You are on page 1of 7

PT PROHABA JAYA MANDIRI No.

Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 1 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
1. Sampah atau Limbah Domestik Padat
1.1. Sampah An-Organik Bernilai Sampah An-Organik Bernilai Ekonomi adalah sampah
Ekonomi plastik yang dapat dijual, jenis-jenisnya adalah :
 Botol Plastik
 Bekas Plastik Kemasan Air
 Bekas Plastik Kemasan
 Sampah kertas dan kardus bekas
 Plastik yang dapat dikelola dan dapat digunakan kembali
Sampah An-organik bernilai ekonomi dilaporkan dalam Log
Book dan Neraca Limbah Non B3.
Label Bak Sampah

1.2. Sampah An-Organik Tidak Sampah An-Organik yang Tidak Bernilai Ekonomi adalah
Bernilai Ekonomi sampah plastik yang tidak dapat dikelola dan dijual, sampah
ini kemudian di buang ke TPA sampah melalui pihak
penyedia jasa, jenis-jenisnya adalah :
 Sterofoam
 Bekas Botol Kaca
 Bekas plastik wadah kemasan
 Plastik yang tidak dapat dikelola dan tidak dapat
digunakan kembali

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 2 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
Sampah An-organik tidak bernilai ekonomi dilaporkan
dalam Log Book dan Neraca Limbah Non B3.
Label Limbah

1.3. Sampah Organik untuk Sampah organic merupakan sampah yang dapat diurai oleh
Komposting tanah, jenis-jenis sampah organik adalah :
 Sampah bekas makanan
 Sampah berupa daun daun dan rumput yang timbul akibat
perawatan bangunan dll.
Sampah organik dilaporkan dalam Log Book dan Neraca
Limbah Non B3.
Label Limbah

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 3 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
1.4. Sampah atau Limbah Sampah atau Limbah Domestik yang tergolong Limbah B3
Domestik yang tergolong adalah Sampah atau Limbah yang memerlukan penangan
Limbah B3 khusus. Limbah B3 harus di kumpulkan dan di simpan di
TPS Limbah B3, jenis-jenis Sampah atau Limbah Domestik
yang tergolong Limbah B3 adalah :
 Kemasan Bekas B3
 Sampah Elektronik
Sampah atau Limbah Domestik yang tergolong Limbah B3
dilaporkan dalam Log Book dan Neraca Limbah B3.
Label Limbah

2. Sampah atau Limbah Air Limbah domestik (rumah tangga) merupakan limbah cair
Domestik Cair hasil buangan dari perumahan (rumah tangga), bangunan
perdagangan, perkantoran dan sarana sejenis yang harus
dikelola dengan sarana IPAL (Instalasi Pengolahan Air
Limbah). Jenis limbah cair domestic adalah :
 Air deterjen sisa cucian,
 Air sabun
 Air tinja

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 4 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
3. Sampah dan Limbah Padat Pertambangan
3.1. Sampah dan Limbah Padat Sampah dan Limbah Padat Pertambangan merupakan
Pertambangan Non B3 sampah dan limbah yang terbentuk dari sisa operasional
pertambangan, jenis-jenisnya adalah :
 Metal Scrap
- Metal scrap yang sudah tidak dapat digunakan
kemudian di buang di TPS Metal Scrap
Label Limbah

METAL SCRAP
DISPOSABLE
- Metal scrap yang masih dapat digunakan kemudian di
simpan di Reuse-able component

METAL SCRAP
REUSE-ABLE
Label Limbah
 Tyre Scrap
Tyre scrap disimpan khusus di tempat yang jauh dari
aktivitas operasional, menunggu vendor untuk
mengambil.

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 5 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
Sampah dan Limbah Padat Pertambangan dilaporkan melalui
Log Book dan Neraca Limbah Non B3.
3.2. Sampah dan Limbah B3 Padat Sampah dan Limbah B3 padat adalah limbah yang
memerlukan penanganan khusus, limbah B3 wajib di simpan
dan di kumpulkan di TPS Limbah B3. Jenis-jenis limbah B3
yang dikelola adalah :
 Aki / Baterai Bekas
 Sludge IPAL
 Kain Majun Bekas dan yang sejenis
 Filter
 Hose
 Limbah Elektrik
 Kemasan Bekas B3 (Cat dll)
Sampah atau Limbah Pertambangan yang tergolong Limbah
B3 dilaporkan dalam Log Book dan Neraca Limbah B3.
Label Limbah

3.3. Limbah Cair Pertambangan Air Limbah pertambangan Non-B3 adalah air limbah yang
timbul akibat aktivitas operasional pertambangan dan sarana
sejenis yang harus dikelola dengan sarana IPAL (Instalasi
Pengolahan Air Limbah). Jenis limbah cair pertambangan
non-b3 adalah :

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 6 dari 7

NO DESKRIPSI PARAMETER
 Air larian dari pembangunan sarana dan prasarana
pertambangan.
 Air larian dari aktivitas penambangan ataupun kegiatan
sejenis.
Air Limbah Pertambangan ini harus dipantau kualitas dan
kuantitasnya setiap hari, dilaporkan melalui papan monitoring
dan laporan harian kepada Owner.
3.4. Sampah dan Limbah B3 cair Sampah dan Limbah B3 cair adalah limbah yang memerlukan
penanganan khusus, limbah B3 wajib di simpan dan di
kumpulkan di TPS Limbah B3. Jenis-jenis limbah B3 yang
dikelola adalah :
 Pelumas Bekas maupun yang sejenis
 Air Terkontaminasi Hidrocarbon
 Sludge IPAL
Sampah atau Limbah Pertambangan yang tergolong Limbah
B3 dilaporkan dalam Log Book dan Neraca Limbah B3.
Label Limbah

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun
PT PROHABA JAYA MANDIRI No. Dokumen QSHE-PJM-SP-05
STANDAR PARAMETER Tanggal Efektif 01 Agustus 2023
SAMPAH DAN LIMBAH DI Edisi/Revisi 01/00
KELOLA Halaman 7 dari 7

Lembar Pengesahan
Disetujui oleh Diperiksa oleh Dibuat oleh

Muhammad Yuda Bagus Joko Sujatmiko Andik Primayoga


PJO Project Manager SHE

Distribusi kepada All Site PT PJM


Status dokumen Terkendali
Siklus tinjau ulang 3 Tahun

You might also like