You are on page 1of 42

Katalog: 1101002.

6271

STATISTIK DAERAH
KOTA PALANGKA RAYA
2017

. id
go
s.
bp
a.
ot
ak
gk
an
al
p
://
tp
ht

BADAN PUSAT STATISTIK


KOTA PALANGKA RAYA
STATISTIK DAERAH
KOTA PALANGKA RAYA
2017

.id
go.
ps
.b
ta
ko
ka
ng
la
pa
://
tp
ht
STATISTIK DAERAH KOTA PALANGKA RAYA 2017

ISSN : 2087-4464
No. Publikasi : 62710.1709
Katalog : 1101002.6271
Ukuran Buku : 17,6 cm x 25 cm

.id
Jumlah Halaman : x + 30 halaman

go
Naskah:

.
Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

Penyunting: ps
.b
Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya
ta
ko

Gambar Kulit dan Tata Letak:


Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya
ka
ng

Ilustrasi Kover:
Jembatan Kahayan, Palangka Raya
la
pa

Diterbitkan Oleh:
© Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya
://
tp

Dicetak Oleh :
CV Grafitama Jaya
ht

Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengkomunikasikan, dan/atau


menggandakan sebagian atau seluruh buku ini untuk tujuan komersil tanpa ijin
tertulis dari Badan Pusat Statistik.
TIM PENYUSUN

Penanggung Jawab Umum : Agie


Penyusun : Dian Arevina
Editor : Agie

.id
Gambar Kulit : Dzikronah
Tata Letak : Dzikronah

go
Penyunting : Dzikronah

.
ps
.b
ta
ko
ka
ng
la
pa
://
tp
ht

i
ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
Publikasi Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017
diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya
berisi berbagai data dan informasi terpilih seputar Kota
Palangka Raya yang dianalisis secara sederhana untuk

.id
membantu pengguna data memahami perkembangan

go
pembangunan serta potensi yang ada di Kota Palangka

.
Raya.
ps
.b
ta

Publikasi Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 diterbitkan untuk melengkapi
ko

publikasi-publikasi statistik yang sudah terbit secara rutin setiap tahun. Berbeda dengan
ka

publikasi-publikasi yang sudah ada, publikasi ini lebih menekankan pada analisis.
ng

Materi yang disajikan dalam Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 memuat
la

berbagai informasi/indikator terpilih yang terkait dengan pembangunan di berbagai sektor


pa

di Kota Palangka Raya dan diharapkan dapat menjadi bahan rujukan/kajian dalam
://

perencanaan dan evaluasi kegiatan pembangunan.


tp

Kritik dan saran membangun dari berbagai pihak kami harapkan untuk penyem-
ht

purnaan penerbitan mendatang. Semoga publikasi ini mampu memenuhi tuntutan kebu-
tuhan data statistik, baik oleh instansi/dinas pemerintah, swasta, kalangan akademisi mau-
pun masyarakat luas.

Kepala Badan Pusat Statistik


Kota Palangka Raya

Agie, SH., M.Hum

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 v


ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
DAFTAR ISI

Bab Uraian Hal Bab Uraian Hal

.id
go
1. Geografi dan Iklim 1 10. Energi 11
2. Pemerintahan 2 11. Konstruksi 11

.
ps
3. Penduduk 4 12. Hotel 13
4. Ketenagakerjaan 5 13. Transportasi dan Komunikasi 14
.b
ta

5. Pendidikan 6 14. Perbankan 15


6. Kesehatan 7 15. Harga-harga 16
ko

7. Perumahan 8 16. PDRB 17


ka

8. Pembangunan Manusia 9 17. Perbandingan Regional 19


ng

dan Kemiskinan
9. Pertanian 10 Lampiran Tabel 21
la
pa
://
tp
ht

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 vii


ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
DAFTAR TABEL

Tabel Uraian Hal

.id
23

go
1 Jumlah Penduduk Menurut Kelurahan dan Jenis Kelamin Tahun 2016

.
Upah Minimum Regional (UMR) Kota Palangka Raya Menurut Sektor Tahun
ps
2 24
2014-2016 (Rupiah)
.b
Komponen Penghitungan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten/
ta

3 25
Kota Se Kalimantan Tengah Tahun 2016
ko

4 IPM, Peringkat IPM dan Reduksi Shortfall, 2014 - 2016 26


ka
ng

Posisi Tabungan, Simpanan Berjangka, dan Giro Di Palangka Raya (juta 27


5
rupiah) Menurut Bulan Tahun 2016
la
pa

Indeks Harga Konsumen (IHK) Kota Palangka Raya Menurut Kelompok 28


6
Pengeluaran (2012=100) 2016
://
tp

Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Berlaku (ADHB) 29
ht

7
Menurut Lapangan Usaha 2014 - 2016(Jutaan Rupiah)
Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Konstan (ADHK) 30
8
2010=100 Menurut Lapangan Usaha 2014 - 2016(Jutaan Rupiah)

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 ix


ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
GEOGRAFI DAN IKLIM
Intensitas hujan tertinggi terjadi pada April 2016
Curah hujan tertinggi sepanjang tahun 2016 terjadi pada bulan April,
yaitu sebesar 443,90 mm3 dengan 19 hari hujan

Palangka Raya Kota Cantik begitulah


Gambar
sebutan untuk Ibu kota Provinsi Kalimantan 1.1 Peta Kota Palangka Raya
Tengah ini. Kota Palangka Raya adalah sa-
lah satu kota di Indonesia yang sengaja
dibangun dengan membuka hutan belantara
melalui Desa Pahandut di tepi Sungai Kaha-
yan, Provinsi Kalimantan Tengah. Kota Pal-
angka Raya wilayahnya terletak di tengah-
tengah Indonesia dan mempunyai wilayah

.id
terluas kedua (2.678,51 km 2) di Indonesia .

go
Hal ini sempat memunculkan wacana untuk

.
memindahkan ibu kota atau pusat pemerinta-
han Indonesia dari Jakarta ke Palangka ps
.b
Raya.
ta

Kota Palangka Raya juga berada di ten-


ko

gah-tengah Provinsi Kalimantan Tengah.


ka

Secara geografis, Palangka Raya terletak


Statistik Geografi dan Iklim Kota
ng

Tabel
pada 113°30’-114°07’ Bujur Timur dan 1° 1.1 Palangka Raya Tahun 2016
la

35’-2°24’ Lintang Selatan. Palangka Raya


pa

berbatasan dengan Kabupaten Gunung Mas URAIAN MAKS MIN


://

di sebelah Utara dan Timur, dengan Kabu- Suhu (°C) 35,6 21,0
tp

paten Pulang Pisau di sebelah Selatan, dan Kelembapan (%) 100 43


ht

dengan Kabupaten Katingan di sebelah Bar- Jumlah Hari Hujan (hari) 24 7


at.
Curah Hujan (mm3) 443,90 160,90
Suhu udara di Kota Palangka Raya Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
selama tahun 2016 berkisar antara 21,0 °C
sampai dengan 35,6 °C. Jumlah hari hujan
yang terjadi sebanyak 199 hari dalam se-
tahun, lebih banyak dibandingkan dengan
i Tahukah Anda?
tahun 2015 (153 hari). Rata-rata curah hujan
Pada bulan Agustus hujan turun di Ko-
pertahun 300,91 mm dan kelembaban udara ta Palangka Raya hanya selama tujuh
rata-rata 83,18 persen. hari. Suhu udara terpanas dan suhu
udara terdingin terjadi pada bulan
Maret

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 1


PEMERINTAHAN
Pegawai Negeri Sipil didominasi kaum perempuan
Adapun institusi yang mendominasi adalah Sekolah dan Dinas

Pemerintahan Kota Palangaka Raya


Jumlah PNS di Lingkungan Pemerintah
Tabel

2.1 Kota Palangka Raya Tahun 2016 yang tepat merayakan Hari Jadi Kota Pal-
angka Raya pada tanggal 14 Agustus, saat
DINAS/ Perem-
Laki-laki Jumlah ini masih dipimpin oleh H.M. Riban Satia,
INSTANSI puan
S.Sos., M.Si. Ini adalah kali kedua beliau
Sekretariat 127 83 210
memimpin Kota Palangka Raya yang terdiri
Inspektorat 24 15 39
Badan 161 133 294 dari 5 Kecamatan dan terbagi menjadi 30
Dinas 818 1 041 1 859 Kelurahan.
Satuan 67 12 79 Kaum perempuan mendominasi di

.id
Rumah Sakit 6 5 11
jajaran Pemerintahan Kota Palangka Raya
Kecamatan 235 142 377

go
dari tahun ke tahun. Persentase PNS per-
Sekolah 510 2 005 2 515

.
empuan di Kota Palangka Raya tahun 2016
ps
Jumlah 1 948 3 436 5 384
sebanyak 63,82 persen, persentase ini
2015 2 366 4 072 6 438
.b
meningkat jika dibandingkan tahun sebe-
ta

2014 2 442 4 223 6 665


lumnya, yaitu sebesar 62,48 persen. Pada
ko

Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017


tahun 2016 persentase PNS laki-laki hanya
ka

PNS Menurut Tingkat Pendidikan


Gambar 36,18 persen. Dominasi perempuan ini be-
ng

2.1 Tahun 2016 rada pada instansi Sekolah. Sebesar 47


persen PNS adalah guru yang memang
la

diminati oleh kaum perempuan. Angka ini


pa

menurun dimana pada tahun 2015 porsi


://

pengajar sebesar 48 persen.


