You are on page 1of 17

KEMENTERIAN PENDIDIKAN KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN
TINGGI, RISET, DAN TEKNOLOGI
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126
Laman www.diktiristek.kemdikbud.go.id
Nomor : 4406/E3/KU.07.00/2023 20 Agustus 2023
Lampiran : Satu Berkas
Hal : Surat Permintaan Laporan Kemajuan PK-KM Tahun Anggaran 2023

Yth. Ketua Pelaksana PK-KM


(Daftar Perguruan Tinggi Terlampir)
di tempat

Berdasarkan Surat Keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Nomor
222a/E/KPT/2022 tentang Petunjuk Teknis Program Kompetisi Kampus Merdeka, bersama ini kami mohon
Ketua Pelaksana Program untuk menyampaikan kemajuan pelaksanaan Program Kompetisi Kampus
Merdeka (PK-KM) Tahun Anggaran 2023.

Kemajuan pelaksanaan program disampaikan dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut:


1. Kemajuan pelaksanaan PK-KM Tahun Pertama dan Tahun Kedua Tahun Anggaran 2023 disusun secara
terpisah mengikuti format (terlampir).
2. Kemajuan Program Kompetisi Kampus Merdeka Tahun Pertama Tahun Anggaran 2023 disusun
berdasarkan kemajuan pelaksanaan program per 31 Agustus 2023 dan disampaikan kepada Direktorat
Kelembagaan paling lambat 14 September 2023 pukul 23.59 WIB.
3. Kemajuan Program Kompetisi Kampus Merdeka Tahun Kedua Tahun Anggaran 2023 disusun
berdasarkan kemajuan pelaksanaan program per 15 September 2023 dan disampaikan kepada Direktorat
Kelembagaan paling lambat 29 September 2023 pukul 23.59 WIB.
4. Laporan Kemajuan diunggah dalam format pdf melalui laman https://pkkmdikti.kemdikbud.go.id/.

Kami mohon bantuan Pemimpin Perguruan Tinggi untuk memantau kegiatan dan pengunggahan Laporan
Kemajuan Pelaksanaan Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) Tahun Anggaran 2023 sesuai jadwal
yang telah ditentukan.

Perlu kami sampaikan juga bahwa kami menghimbau agar laporan/pencatatan penggunaan dana harus
berpedoman dan sesuai pada peraturan yang berlaku serta melampirkan bukti-bukti transaksi keuangan yang
disusun secara berurutan sesuai dengan rekapan pengeluaran dana.

Atas perhatian dan kerja sama Saudara, kami ucapkan terima kasih.

Direktur Kelembagaan,

Dr. Lukman, S.T., M.Hum.


Tembusan: NIP 197805112003121002
1. Plt. Dirjen Diktiristek;
2. Itjen Kemendikbudristek;
3. Plt. Sesdtijen Diktiristek;
4. Ketua LLDIKTI Wilayah I s.d. XVI;
5. Pimpinan Perguruan Tinggi.
Lampiran Surat

