You are on page 1of 2

TINDAKAN ANASTESI LOKAL

No.Dokumen : 042/UKP/VII/SOP-RJ-RI/19
SOP No.Revisi : 02
Tanggal Terbit : 10 Juni 2019
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS Yapen Mart M.Katuwu,SKM


NIP. 19710305199703 1 005
BETELEME

1. Pengertian Tindakan menghilangkan nyeri / sakit secara lokal tanpa disertai hilangnya
kesadaran.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk melakukan tindakan
anastesi local
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas 445/046/SK/PKM-BTL/II/2018 tentang pelayanan
klinis

4. Referensi Mansjoer Arif . ( 2000 ). Kapita Selecta Kedokteran. Jakarta : Media


Aesculapius.

5. Langkah-langkah 1. Persiapan Alat & Bahan:


Alat :
Spoit Disposible 3 cc
Bahan :
- Kasa steril
- Lidokain (anastetikum)
- Betadine
2. Petugas yang melaksanakan :
- Dokter
- Perawat
- Bidan
3. Langkah – langkah:

1. Petugas menyampaikan kepada pasien dan keluarga tentang tindakan


medis yang akan dilakukan.
2. Petugas meminta persetujuan tindakan pada pasien dan keluarga
tentang tindakan anastesi yang akan dilakukan.
3. Petugas menyiapkan peralatan dan obat yang akan diberikan.
4. Petugas mencuci tangan.
5. Petugas memakai alat perlindungan diri.
6. Petugas mendepositkan anastetikum ke dalam spoit.
7. Petugas melakukan desinfeksi dengan betadine pada area yang akan di
anastesi.
8. Petugas melakukan anastesi pada area tindakan dengan menginsersikan
jarum ke daerah yang akan dianastesi kemudian lakukan aspirasi, jika
negatif maka injeksikan anastetikum.
9. Tunggu beberapa lama sambil melakukan penekanan pada daerah yang
dianastesi, tanyakan apakah pasien merasa nyeri atau tidak.
10. Petugas mengisi form monitoring tindakan anastesi.

6. Diagram Alir
Menjelasakan tindakan
dan meminta paersetujuan Menyiapkan alat dan
pada pasien dan keluarga bahan

Insersi jarum dan injeksi


Desinfeksi daerah
anastetikum
yang akan dianastesi

Pastikan
ananstesi sudah
bekerja

7. Hal – hal yang Hasil aspirasi


perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait -
9. Dokumen Lembar monitoring tindakan anastesi
Terkait
10. Rekaman Yang Tgl mulai diberlakukan
No Isi Perubahan
Historis Dirubah
Perubahan 1 Format SOP Kop/Heading
Judul Menghilangkan kata
2
sedasi 10 Juni 2019.
Diagram Menggunakan diagram
3
Alir makro

You might also like