tp

Struktur PNS menurut Pendidikan


ht

yang ditamatkan masih pada pola yang sa-


ma dengan tahun sebelumnya. Sebagian
besar PNS berpendidikan S1 yaitu sebesar
47 persen. Sedangkan PNS yang berpen-
didikan Diploma dan SMU masing-masing
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
sebesar 22 persen dan 23 persen. PNS
yang berpendidikan S2&S3 sebanyak 6 per-
i Tahukah Anda?
sen, PNS yang berpendidikan SLTP dan SD
Selain H.M. Riban Satia, S.Sos., M.Si, masing-masing sebesar satu persen.
sebelumnya sudah pernah ada yang
menjabat sebagai Walikota Palangka
Raya sebanyak 2 periode, yaitu Letkol.
Inf. W. Sandi

2 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


PEMERINTAHAN
Penggunaan APBD 2016 surplus
Posisi PAD relatif stabil pada tahun 2016, yaitu sebesar 11,26 persen
sebelumnya sebesar 11,41 persen, realisasi belanja 93,64 persen

Peta perpolitikan di Kota Palangka Jumlah Anggota DPRD Kota Palangka


Gambar
Raya pada tahun 2016 dapat dilihat dari 2.2 Raya menurut Tingkat Pendidikan dan
Jenis Kelamin Tahun 2016
pesebaran anggota DPRD berdasarkan
latar belakang partai politiknya. Kursi-kursi
DPRD itu diduduki dari PDI Perjuangan
sebanyak 7 orang, Partai Golongan Karya
4 orang, Partai Gerindra 4 orang, Partai
Gerindra 2 orang, Partai Hanura 4 orang,
Partai Kebangkitan Bangsa 3 orang dan

.id
sisanya masing-masing dua orang untuk

go
Partai Nasdem, Partai Demokrat, PAN, dan

.
Partai Persatuan Pembangunan. Peran par- Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
tai apabila dilihat dari perolehan Suara ps Anggaran dan Realisasi Pendapatan
.b
Tabel

Pemilu 2014, maka lima partai peraih suara 2.2 Kota Palangka Raya (Miliar Rp)
ta

terbanyak adalah PDIP Perjuangan, Partai


ko

Gerindra, Partai Hanura, Partai Golkar, dan URAIAN 2014 2015 2016
ka

Partai Amanat Nasional (PAN).


ng

Pagu DIPA 996,41 1 068,19 1 122,15


Apabila dilihat dari tingkat pendidikan
la

yang ditamatkan anggota DPRD, terdapat Realisasi 966,55 1 017,99 1 080,05


pa

15 orang lulusan S1, 8 orang lulusan S2, PAD 87,99 122,99 121,66
://

dan 7 orang lulusan SLTA. Sumber : Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah
tp

Kota Palangka Raya


APBD Kota Palangka Raya tahun 2016
ht

sebesar Rp. 1,21 triliun. Adapun realisasi Anggaran dan Realisasi Belanja
Tabel
APBD 2016 sebesar Rp. 1,136 triliun. Pen- 2.3 Kota Palangka Raya Tahun 2016
(Miliar Rp)
dapatan yang diterima pemerintah Kota Pal-
angka Raya dari tahun ke tahun masih JENIS BELANJA
Anggaran Realisasi
mengandalkan pendapatan transfer, DAERAH
dengan persentase sebesar 88,45 persen.
Belanja Operasi 929,35 866,95
Pendapatan Asli Daerah menyumbang 11,
Belanja Modal 283,15 588,05
26 persen, sisanya sebesar 0,28 persen
dari hibah dan pendapatan lainnya. Belanja Tak Terduga 1,00 0,00
Jumlah Belanja Daerah 1 213,50 1 136,35
Sumber : Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah
Kota Palangka Raya

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 3


PENDUDUK
Masih banyak penduduk laki-laki daripada perempuan
Penduduk dengan populasi terbanyak ada pada rentang usia 20 - 24
tahun

Beberapa Indikator Kependudukan


Tabel Jumlah penduduk di suatu daerah di-
3.1 Kota Palangka Raya pengaruhi oleh kelahiran, kematian, dan
perpindahan penduduk baik masuk maupun
URAIAN 2014 2015 2016 keluar. Jumlah penduduk Kota Palangka
Raya pada tahun 2016 sebanyak 267.757
Jumlah Penduduk
(jiwa) 252 105 259 865 267 757 jiwa. Angka ini meningkat dari tahun 2015
Pertumbuhan Penduduk dengan tingkat pertumbuhan penduduk
(%) 3,13 3,08 3,04
sebesar 3,04 persen. Dengan luas wilayah
Kepadatan Penduduk sekitar 2.853,52 km 2 penambahan
88 91 94

.id
(jiwa/km2)
penduduk tersebut meningkatkan pula
Jumlah Laki-laki

go
128 949 132 980 137 057 kepadatan penduduk Kota Palangka Raya
(Jiwa)
yaitu menjadi sebanyak 94 jiwa setiap satu

.
ps
Jumlah Perempuan
(Jiwa) 123 156 126 885 130 700 km2.
.b
Sex Ratio (%) 104,70 104,80 104,86 Angka sex ratio selama tiga tahun tera-
ta

Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017 khir levelnya tidak mengalami perubahan
ko

signifikan, yaitu sebesar 104,86 pada tahun


ka

Piramida Penduduk Kota Palangka Raya


Gambar
3.1 Tahun 2016 2016. Artinya bahwa masih lebih banyak
ng

penduduk berjenis kelamin laki-laki


la

Laki-laki 70-74 dibandingkan dengan jumlah penduduk per-


pa

Perempuan empuan. Angka tersebut mengindikasikan


60-64
bahwa setiap 100 penduduk perempuan
://

50-54
tp

terdapat 105 penduduk laki-laki.


ht

40-44
Piramida penduduk Kota Palangka
30-34
Raya tergolong dalam piramida struktur
20-24 penduduk muda. Kelompok umur 20-24 ta-

1--14
hun mempunyai alas paling lebar. Artinya
jumlah penduduk pada kelompok ini lebih
0-4
banyak dibandingkan kelompok umur
15.000 10.000 5.000 0 5.000 10.000 15.000

Sumber : BPS Kota Palangka Raya. lainnya. Sebagaimana diketahui Kota Pal-
angka Raya adalah tempat pilihan untuk
i Tahukah Anda? menempuh kuliah bagi mahasiswa asal ka-
Kepadatan penduduk di Kota Palangka bupaten di Kalimantan Tengah.
Raya tahun 2016 dibandingkan tahun
2015 Raya bertambah 3 jiwa tiap 1
km2.

4 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


KETENAGAKERJAAN
Sektor dominan dalam menyerap tenaga kerja bergeser
Sektor jasa-jasa mengantikan posisi sektor perdagangan menjadi
sektor yang dominan dalam menyerap tenaga kerja

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Tabel Indikator Ketenagakerjaan


(TPAK) Kota Palangka Raya pada tahun 4.1 Kota Palangka Raya
2015 yaitu 65,72 persen mengalami
peningkatan dibanding tahun 2014 dengan URAIAN 2014 2015 2016*
persentase sebesar 59,01 persen. Namun
TPAK (%) 59,01 65,72 n/a
demikian peningkatan persentase tersebut
Angkatan Kerja
diikuti dengan peningkatan persentase Ting- 110,63 127,63 n/a
(000 orang)
kat Pengangguran Terbuka (TPT) sebesar % Bekerja 96,63 93,70 n/a
6,3 persen naik dibanding tahun 2014 sebe-
Tingkat Pengangguran

.id
3,36 6,3 n/a
sar 3,36 persen. Kondisi ideal yang ingin Terbuka (%)

go
dicapai tentunya peningkatan TPAK diikuti 3 Sektor Unggulan
dengan penurunan TPT.

.
% Bekerja di sektor
ps
34,57 29,20 n/a
Perdagangan
Penduduk usia 15 tahun keatas yang
.b
merupakan angkatan kerja dan bekerja % Bekerja di sektor
29,83 35,87 n/a
ta

Jasa-jasa
sebanyak 127,63 ribu jiwa atau sebesar
ko

% Bekerja di sektor
93,70 persen. Pada tahun 2015 persentase 11,73 12,86 n/a
Konstruksi
ka

penduduk yang bekerja pada sektor Sumber : Statistik Ketenagakerjaan Kalimantan Tengah 2015
ng

perdagangan menurun menjadi 29,20 per-


sen dibandingkan pada tahun 2014 sebesar
la

Tingkat Pendidikan yang Penduduk


Gambar
pa

34,57 persen. Adapun sektor jasa –jasa 4.1 Yang Bekerja Tahun 2015
meningkat menjadi 35,87 persen pada tahun
://

2015 bila dibandingkan dengan tahun 2014


tp

sebesar 29,83 persen.


ht

Diploma &
5,22% Univ
Berdasarkan latar belakang pendidikan 14,86% 27,99% SMU &
SMK
terakhir, persentase penduduk yang bekerja
SMP
masih didominasi oleh penduduk berlatar 12,84%
pendidikan SMA dan SMK sebesar 39,09 SD

persen, diploma dan universitas sebesar


Tdk Tamat
39,09%
27,99 persen. Sedangkan penduduk bekerja SD

yang berpendidikan SMP sebesar 12,84 per-


sen, SD sebesar 14,34 persen dan yang Sumber : Statistik Ketenagakerjaan Kalimantan Tengah 2015
tidak/belum tamat SD sebesar 5,22 persen.

*Kegiatan Sakernas 2016 ditiadakan sehing-


ga data 2016 tidak dapat disajikan.

