You are on page 1of 6

PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KEUMALA
Jln. Beureunun – Tangse KM 12, Kec.Keumala Kode Pos 24165
Email : puskesmaskeumala@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUKESMAS KEUMALA
Nomor :/ /KML/ADMEN/I/2023

TENTANG
PENGORGANISASIAN MUTU PELAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIENUPTD
PUSKESMAS KEUMALA

DENGAN RAHMAT ALLAH SUBHANAHUWATA’ALA,


KEPALA PUSKESMAS KEUMALA,

Menimbang : a. bahwa dalam upaya peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien,
hanya dapat terlaksana jika terdapat kejelasan mengenai tenaga klinis yang
terlibat dan bertanggung jawab dalam upaya tersebut;
b. bahwa agar pelaksanaan pertanggungjawaban upaya peningkatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien dapat berjalan dengan optimal, maka dipandang
perlu untuk membentuk pengorganisasian mutu layanan klinis dan keselamatan
pasien;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu menetapkan
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Keumala tentang Pembentukan tim
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2019,
tentangPuskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1691 Tahun 2011 tentang Keselamatan
Pasien;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KEUMALATENTANG


PENGORGANISASIAN MUTU PELAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN
PASIEN
Kesatu : Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Keumalatentang pengorganisasian Mutu
Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien;
Kedua : Pengoranisasian mutu pelayanan klinis dan keselamatan pasien beserta uraian
tugasnya sebagaimana terlampir dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
Ketiga :
SuratKeputusaninimulaiberlakusejakditetapkandanapabilaterdapatkekeliruandalamk
eputusanini, akandiadakanperbaikan/perubahansebagaimanamestinya.

Ditetapkan Di Keumala
PadaTanggalJanuari 2023

Kepala UPTD PuskesmasKeumala

dr. Evi Yanti


LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA
UPTD PUSKESMAS
KEUMALA
NOMOR : / /KML/ADMEN/I/2023
TENTANG : PENGORGANISASIAN
MUTU LAYANAN KLINIS
DAN KESELAMATAN
PASIEN DI UPTD
PUSKESMAS KEUMALA

PENGORGANISASIAN MUTU LAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN


DI UPTD PUSKESMAS KEUMALA

KETUA : Misnawati, SST


SEKRETARIS : Syarifah Al Andasaryra
ANGGOTA : dr. cutdwifatmawati
Rusna
Erna wati
Rifkaramadhani
Cut nilawati
Yushadi
Murniati

Ditetapkan di Keumala
PadatanggalJanuari 2023

KepalaUPTD PuskesmasKeumala

Dr. EviYanti

URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB


TIM MUTU LAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN
DI UPTD PUSKESMAS KEUMALA

1. URAIAN TUGAS KETUA MUTU :


a. TugasPokok : Melaksanakankegiatanmutusesuaistandar
b. Fungsi : Melakukanpenjaminanmutu proses danhasil
c. UraianTugas :
1) Menyusunkebijakandanstrategimanajemenmutu
2) Menyusun program indikatormutu
3) Melakukankoordinasidengantimterkaitdalampenyusunan program peningkatanmutu
4) Memantaupelaksanaanseluruh program peningkatanmutu
5) Mengevaluasipelaksanaanseluruh program peningkatanmutu
6) Mensosialisasikanhasilpencapaian program peningkatanmutu
7) Melaksanakanrapatkegiatantinjauanmanajemen
8) Memfasilitasitindaklanjuthasilrekomendasi
9) Melakukankoordinasitentang program pasien safety dengantimterkait
10) Memfasilitasikegiatanterkaitpengelenggaraan, pengembangan,
inovasidankendalimutu

2. URAIAN TUGAS SEKRETARIS MANAJEMEN MUTU


a. TugasPokok : Membantuketuatimdalammelaksanakankegiatanmutusesuaistandar
b. Fungsi : Melaksanakankegiatanpengelolaandokumenmutu
c. UraianTugas :
1) Membantuketuatimmutudalamberkoordinasidengantimterkait
2) Menyiapkandanmembuatdokumen yang
diperlukandalamkegiatanmutudankinerjapuskesmas
3) Membantudokumen control dalampengelolaandokumen di puskesmas

3. URAIAN TUGAS ANGGOTA MANAJEMEN MUTU


a. TugasPokok ; melaksanakankegiatan survey danpenanganankeluhanpelanggan
b. Fungsi : Melaksanakankegiatandokumen
c. UraianTugas :
1) Membuatperencanaan survey identifikasikebutuhanmasyarakat
2) Membuatperencanaan survey kepuasanpelanggan UKP dan UKM
3) Melaksanakan survey sesuaijadwal yang telahditetapkan
4) Merekap data, mengolah data, danmenganalisadarasertahasil survey

