You are on page 1of 11

Petunjuk Teknis

1. Penamaan peserta
2. Kecepatan sambungan internet
3. Do’s and don’t’s
4. Slido
5. Mentimeter
6. Learning Management System – Google Classroom &
Dropbox
Penamaan Peserta
Pengisian registrasi mohon diperhatikan :
• First name : kode kelas kode puskesmas (tanpa spasi)
• Last name : nama lengkap
Contoh :
• First name : A01
• Last name : Fransisca Ayu
(apabila penamaan tidak sesuai ketentuan, maka tidak akan
dipersilakan masuk ke akun zoom oleh host)
Kecepatan Sambungan Internet
1. Klik https://www.speedtest.net
2. Klik GO
DO’s DONT’s
1. Mengisi absensi pagi (zoom) & siang 1. Meninggalkan tempat, kecuali untuk
(link absensi) – terkait sertifikat yang ke kamar kecil dan kondisi darurat.
akan diberikan
2. Makan pada saat sesi berlangsung.
2. Wajib hadir tepat waktu.

3. Wajib menyalakan kamera selama


kegiatan berlangsung.

4. Mematikan suara (mute mic) saat


tidak berbicara.
Slido – Sesi tanya jawab
1. Klik link yang diberikan
2. Tulis pertanyaan (apabila ada pertanyaan yang sama,
silakan klik tanda jempol dan tidak perlu menulis
pertanyaan lagi)
3. Tulis nama puskesmas & nama lengkap
4. Klik send/kirim
Mentimeter
1. Klik link yang dibagikan
pada zoom chatbox
2. Tulis jawaban Anda
maksimal 25 karakter
3. Klik submit
Learning Management System
1. Menggunakan aplikasi Google Classroom
2. Dalam 1 kelompok Puskesmas, Ketua Kelompok harus
mendaftarkan akun gmail kepada panitia untuk
kepentingan pengumpulan tugas – tugas selama
pelatihan.
3. Materi bahan ajar bisa didownload melalui Dropbox
(link diberikan kemudian)
Cara Login ke Google Classroom
1. Siapkan akun google pribadi Anda
2. Anda harus memiliki koneksi yang
aktif untuk login.
3. Login untuk pertama kali.
4. Buka classroom.google.com, lalu
klik Buka Classroom
Cara Login ke Google Classroom

Masukan alamat email akun


Classroom Anda, lalu klik Berikutnya
Cara Login ke Google Classroom

• Masukan sandi,
lalu klik Berikutnya
• Klik Mulai

You might also like