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 5


PENDIDIKAN
Fasilitas pendidikan formal tersedia hingga universitas
Kota Palangka Raya memiliki 19 perguruan tinggi salah satunya adalah
Universitas Palangka Raya dengan 728 orang tenaga pengajar

Tabel Statistik Pendidikan Kota Palangka Raya Gambaran pendidikan di suatu daerah
5.1 Tahun 2016
dapat dilihat dari keseimbangan jumlah
2014/ 2015/ 2016/ murid terhadap fasilitas dan tenaga
Jumlah Sekolah
2015 2016 2017 pengajar yang tersedia. Secara umum se-
TK 109 109 125 makin tinggi jenjang pendidikan akan se-

SD/MI makin berkurang jumlah fasilitas maupun


138 139 140
tenaga pengajarnya. Hingga tahun 2016, di
SMP/MTs 58 58 60
Kota Palangka Raya terdapat 140 SD/MI,
SMA/MA 31 31 33
60 SMP/MTs, 33 SMA/MA, 16 SMK, dan 19
SMK 18 18 16

.id
Perguruan Tinggi dimana 4 diantaranya
PT 19 19 19

go
adalah Perguruan Tinggi Negeri.
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017

.
Dengan ketersediaan fasilitas tersebut
Harapan Lama Sekolah (7 tahun ke ps
di atas, dapat meningkatkan kesempatan
.b
Tabel

5.1 atas) & Rata-rata Lama Sekolah (25 untuk mengikuti pendidikan yang pada
ta

tahun ke atas) (Tahun)


akhirnya dapat meningkatkan kualitas
ko

14,89 14,90 14,91

pembangunan manusia di Kota Palangka


ka

10,73 10,74 11,02


Raya. Indikator pendidikan yang
ng

digunakaan untuk melihat sejauh mana


la

tingkat pendidikan diantaranya adalah


pa

harapan lama sekolah penduduk 7 tahun ke


atas (HLS) dan Rata-rata Lama Sekolah
://

2014 2015 2016


tp

HLS (Harapan Lama Sekolah) RLS (Rata-rata Lama Sekolah) penduduk 25 tahun keatas (RLS), Kedua
ht

Sumber : Badan Pusat Statistik Prov. Kalteng variabel ini secara resmi mulai digunakan
tahun 2015. Indikator tersebut dapat
Rata-rata Lama Sekolah
Gambar
5.2 Kota Palangka Raya (tahun) digunakan untuk mengetahui kondisi
12,00
Kalteng
pembangunan sistem pendidikan di suatu
daerah yang ditunjukkan dalam bentuk
Kotim
lamanya pendidikan (dalam tahun) yang
Kobar
diharapkan dapat dicapai oleh setiap anak.
9,00 Kapuas
Kota Palangka Raya memiliki angka HLS
Barsel
dan RLS paling tinggi Se-Kalimantan
Barut
Tengah.
P.Raya
6,00
2011 2012 2013 2014 2015 2016

Sumber : Badan Pusat Statistik Prov. Kalteng

6 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


KESEHATAN
Fasilitas kesehatan tersedia sebanyak 177 fasilitas
Tenaga kesehatan yang tersedia memiliki rasio terhadap penduduk
sebesar 1 : 214

Praktek Dokter dan Tenaga Kesehatan Tabel

menjadi tempat rujukan utama dalam hal 6.1 Indikator Kesehatan Kota Palangka Raya
pengobatan pada tahun 2016, yaitu URAIAN 2015 2016
sebanyak 46,84 persen masyarakat. Tempat Berobat (%)
Sebanyak 31,11 persen masyarakat berobat Rumah Sakit 23,26 24,69
ke puskesmas, sedangkan rumah sakit
Praktek Dokter & Nakes 27,86 46,84
24,69 persen. Masyarakat sudah berpikiran
Puskesmas 43,19 31,11
maju dalam hal memakai tenaga penolong
kelahiran. Kelahiran terakhir ditangani oleh Batra 1,65 4,69

.id
tenaga medis seperti dokter, bidan dan Lainnya 5,91 0,71

go
tenaga medis lainnya masih merupakan
Penolong Kelahiran Terakhir (%)

.
penolong kelahiran yang utama pada tahun
2016 yaitu sebanyak 100,00 persen, ps
Medis 93,79 100,00
.b
sementara pada tahun 2015 berkisar 93,79 Non Medis 6,21 0,00
ta

persen. Angka Harapan Hidup


72,97 73,05
ko

(tahun)
Indikator lain yang digunakan untuk
ka

Sumber : Susenas 2016


melihat keberhasilan pembangunan daerah
ng

terutama di bidang kesehatan adalah Angka


Persentase Balita yang Pernah Mendapat
Gambar
la

Harapan Hidup (AHH). Tahun 2016 AHH 6.1 Imunisasi Menurut Jenis Imunisasi,2016
pa

penduduk kota Palangka Raya bertambah


96,99
://

menjadi 73,05 tahun. 92,24 91,78


89,06
tp

Selain pemberian ASI ekslusif hal pent- 69,38


ht

ing yang juga perlu diperhatikan oleh


masyarakat adalah mengikutsertakan anak- 30,62

anak mereka dalam imunisasi. Imunisasi 10,94


7,76 8,22
3,01
dapat mencegah wabah, sakit berat, cacat
BCG DPT Polio Campak Hepatitis B

dan kematian bayi-balita. Hal tersebut dapat


Ya Tidak

menurunkan Angka Kematian Bayi. Pada


tahun 2016 kesadaran pentingnya berbagai
Sumber : Susenas 2016
imunisasi,kecuali imunisasi jenis Campak
nampak belum maksimal dilakukan.
i Tahukah Anda?
Jumlah penderita HIV/AIDS meningkat
sebesar 20,37 persen, sehingga pada
tahun 2016 terdapat 64 orang pen-
gidap.

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 7


PERUMAHAN
Seluruh rumahtangga sudah menggunakan listrik
Sekitar 1,07 persen rumah tangga menggunakan penerangan non PLN

Persentase Penguasaan Bangunan


Gambar
Perumahan merupakan kebutuhan
7.1 Tempat Tinggal Di Kota Palangka Raya dasar manusia dan juga merupakan
Tahun 2016 (persen)
cerminan kesehatan masyarakat. Sebesar
63,31 persen rumah tangga di Kota
4,25 Palangka Raya telah memiliki bangunan
7,84
tempat tinggal sendiri, adapun rumah tangga
Milik sendiri yang masih menyewa atau mengontrak
Kontrak/sewa
24,60
Bebas sewa
rumah sebesar 24,60 persen, 7,84 persen
Dinas
63,31
bebas sewa, daan 4,25 lainnya persen

.id
Lainnya

merupakan rumah dinas.

go
Penyediaan lahan baru bagi

.
pembangunan perumahan kini kian marak di
Sumber : Susenas, 2016 ps
berbagai wilayah di Palangka Raya baik
.b
Tabel Perkembangan Fasilitas Rumah Tangga pembangunan rumah oleh developer,
ta

7.1 di Kota Palangka Raya (%)


developer bekerja sama dengan pemerintah
ko

maupun perseorangan. Hal ini memberikan


ka

URAIAN 2014 2015 2016


sinyal bahwa prospek kehidupan di
ng

Ruta dengan luas 9,50 4,55 6,49


lantai, < 20 m2 Palangka Raya memiliki masa depan yang
la

Ruta Akses Air Bersih cukup menjanjikan.


pa

Sendiri 87,27 89,22 93,60 Tingkat kepedulian penduduk Kota


://

Bersama&Umum 12,73 10,20 6,40 Palangka Raya untuk kebersihan cukup


tp

Lainnya 0,00 0,00 0,00 tinggi. Dari data Susenas 2016 diketahui
ht

Ruta Pengguna Buang Air Besar rumah tangga dengan akses air bersih
Sendiri 87,39 91,13 92,39 sendiri sebesar 93,60 persen dan
Bersama&Umum 12,73 8,75 6,54 penggunaan tempat buang air besar rata-
Tidak Ada 0,56 0,12 1,07 rata dimilki sendiri sebesar 92,39 persen
Ruta Sumber Penerangan Seluruh rumah tangga di Kota Palangka
Listrik 99,79 100,00 100,00 Raya sudah menggunakan listrik. Apabila
Non Listrik 0,21 0,00 0,00 kelayakan rumah tinggal dilihat dari luas lan-
Sumber : Susenas, 2016 tai, maka masih ada sekitar 6,49 persen ru-
mah tangga yang tinggal dalam hunian
Tahukah Anda? dengan ukuran luas lantai kurang dari 20 m2
i
Ada sebanyak 64,83 persen rumah
tangga yang memperoleh air minum
dengan membeli eceran..

8 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


PEMBANGUNAN MANUSIA DAN KEMISKINAN
Laju IPM tahun 2016 menguat
Laju pertumbuhan IPM di Kota Palangka Raya cukup tipis meski
demikian Palangka Raya menduduki peringkat pertama di Kalteng

Pembangunan suatu daerah terus Gambar Indeks Pembangunan Manusia (IPM)


menerus dilakukan secara bertahap dan 8.1 Kota Palangka Raya 2012-2016
berkesinambungan. Pengukuran pencapaian 79,21
hasil pembangunan perlu dilakukan agar 78,62
78,50
dapat dilakukan evaluasi. Salah satunya
78,02
dengan perhitungan Indeks Pembangunan
77,40
Manusia (IPM). Indeks ini mencerminkan
capaian kemajuan program pemerintah dae-
rah di bidang pendidikan, kesehatan dan

.id
ekonomi. IPM Kota Palangka Raya selama 2012 2013 2014
IPM
2015 2016

go
periode lima tahun terakhir mengalami
Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

.
peningkatan menjadi 79,21 pada tahun
2016. Peringkat IPM Kota Palangka Raya ps
Ilustrasi Kemiskinan Kota Palangka Raya
Gambar
.b
menduduki rangking pertama di Kalimantan 8.2 Tahun 2016
ta

Tengah.