4. URAIAN TUGAS AUDIT INTERNAL


a. Membuatstandaroperasionalprosedur ( SOP ) audit internal
b. Menyusunrencanakerjaaudit internalMenyusunjadwalpelaksanaan audit internal
c. Melakukan audit internal kinerjapelayanan di puskesmas
d. Menyusunlaporan audit internal sesuaidengan format yang ada di audit imternal
e. Melaporkanhasiltemuan audit internal kepadaketuamutudankepalapuskesmas
f. mengikutirapattinjauanmanajemengunamenindaklanjutihasiltemaun audit
5. URAIAN TUGAS ADMEN
a. Melaksanaaknfungsimenajemen- manajemenpuskesmas
b. Coordinator perencanaanpuskesmas, penggerakdanpelaksanalayanan
c. Coordinator pengendalian, pengawasandanpenilaiankinerjapuskesmas
d. Merencanakan, mengevaluasikegiatan di unit tatauasaha

6. URAIAN TUGAS UKP


a. Bertanggungjawabterhadapkegiatanpelayanan UKP di puskesmas
b. Membantumembinapetugasdalammeningkatkanmutulayananpuskesmas
c. Mengkoordinirpelayananklinismedis di puskesmas agar
terlaksannyasesuaidenganprosedurpelayanan yang telahditetapkan
d. Bersamadengantimmutumengindetifikasidanmengelola program – program
peninhkatanmutulayananklinisdankeselamatanpasien
e. Membinapetugaspustu/poskesdesdalampenyenggaraanpelayananklinisdipustu/poskesdes

7. URAIAN TUGAS UKM


a. Bertanggungjawabterhadapkegiatanpelayanan UKM di puskesmas
b. Mengkoordinirkegiatan UKM lintas program danlintassektoral
c. Mempromosikanpelaksanaanpelayanan UKM puskesmasmelalui media
elektronikmaupuncetak
d. Mempromosikankebijakandansasaranmutudiseluruh unit
pelayananuntukmeningkaykankesadaran, motivasidanketerlibatanpetugas
e. Merencanakan, melaksanakandanmengevaluasikegiatan UKM di puskesmas

8. URAIAN TUGAS PPI


a. Menyusundanmenetapkansertamengevaluasikebijakan PPI
b. Melaksanaknsosialisasikebijakan PPI agar
kebijakandapatdipahamidandilaksanakanolehpetugaskesehatanpuskesmas
c. Membuat SOP PPI
d. Menyusun program PPI danmengevaluasi program tersebut
e. Memberikanusulanuntukmengembangkandanmeningkatkancarapencegahandanpengend
alianinfeksi
f. Mengusuljkanpelatihantim PPI untukmeningkatkankemampuansumberdayamanusia
( SDM ) di puskesmastentang PPI
g. Menerimalaporandaritim PPI danmembuatlaporankepadaatasan
h. Berkoordinasidengan unit terkait
i. Melakukanpengawasanterhadaptindakan – tindakan yang
menyimpangdaristandarprosedur
j. Melakukaninvestigasi,
menetapkandanmelaksanakandanmenetapkanpenanggulanganinfeksibilaada KLB

9. URAIAN TUGAS KESELAMATAN PASIEN


a. Merencanakankegiatanpeningkatanmutulayananklinisdankeselamatanpaisen
b. Melaksanakansosialisasidankoordinasidengan unit
terkaitdalamrangkapenyelarasankegiatan yang
akandilaksanakangunakelancaranpelaksanaankegiatan
c. Mendistribusikantugasdanmemberikanarahanpelaksanaankegiatanpeningkatanmutulaya
nanklinisdankeselamaatnpasienkepadaanggotanya
d. Mengevaluasihasilpelaksanaankegiaatandanmenyusunlaporansecara periodic
pertangguyngjawabanpelaksanatugas

10. URAIAN TUGAS KESELAMATAN KESEHATAN KERJA


a. Menyusunrencanakegiatanpelayanankesehatankerja
b. Melaksanakankegiaatankesehatankerjameliputipembinaankesehatankerjadankoordinasili
ntas program terkaitsesuaidenganprosedur
c. Mengevaluasikegiatanpelayanankesehatankerjasecaramenyeluruh
d. Membuatcatatandanlaporankegiatansebagaibahaninformasidanpertanggungjawabankepa
daatasan

You might also like