You are on page 1of 12

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL (PAS)

TAHUN PELAJARAN 2018/2019


Sekolah : Kelas : VIII-
Mata Pelajaran : IPA Semester : Ganjil
Kurikulum : K13 Jumlah Soal : 40
Bentuk No.
No. Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator Kunci Jawaban
Soal Soal
1. 3) Memahami dan 3.2 Menganalisis gerak Disajikan gambar,
menerapkan lurus, pengaruh peserta didik dapat
pengetahuan (faktual, gaya terhadap gerak Gerak Benda mengidentifikasi konsep PG 1 A
konseptual, dan berdasarkan Hukum gerak yang benar dalam
prosedural) Newton, dan fisika.
beradasarkan rasa penerapannya pada Disajikan beberapa
ingin tahu nya gerak benda dan pernyataan, peserta didik
tentang ilmu gerak makhluk dapat menyebutkan
GLBB PG 2 C
pengetahuan, hidup. pernyataab tentang gerak
teknologi, seni, lurus berubah beraturan
budaya terkait yang benar.
fenomena dan Kecepatan/ Perserta didik dapat PG 3 A
kejadian tempat mata. Kelajuan menghitung kecepatan
akhir benda yang
bergerak, jika besaran lain
diketahui.
Disajikan gambar gerak
tanaman yang menuju
arah cahaya, peserta dapat
Gerak Pada
menyebutkan gerakan PG 4 B
Tumbuhan
batang pada tumbuhan
yang menuju cahaya
matahari
3.1 Menganalisis gerak Disajikan gambar
pada makhluk kelainan tulang punggung,
Gerak Pada
hidup, system gerak peserta didik dapat
Makhluk PG 5 B
pada manusia, dan menyebutkan kelainan
Hidup
upaya menjaga tulang punggung yang
kesehatan system membengkok.
gerak Peserta didik dapat
Kelainan Pada
menjelaskan kerja otot PG 6 C
Tulang
bisep dan trisep.
3.3 Menjelaskan konsep Usaha Disajikan gambar dua PG 7 D
usaha, pesawat mobil yang arahnya
sederhana, dan berbeda, peserta didik
penerapannya dalam dapat menentukan besar
kehidupan sehari- usaha yang dilakukan jika
hari termasuk kerja mobil berpindah dengan
obat pada struktur jarak tertentu.
rangka manusia Disajikan data-data
tentang lengan beban dan
lengan kuasa, peserta
Tuas PG 8 B
didik dapat menentukan
keuntungan mekanis
terbesar.
Disajikan gambar pesawat
sederhana. Peserta didik
Pesawat dapat menunjukkan alat
PG 9 C
Sederhana yang bekerja dengan
prinsip pesawat
sederhana.
Disajikan beberapa
pernyataan tentang roda
Roda Gigi/
gigi. Peserta didik dapat PG 10 A
Gir
menyebutkan pernyataan
yang benar
Bidang Disajikan gambar bidang PG 11 C
Miring miring, peserta didik
dapat menghitung kuasa
yang dilakukan jika
besaran diketahui.
3 Memahami dan menerap Menjelaskan Jaringan pda Peserta didik dapat PG 12 A
kan pengetahuan keterkaitan struktur tumbuhan menentukan jaringan
( faktual, konsep-tual, jaringan tumbuhan dan diferensiasi dari rambut
dan procedural ) fungsinya, serta akar
berdasar-kan rasa ingin berbagai
tahunya tentang ilmu pemanfaatannya dalam
pengetahuan, teknologi, teknologi yang
seni, budaya terkait terilhami oleh struktur
fenomena dan kejadian tersebut
tampak mata
sda Jaringan pada Peserta didik dapat PG 13 D
tumbuhan menentukan pembentukan
garis-garis aktivitas pada
pertumbuhan pohon
Jaringan pada Peserta didik dapat PG 14 C
sda tumbuhan menentukan perbedaan
perbedaan berkas
pengangkut pada batang
monokotil dan dikotil
sda Jaringan pada Peserta didik dapat PG 15 B
tumbuhan menentukan jaringan
pengangkut yang terbuang
saat pengambilan kulit
batang
sda Jaringan pada Disajikan gambar PG 16 D
tumbuhan penampang batang
tumbuhan dikotil. Peserta
didik dapat menunjukkan
jaringan pengangkut
Fotosintesis Peserta didik dapat PG 17 A
menentukan tujuan hadil
percobaan fotosintesis
Sda
3 Memahami dan menerap Mendeskripsikan sistem Organ sistem Peserta didik dapat PG 18 D
kan pengetahuan pencernaan serta pencernaan menentukan tujuan gerak
( faktual, konsep-tual, keterkaitannya dengan pada manusia peristaltic pada
dan procedural ) sistem pernafasan, kerongkongan
berdasar-kan rasa ingin sistem peredaran darah,
tahunya tentang ilmu dan penggunaan energi
pengetahuan, teknologi, makanan
seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian
tampak mata
Sda Organ sistem Disajikan gambar organ PG 19 C
pencernaan system pencernaan,
pada manusia peserta didik dapat
menunjukkan salah satu
organ system pencernaan
pada manusia
Sda Enzim sistem Disajikan table enzim dan PG 20 D
pencernaan fungsinya, peserta didik
pada manusia dapat menentukan enzim
dari pancreas pada system
pencernaan manusia
Sda Uji bahan Peserta didik dapat PG 21 C
makanan menentukan tujuan uji
makanan dengan biuret
Sda Uji bahan Peserta didik dapat PG 22 B
makanan menentukan tujuan uji
makanan dengan kertas
transparan
Sda Penyakit Peserta didik dapat PG 23 B
system menentukan salah satu
pencernaan penyakit sistem
pada manusia pencernaan manusia
1. 4) Memahami dan 3.6 Menjelaskan Zat Aditif Disajikan beberapa PG 24 B
berbagai zat aditif pernyataan, peserta didik
menerapkan
dalam makanan dan dapat mengidentifikasi
pengetahuan (faktual, pernyataan yang tepat
minuman, zat adiktif,
tentang tujuan
konseptual, dan serta dampaknya penggunaan zat aditif
prosedural) terhadap kesehatan