TIdak Miskin 96,25%


ko

Nilai Ukuran
Nilai reduksi shortfall Kota Palangka
ka

Raya tahun 2015-2016 menunjukan angka


ng

positif yaitu sebesar 0,75 persen. Artinya


la

upaya pemabangunan pemerintah Kota


pa

Palangka Raya terhadap peningkatan Garis Kemiskinan Rp 324 082


pembangunan manusia berpengaruh
://

Miskin
3,75%
tp

sebesar 0,75 persen. Jika dibandingkan


dengan Kabupaten lainnya di Provinsi
ht

Kalimantan Tengah, angka ini bisa


menduduki posisi diurutan 12 naik 2 poin
Tabel Indikator Kemiskinan
8.3 di Kota Palangka Raya
setelah sebelumnya berada di posisi ke 14.
Garis Kemiskinan Kota Palangka Raya URAIAN 2015 2016
tahun 2016 sebesar Rp 324.082, artinya
[P0] Penduduk Miskin (%) 3,91 3,75
adalah bahwa standar biaya hidup minimum
perkapita per bulan di Kota Palangka Raya [P1] Indeks Kedalaman (%) 0,51 0,41
yang harus dipenuhi sebesar Rp 324.082. [P2] Indeks Keparahan (%) 0,11 0,06
Pada tahun 2016 Garis Kemiskinan di Garis Kemiskinan
(000 Rp) 307 796 324 082
Kalimantan Tengah sebesar Rp 373.484.
Sumber : BPS Prov. Kalteng

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 9


PERTANIAN
Jumlah produksi ternak 2016 meningkat
Peningkatan jumlah ternak hingga diatas 10 persen diantaranya kerbau,
kuda, dan kambing, masing-masing sebesar 33%, 57%, dan 13%

Data Jumlah Ternak dan Pemotongan


Tabel Kategori Pertanian, Kehutanan, dan
9.1 Berdasarkan Jenis Ternak Perikanan bukanlah kontributor utama dalam
URAIAN 2014 2015 2016 perekonomian Kota Palangka Raya. Hal ini
I. Jumlah Ternak (ekor) dapat dilihat dari kontribusi Kategori Per-
Sapi 1 741 1 793 1 883 tanian, Kehutanan, dan Perikanan terhadap

Kerbau 7 9 12 PDRB Kota Palangka Raya pun hanya sebe-


sar 2,71 persen dengan laju pertumbuhan
Kuda 5 7 11
sebesar 4,23 persen pada tahun 2016.
Kambing 982 1 007 1 134
Dengan kontribusi dan laju sebesar itu hanya
Babi 13 036 16 206 17 478

.id
mampu mendorong perekonomian sebesar
Itik 4 993 5 295 5 570

go
0,19 persen.
Buaya 6 6 6

.
Selama tiga tahun terakhir, produksi
Ayam Buras 71 218 76 876 82 257
ps
ternak selalu meningkat. Komoditas ternak
.b
Ayam Ras Petelur 72 000 81 000 100 000
burung puyuh mulai menggiatkan
ta

Burung Puyuh 4250 23 500 24 000 produksinya sejak tahun 2015 dimana
ko

II. Pemotongan Daging (Kg) produksinya meningkat lebih dari lima kali
ka

Sapi 859 599 772 632 927 864 lipat. Pada tahun 2016 produksinya mening-
ng

Kerbau 1 680 n/a 6720 kat tipis sebesar 2,13 persen menjadi 24.000
Kambing 12 685 12 590 15 458 ekor.
la

Produksi perikanan darat tahun 2016


pa

Babi 216 936 n/a 218 700


Itik 30 230 27 089 34 205 meningkat cukup signifikan sebesar 9,49 per-
://

sen. Komoditas ikan patin berkontribusi


tp

Ayam Buras
sebesar 47,56 persen terhadap total produksi
ht

Sumber : Dinas Ketahanan Pangan & Pertanian Kota Palangka Raya


perikanan Kota Palangka Raya tahun 2016.
Gambar

9.1 Produksi Perikanan Darat (ton) Selain patin, ikan nila sebesar 16,08 persen.

12.007
Produksi perikanan darat dihasilkan dari peri-
kanan budidaya dan perikanan tangkap yang
meliputi danau, sungai, dan rawa.

10.946 10.966

i Tahukah Anda?
Produksi perikanan darat didominasi
2014 2015 2016 oleh perikanan budidaya. Sebesar ku-
Perikanan Darat (Ton) rang dari 20 persen saja yang dihasilkan
Sumber : Dinas Perikanan Kota Palangka Raya dari perikanan tangkap.

10 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


ENERGI
Listrik di Palangka Raya sudah kembali normal
Terdapat 98,93 % rumah tangga di Palangka Raya yang menggunakan
listrik PLN, sebanyak 1,07 % menggunakan listrik selain PLN

Peningkatan produksi dan penjualan


Produksi dan Penjualan Listrik
Gambar
listrik dapat mencerminkan peningkatan ke- 10.1 Di Kota Palangka Raya (juta KwH)
mampuan masyarakat akan kebutuhan sehari (Miliar Rp) 2011-2016

-hari. Produksi listrik di Kota Palangka Raya 1000


905,5
di tahun 2011 sebesar 475,3 juta KwH, di 900 805,3
857,9

800 800,7
tahun 2016 produksi listrik mencapai 905,5 631,3
722,9
700 764,1
juta Kwh dengan listrik terjual sebanyak 600 550,9
645,0
620,1
800,7 juta Kwh, dipakai sendiri 3,4 juta KwH, 500 505,7

400 475,3
dan susut 102,3 KwH.

.id
300
200
Perusahaan Listrk Negara (PLN)

go
100
cabang Palangka Raya menjamin pasokan 0

.
2011 2012 2013 2014 2015 2016
listrik untuk pelanggan rumah tangga, sosial,
industri, bisnis, dan pemerintah dengan tarif ps
.b
Produksi Terjual

yang berbeda-beda. Listrik paling banyak


ta

terjual kepada jenis pelanggan rumah tangga. Sumber : PLN Cabang Palangka Raya, diolah
ko

Nilai penjualan listrik kepada pelanggan ru-


ka

Tabel Distribusi Listrik Di Kota Palangka


mah tangga sebesar 507,4 juta Kwh atau 10.1 Raya Tahun 2016 (juta Kwh)
ng

sekitar 56 persen dari total listrik yang


la

dibangkitkan oleh PLN Cabang Palangka JENIS


2015 2016
pa

Raya dengan nilai jual Rp 398,8 miliar . PELANGGAN


://

Ketersediaan Listrik di Kota Palangka Sosial 26,09 27,32


tp

Raya tahun 2016 cukup dapat memenuhi Rumah Tangga 488,82 507,43
ht

kebutuhan masyarakat, meskipun pada tahun


Industri 17,68 17,72
2015 silam sempat terjadi musibah angin
yang sangat kencang. Musibah ini berdam- Bisnis 177,92 196,57

pak pada rusaknya beberapa rumah Pemerintah 47,55 51,69


penduduk, dan juga yang paling fatal adalah
Sumber : PLN Cabang Palangka Raya
robohnya 7 menara sutet di Palangka Raya.
Beruntung pada saat terjadi musibah tersebut
kerugian hanya sebatas materi saja. Perbai-
i Tahukah Anda?

kan terus dilakukan oleh PLN dan berbagai PLN Palangka Raya membawahi tujuh
pihak sehingga listrik bisa kembali normal. rayon di luar Palangka Raya, yaitu rayon
Kasongan, Kuala Kurun, Sampit, Pangka-
lan Bun, Nanga Bulik, Sukamara, dan
Kuala Pembuang

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 11


KONSTRUKSI
Pembangunan perumahan di Palangka Raya meningkat
Pembangunan unit hunian tempat tinggal naik hingga 20,91 persen
dengan kenaikan biaya sebesar 42,55 persen dibandingkan tahun 2015

Tabel Pembangunan Perumahan Di Realisasi penjualan rumah yang secara


11.1 Kota Palangka Raya Melalui KPR BTN
keseluruhan melalui BTN cabang Palangka
Raya terjadi peningkatan pada tahun 2016.
URAIAN 2015 2016 Apabila dilihat dari pihak yang mengerjakan,
rumah yang dikerjakan oleh pengembang
Selesai Dibangun (unit) 971 1 174 swasta mengalami peningkatan. Rumah
Nilai (Miliar Rp) 102 134 terjual yang dikerjakan oleh Perum Pe-
Sumber : Kalimantan Tengah Dalam Angka 2017 rumnas menurun menjadi hanya sebanyak
39 unit. Pengembang swasta mengambil

.id
Realisasi Penjualan Rumah
Gambar
bagian yang cukup besar yakni sebanyak
11.1 di Kota Palangka Raya

go
1.135 unit. Beberapa kriteria rumah yang

.
ps
1200
1135 ditawarkan seperti ukuran atau tipe rumah,
1000 bahan-bahan yang digunakan dalam pem-
.b
buatan rumah, lokasi rumah dan persyara-
ta

800

tan yang ditawarkan masing-masing pengel-


ko

600 502

400 ola sangat bervariasi.


ka

261
200
Selain bangunan untuk rumah tinggal,
ng

39
0
2012 2013 2014 2015 2016
kategori konstruksi juga mencakup pem-
la

Pengembang swasta Perumnas bangunan bangunan bukan tempat tinggal,


pa

bangunan pekerjaan umum untuk jalan, jem-


://

Sumber : Kalimantan Tengah Dalam Angka 2017 batan, pelabuhan, dan lainnya. Tahun 2016,
tp

Nilai Tambah Bruto sektor konstruksi sebe-


ht

sar Rp. 1.455 miliar. Kontribusi kategori ini


Indikator Konstruksi
Tabel

11.2 Kota Palangka Raya terhadap PDRB Kota Palangka Raya adalah
sebesar 11,38 persen dengan pertumbuhan
8,83 persen.
URAIAN 2013 2014 2015

NTB ADHB (Miliar Rp) 1 029,9 1 222,2 1 455,2


Kontribusi terhadap PDRB
10,48 10,83 11,38 i Tahukah Anda?
(%)
Jumlah Ijin Mendirikan Bangunan di
Pertumbuhan ADHK (%) 8,21 11,15 8,83
Palangka Raya Tahun 2016 meningkat
Tenaga Kerja (%) 11,73 12,86 n/a sebesar 53,22 persen. Terdapat 4.661
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka IMB , 48,98 persen diantaranya dil-
aksanakan di Kecamatan Pahandut.