Nomor : 4406/E3/KU.07.00/2023
Tanggal : 20 Agustus 2023

DAFTAR PERGURUAN TINGGI


PENERIMA BANTUAN PK-KM TAHUN ANGGARAN 2023
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
Ekonomi Pertanian dan
1 Universitas Gadjah Mada 1 Pertama
Agribisnis
2 Universitas Gadjah Mada 1 Antropologi Budaya Pertama
3 Universitas Gadjah Mada 1 Teknik Geologi Pertama
4 Universitas Gadjah Mada 1 ISS-MBKM Pertama
5 Universitas Airlangga 1 Bahasa dan Sastra Inggris Pertama
6 Universitas Airlangga 1 Psikologi Pertama
7 Universitas Airlangga 1 Biologi Pertama
8 Universitas Airlangga 1 Ilmu Hukum Pertama
9 Universitas Hasanuddin 1 Teknik Pertanian Pertama
10 Universitas Andalas 1 Biologi Pertama
11 Universitas Padjadjaran 1 Teknik Pertanian Pertama
12 Universitas Padjadjaran 1 Administrasi Publik Pertama
13 Universitas Padjadjaran 1 Ilmu Ekonomi Pertama
14 Universitas Brawijaya 1 Psikologi Pertama
15 Universitas Brawijaya 1 Teknik Geofisika Pertama
16 Universitas Brawijaya 1 Arsitektur Pertama
17 Universitas Sebelas Maret 1 Matematika Pertama
18 Universitas Negeri Malang 1 Akuntansi Pertama
19 Universitas Negeri Malang 1 Kimia Pertama
20 Universitas Pendidikan Indonesia 1 Pendidikan Teknik Mesin Pertama
21 Universitas Pendidikan Indonesia 1 Ilmu Komunikasi Pertama
22 Universitas Negeri Yogyakarta 1 ISS-MBKM Pertama
23 Universitas Negeri Yogyakarta 1 Pendidikan Teknik Otomotif Pertama
24 Universitas Negeri Yogyakarta 1 Pendidikan Tata Busana Pertama
25 Universitas Negeri Yogyakarta 1 Manajemen Pertama
26 Universitas Negeri Surabaya 1 ISS-MBKM Pertama
27 Universitas Negeri Surabaya 1 Manajemen Pendidikan Pertama
28 Universitas Negeri Semarang 1 Teknik Kimia Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
29 Universitas Negeri Semarang 1 ISS-MBKM Pertama
30 Universitas Negeri Semarang 1 Akuntansi Pertama
31 Institut Teknologi Bandung 1 Oseanografi Pertama
32 Institut Teknologi Bandung 1 Teknik Pangan Pertama
33 Institut Teknologi Bandung 1 Kriya Pertama
34 Institut Teknologi Sepuluh Nopember 1 Teknik Elektro Pertama
35 Institut Pertanian Bogor 1 Silvikultur Pertama
Konservasi Sumberdaya Hutan
36 Institut Pertanian Bogor 1 Pertama
Dan Ekowisata
Manajemen Sumberdaya
37 Institut Pertanian Bogor 1 Pertama
Perairan
Teknologi Dan Manajemen
38 Institut Pertanian Bogor 1 Pertama
Perikanan Tangkap
39 Institut Pertanian Bogor 1 Agribisnis Pertama
40 Universitas Sriwijaya 1 Ilmu Kelautan Pertama
41 Universitas Sam Ratulangi 1 Teknik Informatika Pertama
42 Universitas Sam Ratulangi 1 Teknik Pertanian Pertama
43 Universitas Udayana 1 Ilmu dan Teknologi Pangan Pertama
44 Universitas Nusa Cendana 1 Manajemen Pertama
45 Universitas Mulawarman 1 Peternakan Pertama
46 Universitas Mulawarman 1 Teknologi Hasil Pertanian Pertama
47 Universitas Mataram 1 Peternakan Pertama
48 Universitas Mataram 1 Ilmu Komunikasi Pertama
49 Universitas Riau 1 ISS-MBKM Pertama
50 Universitas Riau 1 Pendidikan Biologi Pertama
51 Universitas Riau 1 Statistika Pertama
52 Universitas Riau 1 Teknologi Hasil Perikanan Pertama
53 Universitas Jambi 1 ISS-MBKM Pertama
54 Universitas Pattimura 1 Kehutanan Pertama
55 Universitas Pattimura 1 Pendidikan Matematika Pertama
56 Universitas Tanjungpura 1 Ilmu Hukum Pertama
57 Universitas Tanjungpura 1 ISS-MBKM Pertama
58 Universitas Jenderal Soedirman 1 Kimia Pertama
59 Universitas Jenderal Soedirman 1 Hukum Pertama
60 Universitas Jenderal Soedirman 1 Manajemen Pertama
61 Universitas Tadulako 1 Ekonomi dan Pembangunan Pertama
62 Universitas Tadulako 1 Ilmu Komunikasi Pertama
63 Universitas Bengkulu 1 Kimia Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
64 Universitas Negeri Makassar 1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
65 Universitas Negeri Makassar 1 Pertama
Indonesia
66 Universitas Negeri Makassar 1 Pendidikan Teknologi Pertanian Pertama
Pendidikan Ilmu Pengetahuan
67 Universitas Sultan Ageng Tirtayasa 1 Pertama
Alam
68 Universitas Khairun 2 ISS-MBKM Pertama
69 Universitas Pendidikan Ganesha 2 ISS-MBKM Pertama
70 Universitas Pendidikan Ganesha 2 Pendidikan Matematika Pertama
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
71 1 Teknik Lingkungan Pertama
Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
72 1 Manajemen Pertama
Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
73 1 Administrasi Publik Pertama
Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
74 1 Desain Komunikasi Visual Pertama
Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
75 1 Administrasi Bisnis Pertama
Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
76 2 Sistem Informasi Pertama
Jakarta
77 Universitas Palangka Raya 2 Teknik Informatika Pertama
78 Universitas Negeri Manado 2 Pendidikan Matematika Pertama
79 Universitas Papua 2 Agribisnis Pertama
80 Universitas Bangka Belitung 2 ISS-MBKM Pertama
81 Universitas Bangka Belitung 2 Agroteknologi Pertama
82 Universitas Samudra 2 Pendidikan Bahasa Indonesia Pertama
