You are on page 1of 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMK AR RAIHAN KD : 3.37; 3.38; 4.37; 4.38


Mata pelajaran : Bahasa Indonesia Materi : Menulis Surat lamaran
Kelas/Semester : XII / Ganjil Pekerjaan
Alokasi Waktu : 8 Pertemuan (3 x 40 menit)

TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik dapat mengidentifikasi isi dan sistematika surat lamaran pekerjaan yang dibaca,
menganalisis unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan, menyajikan simpulan sistematika dan
unsur-unsurisi surat lamaran baik secara lisan maupun tulis dan menyusun surat lamaran pekerjaan
dengan memerhatikan isi, sistematika dan kebahasaan

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan hari ini.
 Membuat apersepsi mengenai Menulis Surat lamaran Pekerjaan.

Kegiatan Inti
Pertemuan 1-2
 Mengamati gambar /tayangan vidio/film dengan penuh rasa syukur dan atau membaca dari
berbagai sumber (buku, media cetak maupun elektronik)Menulis Surat lamaran Pekerjaan
 Mengidentifikasi dan mengajukan pertanyaan mendalam/dialektis dengan menggunakan high-
order-thinking skills (HOTS)tentang Menulis Surat lamaran Pekerjaan
Pertemuan 3-4
 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber (Buku yang relevan, media masa, memanfaatkan
Teknologi Informasi dan Komunikasi)dengan penuh kejujuran dan toleransi tentang Menulis
Surat lamaran Pekerjaan
 Menentukan isi dan sistematika dalam surat lamaran pekerjaan
 Menentukan hal-hal penting dalam surat lamaran pekerjaan
Pertemuan 5-6
 Menganalisis dan mempresentasikan hasil analisis kerja kelompok tentang Menulis Surat lamaran
Pekerjaan
 Memahami unsur-unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan
 Membandingkan unsur kebahasaan yang terdapat pada surat lamaran pekerjaan
 Mengidentifikasi sistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran pekerjaan
Pertemuan 7-8
 Menyimpulkan sistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran pekerjaan
 Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi sistematika dan unsur-unsur isi surat lamaran
pekerjaan.
 Menyusun surat lamaran pekerjaan dengan memerhatikan isi, sistematika, dan kebahasaan.
 Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi surat lamaran pekerjaan yang telah disusun
Refleksi dan konfirmasi
 Merefleksi kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya.
 Meminta peserta didik untuk menjaga kebersihan dan kerapihan (penumbuhan karakter dan
budaya disiplin).
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap semangat belajar
dan diakhiri dengan berdoa.

PENILAIAN
Pengetahuan Keterampilan Sikap
1. Mengidentifikasi isi 1. Menyajikan simpulan 1. Bersyukur terhadap apa yang
dan sistematika surat sistematika dan unsur-unsurisi ada di lingkungan sekitar.
lamaran pekerjaan yang surat lamaran baik secara lisan 2. Kerja sama dalam mengamati
dibaca maupun tulis objek.
2. Menganalisis unsur 2. Menyusun surat lamaran 3. Jujur dalam membuat
kebahasaan surat pekerjaan dengan memerhatikan kesimpulan
lamaran pekerjaan isi, sistematika dan kebahasaan 4. Tanggung jawab dalam
menulis objek yang diamati.
5. Displin dalam menyelesaikan.

Mengetahui Karawang, 24 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Dudi, S.Pd., M.Pd. Tika Kartika S.Pd.

You might also like