12 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


HOTEL
Terdapat enam hotel bintang di Palangka Raya
Tingkat Penghunian Kamar hotel berbintang lebih tinggi dari Tingkat
Penghunian Kamar akomodasi non bintang

Jumlah hotel bintang pada tahun 2016 Tabel Hotel dan Tingkat Penghunian Kamar
sebanyak 6, yaitu Hotel Batu Suli Interna- 12.1 Kota Palangka Raya
tional, Aquarius Boutique Hotel, Hotel Lu-
wansa, Swiss-Bel Hotel Danum, Hotel Fo- URAIAN 2015
vere, dan Hotel Neo Palma. Tahun 2015 Akomodasi 74
Hotel non bintang sebanyak 42 hotel. Si-
Bintang 4
sanya sebanyak 28 adalah Pondok Wisata
dan Jasa Akomodasi Lainnya. Jumlah Non Bintang 70

kamar yang tersedia sebanyak 426 kamar Jumlah Kamar 2 208

.id
untuk hotel bintang dan jumlah tempat tidur Bintang 426

go
sebanyak 660 unit. Terdapat penambahan
Non Bintang 1 782

.
ps
jumlah kamar maupun tempat tidur untuk
akomodasi non bintang kini, jumlah kamar Jumlah Tempat Tidur 3 249
.b
tersedia sebanyak 1.782 kamar dan jumlah Bintang 660
ta

tempat tidur sebanyak 2.589 unit.


ko

Non Bintang 2 589


Persentase Tingkat Penghunian
ka

Tingkat Penghunian Kamar (%)


Kamar (TPK) hotel berbintang tahun 2015
ng

Bintang 59,64
sebesar 59,64 persen, pada tahun 2016
la

sebesar 57,23 persen. Persentase Tingkat Non Bintang 34,86


pa

Penghunian Kamar (TPK) Akomodasi non Sumber : Direktori Hotel dan Jasa Akomodasi Kalimantan
://

bintang tahun 2015 sebesar 34,86 persen, Tengah Tahun 2015


tp

pada tahun 2016 sebesar 28,43 persen.


Tingkat Penghunian Kamar (%)
ht

Gambar

Hal ini berarti terdapat penurunan jumlah 12.1 Kota Palangka Raya Tahun 2016
pengunjung hotel pada tahun 2015 karena
70,00
tingkat penghunian kamar hotel lebih rendah
60,00
dari tahun lalu. Berdasarkan jenis
50,00
akomodasinya, TPK hotel bintang lebih
40,00
tinggi dari TPK akomodasi tak berbintang.
30,00
Hal ini menandakan bahwa minat
20,00
wisatawan/pengunjung terhadap kualitas
10,00
hotel meningkat. Saat ini di Palangka Raya
0,00
masih berlangsung pembangunan salah Jan Peb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

satu hotel bintang di Jl RTA Milono. Bintang Non Bintang


Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 13


TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI
Jumlah penumpang pesawat meningkat
Peningkatan penerbangan selaras dengan peningkatan penumpang.
Penerbangan meningkat 11,34%, penumpang meningkat 22,52 %

GambarKlasifikasi Permukaan Jalan Di Kota Jalan adalah salah satu infrastruktur


13.1 Palangka Raya Tahun 2014-2016
yang vital, tersedianya jalan membuat
aktifitas ekonomi antar daerah menjadi
600,00
539,76 mudah serta membuka peluang tumbuhnya
468,71
500,00
450,56 433,37 berbagai usaha atau aktivitas ekonomi.
422,03
400,00
333,30 Panjang jalan di Kota Palangka Raya
2014
300,00
2015 sampai akhir tahun 2016 mencapai 911,83
2016
200,00 km. Berdasarkan kondisi jalan, 22,60
100,00
38,77 persen saja jalan yang dalam kondisi baik,

.id
27,91
21,09
0,00 31,32 persen jalan dalam kondisi sedang,
Aspal Tidak Diaspal Lainnya

go
sementara itu 23,68 persen dan 22,40
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
persen lainnya jalan dalam kondisi rusak

.
Lalu-lintas Angkutan Udara Dalam
Tabel

13.1 Negeri di Bandara Tjilik Riwut ps


dan rusak berat.
.b
Lalu-lintas angkutan udara di Bandar
ta

URAIAN 2014 2015 2016


Udara Tjilik Riwut pada tahun 2016 kembali
ko

Pesawat Terbang
meningkat setelah pada tahun 2015
ka

Berangkat 3 066 3 587 3 975 tepatnya Agustus hingga Oktober terjadi


ng

Datang 3 071 3 593 3 976 kabut asap yang sempat mengganggu lalu
la

Penumpang lintas angkutan udara di bandar udara Tjilik


pa

Berangkat 354 607 336 791 411 097 Riwut sehingga jumlah penumpang
menurun
://

Datang 358 839 330 523 414 518


tp

Sumber : Kota Paangka Raya Dalam Angka 2017 Internet kian memasyarakat, berbagai
ht

aplikasi sosial media, seperti Whatsapp


Persentase Penduduk dan Alat yang
Gambar
BBM, Facebook, Twitter, Instagram, kian
13.2 digunakan untuk mengakses Internet
menjadi butuhan masyarakat dari berbagai
HP/Ponsel 92,13
kalangan. Berdasarkan data Susenas 2016
penduduk yang mengakses internet melalui
Laptop/Tablet 60,54 ponsel sebesar 92,13 persen. Dimana
Lainnya secara gender perempuan lebih banyak
PC 30,35 PC
mengakses HP/Ponsel dengan persentase

Laptop/Tab
sebesar 94,00 persen sementara laki-laki
let
Lainnya 2,17 HP/Ponsel
90,51 persen.

0 20 40 60 80 100
Sumber : Susenas 2016

14 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


PERBANKAN
Jumlah kantor bank menurun
Kantor bank sebanyak 67 kantor (sebelumnya 69 kantor) jumlah
ATM meningkat 76 persen atau bertambah 3 unit ATM

Industri perbankan di Palangka Raya. Tabel Statistik Perbankan


Tahun 2016 sedikit lesu, jumlah kantor bank
14.1 Kota Palangka Raya
turun menjadi 67 bank yang terdiri dari 2
URAIAN 2014 2015 2016
kantor pusat, 18 kantor cabang, 23 kantor
cabang pembantu, dan 23 kantor unit, 1 Jumlah Bank (Unit) 63 69 67
kantor pelayanan kas. Jumlah Anjungan Jumlah ATM n/a 229 232
Tunai Mandiri (ATM) sebanyak 232 unit
Dana Perbankan (Miliar Rp)
yang tersebar di berbagai tempat dan milik

.id
dari beragam kantor bank yang ada di Kota Tabungan 3 246 2 802 3 571
Palangka Raya. Hal ini akan mempermudah

go
Simpanan Berjangka 1 305 1 893 1 821
dan memperlancar proses bisnis yang ada

.
Giro 1 020 678 1 246
di Palangka Raya.
ps
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
.b
Bank sebagai lembaga intermediasi
ta

keuangan diberikan kewenangan untuk


Persentase Posisi Pinjaman Yang
ko

Gambar
menerima simpanan uang masyarakat.
14.1 Diberikan Bank Umum dan BPR
Menurut Jenis Penggunaan (Miliar Rp)
ka

Tahun 2015 posisi simpanan yang


meningkat adalah simpanan berjangka,
ng

sedangkan giro dan tabungan menurun. 4.013


la

Konsumsi
Pada Tahun 2016 simpanan masyarakat
pa

dalam bentuk tabungan, dan giro meningkat


://

sedangkan simpanan berjangka menurun. 1.034 2016


tp

Investasi
2015
Bank juga memberikan fasilitas kredit
ht

2014
untuk konsumsi, modal kerja, maupun in-
1.359
vestasi. Pada tahun 2016 fasilitas kredit Modal Kerja
yang disalurkan ke masyarakat baik dalam
bentuk rupiah maupun valuta asing lebih 0 1.000 2.000 3.000 4.000 5.000
banyak digunakan untuk konsumsi yaitu
sebesar 61,37 persen. Sedangkan pinjaman Sumber : Statistik Ekonomi Keuangan Daerah Kalteng Maret 2017

untuk modal kerja hanya sebesar 20,88 per-


sen dan untuk investasi sebesar 17,75 per- Tahukah Anda?
i
sen.
Kredit perbankan untuk Usaha Mikro
Kecil Menengah tahun 2016 hanya
21,21 persen, sementara itu kredit
tujuan konsumsi sebesar 61,71 persen

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 15


HARGA-HARGA
Inflasi di Palangka Raya lebih rendah dari inflasi di Sampit
Tahun 2016 kenaikan harga barang secara umum lebih rendah di Kota
Palangka Raya dibandingkan Kota Sampit dengan nilai inflasi 2,46 persen

TabelRata-rata Harga Eceran Bahan Pokok Hampir semua komoditas pokok men-
15.1 Di Kota Palangka Raya galami pergerakan harga selama tahun
2015. Kenaikan harga tertinggi terjadi pada
KOMODITAS 2014 2015 2016 ikan asin gabus sebesar 20,60 persen
kemudian beras lokal sebesar 13,00 per-
Beras Lokal (Rp/Kg) 13 004 14 695 n/a sen, urutan ke tiga adalah komoditas garam
cap kapal sekitar 9,21 persen. Sementara
Ikan Asin Gabus 69 531 83 854 n/a
itu, komoditas dengan kenaikan harga pal-
Minyak Goreng 15 660 15 714 n/a ing rendah adalah minyak goreng dengan

