You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPTD SD NEGERI 04 PANGKALAN
KECAMATAN PANGKALAN KOTO BARU
Jorong Sopang Nagari Pangkalan Kode Pos : 26272

LEMBAR SOAL STS SEMESTER I


TAHUN PELAJARAN 2023-2024

Mapel : Seni Budaya Hari/Tanggal :


Kelas/ Semester : IV/ I Waktu :

Petunjuk Umum : a. Awali pekerjaanmu dengan membaca basmalah !


b. Tulislah nama dan nomor ujianmu pada lembar jawaban yang telah disediakan !
c. Silangilah ( X ) salah satu huruf a, b, c atau yang kamu anggap paling benar
pada lembar jawaban mu!

A. Pilihlah jawaban yang tepat ! d. Didengar dan diraba

1. Tempat tinggal untuk jangka waktu yang 7. Beni mengamati sebuah benda. Dari
lama merupakan fungsi dari ... kejauhan benda tersebut terlihat kasar.
a. Kantor c. Rumah Setelah diraba, permukaan benda tersebut
b. Hotel d. Sekolah ternyata terasa halus. Jenis tekstur yang
dimiliki benda tersebut adalah ...
2. Bahan yang biasa digunakan untuk membuat a. Semu c. Nyata
dinding rumah adalah ... b. Kasar d. Abstrak
a. Kaca c. Plastik
b. Kain d. Batu bata/lubrik 8. Berikut ini yang merupakan benda bertekstur
kasar adalah ...
3. Bentuk sebagian besar atap rumah adalah ... a. Batu, kaca, dan keramik
a. Segitiga b. Ubin, batu alam, dan plastisin
b. Lingkaran c. Serbuk kayu, kertas, dan pecahan kaca
c. Trapesium d. Kulit pohon, batu kerikil, dan bata
d. Jajar genjang merah

4. Perhatikan pernyataan – pernyataan berikut ! 9. Bahan yang biasa digunakan untuk membuat
1) Dapat diamati dari segala arah pintu rumah ...
2) Memiliki sisi panjang dan lebar a. Kaca c. Beton
3) Hanya dapat diamati dari satu arah b. Kayu d. Bata
4) Memiliki sisi panjang lebar dan tinggi
Ciri – ciri gambar dua dimensi ditunjukkan 10. Bahan – bahan yang dapat digunakan untuk
oleh pernyataan nomor ... membuat tekstur adalah ...
a. 1 dan 3 a. Batu alam, pasir, serbuk gergaji
b. 1 dan 4 b. Kaca, kertas
c. 2 dan 3 c. Porselin, kertas
d. 2 dan 4 d. Kaca, porselin

5. Sifat permukaan benda yang dapat dirasakan


oleh indra penglihatan dan peraba disebut ... B. Isilah dengan jawaban yang tepat !
a. Struktur
b. Tekstur 11. Rumah terdiri atas beberapa bagian,
c. Kantor yaitu ..., ...
d. Brosur
12. Gambar 2 dimensi mempunyai ukuran ...
6. Tekstur benda dapat diketahui dengan cara ...
a. Diraba dan dirasa 13. Bahan yang biasa digunakan untuk membuat
b. Dilihat dan diraba jendela ...
c. Dilihat dan didengar
C. Jawablah soal berikut !

14. Tulislah hal – hal yang perlu diperhatikan


saat menggambar !

15. Tulislah jenis tekstur !

You might also like