You are on page 1of 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

AKSI 2

MATA PELAJARAN : SENI BUDAYA


GURU MAPEL : RIKKY ARDIANSYAH, S.Pd
NAMA SEKOLAH : SMP NEGERI 21 PONTIANAK
KELAS : VIII
SEMESTER : GANJIL

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PONTIANAK


SMP NEGERI 21 PONTIANAK
Jalan Tanjung Raya II Kec. Pontianak Timur Telp.(0561)6593969
2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri 21 Kota Pontianak Kelas/Semester : VIII / 1 (Ganjil)


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Musik) Alokasi Waktu : 6 JP x 30 Menit
Materi Pokok : Gaya bernyanyi lagu daerah Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Memahami teknik dan gaya menyanyi lagu-lagu 3.1.3 Menelaah pengertian unisono, 3 macam pernafasan
daerah manusia, pembagian suara manusia dan unsur-unsur teknik
vokal (C4)
3.1.4 Menyajikan hasil diskusi tiga macam-macam
pernafasan, pembagian suara manusia dan unsur-unsur
teknik vokal dalam Menyanyikan lagu daerah setempat
secara unisono (C4)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1
1. Setelah mengamati slide presentasi dan video pembelajaran (C) peserta didik (A) mampu menelaah tiga macam
peranafasan, jenis-jenis pembagian suara manusia dan unsur-unsur teknik vokal (B) dengan benar (D)
PERTEMUAN 2
2. Setelah menelaah dan berdiskusi tentang unsur-unsur teknik vokal (C) peserta didik (A)dapat menyajikan dan
mempersentasikan hasil diskusi tiga macam peranafasan, jenis-jenis pembagian suara manusia dan unsur-unsur
teknik vokal (B) dengan percaya diri (D)

Model Pembelajaran Pendekatan Metode


Problem Based Learning Saintifik, 4C, TPACK Diskusi dan koperatif

Media Alat / Bahan


 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Laptop
 Slide presentasi (ppt)  Speaker
 Video pembelajaran  Proyektor
 Internet

Sumber Belajar
 Buku seni budaya kelas VIII, Kemendikbud, tahun 2013 edisi 2017
 Buku-buku lain yang relevan
 Buku-buku seni budaya di perpustakaan
 Buku lagu wajib nasional, daerah, dan popular.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
Pendahuluan (15 Menit)
1. Peserta didik memberi salam berdoa, Yel-yel (Religius)
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi
3. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi yang akan dipelajari
Kegiatan (90 Menit)
ORIENTASI PESERTA DIDIK PADA MASALAH
 Peserta diberi motivasi dan rangasangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi pemahaman
teknik dan gaya menyanyi lagu daerah setempat secara unisono
 Guru menampilkan slide persentasi tentang teknik dan gaya menyanyi lagu daerah setempat (TPACK)
 Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik terkait teknik dan gaya menyanyi lagu daerah
setempat (Menanya)
 Apa itu bernyanyi secara unisono?
 Mengapa lagu daerah lebih cocok dinyanyikan secara unisono?
 Apa fungsi dari bernyanyi secara unisono?
 Guru menampilkan video pembelajaran mengenai 3 macam teknik pernafasan, 3 jenis suara manusia dan
unsur-unsur teknik vokal (TPACK)
MENGORGANISASI PESERTA DIDIK UNTUK BELAJAR CRITICAL THINGKING (BERFIKIR
KRITIS)
 Guru membagi peserta didik ke dalam 5 kelompok belajar yang disusun secara heterogen
 Peserta didik bergabung dengan masing-masing kelompok belajar Guru membagikan LKPD kepada
masing-masing kelompok
 Guru meminta setiap kelompok untuk mendiskusikank 3 macam teknik pernafasan, 3 jenis suara
manusia dan unsur-unsur teknikdalam menyanyiakan lagu daerah setempat secara unisono
Penutup 15 (Menit)
1. Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar yang telah dilaksanakan
2. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja , kerjasama dan keaktifan yang
baik.
3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa (religius)
Pertemuan 2
Pendahuluan 15 (Menit)
1. Peserta didik memberi salam berdoa, yel-yel Religius
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi
3. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi yang akan dipelajari
Kegiatan inti 90 (Menit)
MEMBIMBING PENYELIDIKAN INDIVIDU MAUPUN KELOMPOK COLLABORATION
(KERJASAMA)
 Peserta didik berdiskusi secara aktif untuk memcahkan permasalahan yang ada di LKPD tentang 3 jenis
suara manusia dan unsur-unsur teknik dalam menyanyiakan lagu daerah setempat secara unisono
(Mengasosiasi )
 Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis 3 jenis suara manusia dan unsur-unsur teknik dalam
menyanyiakan lagu daerah setempat secara unisono )
 Guru membimbing dan memantau keterlibatan peserta didik untuk menyelesaikan permasalahan dalam
LKPD
MENGEMBANGKAN DAN MENYAJIKAN HASIL COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
 Peserta didik mengumpulkan berbagai informasi dari buku bacaan dan sumber untuk menyelesaikan
masalah yang ada di LKPD (Mengumpulkan Informasi)
 Peserta didik menyelesaikan LKPD sampai dengan tahap penarikan kesimpulan dengan kelompok
belajarnya
 Peserta didik menyajikan hasil penyelesaian masalah pada forum kelas secara berkelompok
(Mengkomunikasikan)
 Masing masing kelompok memberikan satu tanggapan atau pertanyan kepada kelompok yang malakukan
presentasi
5 MENGANALISISIS DAN MENGEVALUASI PROSES PEMECAHAN MASALAH
CREATIVITY(KREATIFITAS)
 Guru beserta peserta didik menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan terkait, 3 jenis suara manusia dan unsur-unsur teknik vokal dalam
menyanyikan lagu daerah setempat secara unisono
Penutup (15Menit)
1. Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar yang telah dilaksanakan
2. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja , kerjasama dan keaktifan yang baik.
3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa religius

C. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap: Lembar pengamatan PPK
 Penilaian Pengetahuan: LK peserta didik
 Penilaian Keterampilan: Kinerja & observasi diskusi

Mengetahui Pontianak, 28 September 2022


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran

Muhaini, S.Pd Rikky Ardiansyah, S.Pd.


NIP. 196306171986011003 NIP._

You might also like