.id
kenaikan harga sebesar 0,34 persen .
Gula Pasir 11 596 12 503 n/a

go
Kenaikan harga-harga secara umum

.
Garam Cap Kapal 2 334 2 549 n/a disebut dengan inflasi, sedangkan penurun-
ps
annya disebut deflasi. Pada tahun 2016 laju
.b
Minyak Tanah 9 612 10 010 n/a
inflasi Kota Palangka Raya lebih rendah
ta

Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2016 dari laju inflasi tahun 2015, yaitu sebesar
ko

1,91 persen, tahun sebelumnya inflasi sebe-


ka

Gambar

15.1 Laju Inflasi Kota Palangka 2016 (%) sar 4,20 persen, artinya kenaikan harga
ng

barang dan jasa rata-rata lebih tinggi 1,91


1,4
la

1,28 persen dibandingkan tahun 2015. Laju ter-


1,2
pa

1 sebut termasuk dalam kategori inflasi ringan


0,91
0,8
://

0,6 Laju inflasi bulanan menunjukkan ke-


tp

0,4 naikan harga bulan tertentu dibandingkan


ht

0,2 0,17 0,2 0,18


0,12 0,11 bulan sebelumnya. Laju inflasi di Kota Pal-
0
-0,04 0,02
-0,2 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des angka Raya mempunyai pola musiman. Hal
-0,29 -0,34
-0,4 -0,41 itu terlihat dari laju inflasi cenderung naik di
-0,6
bulan November sampai Januari dimana
inflasi
terdapat hari raya Natal dan libur tahun ba-
ru. Setelah itu, laju inflasi memiliki trend
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017.
menurun dan naik lagi menjelang Rama-
Tahukah Anda? dhan dan hari raya Idul Fitri, yaitu di bulan
i
Pada tahun 2016, laju inflasi Palangka Mei sampai Juli.
Raya tertinggi sebesar 1,28 persen, ter-
jadi pada bulan Desember (Perayaan
Hari Natal).

16 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB)
Kategori Administrasi Pemerintahan memiliki andil terbesar
Distribusi persentase PDRB Kota Palangka Raya paling besar adalah kat-
egori Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib

Produk Domestik Regional Bruto Tabel PDRB Kota Palangka Raya (ADHB)
16.1 Menurut Lapangan Usaha (Rp Miliar)
(PDRB) merupakan salah satu indikator
makro yang digunakan untuk mengetahui LAPANGAN USAHA 2014 2015* 2016**
A Pertanian, Kehutanan, dan
gambaran kekayaan atau sumber daya Perikanan
283 320 346
ekonomi yang dihasilkan suatu daerah dan B Pertambangan dan Penggali-
121 140 164
an
perkembangannya pada periode waktu ter- C Industri Pengolahan 1 156 1 254 1 402
tentu. PDRB atas dasar harga berlaku D Pengadaan Listrik dan Gas 19 33 38
E Pengadaan Air, Pengelolaan
(adhb) Kota Palangka Raya sebesar Rp 12 Sampah, Limbah dan Daur 20 20 24
Ulang
793 Miliar pada tahun 2016, merupakan 1 030 1 222 1 455

.id
F Konstruksi
total nilai tambah bruto (NTB) yang G Perdagangan Besar dan
Eceran; Reparasi Mobil dan 1 713 1 905 2 221

go
dibentuk oleh seluruh lapangan usaha Sepeda Motor
H Transportasi dan
799 935 1.075

.
ekonomi di Kota Palangka Raya. Pergudangan

ps
I Penyediaan Akomodasi dan
Makan Minum
445 522 626
Lapangan Usaha dengan NTB
.b
J Informasi dan Komunikasi 163 172 188
terbesar akan menjadi kekuatan dan tulang
ta

K Jasa Keuangan dan Asuransi 756 799 906


punggung perekonomian suatu daerah.
ko

L Real Estat 281 339 391


Untuk mengetahui dimana kekuatan M,N Jasa Perusahaan 7 8 9
ka

ekonomi Kota Palangka Raya, dapat dilihat O Administrasi Pemerintahan,


Pertahanan dan Jaminan Sosial 2 188 2 630 2 789
ng

dari besarnya nilai rasio PDRB suatu kate- Wajib


523 607 709
la

P Jasa Pendidikan
gori terhadap PDRB Kota Palangka Raya.
Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan
214 251 295
pa

Apabila dilihat distribusi persentase peran- Sosial


R,S,T,U jasa lainnya 112 132 155
annya maka dapat diketahui bahwa lapan-
://

PDRB 9 830 11 289 12 793


tp

gan usaha sektor Administrasi Pemerinta- Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017
ht

han, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib Distribusi PDRB Kota Palangka Raya
Gambar

16.1 Menurut Lapangan Usaha Tahun 2016


memberikan sumbangan terbesar dalam
2,31 1,21
pembentukan PDRB Kota Palangka Raya 2,71 1,29
A
yaitu sebesar 21,80 persen. Kemudian B
5,54 C
secara beturut-turut disusul oleh kategori 10,96 D
E
Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi F
21,8 G
Mobil dan Sepeda Motor sebesar 17,36 11,38 H
I
persen, Sektor Konstruksi sebesar 11,38 J
persen. K
17,36 L
3,06
7,08 M,N
O
4,89 8,4 P
1,47 Q
R,S,T,U
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 17


PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB)
Pertumbuhan ekonomi Kota Palangka Raya Melambat
Pertumbuhan ekonomi Kota Palangka Raya tahun 2016 melemah sebesar
6,92 persen setelah sebelumnya menguat dengan laju 7,19 persen

Pertumbuhan ekonomi merupakan


TabelSumber Pertumbuhan Ekonomi
16.2 Kota Palangka Raya (%) sebuah gambaran makro mengenai hasil

LAPANGAN USAHA 2014 2015* 2016** kinerja yang dilakukan oleh seluruh stake
A Pertanian, Kehutanan, dan holders, baik pemerintah, dunia usaha
Perikanan
0,20 0,20 0,19
B Pertambangan dan Penggali-
mapun masyarakat dalam pembangunan
an
0,09 0,09 0,08
ekonomi menuju keadaan yang lebih baik.
C Industri Pengolahan 0,78 0,78 0,71
D Pengadaan Listrik dan Gas 0,02 0,02 0,02 Kinerja ekonomi Kota Palangka Raya sela-
E Pengadaan Air, Pengelolaan ma tahun 2016 mengalami perlambatan
Sampah, Limbah dan Daur 0,01 0,01 0,01
Ulang pertumbuhan dibanding tahun 2015,

.id
F Konstruksi 0,72 0,75 0,75
G Perdagangan Besar dan ditandai dengan pertumbuhan PDRB sebe-

go
Eceran; Reparasi Mobil dan 1,28 1,31 1,22
Sepeda Motor sar 6,92 persen. Pertumbuhan ini merupa-
H Transportasi dan
kan tanda turunnya optimisme ekonomi di

.
0,56 0,58 0,56

ps
Pergudangan
I Penyediaan Akomodasi dan
0,32 0,32 0,31 Kota Palangka Raya setelah sempat men-
.b
Makan Minum
J Informasi dan Komunikasi 0,14 0,15 0,14 guat pada tahun 2015 dengan laju 7,19 per-
ta

K Jasa Keuangan dan Asuransi 0,53 0,56 0,52 sen.


ko

L Real Estat 0,21 0,22 0,21


Industri Pengadaan Listrik dan Gas
0,00 0,01 0,00
ka

M,N Jasa Perusahaan


O Administrasi Pemerintahan, mengalami pertumbuhan tertinggi sebesar
1,51 1,56 1,57
ng

Pertahanan dan Jaminan Sosial


Wajib 12,52 persen. Meski demikian laju yang
0,35 0,38 0,38
la

P Jasa Pendidikan tinggi belum tentu memberikan dampak


Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan
0,15 0,16 0,16
pa

Sosial yang tinggi terhadap laju PDRB, sehingga


R,S,T,U jasa lainnya 0,08 0,09 0,08
perlu dilihat berapa peran suatu industri ter-
://

PDRB 6,96 7,19 6,92


tp

hadap laju perekonomian.


Sumber : BPS Kota Palangka Raya
ht

Sumber Pertumbuhan Ekonomi


Gambar Sumber pertumbuhan digunakan
16.2 Kota Palangka Raya (%)
untuk mengidentifikasi peranan masing-
masing kategori terhadap perekonomian.
7,6
7,5 7,53 Kategori dengan sumber pertumbuhan
7,4
7,3
terbesar tahun 2016 adalah Administrasi
7,29
7,2 7,19 Pemerintahan senilai 1,57 persen.
7,1
7
6,96 Kontributor terbesar lainnya yaitu
6,9 6,92
6,8 Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi
6,7
6,6 Mobil dan Sepeda Motor sebesar 1,22 per-
2012 2013 2014 2015 2016
sen.
Laju Pertumbuhan Ekonomi

Sumber : BPS Kota Palangka Raya.

18 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


PERBANDINGAN REGIONAL
Tingkat Pengangguran Terbuka menempati posisi ke 3
TPT Palangka Raya perkotaan lebih tinggi daripada perdesaan
Laki-laki yang menganggur lebih banyak dibanding perempuan.

