You are on page 1of 3

PEMANTAUAN SUHU

: SOP/FAR/
No.Dokumen 018/MI
SOP No. Revisi : 02
Tgl.Terbit : 02 Mei 2023
Halaman : 1/3
UPTD PUSKESMAS dr.M.NGR ARYA YOGIE K.,M,Kes
MENGWI I NIP.198306162008031001
Pemantauan suhu dan kelembapan pada penyimpana didefinisikan
sebagai kegiatan rutin yang dilakukan oleh petugas unit di ruang untuk
1. Pengertian memantau kondisi suhu lemari pendinginsuhu ruangan dan kelembaban
ruangan pada tempat penyimpanan obat dan vaksin

Memastika suhu dan kelembaban di ruang ruang peyimpanan obat dan


vaksin sesuai dengan standar penyimpanan obat agar mutu dan
2. Tujuan
stabilitas obat dan vaksin tetap terjaga.

Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Mengwi I Nomor :


3. Kebijakan SK/800/014/MI/IV/2023 Tentang Pelayanan Kefarmasian UPTD.
Puskesmas Mengwi I
1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 7 4 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 206);
2. Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas,
4. Referensi Kementrian Kesehatan RI, 2019;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 2 6 Tahun 2020 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 Tahun 2016
Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 1206);
1. Alat tulis
5. Alat dan Bahan
2. Form Monitoring suhu
1. Sediakan alat pengukur suhu dan kelembaban di setiap ruangan
penyimpanan dan logtag/ muller di setiap chiller;
2. Mencatat suhu ruangandan chiller dalam kurun waktu tertentu (pagi
-siang) pada saat petugas farmasi akan awal dinas, dan saat
6. Prosedur/ petugas akan pulang dinas catat pada form pemantauan suhu yang
Langkah-langkah telah disediakan;
3. Pastikan suhu yang tercatat sesuai dengan standar yang berlaku
yaitu suhu ruang (20oC - 25oC), 2°C s.d 8°C untuk chiller;
4. Apabila suhu suhu melebihi melebihi rentang yang telah telah
ditentukan, segera cari tahu penyebab;

Sediakan alat pemantau suhu

Catat suhu pada form monitoring (pagi dan siang)

Pastikan suhu sesuia dengan standar

7. Bagan Alir
tidak
Cari penyebab

sesuai

sesuai
Lakukan pencatatan setiap hari
8. Hal-hal yang Kesesuan suhu dengan standar
perlu diperhatikan
1. Gudang Vaksin,
9. Unit terkait
2. Program Imunisasi
10. Dokumentasi
1. Form monitoring suhu
terkait
11. Rekaman historis
perubahan Yang Tanggal Mulai
No. Isi Perubahan
Diubah Diberlakukan
1 Kebijakan Keputusan Kepala UPTD 02 Mei 2023
Puskesmas Mengwi I Nomor :
SK/800/014/MI/IV/2023
Tentang Pelayanan
Kefarmasian UPTD.
Puskesmas Mengwi I

2/3
DAFTAR TILIK
SOP PEMANTAUAN SUHU
NO: SOP/FAR/018/MI

No. Kegiatan Ya Tidak Ket.


1. Apakah petugas menyediakan alat pemantau suhu
ruangan dan chiller ?
2. Apakah petugas memantau suhu pada pagi dan
siang hari?
3. Apakah petugas mencatat hasil pemantauan pada
form monitoring
4. Apakah petugas melakukan pencatatan setiap
hari?
Jumlah

Tingkat kepatuhan = Jmlh jawaban ya x 100%.


Jmlh jawaban ya dan tidak

3/3

You might also like