You are on page 1of 2

SPESIFIKASI PRODUK

I. DATA ADMINISTRASI
JENIS PRODUK : Antiseptika
NAMA PRODUK : POLI AID Cairan Antiseptik
MODEL/TIPE PRODUK : 1 liter
NO. REGISTRASI DAN MASA BERLAKU : KEMENKES RI PKD 20501500327 - 5 Tahun

II. Deskripsi :
Cairan antiseptik yang mengandung Chlorhexidine Gluconate Solution BP 7,5% v/v (ekuivalen
dengan 1,5% b/v Chlorhexidine Gluconate) dan Cetrimide BP 15% b/v.

III. Tujuan Penggunaan :


 Mencegah infeksi silang
 Merendam / membersihkan alat-alat instrumen yntuk operasi
 Merendam dan memberikan instrumen karet / plastik
 Menyucihamakan kulit sebelum operasi
 Pengusapan dalam kebidanan

IV. Keunggulan Lainnya :


 Kemampuan Poli Aid tetap walaupun ada zat-zat organik
 Tidak merangsang jaringan lunak
 Memiliki daya detergen dan daya membersihkan
 Tidak menyebabkan iritasi pada kulit
 Efektif membunuh jamur Candida albicans dan berbagai jenis fungsi lainnya
 Tidak mewarnai benda lain
 Mudah diencerkan dan ekonomis
 Memiliki aroma lemon yang segar
PARAMETER SPESIFIKASI
1. Aroma Lemon yang menyegarkan
2. Chlorhexidine Gluconate (%) (1,496 - 1,654) %
3. Cetrimide (%) (15,35 - 16,15) %
4. pH (5,0 - 7,0)
5. Microbiology
- Bakteri -
- Fungi -
Total Count / Bilangan Kuman Maks. 100 / ml
E. coli Negatif (-)
Sthaphylococcus aureus Negatif (-)
Pseudomonas aeruginosa Negatif (-)
Candida albicans Negatif (-)
- 20° C
6. Berat Jenis pada suhu :
- Berat Jenis pada suhu kamar :
- 30° C *
7. Sterilitas Tidak disterilkan (Non Steril)
8. Expiry Date 5 tahun setelah pembuatan
9. Nomor Batch Terdiri dari 7 digit → ABCDEFG
a. AB 2 digit terakhir tahun pembuatan
b. CD 2 digit bulan pembuatan
3 digit no. urut produksi untuk tahun
c. EFG
tersebut
10. Kemasan
a. Kemasan Primer : Botol Plastik
1) Isi 1 liter
2) Berat 1.083 gram
b. Kemasan Luar : CBO
1) Isi 18 Botol
2) Berat Bersih 19,5 kg
3) Berat Kotor 20 kg
4) Volume 40,5 cm x 27,5 cm x 24,5 cm

* Untuk perhitungan volume pengisian

You might also like