83 Universitas Samudra 2 ISS-MBKM Pertama
84 Universitas Sulawesi Barat 2 ISS-MBKM Pertama
85 Universitas Teuku Umar 2 Akuakultur Pertama
86 Universitas Teuku Umar 2 Teknik Mesin Pertama
87 Institut Teknologi Kalimantan 3 Perencanaan Wilayah dan Kota Pertama
88 Institut Teknologi Sumatera 2 Kimia Pertama
89 Universitas Alwashliyah 3 Agroteknologi Pertama
90 Universitas Alwashliyah 3 Pendidikan Bahasa Indonesia Pertama
91 Universitas Prima Indonesia 2 ISS-MBKM Pertama
92 Universitas Prima Indonesia 2 Sistem Informasi Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
93 Universitas Prima Indonesia 2 Pertama
Indonesia
94 Universitas Prima Indonesia 2 Ilmu Hukum Pertama
95 Universitas Quality 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
96 Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan 3 ISS-MBKM Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
97 Universitas Labuhanbatu 3 ISS-MBKM Pertama
98 Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma 3 Manajemen Pertama
99 Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma 3 ISS-MBKM Pertama
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Husada
100 3 Kebidanan Pertama
Medan
101 Universitas Prof Dr Hazairin SH 3 Teknik Sipil Pertama
102 Universitas Malahayati 3 Psikologi Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
103 Universitas Muhammadiyah Bengkulu 3 Pertama
Indonesia
104 Universitas Muhammadiyah Bengkulu 3 ISS-MBKM Pertama
105 Universitas Musi Rawas 3 ISS-MBKM Pertama
106 Universitas Katolik Musi Charitas 3 Akuntansi Pertama
107 Universitas Katolik Musi Charitas 3 Teknik Industri Pertama
108 Universitas Sumatera Selatan 3 Manajemen Pertama
109 Universitas Muhammadiyah Kotabumi 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
110 Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung 3 ISS-MBKM Pertama
111 Institut Informatika Dan Bisnis Darmajaya 3 Akuntansi Pertama
112 Institut Informatika Dan Bisnis Darmajaya 3 Sistem Informasi Pertama
113 Universitas Islam Jakarta 3 ISS-MBKM Pertama
114 Universitas Kristen Krida Wacana 3 ISS-MBKM Pertama
115 Universitas Kristen Krida Wacana 3 Manajemen Pertama
116 Universitas Kristen Krida Wacana 3 Informatika Pertama
117 Universitas Yarsi 3 Akuntansi Pertama
118 Universitas Respati Indonesia 3 ISS-MBKM Pertama
119 Universitas Esa Unggul 2 Teknik Informatika Pertama
120 Universitas Esa Unggul 2 Kesehatan Masyarakat Pertama
121 Universitas Esa Unggul 2 Manajemen Pertama
122 Universitas Gunadarma 1 Informatika Pertama
123 Universitas Al-azhar Indonesia 2 ISS-MBKM Pertama
124 Universitas Bakrie 3 Manajemen Pertama
125 Institut Teknologi Indonesia 3 Teknik Informatika Pertama
126 Institut Teknologi Indonesia 3 Arsitektur Pertama
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan
127 3 ISS-MBKM Pertama
Komputer Jakarta STI&K
128 Universitas Ibn Khaldun 2 Teknik Mesin Pertama
129 Universitas Ibn Khaldun 2 Kesehatan Masyarakat Pertama
130 Universitas Islam Bandung 2 Manajemen Pertama
131 Universitas Islam Bandung 2 Matematika Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
132 Universitas Islam Bandung 2 Teknik Industri Pertama
133 Universitas Kristen Maranatha 2 Sistem Informasi Pertama
134 Universitas Kristen Maranatha 2 Manajemen Pertama
135 Universitas Pasundan 1 Teknik Informatika Pertama
136 Universitas Nusa Bangsa 3 Agroteknologi Pertama
137 Universitas Swiss German 3 Manajemen Pertama
138 Universitas Swiss German 3 Teknik Mesin Pertama
139 Universitas Muhammadiyah Cirebon 2 Ilmu Komunikasi Pertama
140 Universitas Muhammadiyah Cirebon 2 Pendidikan Matematika Pertama
141 Universitas Mathla ul Anwar 3 Pendidikan Matematika Pertama
142 Universitas Muhammadiyah Sukabumi 3 Pendidikan Biologi Pertama
143 Universitas Subang 3 ISS-MBKM Pertama
144 Universitas Subang 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
145 Universitas Telkom 1 Teknik Industri Pertama
146 Universitas Telkom 1 Desain Komunikasi Visual Pertama
147 Universitas Telkom 1 Sistem Informasi Pertama
148 Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya 3 ISS-MBKM Pertama
149 Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya 3 Manajemen Pertama
150 Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya 3 Teknik Informatika Pertama
151 Universitas Global Jakarta 3 Teknik Elektro Pertama
152 Institut Teknologi Nasional Bandung 2 ISS-MBKM Pertama
153 Institut Teknologi Nasional Bandung 2 Teknik Industri Pertama
154 Institut Teknologi Nasional Bandung 2 Informatika Pertama
155 Institut Pendidikan Indonesia Garut 3 Pendidikan Teknologi Informasi Pertama
156 Institut Pendidikan Indonesia Garut 3 ISS-MBKM Pertama
157 Institut Pendidikan Indonesia Garut 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
158 Institut Kesehatan Rajawali 3 ISS-MBKM Pertama
Pendidikan Teknik Informatika
159 Institut Pendidikan dan Bahasa Invada 3 Pertama