beradasarkan rasa
ingin tahu nya
tentang ilmu
pengetahuan,
teknologi, seni,
budaya terkait
fenomena dan
kejadian tempat mata.
Zat Aditif Disajikan gambar, peserta PG 25 D
didik dapat
mengidentifikasi zat aditif
alami yang berfungsi
sebagai pewarna
Zat Aditif Disajikan beberapa PG 26 B
pernyataan, peserta didik
dapat menyebutkan zat
aditif sintetis yang
berfungsi sebagai pemanis
Zat Adiktif Peserta didik dapat PG 27 C
dan menentukan yg tidak
Psikotropika termasuk zat adiktif
Zat Adiktif Peserta didik dapat PG 28 A
dan menyebutkan kandungan
Psikotropika dalam rokok yang bersifat
karsinogenik
Zat Adiktif Disajikan beberapa PG 29 C
dan pernyataan, Peserta didik
Psikotropika dapat mengidentifikasi
dampak langsung setelah
mengkonsumsi minuman
beralkohol
3.7 Menganalisis sistem Sistem Peserta didik dapat PG 30 D
peredaran darah pada Peredaran menentukan keadaan
manusia dan Darah Pada jantung pada saat
Manusia berkontraksi.
memahami gangguan
pada sistem peredaran
darah, serta upaya
menjaga kesehatan
sistem peredaran darah

Peserta didik dapat PG 31 A


menentukan jenis
pembuluh darah yang
tepat.
Peserta didik dapat PG 32 B
menentukan sel darah
yang tepat.
Peserta didik dapat PG 33 D
menyebutkan enzim yang
dihasilkan dalam proses
pembekuan darah
Peserta didik dapat
menentukan
kelainan/penyakit yang PG 34 C
terjadi pada sistem
transportasi manusia

Disajikan gambar, peserta


didik dapat menentukan
kelainan/penyakit yang
terjadi pada sistem
transportasi manusia PG 35 C