Kotawaringin Timur merupakan Kabu-


paten yang mempunyai sumber daya PDRB ADHB dan Pertumbuhan Ekonomi
Tabel

ekonomi terbesar di Kalimantan Tengah


17.1 Kabupaten/Kota Se-Kalimantan Tengah
Tahun 2016**)
dengan nilai PDRB ADHB tahun 2015 sebe-
PDRB ADHB Pertumbuhan
sar Rp 17 165,7 Miliar. Kabupaten dengan KAB/KOTA
( Miliar Rp) Ekonomi (%)
sumber daya ekonomi terbesar lainnya yaitu Kotawaringin Barat 14 485,9 5,81
Kapuas dan Kotawaringin Barat. Kekuatan Kotawaringin Timur 19 549,7 7,95
sumber daya ekonomi ketiga kabupaten ini Kapuas 12 063,1 7,29
berada di sektor pertanian. Berbeda dengan
Barito Selatan 4 887,2 5,62

.id
Kota Palangka Raya yang mengandalkan
Barito Utara 7 358,8 5,48

go
sektor jasa-jasa termasuk administrasi
Sukamara 3 195,5 6,19

.
pemerintahan.
ps
Lamandau 4 061,5 6,75
Pertumbuhan ekonomi (2010=100)
.b
Seruyan 6 879,1 5,02
tertinggi untuk wilayah Kalimantan Tengah
ta

Katingan 6 127,5 6,54


dicapai oleh Kabupaten Pulang Pisau
ko

Pulang Pisau 4 025,8 6,06


(7,80%). Diikuti oleh Kabupaten Kotawar-
ka

ingin Timur (7,62%) dengan lapangan usaha Gunung Mas 4 231,8 7,00
Barito Timur 5 666,2 5,50
ng

andalan pertanian. Pertumbuhan tertinggi


ketiga diraih oleh Kabupaten Kotawaringin Murung Raya 6 136,6 5,68
la

Barat yang kekuatan ekonominya terletak Palangka Raya


pa

12 792,9 6,92
pada kategori yang sama. Sumber : BPS Provinsi Kalimantan Tengah
://

Isu penting yang menjadi per- **) Angka Sangat Sementara


tp

bandingan dalam ketenagakerjaan adalah


ht

Tingkat Pengangguran Terbuka (%)


Gambar

masalah pengangguran. Tingkat Pengang- 17.1 Se-Kalimantan Tengah Tahun 2015


guran Terbuka (TPT) Kota Palangka Raya P. Raya 6,30
Mura 6,33
sebesar 6,30 persen. TPT tertinggi tahun Bartim 2,14
2015 se-Kalimantan Tengah berada di Ka- Gumas 2,70
Pulpis 3,29
bupaten Barito Selatan (9,99%) dan berada Katingan 5,97
Seruyan 4,64
di atas TPT provinsi Kalimantan Tengah Lamandau 5,00
(4,54%). Kabupaten Barito Timur mempu- Sukamara 4,68
Barut 4,78
nyai TPT paling rendah yaitu sebesar 2,14 Barsel 9,99
Kapuas 4,07
persen.
Kotim 3,53
Kobar 3,25
TPT
0 2 4 6 8 10 12
Sumber : Statistik Ketenagakerjaan Kalteng Agustus 2015

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 19


PERBANDINGAN REGIONAL
Persentase penduduk miskin di Palangka Raya terendah
Penduduk miskin di Palangka Raya hanya sebesar 3,75 persen
Persentase tertinggi sebesar 8,08 persen di Kabupaten Seruyan

Jumlah Penduduk Miskin Di Kalimantan


Gambar Daerah dengan sumber daya ekonomi
17.2 Tengah Tahun 2016 (ribu orang) tinggi belum tentu bebas dari kemiskinan.

30,0
Kabupaten Kotawaringin Timur yang

25,0
mempunyai sumber daya ekonomi cukup

20,0
besar namun memiliki penduduk miskin

15,0
paling banyak di Kalimantan Tengah,

10,0
secara persentase menempati urutan ke 3 .
5,0
Sebaliknya, Kabupaten Sukamara yang
0,0
sumber daya ekonominya paling kecil

.id
mempunyai jumlah penduduk miskin paling

go
sedikit.

.
Perkembangan pembangunan manu-
ps
Sumber : BPS Provinsi Kalimantan Tengah
sia diukur dengan Indeks Pembangunan
.b
Tabel Indeks Pembangunan Manusia IPM Manusia (IPM). Capaian IPM untuk Kali-
ta

17.2 2016 (%)


mantan Tengah sendiri masih bertahan di
ko

posisi ke-21 pada tingkat nasional. Di Kali-


KAB/KOTA IPM Peringkat Reduksi
ka

mantan Tengah, capaian terbaik diraih oleh


ng

Kalimantan Tengah 69,13 21 0,88 Kota Palangka Raya dengan IPM sebesar
Kotawaringin Barat 71,13 11 0,75 79,21 persen. Sedangkan capaian IPM ter-
la

Kotawaringin Timur
pa

69,42 3 1,18 endah diraih oleh Kabupaten Seruyan


Kapuas 66,98 1 1,38 dengan IPM sebesar 65,40 persen.
://
tp

Barito Selatan 69,00 5 1,07 Nilai reduksi shortfall tahun 2015-


ht

Barito Utara 68,28 2 1,34 2016, Kabupaten Kapuas yang meraih


Sukamara 66,40 7 0,91 peringkat IPM ke-10 mempunyai reduksi
Lamandau 68,54 14 0,35 shortfall tertinggi yaitu sebesar 1,38 persen.
Seruyan 65,40 6 0,97 Artinya upaya pembangunan pemerintah
Katingan 67,41 8 0,90 Kabupaten Kapuas terhadap peningkatan
Pulang Pisau 66,49 4 1,11 pembangunan manusia berpengaruh
Gunung Mas 69,73 13 0,71 sebesar 1,38 persen. Sedangkan daerah

Barito Timur 70,33 9 0,89 yang reduksi shortfall paling rendah adalah

Murung Raya Kabupaten Lamandau dengan reduksi


66,96 10 0,75
shortfall sebesar 0,35 persen.
Palangka Raya 79,21 12 0,75
Sumber: BPS Provinsi Kalteng

20 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
LAMPIRAN TABEL
ht
tp
://
pa
la
ng
ka
ko
ta
.b
ps
. go
.id
Tabel 1. Jumlah Penduduk Menurut Kelurahan dan Jenis Kelamin
Tahun 2016

Jumlah
URAIAN Laki-laki Perempuan
Penduduk
(1) (2) (3) (4)
[010] PAHANDUT 47 947 45 947 93 894
[001] Pahandut 15 406 14 547 29 953
[002] Panarung 12 678 12 071 24 749
[003] Langkai 15 437 15 197 30 634
[004] Tumbang Rungan 379 378 757
[005] Tanjung Pinang 1 616 1 496 3 112
[006] Pahandut Seberang 2 431 2 258 4 689
[011] SABANGAU 9 026 8 372 17 398

.id
[001] Kereng Bangkirai 3 909 3 601 7 510
[002] Sabaru 1 758 1 670 3 428

go
[003] Kalampangan 2 221 2 068 4 289

.
ps
[004] Kameloh Baru 376 335 711
[005] Bereng Bengkel 624 575 1 199
.b
[006] Danau Tundai 138 123 261
ta

[012] JEKAN RAYA 71 131 68 181 139 312


ko

[001] Menteng 23 253 22 216 45 469


ka

[002] Palangka 25 560 24 553 50 113


ng

[003] Bukit Tunggal 21 070 20 058 41 128


[004] Petuk Katimpun 1 248 1 354 2 602
la

[020] BUKIT BATU 7 151 6 598 13 749


pa

[001] Marang 514 432 946


://

[002] Tumbang Tahai 1 272 1 210 2 482


tp

[003] Banturung 2 195 1 987 4 182


ht

[004] Tangkiling 1 703 1 572 3 275


[005] Sei Gohong 798 748 1 546
[006] Kanarakan 195 228 423
[007] Habaring Hurung 474 421 895
[021] RAKUMPIT 1 802 1 602 3 404
[001] Petuk Bukit 520 448 968
[002] Pager 197 166 363
[003] Panjehang 143 128 271
[004] Gaung Baru 126 117 243
[005] Petuk Berunai 371 341 712
[006] Mungku Baru 340 305 645
[007] Bukit Sua 105 97 202
[6271] PALANGKA RAYA 137 057 130 700 267 757
Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 23


Tabel 2. Upah Minimun Regional (UMR) Kota Palangka Raya Menurut Sektor
Tahun 2014 – 2016 (Rupiah)

SEKTOR 2014 2015 2016

(1) (2) (3) (4)

Pertanian, Peternakan, Kehutanan, Perburuan


1 920 483 2 112 531 2 218 157
dan Perikanan, Pertanian Tanaman Lainnya

Penebang Hutan 1 920 483 2 112 531 2 218 157

Industri Pengolahan 1 920 483 2 112 531 2 218 157

.id
Bangunan 1 997 305 2 197 036 2 306 887

go
Pertambangan dan Penggalian 1 997 305 2 197 036 2 306 887

.
Lainnya (Perdagangan, Hotel dll.) ps
1 920 483 2 112 531 2 218 157
.b
ta

Sumber : Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017


ko
ka
ng
la
pa
://
tp
ht

24 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


Tabel 3. Komponen Penghitungan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten/
Kota Se-Kalimantan Tengah Tahun 2015 - 2016

Pengeluaran Per
Angka Harapan Rata-rata Lama
Harapan Lama Kapita
Hidup Sekolah
KABUPATEN/KOTA Sekolah( tahun) Disesuaikan
(tahun) (tahun)
(ribu rupiah PPP)
2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Kotawaringin Barat 70,07 70,21 12,13 12,42 8,01 8,05 11 979 12 101