dan Komputer
160 Institut Pendidikan dan Bahasa Invada 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
161 Universitas Janabadra 3 Informatika Pertama
162 Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2 Ilmu Komunikasi Pertama
163 Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2 Akuntansi Pertama
164 Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2 Biologi Pertama
165 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 1 Teknik Sipil Pertama
166 Universitas Kristen Immanuel 3 Fisika Pertama
167 Universitas Sanata Dharma 2 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
168 Universitas Ahmad Dahlan 1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
169 Universitas PGRI Yogyakarta 3 Pendidikan Luar Biasa Pertama
170 Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2 Agroteknologi Pertama
171 Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2 Pendidikan Matematika Pertama
172 Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2 Psikologi Pertama
173 Universitas Alma Ata 3 ISS-MBKM Pertama
174 Universitas Alma Ata 3 Gizi Pertama
175 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 Kebidanan Pertama
176 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 Akuntansi Pertama
177 Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta 3 Psikologi Pertama
178 Universitas Teknologi Digital Indonesia 3 Informatika Pertama
179 Institut Teknologi Nasional Yogyakarta 3 Teknik Mesin Pertama
180 Institut Teknologi Nasional Yogyakarta 3 Teknik Pertambangan Pertama
Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa
181 3 ISS-MBKM Pertama
APMD
Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo
182 3 ISS-MBKM Pertama
Yogyakarta
183 STIKES Guna Bangsa Yogyakarta 3 Kebidanan Pertama
184 STIKES Guna Bangsa Yogyakarta 3 Keperawatan Pertama
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Panti Rapih
185 3 Gizi Pertama
Yogyakarta
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Panti Rapih
186 3 Keperawatan Pertama
Yogyakarta
187 Universitas Muhammadiyah Magelang 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
188 Universitas Muhammadiyah Magelang 3 Ilmu Komunikasi Pertama
189 Universitas Slamet Riyadi 2 Ilmu Hukum Pertama
190 Universitas Slamet Riyadi 2 Akuntansi Pertama
191 Universitas Slamet Riyadi 2 Ilmu Administrasi Negara Pertama
192 Universitas Wijaya Kusuma Purwokerto 3 Akuntansi Pertama
193 Universitas Wijaya Kusuma Purwokerto 3 Teknik Sipil Pertama
194 Universitas Muhammadiyah Surakarta 1 Arsitektur Pertama
195 Universitas Muhammadiyah Surakarta 1 Geografi Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
196 Universitas Muhammadiyah Surakarta 1 Pertama
Indonesia
197 Universitas Muhammadiyah Surakarta 1 Pendidikan Geografi Pertama
198 Universitas Semarang 2 Teknik Elektro Pertama
199 Universitas Semarang 2 ISS-MBKM Pertama
200 Universitas Muhammadiyah Purwokerto 2 Manajemen Pertama
201 Universitas Muhammadiyah Purworejo 3 ISS-MBKM Pertama
202 Universitas Muhammadiyah Purworejo 3 Pendidikan Matematika Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
203 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 Kesehatan Masyarakat Pertama
204 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
205 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 Teknologi Pangan Pertama
206 Universitas Sahid Surakarta 3 ISS-MBKM Pertama
207 Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara 2 ISS-MBKM Pertama
208 Universitas PGRI Semarang 2 Teknik Mesin Pertama
209 Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto 3 Peternakan Pertama
210 Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto 3 ISS-MBKM Pertama
211 Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
212 Universitas Duta Bangsa Surakarta 3 Farmasi Pertama
213 Universitas Muhammadiyah Gombong 3 Keperawatan Pertama
214 Institut Teknologi Telkom Purwokerto 3 Teknik Industri Pertama
215 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya 2 Arsitektur Pertama
216 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya 2 Teknik Mesin Pertama
217 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya 2 Manajemen Pertama
218 Universitas Kristen Petra 2 Sastra Inggris Pertama
219 Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya 2 Ilmu Komunikasi Pertama
220 Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya 2 Psikologi Pertama
221 Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya 2 Teknik Elektro Pertama
222 Universitas Surabaya 2 Farmasi Pertama
223 Universitas Surabaya 2 Akuntansi Pertama
224 Universitas Dr Soetomo 3 Ilmu Komunikasi Pertama
225 Universitas Wijaya Kusuma Surabaya 3 Informatika Pertama
226 Universitas Wijaya Putra 3 ISS-MBKM Pertama
227 Universitas Katolik Darma Cendika 3 Ilmu Hukum Pertama
228 Universitas Katolik Darma Cendika 3 ISS-MBKM Pertama
229 Universitas Merdeka Malang 2 ISS-MBKM Pertama
