan faktor,


5 2 5 JP
factor persekutuan dan kelipatan
Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
Aljabar Pada akhir kelas 5, peserta didik  Persamaan sederhana Peserta didik
dapat menuliskan, menggambarkan,  Pertidaksamaan sederhana dapat :
dan menyelesaikan persamaan dan 1.1 menyelesaiakan
pertidaksamaan sederhana persamaan 5 1 15 JP
menggunakan berbagai bentuk sederhana
representasi visual simbol dan 1.2 menyelesaikan
kalimat matematika pertidakasamaan 5 1 15 JP
sederhana
Pengukuran Pada akhir kelas 5, peserta didik  Pengukuran luas bangun datar Peserta didik
dapat menemukan rumus luas berbentuk persegipanjang dapat :
bangun datar berbentuk persegi, menggunakan persegi satuan 1.1 menentukan
melakukan pengukuran luas  Luas berbagai bentuk bangun datar luas bangun
5 2 15 JP
(segiempat, segitiga, segibanyak, menggunakan
bangun datar berbentuk
lingkaran) persegi satuan
persegipanjang menggunakan
1.2 menentukan
persegi satuan, menghitung luas luas berbagai
berbagai bentuk bangun datar bentuk bangun
(segiempat, segitiga, segibanyak datar segiempat,
dan lingkaran) dan bangun datar segitiga,
gabungannya menggunakan segibanyak dan 5 2 20 JP
strategi yang tepat lingkaran) dan
bangun datar
gabungannya
menggunakan
strategi yang tepat
Geometri Pada akhir kelas 5, peserta didik Peserta didik dapat
Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
mampu mengidentifikasi ciri-ciri  Ciri-ciri berbagai bentuk bangun ruang
berbagai bentuk bangun ruang (sisi, rusuk, dan sudut) dari kubus dan
(sisi, rusuk, dan sudut) dari limas, balok 1.3 menemukan
 Balok dan kubus dan Jaring-jaringnya jaring-jaring kubu 5 2 15 JP
kerucut, dan bola serta bangun
 Pengukuran volume bangun ruang dan balok
ruang gabungannya
menggunakan
1.2 menentukan
luas berbagai
bentuk bangun
datar segiempat,
segitiga,
segibanyak dan 5 2 15 JP
lingkaran) dan
bangun datar
gabungannya
menggunakan
strategi yang tepat
Analisa Pada akhir kelas 5,  Penyajian data banyaknya benda dan Peserta didik dapat :
Data dan Peserta didik dapat mengurutkan hasil pengukuran benda dalam bentuk
Peluang gambar, pictogram diagram garis, dan 1.3 menyajikan
membandingkan, menyajikan, dan hasil pengukuran
diagram batang daun, yang melibatkan
menganalisis data banyaknya benda dalam
operasi penjumlahan, pengurangan,
benda dan data hasil pengukuran perkalian, dan pembagian bentuk gambar,
dalam bentuk gambar, piktogram, piktogram, diagram 5 2 15 JP
diagram batang, tabel frekuensi, batang, tabel
dan diagram garis yang melibatkan frekuensi, diagram
garis, dan diagram
operasi penjumlahan,
batang daun
pengurangan, perkalian, dan
1.4 menyelesaikan 5 2 15 JP
pembagian bilangan cacah perhitungan
berdasarkan
penyajian data
Tujuan Alokasi
Elemen CP Per Elemen Materi Kelas Semester
Pembelajaran Waktu
yang melibatkan
operasi
penjumlahan,
pengurangan,
perkalian, dan
pembagian
bilangan cacah

Surabaya,............................
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas VB

SARWENDAH BUDI PRATIWI, S.Pd FITRIA YUNIARTI, S.Pd


NIP. 196704062007012021 NIP. 198907172020122001

You might also like