You are on page 1of 3

FORM SURVEY PHBS

PONDOK PESANTREN
PROPINSI JAWA TIMUR

PONDOK PESANTREN : :
TANGGAL SURVEY :

JAWABAN (Y
NO INDIKATOR PERTANYAAN CARA
/T)
1 2 3 4 5
Apakah rambut, telinga, kuku, kulit dan pakaian Observasi,
1 Kebersihan perorangan
terlihat bersih ? wawancara
Apakah untuk keperluan minum , mandi, wudhu,
Penggunaan air minum dan air mencuci pakaian, alat makan menggunakan air Wawancara ,
2
bersih bersih ( memenuhi syarat air bersih dan memenuhi observasi
syarat sebagai air minum )
Apakah tempat wudhu kelihatan bersih dan tidak
3 Kebersihan tempat wudhu Observasi
licin ?
Menggunakan kamar mandi dan Apakah menggunakan kamar mandi dan jamban Wawancara ,
4
jamban sehat sehat untuk buang air besar ? observasi

5 Kebersihan asrama Apakah asrama kelihatan rapi, bersih, & sehat ? Observasi

6 Kebersihan ruang belajar Apakah ruang belajar terlihat bersih dan rapi ? Observasi

7 Kebersihan halaman Apakah halaman kelihatan bersih ? Observasi

Tempat penampungan air, barang Apakah tempat penampungan air dan barang bekas
8 Observasi
bekas bebas jentik yang ada di lingkungan pesantren bebas jentik ?
Apakah semua santri telah mengkonsumsi makanan Wawancara ,
9 Mengkonsumsi makanan seimbang
dengan gizi seimbang ? observasi
Memanfaatan poskestren dan Apakah santri yang sakit berobat ke fasilitas
10 Wawancara
sarana pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan ?
Apakah semua santri & para pengelola di Ponpes Wawancara ,
11 Tidak merokok
ada yang tidak merokok observasi
Mengetahui informasi kesehatan Apakah santri mengetahui informasi kesehatan
12 Wawancara
prioritas prioritas

Apakah semua santri menjadi peserta dana sehat


13 Menjadi peserta dana sehat Wawancara
dan atau memiliki jaminan pemeliharaan kesehatan

Membuang sampah ke dalam Apakah masyarakat ponpes membuang sampah ke Wawancara ,


14
tempat sampah dalam tempat sampah observasi

15 Kebersihan dapur Apakah ada dapur bersih dan rapi di pesantren? Observasi

Indikator PHBS :
Klasifikasi I : 1-5
Klasifikasi II : 6-9
Klasifikasi III : 10 - 12 Balongpanggang,
Klasifikasi IV : 13 - 15 Pelaksana
DEFINISI OPERASIONAL
INDIKATOR PHBS PONDOK PESANTREN

NO INDIKATOR DEFINISI OPERASIONAL


1 Kebersihan perorangan - Rambut tersisir rapi
- Telinga bersih
- Kulit terlihat bersih / tidak ada bekas scabies
- Kuku pendek & bersih
- Pakaian bersih
- Jumlah responden minimal 20% total santri
- 80% dari yang disurvey hasilnya "YA"
2 Penggunaan air bersih dan air minum Untuk keperluan minum : memenuhi persyaratan air minum dan dibuktikan
dengan pemeriksakan secara berkala oleh puskesmas, apabila akan dikonsumsi
direbus terlebih dahulu
Untuk keperluan mandi, wudhu, mencuci tangan, mencuci pakaian, mencuci alat
makan,membasuh menggunakan air yang tidak berwarna, tidak berbau & tidak
berasa
3 Kebersihan tempat wudhu - Semua tempat wudhu terlihat bersih
- Lantai tidak licin
- Tidak berlumut
- Air mengalir
4 Menggunakan kamar mandi dan jamban sehat - Semua Kamar mandi dan jamban terlihat bersih
- Tersedia air bersih yang cukup
- Terlihat bersih, tidak licin & tidak berbau
5 Kebersihan asrama - Semua kamar bersih, tidak ada sampah berserakan
- Tidak ada pakaian yang tergantung/ pakaian tertata dengan rapi
- Lantai bersih
- Ada ventilasi cukup
- Ada penerangan yang cukup
- Ada alas untuk tidur
6 Kebersihan ruang belajar - Semua ruang belajar bersih
- Tidak ada sampah berserakan
- Lantai bersih
- Ada ventilasi cukup
- Ada penerangan yang cukup
7 Kebersihan halaman - Seluruh halaman terlihat bersih
- Tidak ada sampah berserakan
- Ada tempat sampah
- Tidak berdebu
- Bila ada tanaman, teratur rapi

8 Tempat penampungan air, barang bekas bebas jentik - semua bak penampungan air yang ada di lingkungan pesantren bebas jentik

9 Mengkonsumsi makanan seimbang - Semua santri makan 3 kali sehari & minimum 1 x makan
dengan sayur, lauk dan nasi ( menu seimbang )
10 Memanfaatan poskestren dan sarana pelayanan kesehatan - Memanfaatkan poskestren
- Bila sakit santri dibawa ke sarana yankes atau tenaga kesehatan, puskesmas,

11 Tidak merokok - Tidak ada masyarakat pesantren yang merokok


- Tidak ada asbak dan puntung rokok
- Ruangan tidak berbau asap rokok
- Semua santri mengetahui informasi kesehatan terkini ( kesehatan
12 Mengetahui informasi kesehatan prioritas reproduksi,DBD,TBC, Diare, HIV-Aids, Covid-19, Stunting, Tifus, Hepatitis, Penyakit
Kulit, dll)
13 Menjadi peserta dana sehat - Minimal 80% santri menjadi peserta
- Ada pembukuan/pencatatan tentang dana sehat
- Ada kartu peserta dana sehat / kartu jaminan kesehatan
14 Membuang sampah ke dalam tempat sampah - Tidak ada sampah berserakan di seluruh lokasi ponpes
- Tersedia tempat sampah dalam jumlah yang cukup
- Tempat sampah tertutup
15 Kebersihan dapur - Lantai dapur terlihat bersih dan tidak licin
- Ada tempat penyimpanan bahan makanan
- Pencahayaan cukup
- Ventilasi cukup
- Peralatan dapur bersih dan tertata rapi
- Bebas vektor (lalat, kecoak, tikus)

INDIKATOR HASIL
Terpenuhi 1 - 5 indikator : klasifikasi I
Terpenuhi 6 - 9 indikator : klasifikasi II
Terpenuhi 10 - 12 indikator : klasifikasi III
Terpenuhi 13 - 15 indikator : klasifikasi IV

You might also like