230 Universitas Merdeka Malang 2 Arsitektur Pertama
231 Universitas Merdeka Malang 2 Ilmu Komunikasi Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
232 Universitas Islam Malang 2 Pertama
Indonesia
233 Universitas Wisnuwardhana 3 Manajemen Pertama
234 Universitas Wisnuwardhana 3 Pendidikan Matematika Pertama
235 Universitas Widya Gama 3 Manajemen Pertama
236 Universitas Panca Marga 3 Teknik Industri Pertama
237 Universitas Muhammadiyah Ponorogo 2 Manajemen Pertama
238 Universitas Madura 3 Administrasi Publik Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
239 Universitas Madura 3 Pendidikan Matematika Pertama
240 Universitas Hang Tuah 3 Administrasi Bisnis Pertama
241 Universitas Hang Tuah 3 Farmasi Pertama
242 Universitas Hang Tuah 3 ISS-MBKM Pertama
243 Universitas Islam Darul `ulum 3 ISS-MBKM Pertama
244 Universitas Islam Darul `ulum 3 Arsitektur Pertama
245 Universitas Islam Darul `ulum 3 Pendidikan Matematika Pertama
246 Universitas Islam Majapahit 3 ISS-MBKM Pertama
247 Universitas Islam Majapahit 3 Akuntansi Pertama
248 Universitas Yudharta Pasuruan 3 Agribisnis Pertama
249 Universitas PGRI Ronggolawe 3 Pendidikan Matematika Pertama
250 Universitas Ma Chung 3 Sistem Informasi Pertama
251 Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
252 Universitas Internasional Semen Indonesia 3 Manajemen Rekayasa Pertama
253 Universitas PGRI Madiun 3 Pendidikan Matematika Pertama
254 Universitas PGRI Wiranegara 3 Pendidikan Ekonomi Pertama
255 Universitas PGRI Kanjuruhan Malang 3 ISS-MBKM Pertama
256 Universitas PGRI Kanjuruhan Malang 3 Sistem Informasi Pertama
257 Universitas PGRI Kanjuruhan Malang 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
258 Universitas Hayam Wuruk Perbanas 3 Manajemen Pertama
259 Universitas PGRI Argopuro Jember 3 Pendidikan Luar Biasa Pertama
260 Universitas PGRI Argopuro Jember 3 Pendidikan Sejarah Pertama
261 Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya 3 Teknik Mesin Pertama
262 Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri 3 ISS-MBKM Pertama
263 Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri 3 Kesehatan Masyarakat Pertama
264 Institut Teknologi Telkom Surabaya 3 ISS-MBKM Pertama
265 Institut Teknologi Telkom Surabaya 3 Teknologi Informasi Pertama
266 STIKI Malang 3 Desain Komunikasi Visual Pertama
267 STIKI Malang 3 Teknik Informatika Pertama
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Cendekia
268 3 Manajemen Pertama
Bojonegoro
269 Universitas Warmadewa 2 ISS-MBKM Pertama
270 Universitas Warmadewa 2 Manajemen Pertama
271 Universitas Warmadewa 2 Agroteknologi Pertama
272 Universitas Muhammadiyah Mataram 2 ISS-MBKM Pertama
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
273 Universitas Muhammadiyah Mataram 2 Pertama
Indonesia
274 Universitas Dhyana Pura 3 ISS-MBKM Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
275 Universitas Dhyana Pura 3 Psikologi Pertama
276 Universitas Teknologi Sumbawa 3 Teknik Elektro Pertama
Universitas Nahdlatul Ulama Nusa Tenggara
277 3 Teknik Lingkungan Pertama
Barat
278 Universitas Hamzanwadi 2 ISS-MBKM Pertama
Pendidikan Jasmani Kesehatan
279 Universitas Hamzanwadi 2 Pertama
dan Rekreasi
280 Universitas Hamzanwadi 2 Statistika Pertama
281 Universitas Hamzanwadi 2 Pariwisata Pertama
282 Universitas Bumigora 3 Ilmu Komputer Pertama
283 Universitas Triatma Mulya 3 Manajemen Pertama
284 Universitas Triatma Mulya 3 ISS-MBKM Pertama
285 Institut Teknologi dan Kesehatan Bali 3 Keperawatan Pertama
286 Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional 3 Pariwisata Pertama
287 Institut Bisnis dan Teknologi Indonesia 3 Teknik Informatika Pertama
288 Institut Bisnis dan Teknologi Indonesia 3 Sistem Komputer Pertama
289 Universitas Kristen Indonesia Paulus 3 ISS-MBKM Pertama
290 Universitas Sulawesi Tenggara 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
291 Universitas Pancasakti 3 ISS-MBKM Pertama
292 Universitas Pancasakti 3 Ilmu Komunikasi Pertama
293 Universitas Pancasakti 3 Kesehatan Masyarakat Pertama
Pemanfaatan Sumber Daya
294 Universitas Muhammadiyah Kendari 3 Pertama
Perikanan
295 Universitas Fajar 3 Ilmu Komunikasi Pertama
296 Universitas Fajar 3 Teknik Elektro Pertama
297 Universitas Megarezky 3 ISS-MBKM Pertama
298 Universitas Puangrimaggalatung 3 Agroteknologi Pertama
299 Universitas Puangrimaggalatung 3 ISS-MBKM Pertama
300 Universitas Puangrimaggalatung 3 Pendidikan Biologi Pertama
301 Universitas Muhammadiyah Bulukumba 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
302 Universitas Muhammadiyah Sinjai 3 Agroteknologi Pertama
Manajemen Sumber Daya
303 Universitas Muhammadiyah Sinjai 3 Pertama
Perairan
304 Universitas Muhammadiyah Enrekang 3 ISS-MBKM Pertama
305 Universitas Muhammadiyah Enrekang 3 Pendidikan Non Formal Pertama
306 Universitas Muhammadiyah Enrekang 3 Pendidikan Bahasa Inggris Pertama
307 Universitas Mega Buana Palopo 3 Kesehatan Masyarakat Pertama
