You are on page 1of 1

BAB I & BAB II

1. Jazirah Arab terletak di Asia bagian Barat


2. Jazirah Arab berbatasan dengan kerjaan Persia, Romawi, Syam dan Habasyah
3. Jazirah berarti semenanjung
4. Arab berarti padang pasir
5. Jazirah Arab memiliki dua kota suci yaitu Mekkah dan Madinah
6. Thawaf adalah orang yang mengelili Ka’bah
7. Kondisi sosial pada zaman Arab jahiliyah yaitu
a. Mengundi dengan anak panah
b. Thawaf yang salah
c. Wukuf yang salah
8. Thawaf yang salah orang yang mengelilingi Ka’bah sambil bersiul dan
menggunakan pakaian ihram yang tidak sesuai
9. Ka’bah dibangun oleh para malaikat
10. Ka’bah diangkat ke langit pada zaman Nabi Nuh yaitu ketika terjadi banjir besar
dan angin topan
11. Asal mula berhala terjadi pada zaman Nabi Nuh
12. Berhala adalah orang yang menyembah patung-patung orang salih
13. Siti Hajar bolak balik antara bukit Shafa dan Marwah sebanyak 7 kali yang
berjarak 405 meter
14. Zam-zam berarti berkumpul
15. Nasab adalah keturunan
16. Nabi adalah keturunan terbaik
17. Nasab Nabi yaitu : Muhammad bin Abdullah bin Abdul Muthalib bin Hasyim
bin Abdu Manaf bin Qushay
18. Kakek Rasulullah yang mengasuhnya yaitu Abdul Muthalib
19. Ayah Rasulullah bernama Abdullah
20. Ibu Rasulullah bernama Siti Aminah
21. 50 hari sebelum kelahiran Rasulullah Abrahah menyerang kota suci Mekkah
22. Abrahah adlah nama pemimpin tentara bergajah yang menyerang Mekkah
23. Abrahah mengerahkan 60.000 prajurit dan 13 gajah besar
24. Pasukan Abrahah membangun tenda dan beristirahat di Lembah Muhassir
25. Allah mengirimkan burung Ababil yang membawa kerikil panas dari neraka
26. Kisah penyerangan tentara bergajah terdapat dalam surah Al Fill

You might also like