You are on page 1of 1

Variable penelitian.

Variabel penelitian adalah karakter yang dapat diobservasi dari unit amatan yang
merupakan suatu pengenal atau atribut dari sekelompok objek. Maksud dari variabel
tersebut adalah terjadinya variasi antara objek yang satu dengan objek yang lainnya
dalam kelompok tertentu (Sugiarto, 2017). Sehingga variabel independent dalam
penelitian ini adalah dengan jenis pembayaran yang menggunakan media eliktronik
seperti sms banking, m-banking dan dompet elektronik dan untuk variabel
dependennya adalah efektifitas digital payment.

You might also like