308 Universitas Muhammadiyah Bone 3 Pendidikan Ekonomi Pertama
309 Universitas Dipa Makassar 3 ISS-MBKM Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
310 Universitas Dipa Makassar 3 Teknik Informatika Pertama
311 Universitas Dipa Makassar 3 Sistem Informasi Pertama
312 Universitas Muhammadiyah Mamuju 3 Manajemen Pertama
313 Universitas Teknologi Akba Makassar 3 Teknik Informatika Pertama
314 Universitas Handayani Makassar 3 Sistem Komputer Pertama
315 Institut Bisnis dan Keuangan Nitro 3 ISS-MBKM Pertama
Institut Teknologi Kesehatan dan Sains
316 3 Kebidanan Pertama
Muhammadiyah Sidrap
Institut Teknologi Kesehatan dan Sains
317 3 Ilmu Keperawatan Pertama
Muhammadiyah Sidrap
318 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Makassar Maju 3 ISS-MBKM Pertama
319 STIKES Panakkukang 3 Ilmu Keperawatan Pertama
320 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Gunung Sari 3 Keperawatan Pertama
321 Universitas Bung Hatta 2 Perencanaan Wilayah Dan Kota Pertama
322 Universitas Bung Hatta 2 Teknik Elektro Pertama
323 Universitas Lancang Kuning 2 Agroteknologi Pertama
324 Universitas Lancang Kuning 2 Sistem Informasi Pertama
325 Universitas Internasional Batam 3 Teknik Sipil Pertama
326 Universitas Internasional Batam 3 Pariwisata Pertama
327 Universitas Pasir Pengaraian 3 Sistem Informasi Pertama
328 Universitas Pasir Pengaraian 3 ISS-MBKM Pertama
329 Universitas Pasir Pengaraian 3 Agribisnis Pertama
330 Universitas Universal 3 Manajemen Pertama
331 Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai 3 ISS-MBKM Pertama
332 Universitas Ibnu Sina 3 Teknik Informatika Pertama
333 Universitas Ibnu Sina 3 ISS-MBKM Pertama
334 Universitas Ibnu Sina 3 Manajemen Pertama
335 Universitas PGRI Sumatera Barat 3 ISS-MBKM Pertama
336 Universitas PGRI Sumatera Barat 3 Pendidikan Geografi Pertama
337 Universitas Hang Tuah Pekanbaru 3 ISS-MBKM Pertama
338 Universitas Hang Tuah Pekanbaru 3 Ilmu Keperawatan Pertama
339 Institut Teknologi Padang 3 Teknik Geodesi Pertama
340 Institut Teknologi Batam 3 ISS-MBKM Pertama
341 Institut Teknologi Batam 3 Sistem Informasi Pertama
342 Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang 3 Teknik Lingkungan Pertama
343 Universitas Muhammadiyah Palangka Raya 3 Bimbingan Dan Konseling Pertama
344 Universitas Muhammadiyah Palangka Raya 3 Ilmu Komunikasi Pertama
345 Universitas Muhammadiyah Palangka Raya 3 ISS-MBKM Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
346 Universitas Darwan Ali 3 Agribisnis Pertama
347 Universitas Darwan Ali 3 Sistem Informasi Pertama
348 Universitas Muhammadiyah Banjarmasin 3 Arsitektur Pertama
349 Universitas Sari Mulia 3 Farmasi Pertama
350 Universitas Muhammadiyah Berau 3 Manajemen Pertama
351 Universitas Muhammadiyah Berau 3 ISS-MBKM Pertama
Pendidikan Pancasila dan
352 IKIP PGRI Pontianak 3 Pertama
Kewarganegaraan
353 Sekolah Tinggi Teknologi Migas 3 Teknik Perminyakan Pertama
Institut Teknologi Kesehatan dan Sains Wiyata
354 3 Kebidanan Pertama
Husada Samarinda
355 Universitas Darussalam Ambon 3 Pendidikan Matematika Pertama
356 Universitas Abulyatama 3 ISS-MBKM Pertama
357 Universitas Muhammadiyah Aceh 3 ISS-MBKM Pertama
358 Universitas Serambi Mekkah 3 ISS-MBKM Pertama
359 Universitas Islam Kebangsaan Indonesia 3 ISS-MBKM Pertama
360 Universitas Islam Kebangsaan Indonesia 3 Manajemen Pertama
361 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sabang 3 Manajemen Pertama
362 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sabang 3 Akuntansi Pertama
363 Universitas Sains Dan Teknologi Jayapura 3 Arsitektur Pertama
364 Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
365 Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong 3 ISS-MBKM Pertama
366 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jayapura 3 Keperawatan Pertama
367 Universitas Flores 3 Pendidikan Matematika Pertama
368 Universitas Nusa Nipa 3 Ilmu Komunikasi Pertama
369 Universitas Nusa Nipa 3 Agroteknologi Pertama
370 Universitas Kristen Wira Wacana Sumba 3 Manajemen Pertama
371 Universitas Kristen Wira Wacana Sumba 3 ISS-MBKM Pertama
372 Universitas Kristen Wira Wacana Sumba 3 Teknologi Hasil Perikanan Pertama
Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus
373 3 Keperawatan Pertama
Ruteng
Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus
374 3 Pendidikan Teologi Pertama
Ruteng
375 STKIP Weetebula 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pertama
376 STKIP Weetebula 3 Pendidikan Matematika Pertama
377 Universitas Tompotika Luwuk Banggai 3 Pendidikan Matematika Pertama
378 Universitas Tompotika Luwuk Banggai 3 ISS-MBKM Pertama
379 Universitas Katolik De La Salle 3 Agribisnis Pertama
380 Universitas Ichsan Gorontalo 3 Agroteknologi Pertama
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
381 Institut Kesehatan dan Teknologi Graha Medika 3 ISS-MBKM Pertama
