You are on page 1of 3

Nama : Bintang Al Rasyid

NIM : 205150300111069
Subyek : Lembar Kerja ke 1
MK : Pemrograman Lanjut
Semester : Ganjil 2021/2022
Prodi : Teknik Komputer
Pengampu : Mahardeka Tri Ananta, S.Kom., M.T.

Compile-lah program berikut pada compiler Anda, serta berikan kombinasi masukan dari
anda sendiri!
Nomor Baris Kode Program
1 # Kalkulator Sederhana
2 var1 = int(input("Masukkan nilai A: "))
3 var2 = int(input("Masukkan Nilai B: "))
4 penjumlahan = var1 + var2
5 pengurangan = var1 - var2
6 pembagian = var1 / var2
7 perkalian = var1 * var2
8 pangkat = var1 ** var2
9 modulus = var1 % var2
10 print(penjumlahan)
11 print(pengurangan)
12 print(pembagian)
13 print(perkalian)
14 print(pangkat)
15 print(modulus)

1. Berilah screenshot dari compiler Anda, serta jelaskan bagian-bagian dari masukan serta
keluaran!

Gambar 1. Hasil Screenshot Program ke-1

Pada Gambar 1. Hasil output merupakan hasil dari proses aritmatika pada program
kalkulator sederhana yang memiliki data int var1 yaitu 2 dan var2 yaitu 1.
2. Jelaskan fungsi dari tiap-tiap baris dari kode program di atas, pada tabel berikut
Nomor Baris Penjelasan Kode Program
1 Fitur Comment untuk memberi keterangan Nama
Program Kalkulator Sederhana
2 Deklarasi var1 dan inisiasi input nilai var1 oleh user
dengan tipe data integer
3 Deklarasi var2 dan inisiasi input nilai var2 oleh user
dengan tipe data integer
4 Deklarasi variabel penjumlahan
5 Deklarasi variabel pengurangan
6 Deklarasi variabel pembagian
7 Deklarasi variabel perkalian
8 Deklarasi variabel pangkat
9 Deklarasi variabel modulus
10 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel
penjumlahan
11 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel
pengurangan
12 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel pembagian
13 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel perkalian
14 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel pangkat
15 Fungsi untuk menampilkan nilai dari variabel modulus

3. Jelasakan kapan sebaiknya kita menggunakan list, dictionary, tuple, set? Berikan masing-
masing 1 contoh implementasi sederhananya (tuliskan sendiri code-nya & berikan
screenshot-nya)!
i. List sebaiknya digunakan ketika mengolah data yang ingin dirubah-rubah nilainya
karena mendukung perubahan nilai data yang lebih baik.
Contoh:

Gambar 2. Program List Sederhana Gambar 3. Output dari Gambar 2


ii. Dictionary sebaiknya digunakan ketika mengolah data yang memiliki value karena
struktur data ini di deklarasi menggunakan perintah {key:value}
Contoh:

Gambar 4. Program Dictionary Sederhana Gambar 5. Output dari Gambar 4


iii. Tuple sebaiknya digunakan ketika mengolah data yang nilainya tetap karena isi data
tidak bisa dirubah
Contoh:

Gambar 6. Program Tuple Sederhana Gambar 7. Output dari Gambar 7


iv. Set sebaiknya digunakan ketika mengolah data yang bersifat sebuah himpunan
karena pada set tidak mementingkan urutan dan jumlah data.
Contoh:

Gambar 8. Program Tuple Sederhana

Gambar 9. Output dari Gambar 8

4. Apakah kita dapat melakukan kombinasi 2 jenis struktur data bersarang (nested data
structure) yang berbeda (misal. set & dict)?
Beri 1 contoh implementasi sederhanannya (kombinasi bebas)

Kombinasi struktur data dapat dilakukan kepada struktur data yang bersifat mutable.
Contoh kombinasi struktur Dictionary dan List

Gambar 10. Program Kombinasi Data Sederhana Gambar 11. Output dari Gambar 11

You might also like