You are on page 1of 2

SOAL :

1. Perusahaan saudara menggunakan turbin uap dengan kapasitas 150 Hp. Syarat K3 apa
yang harus di penuhi saudara ?
2. Perusahaan saudara menggunakan turbin uap dengan kapasitas 350 Hp. Syarat K3 apa
yang harus di penuhi saudara ?
3. Perusahaan saudara mempunyai Overhead Crane kapasitas 150 ton. Apa syarat K3 dan
dasar hukumnya ?
4. Perusahaan saudara mempunyai Forklift kapasitas 50 ton dan juga kapasitas 5 ton. Apa
syarat K3 dan dasar hukumnya ?

JAWABAN :

1. Berdasarkan Permenaker no. 38 tahun 2016, maka perusahaan wajib melakukan


pemeriksaan dan pengujian baik pemeriksaan pertama maupun berkala, pemeriksaan
pertama sekurang-kurangnya dilaksanakan dalam 1 tahun dan pengujian sekurang-
kurangnya dilakukan 5 tahun sekali. Serta operator yang berwenang
mengoperasikannya wajib memiliki kompetensi dan kewenangan dalam bentuk lisensi
yang berlaku 5 tahun, kebutuhan operator turbin uap dengan kapasitas 150 hp sebanyak
1 orang operator kelas II.
2. Berdasarkan Permenaker no. 38 tahun 2016, maka perusahaan wajib melakukan
pemeriksaan dan pengujian baik pemeriksaan pertama maupun berkala, pemeriksaan
pertama sekurang-kurangnya dilaksanakan dalam 1 tahun dan pengujian sekurang-
kurangnya dilakukan 5 tahun sekali. Serta operator yang berwenang
mengoperasikannya wajib memiliki kompetensi dan kewenangan dalam bentuk lisensi,
kebutuhan operator turbin uap dengan kapasitas 350 hp yaitu sebanyakk 1 orang
operator kelas I dan 1 orang operator kelas II.
3. Berdasarkan Permenaker no.8 tahun 2020 untuk overhead crane, perusahaan wajib
melakukan pemeriksaan pertama sekurang kurangnya dilaksanakan dalam 2 tahun dan
pengujian dilakukan 5 tahun sekali. Overhead crane yang berkapasitas 150 ton, di
operasikan oleh operator yang memiliki kompetensi dan lisensi yang berlaku selama 5
tahun juga diperlukan seorang rigger yang wajib memiliki lisensi. Dan yang
memperbaiki adalah teknisi yang memiliki lisensi K3 PAPA.
4. Berdasarkan Permenaker no.8 tahun 2020 mengenai forklift, perusahaan wajib
melakukan pemeriksaan pertama sekurang kurangnya dilaksanakan dalam 2 tahun dan
pengujian dilakukan 5 tahun sekali. Apabila membeli forklift bekas maka dapat
dilakukan pemeriksaan pertama dalam 1 tahun dan pemeriksaan berkala dalam 1 tahun
sekali. Forklift dengan kapasitas 5 ton, di operasikan oleh operator yang memiliki
kompetensi dan lisensi yang berlaku selama 5 tahun dengan kualifikasi kelas II. Forklift
dengan kapasitas 50 ton memerlukan operator dengan kompetensi dan lisensi yang juga
berlaku 5 tahun dengan kualifikasi kelas I. Teknisi yang memperbaiki adalah teknisi
memiliki lisensi K3 PAPA.

You might also like