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya
382 3 ISS-MBKM Pertama
Nusantara Palu
383 Universitas Gadjah Mada 1 Teknologi Hasil Perikanan Kedua
384 Universitas Airlangga 1 ISS-MBKM Kedua
Teknik Robotika dan Kecerdasan
385 Universitas Airlangga 1
Buatan
Kedua
386 Universitas Airlangga 1 Kimia Kedua
387 Universitas Airlangga 1 Ekonomi Pembangunan Kedua
388 Universitas Padjadjaran 1 ISS-MBKM Kedua
389 Universitas Padjadjaran 1 Teknologi Pangan Kedua
390 Universitas Brawijaya 1 Ilmu dan Teknologi Pangan Kedua
391 Universitas Brawijaya 1 Budidaya Perairan Kedua
392 Universitas Sebelas Maret 1 Farmasi Kedua
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
393 Universitas Negeri Padang 1
Indonesia
Kedua
Pendidikan Administrasi
394 Universitas Negeri Malang 1
Perkantoran
Kedua
395 Universitas Negeri Malang 1 Ilmu Sejarah Kedua
396 Universitas Negeri Malang 1 Pendidikan Bahasa Jerman Kedua
397 Universitas Negeri Malang 1 ISS-MBKM Kedua
398 Institut Teknologi Bandung 1 ISS-MBKM Kedua
399 Institut Teknologi Bandung 1 Teknik Bioenergi dan Kemurgi Kedua
400 Institut Teknologi Bandung 1 Rekayasa Pertanian Kedua
401 Institut Pertanian Bogor 1 Teknologi Hasil Perairan Kedua
402 Institut Pertanian Bogor 1 ISS-MBKM Kedua
403 Institut Pertanian Bogor 1 Teknik Pertanian dan Biosistem Kedua
404 Institut Pertanian Bogor 1 Ilmu Dan Teknologi Kelautan Kedua
405 Institut Pertanian Bogor 1 Biologi Kedua
406 Universitas Udayana 1 Ilmu Kelautan Kedua
407 Universitas Mataram 1 Biologi Kedua
408 Universitas Tanjungpura 1 Manajemen Kedua
409 Universitas Jember 1 Pendidikan Matematika Kedua
410 Universitas Jember 1 Sastra Inggris Kedua
411 Universitas Jember 1 Akuntansi Kedua
412 Universitas Jember 1 Teknologi Hasil Pertanian Kedua
413 Universitas Lampung 1 Teknik Elektro Kedua
414 Universitas Lampung 1 Kimia Kedua
415 Universitas Lampung 1 Agribisnis Kedua
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
416 Universitas Tadulako 1 Peternakan Kedua
417 Universitas Tadulako 1 Manajemen Kedua
418 Universitas Tadulako 1 ISS-MBKM Kedua
419 Universitas Tadulako 1 Pendidikan Kimia Kedua
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
420 2 Kedua
Jawa Timur ISS-MBKM
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
421 2 Kedua
Jawa Timur Teknik Kimia
Universitas Pembangunan Nasional Veteran
422 2 Kedua
Yogyakarta Teknik Pertambangan
423 Universitas Singaperbangsa Karawang 2 Teknik Informatika Kedua
424 Universitas Singaperbangsa Karawang 2 Agroteknologi Kedua
425 Universitas Trunojoyo 1 Ilmu Komunikasi Kedua
426 Universitas Trunojoyo 1 Agribisnis Kedua
427 Universitas Bangka Belitung 3 Akuntansi Kedua
428 Universitas Musamus Merauke 2 Sistem Informasi Kedua
Manajemen Sumberdaya
429 Universitas Musamus Merauke 2 Kedua
Perairan
430 Institut Teknologi Kalimantan 3 ISS-MBKM Kedua
431 Institut Teknologi Sumatera 2 Biologi Kedua
432 Universitas Medan Area 2 Arsitektur Kedua
433 Universitas Medan Area 2 Akuntansi Kedua
434 Universitas Medan Area 2 ISS-MBKM Kedua
435 Universitas Kristen Krida Wacana 3 Akuntansi Kedua
436 Universitas Trisakti 1 ISS-MBKM Kedua
437 Universitas Trisakti 1 Akuntansi Kedua
438 Universitas Trisakti 1 Teknik Geologi Kedua
439 Universitas Trisakti 1 Manajemen Kedua
440 Universitas Trisakti 1 Teknik Pertambangan Kedua
441 Universitas Yarsi 3 Manajemen Kedua
442 Universitas Yarsi 3 Ilmu Hukum Kedua
443 Universitas Yarsi 3 ISS-MBKM Kedua
444 Universitas Pelita Harapan 2 Teknologi Pangan Kedua
445 Universitas Pelita Harapan 2 ISS-MBKM Kedua
446 Universitas Binawan 3 Keperawatan Kedua
447 Universitas Binawan 3 ISS-MBKM Kedua
448 Universitas Binawan 3 Gizi Kedua
449 Institut Teknologi Indonesia 3 ISS-MBKM Kedua
450 Institut Teknologi Indonesia 3 Teknologi Industri Pertanian Kedua
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
451 Institut Teknologi Indonesia 3 Teknik Industri Kedua
452 Universitas Ibn Khaldun 2 ISS-MBKM Kedua
453 Universitas Kristen Maranatha 2 Teknik Sipil Kedua
454 Universitas Pasundan 1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Kedua
455 Universitas Pasundan 1 Ilmu Kesejahteraan Sosial Kedua
456 Universitas Pasundan 1 Desain Komunikasi Visual Kedua
457 Universitas Swiss German 3 Teknologi Pangan Kedua
458 Universitas Swiss German 3 Teknik Informatika Kedua
459 Universitas Swiss German 3 ISS-MBKM Kedua
460 Universitas Muhammadiyah Cirebon 2 Pendidikan Bahasa Inggris Kedua
461 Universitas Pamulang 1 Teknik Informatika Kedua
462 Universitas Widyatama 2 ISS-MBKM Kedua
463 Universitas Kuningan 2 ISS-MBKM Kedua
464 Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya 3 ISS-MBKM Kedua
465 Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Siliwangi 2 ISS-MBKM Kedua
466 Institut Kesehatan Rajawali 3 Ilmu Keperawatan Kedua
467 Universitas Janabadra 3 Agribisnis Kedua
468 Universitas Janabadra 3 Akuntansi Kedua
469 Universitas Janabadra 3 ISS-MBKM Kedua