Kotawaringin Timur 69,51 69,6 12,05 12,21 7,7 7,88 10 525 10 922

Kapuas 68,4 68,49 11,64 11,92 6,94 7,09 9 894 10 287


Barito Selatan 66,48 66,63 11,99 12,3 8,59 8,6 10 570 10 938

.id
Barito Utara 71,01 71,26 11,5 11,96 8,33 8,34 8 534 8 774

go
Sukamara 71,24 71,32 11,55 11,97 7,81 7,82 7 709 7 792

.
ps
Lamandau 69,12 69,2 12,43 12,44
.b 7,68 7,79 9 999 10 049
Seruyan 68,88 69,22 11,56 11,61 7,45 7,49 8 026 8 331
ta

Katingan 65,28 65,4 12,03 12,19 8,62 8,63 9 599 9 969


ko

Pulang Pisau 67,64 67,75 12,16 12,32 7,59 7,66 8 639 9 017
ka

Gunung Mas 69,89 70,02 11,44 11,74 8,93 8,94 10 044 10 155
ng

Barito Timur 67,71 67,84 12,31 12,79 9,02 9,03 10 570 10 631
la

Murung Raya 69,21 69,3 11,69 11,71 7,36 7,37 9 328 9 742
pa

Palangka Raya 72,97 73,05 14,9 14,91 10,74 11,02 12 629 12 899
://

KALIMANTAN TENGAH 69,54 69,57 12,22 12,33 8,03 8,13 9 809 10 155
tp

Sumber : BPS Provinsi Kalimantan Tengah


ht

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 25


Tabel 4. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten/Kota Se-
Kalimantan Tengah Tahun 2015 - 2016

Reduksi
IPM Peringkat
KABUPATEN/KOTA Shortfall

2015 2016 2015 2016 2016


(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Kotawaringin Barat 70,60 71,13 2 2 0,75
Kotawaringin Timur 68,61 69,42 5 4 1,18
Kapuas 66,07 66,98 11 10 1,38
Barito Selatan 68,27 69,00 7 6 1,07
Barito Utara 67,38 68,28 8 8 1,34
Sukamara

.id
65,80 66,40 12 13 0,91
Lamandau 68,30 68,54 6 7 0,35

go
Seruyan 64,77 65,40 14 14 0,97

.
Katingan 66,81
ps
67,41 9 9 0,90
.b
Pulang Pisau 65,76 66,49 13 12 1,11
ta

Gunung Mas 69,24 69,73 4 5 0,71


ko

Barito Timur 69,71 70,33 3 3 0,89


ka

Murung Raya 66,46 66,96 10 11 0,75


ng

Palangka Raya 78,62 79,21 1 1 0,75


la

KALIMANTAN TENGAH 68,53 69,13 21 21 0,88


pa

Sumber : BPS Provinsi Kalimantan Tengah


://
tp
ht

26 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


Tabel 5. Posisi Tabungan, Simpanan Berjangka, dan Giro Di Palangka Raya (juta
rupiah) Menurut Bulan Tahun 2016

SIMPANAN
BULAN TABUNGAN GIRO
BERJANGKA
(1) (2) (3) (4)

01. Januari 2 909 569 1 821 144 1 265 071

02. Februari 3 029 388 1 709 855 1 376 662

03. Maret 2 963 871 1 695 333 1 469 598


04. April 3 033 431 1 818 203 1 374 548
05. Mei 2 899 821 1 755 107 1 139 310

.id
06. Juni 3 201 598 1 721 841 1 395 871

go
07. Juli 3 091 293 1 751 758 1 211 997
08. Agustus 3 182 253 1 657 947 989 688

.
09. September ps
3 103 227 1 642 451 1 051 444
.b
10. Oktober 3 140 041 1 689 357 1 358 295
ta
ko

11. November 3 255 516 1 747 406 1 1 90 400


12. Desember 3 570 559 1 821 246 1 245 983
ka

Sumber: Kota Palangka Raya Dalam Angka 2017


ng
la
pa
://
tp
ht

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 27


Tabel 6. Indeks Harga Konsumen (IHK) Kota Palangka Raya Menurut Kelompok Penge-
luaran (2013 = 100), 2016

Kelompok Pengeluaran
BULAN Makanan jadi, Minuman,
Bahan Makanan Perumahan Sandang
Rokok & Tembakau
(1) (2) (3) (4) (5)

01. Januari 129,03 130,35 117,74 113,66


02. Februari 126,82 130,83 117,49 114,00
03. Maret 126,17 131,17 117,35 114,31
04. April 124,69 131,72 117,87 114,46
05. Mei 123,31 132,61 118,10 114,97

.id
06. Juni 125,17 133,27 119,78 115,78

go
07. Juli 125,28 133,41 119,18 116,77

.
ps
08. Agustus 125,,32 .b 133,50 119,50 117,00
09. September 124,15 133,45 120,49 117,05
ta

10. Oktober 121,97 133,55 120,96 117,00


ko

11. November 122,44 133,84 120,94 116,71


ka

12. Desember 126,97 134,76 121,36 115,83


ng

Kelompok Pengeluaran
la

BULAN Pendidikan, Rekreasi & Transportasi &


Kesehatan Umum
pa

olahraga Komunikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
://

01. Januari
tp

118,83 113,86 111,34 121,24


ht

02. Februari 119,17 114,05 110,95 120,74


03. Maret 119,45 113,98 111,24 120,69
04. April 120,59 114,39 109,39 120,34
05. Mei 121,57 114,38 109,71 120,37
06. Juni 122,47 114,71 111,21 121,46
07. Juli 122,77 115,21 111,19 121,70
08. Agustus 123,57 115,85 110,85 121,84
09. September 124,80 116,97 111,37 121,98
10. Oktober 124,73 117,04 110,97 121,57
11. November 125,08 117,72 111,11 121,79
12. Desember 125,46 117,56 112,69 123,35
Sumber : Provinsi Kalimantan Tengah Dalam Angka 2017

28 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


Tabel 7. Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kota Palangka Raya Atas Dasar Harga
Berlaku (ADHB) Menurut Lapangan Usaha 2014 – 2016 (Juta Rupiah)

LAPANGAN USAHA 2014 2015* 2016**

A Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 283 231,1 320 293,0 346 150,6

B Pertambangan dan Penggalian 120 557,7 139 681,1 164 488,8

C Industri Pengolahan 1 156 238,3 1 254 233,4 1 402 137,1

D Pengadaan Listrik dan Gas 19 305,0 32 928,9 37 877,5

E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur


19 770,4 20 089,8 24 355,6
Ulang

.id
F Konstruksi 1 029 888,8 1 222 185,7 1 455 209,5

go
G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan
1 713 371,6 1 905 227,4 2 220 715,0

.
Sepeda Motor

H Transportasi dan Pergudangan ps


798 700,8 934 505,5 1 074 588,7
.b
ta

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 445 230,4 521 532,0 625 969,6
ko

J Informasi dan Komunikasi 163 261,0 172 157,6 187 953,6


ka
ng

K Jasa Keuangan dan Asuransi 755 813,4 798 774,1 905 733,1
la

L Real Estat 280 617,4 339 193,9 391 288,0


pa

M,N Jasa Perusahaan 6 515,8 7 636,1 8 662,3


://
tp

O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan


2 187 886,7 2 630 380,7 2 788 852,7
ht

Sosial Wajib

P Jasa Pendidikan 522 975,4 606 854,6 708 866,9

Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 214 021,9 251 219,2 295 136,8

R,S,T,U jasa lainnya 112 256,8 132 450,5 154 954,0

PDRB 9 829 642,2 11 289 343,5 12 792 940,0

Sumber: BPS Kota Palangka Raya


*) Angka Sementara
**) Angka Sangat Sementara

Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017 29


Tabel 8. Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kota Palangka Raya Atas Dasar Harga
Konstan (ADHK) 2010=100 Menurut Lapangan Usaha 2014 – 2016 (Juta
Rupiah)

LAPANGAN USAHA 2014 2015* 2016**

A Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 211 440,0 223 464,5 232 921,4

B Pertambangan dan Penggalian 94 317,7 100 873,3 109 357,2

C Industri Pengolahan 835 457,7 848 634,9 911 077,8

D Pengadaan Listrik dan Gas 22 383,2 28 259,5 31 797,7

.id
E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan

go
15 501,6 14 711,6 16 404,0
Daur Ulang

.
F Konstruksi
ps
807 660,0 897 689,7 976 962,2
.b
G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil
1 408 008,9 1 461 289,9 1 613 754,3
ta

dan Sepeda Motor


ko

H Transportasi dan Pergudangan 628 399,2 674 379,0 740 170,3


ka

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 346 651,3 373 365,5 416 537,0
ng

J Informasi dan Komunikasi 158 494,5 164 251,8 175 739,4


la
pa

K Jasa Keuangan dan Asuransi 605 435,1 616 896,1 670 776,9
://

L Real Estat 236 901,0 255 417,3 279 320,5


tp
ht

M,N Jasa Perusahaan 5 456,0 5 972,2 6 465,7

O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Ja-


1 678 001,5 1 883 506,5 1 881 129,0
minan Sosial Wajib

P Jasa Pendidikan 410 585,6 449 989,0 485 724,5

Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 172 066,8 186 461,8 201 156,1

R,S,T,U jasa lainnya 93 766,9 100 870,7 110 254,2

PDRB 7 730 526,9 8 286 033,4 8 859 548,2

30 Statistik Daerah Kota Palangka Raya 2017


id
.
go
s.
bp
a.
ot
ak
n gk
la
pa
://
tp
ht

BADAN P US AT S TAT I STI K


KO TA P ALANG KA RAY A
Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo No.05
Palangka Raya 73111
Telp. (0536) 3222098 Fax. (0536) 3237448
Email: bps6271@bps.go.id
Website: http://palangkakota.bps.go.id

You might also like