Memahami dan 3.1 Menganalisis Gerak pada Peserta didik dapat Essay 36 Otot polos :
menerap kan gerak pada makhluk makhluk menjelaskan perbedaan -bentuknya gelondong ujung
pengetahuan ( faktual, hidup, sistem gerak hidup otot polos,otot Lurik runcing
konsep-tual, dan pada manusia, dan dan otot jantung -inti satu
procedural ) berdasar- upaya menjaga -letak initinya di tengah
kan rasa ingin tahunya kesehatan sistem -otot tak sadar letak
tentang ilmu gerak nya di dalam organ
pengetahuan, pencernaan, eksresi dan
teknologi, seni, budaya pembuluh darah
terkait fenomena dan OTOT LURIK :
kejadian tampak mata - bentuk nya silindris
-intinya banyak letaknya di
tepi
- otot sadar
Terdapat pada rangka
OTOT JANTUNG :
- bentuk nya serabut luruk
bercabang
- intinya banyak terdapat di
tengah
- otot tak sadar
- terdapat di jantung
3.2 Menganalisis Gerak dan Peserta Didik dapat Essay 37 Diket :
gerak gaya menghitung kelajuan S = 6 km=6000m
lurus, pengaruh gaya akhir benda yang Waktu akhir 10 menit
terhadap gerak bergerak,jika besaran sebelum gerbang ditutup =
berdasarkan hukum lain diketahui 06.50
Newton, dan Waktu awal = 6.30
penerapannya pada T = t akhir- t awal
gerak benda dan = 06.50 -06.30
gerak makhluk hidup = 1200 s
Dit = V...?
V = S = 6000 =5 m/s
T 1200
Memahami 3.3 Menjelaskan Peserta didik dapat 38 Diket :
pengetahuan (faktual, konsep menghitung massa jika EK = 200 J
konseptual, dan usaha, pesawat variable lain diketahui V = 36 km/jam
prosedural) sederhana, dan = 10 m/s
berdasarkan penerapannya dalam Dit = M...?
rasa ingin tahunya kehidupan sehari-hari Jwb :
tentang ilmu termasuk kerja otot M = 2Ek:V2
pengetahuan, pada struktur rangka 2 x 200 :102
teknologi, seni, budaya manusia = 4 Kg
terkait fenomena dan Jadi M = 4 Kg
kejadian tampak mata.

Memahami 3.4 Menganalisis Struktur dan Disajikan gambar, Essay 39 Y. Lapisan lilin
pengetahuan (faktual, keterkaitan struktur Fungsi peserta didik dapat Z Epidermis atas
konseptual, dan jaringan tumbuhan Tumbuhan menyebutkan bagian X. Jaringan palisade
prosedural) dan fungsinya, serta dari organ daun 1. Jaringan xilem
berdasarkan teknologi yang V. Jaringan floem
rasa ingin tahunya terinspirasi oleh W. Epidermis atas
tentang ilmu struktur tumbuhan
pengetahuan,
teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
Mendeskripsikan Sistem Peserta didik dapat Essay 40 Kelenjar pencernaan :
sistem pencernaan Pencernaan menyebutkan kelenjar 1. Ludah , enzim ptialin
pada manusia dan Manusia pencernaan beserta 2. Hati
hubungannya dengan enzim yang dihasilkan 3. Lambung, enzim:
kesehatan -HCl ; membunuh
kuman
- Renin :
Mengendapkan
protein susu yang
terdapat pada ASI
- Peptin : mengubah
protein menjadi
pepton
4. Pankreas
Enzim :
- Amilase : mengubah
amilum menjadi
glukosa
- lipase : mengubah
lemak menjadi asam
lemak dan griserol
- tripsin : mengubah
proteiin menjadi
amino
5. Usus
Enzim :
-sukrosa ; mengubah
sukrosa menjadi
glukosa dan fruktosa
- maltosa :
Mengubah maltosa
menjadi glukosa
- laktosa :
Mengubah laktosa
menjadi galaktosa
-peptidase :
Mengubah peptide
menjadi asam amino

You might also like