470 Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2 Teknik Sipil Kedua
471 Universitas Atma Jaya Yogyakarta 2 Hukum Kedua
472 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 1 Agroteknologi Kedua
473 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 1 Agribisnis Kedua
474 Universitas Kristen Immanuel 3 ISS-MBKM Kedua
475 Universitas Kristen Immanuel 3 Informatika Kedua
476 Universitas Kristen Duta Wacana 3 Arsitektur Kedua
477 Universitas Kristen Duta Wacana 3 Biologi Kedua
478 Universitas Kristen Duta Wacana 3 ISS-MBKM Kedua
479 Universitas Ahmad Dahlan 1 Manajemen Kedua
480 Universitas Ahmad Dahlan 1 ISS-MBKM Kedua
481 Universitas Ahmad Dahlan 1 Pendidikan Bahasa Inggris Kedua
482 Universitas PGRI Yogyakarta 3 ISS-MBKM Kedua
483 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 Keperawatan Kedua
484 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 ISS-MBKM Kedua
485 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 Gizi Kedua
486 Universitas Aisyiyah Yogyakarta 2 Psikologi Kedua
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
487 Universitas Muhammadiyah Magelang 3 ISS-MBKM Kedua
488 Universitas Slamet Riyadi 3 ISS-MBKM Kedua
489 Universitas Slamet Riyadi 3 Ilmu Komunikasi Kedua
490 Universitas Veteran Bangun Nusantara 3 Teknologi Hasil Pertanian Kedua
491 Universitas Veteran Bangun Nusantara 3 ISS-MBKM Kedua
492 Universitas Veteran Bangun Nusantara 3 Pendidikan Geografi Kedua
493 Universitas Muhammadiyah Purwokerto 2 Teknik Sipil Kedua
494 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 Pendidikan Matematika Kedua
495 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 ISS-MBKM Kedua
496 Universitas Muhammadiyah Semarang 2 Akuntansi Kedua
497 Universitas Dian Nuswantoro 2 Teknik Elektro Kedua
498 Universitas Duta Bangsa Surakarta 3 Teknik Informatika Kedua
499 Universitas Duta Bangsa Surakarta 3 ISS-MBKM Kedua
500 Universitas Duta Bangsa Surakarta 3 Sistem Informasi Kedua
501 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya 2 Ilmu Komunikasi Kedua
502 Universitas Kristen Petra 2 Ilmu Komunikasi Kedua
503 Universitas Surabaya 2 Ekonomi Pembangunan Kedua
504 Universitas Surabaya 2 Teknik Informatika Kedua
505 Universitas Muhammadiyah Surabaya 2 ISS-MBKM Kedua
506 Universitas Katolik Darma Cendika 3 Manajemen Kedua
507 Universitas Muhammadiyah Malang 1 ISS-MBKM Kedua
508 Universitas Wisnuwardhana 3 ISS-MBKM Kedua
509 Universitas Muhammadiyah Jember 2 ISS-MBKM Kedua
510 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo 2 ISS-MBKM Kedua
511 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo 2 Ilmu Komunikasi Kedua
512 Universitas Yudharta Pasuruan 3 Teknik Informatika Kedua
513 Universitas Yudharta Pasuruan 3 ISS-MBKM Kedua
514 Universitas Yudharta Pasuruan 3 Ilmu Komunikasi Kedua
515 Universitas Ciputra Surabaya 3 Manajemen Kedua
516 Universitas Ciputra Surabaya 3 Arsitektur Kedua
517 Universitas Ma Chung 3 Teknik Informatika Kedua
518 Universitas Ma Chung 3 Sastra Inggris Kedua
519 Universitas Ma Chung 3 ISS-MBKM Kedua
520 Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya 3 Kesehatan Masyarakat Kedua
521 Universitas Teknologi Sumbawa 3 Manajemen Kedua
522 Universitas Teknologi Sumbawa 3 ISS-MBKM Kedua
No Perguruan Tinggi Liga Program Studi Tahun
523 Universitas Muhammadiyah Pare-pare 3 Teknik Sipil Kedua
524 Universitas Muhammadiyah Pare-pare 3 ISS-MBKM Kedua
525 Universitas Fajar 3 Teknik Sipil Kedua
526 Universitas Fajar 3 ISS-MBKM Kedua
527 Universitas Fajar 3 Akuntansi Kedua
528 Universitas Muhammadiyah Sinjai 3 ISS-MBKM Kedua
529 Universitas Muhammadiyah Sinjai 3 Administrasi Publik Kedua
530 Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Makassar 3 ISS-MBKM Kedua
531 Universitas Lancang Kuning 2 ISS-MBKM Kedua
532 Universitas Lancang Kuning 2 Pendidikan Bahasa Inggris Kedua
533 Universitas Lancang Kuning 2 Kehutanan Kedua
534 Universitas Internasional Batam 3 ISS-MBKM Kedua
535 Universitas Internasional Batam 3 Akuntansi Kedua
536 Universitas Internasional Batam 3 Ilmu Hukum Kedua
537 Universitas Muhammadiyah Palangka Raya 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Kedua
538 Universitas Muhammadiyah Palangka Raya 3 Ilmu Administrasi Negara Kedua
539 Universitas Halmahera 3 ISS-MBKM Kedua
540 Universitas Halmahera 3 Kehutanan Kedua
541 Universitas Al-Muslim 3 ISS-MBKM Kedua
Pendidikan Bahasa Dan Sastra
542 Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng 3 Kedua
Indonesia
543 Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng 3 ISS-MBKM Kedua
544 Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng 3 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Kedua
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Komputer
545 Uyelindo Kupang 3
ISS-MBKM
Kedua
546 Universitas Katolik De La Salle 3 ISS-MBKM Kedua
547 Institut Kesehatan dan Teknologi Graha Medika 3 Keperawatan Kedua

You might also like