You are on page 1of 33
MODUL BIMBINGAN & KONSELING KELAS XI TUTUT DIAN VITASANDY,S.PSI_ SMKN 22 JAKARTA Dipindai dengan CamScanner 9 & Konseting Kelos XI SMK Negeri 22 Jokarta KATA PENGANTAR Bismillahirrohmaanirrohiim Puji syukur kepada ALLAH SW? yang telah memberikan nikmat Iman, Islam dan Ihsan kepada kita semua. Syukur Alhamdulillah, Modul Bimbingan dan Konseling untuk kelas XI Tahun Pelajaran 2022/2023 berhasil diselesaikan. Sholawat serta salam kita curahkan kepada Rasulullah SAW atas uswah sidiq, amanah dan fathonah sehingga memberikan motivasi kepada penulis untuk senantiasa berpartisipasi mewujudkan peserta didik yang bertaqwa dan berakhlak mulia, sehat jasmani dan rohani, cerdas, cakap dan terampil, percaya diri sehingga mampu mengembangkan diri dan memiliki kepribadian yang kuat. Modul ini disusun sebagai pedoman dan pegangan bagi guru Bimbingan dan Konseling dalam kegiatan layanan Bimbingan Klasikal di jenjang SMK agar pelayanan BK bisa terlaksana lebih baik ke depannya, karena tujuan BK adalah memberikan layanan konseling yang berkelanjutan agar peserta didik bisa mengembangkan dirinya yang berkenaan dengan pribadi, sosial, belajar dan karier. Penulis menyadari modul ini masih jauh dari sempurna sehingga harapan dan masukan dari berbagai pihak sangat diharapkan. Terima kasih juga kepada semua pihak yang telah membantu sehingga terselesaikannya modul ini. Akhir kata, semoga modul ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Jakarta, Juni 2022 Hormat saya, Penulis Dipindai dengan CamScanner ae MODUL Bimbingan & Konsaling Kelor Xi 22 lokerto DATA DIRT KATA PENGANTAR DAFTAR IST BERPIKIR dan BERSIKAP POSITIF 1 ATTITUDE ...... 13 ROMUNIKAST EFERTIF .cccocsnensnninninnnn 17 RECERDASAN EMOSI . “ 22 KENAPA BARUS PACARAN?........ mainaaniianiman BG PROBLEM SOLVING Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas X! lama NIP Dan digunakan LEMBAR PENGESAHAN MODUL LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING KELAS XI SEMESTER GANJIL Bahan ajar ini dibuat oleh sebagai bahan ajar pada Nama Mapel Bimbingan dan Kon! Kelas/Semester : XI/ Ganjil Sekolah SMK Negeri 22 Jakarta Mengetahi SMK Ne NIP. 19671111 dah Saodah, : 2022-20. Disahkan pad: Suni 2022 Di Jakarta Jakarta, Juni ui, geri 22 Jakarta Pen: M.Pd SMK Negeri 22 Jokarta 20! Tutut Dian Vitasandy, S.Psi 1988032005 NIP. 198504302022212024 Dipindai dengan CamScanner & Kenseling Kelos XI SMK Negeri 22 Jokarte Komponen Layanan Layanan Dasar Bidang Layanan : Pribadi Topik Layanan : Berpikir dan Bersikap Positif Kelas/ Semester : XI/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mencapai kematangan gambaran dan tentang kehidupan — mandiri emosional, Sampak, intelektual dan ekonomi. Tujuan Layanan il.Peserta didik memahami pentingnya berpikir dan bersikap positif 2. Peserta didik mampu menerapkan berpikir dan bersikap positif [renner rnrrnern rE Berpikir adalah tindakan dalam memproduksi pemikiran, yeng mempunyai yang mempunyai 2 arah, yaitu positif dan negatif. Pemikiran positif diarahkan pada perilaku pemecahan masalah, sementara pemikiran negatif menemukan ekspresi dalam bentuk alasan-alasan atas kegagalan atau usaha untuk menghindari perilaku pemecahan masalah, dengan kata lain mencari-cari kesalahan orang lain atas kegagalan dirinya sendiri. Berpikir positif akan menciptakan orang yang optimistis, sedangkan berpikir negatif akan membentuk pribadi pesimistis. 1 > er yee ‘Tam postrive A. Pengertian Berpikir Positif Ada beberapa definisi menurut para ahli tentang berpikir positif, antara lain : 1. Menurut Peale, berpikir positif merupakan sebuah kemampuan berpikir dalam menilai berbagai pengalaman yang terjadi di dalam kehidupannya. Peale juga menganggap bahwa seseorang yang selalu berpikir positif maka akan mendapatkan hal yang positif, namun sebaliknya jika seseorang berpikir negatif maka akan mendapatkan hasil yang negatif juga. Dipindai dengan CamScanner a 22 Jakarta MIPDSAPIEin, berpikir positir adalah salah satu cara irpikir seseorang yang berasal dari hal yang sifatnya baik A mampu membangkitkan rasa semangat dengan tujuan untuk “meningkatkan taraf kehidupan yang lebih baik. 3. Menurut £1 Bahdal, pikiran positif merupakan potensi dasar yang dimiliki oleh manusia yang mampu mendorong mere untuk melakukan berbagai hal dengan memaksimalkan segala potensi yang dimiliki. “Borpidir positit Guan mornpagan (njuan, matainkan morupakan jatan mencapai suaty Ciri-ciri Orang yang Berpikir Positif Adapun ciri-ciri orang yang memiliki kemampuan untuk selalu Berpikir positif, diantaranya : 1. Percaya Diri Seseorang yang selalu berpikir positif, secara otomatis rasa percaya diri yang dimilikinya akan meningkat. Mereka percaya atas kemampuan, keterampilan, serta bakat yang mereka miliki dan selalu berusaha untuk memaksimalkan semua itu tanpa sedikit pun keraguan. 2. Inisiatif Apabila seseorang meyakini bahwa kehidupan di dunia ini positif, maka akan muncul keinginannya untuk mencoba berbagai hal yang baru. 3. Tekun Selalu berpikir positif juga akan menyebabkan seseorang untuk terus tekun dan berusaha melakukan sesuatu sampai hal positif benar-benar terjadi. 4, Kreatif Mereka memiliki daya kreativitas yang tinggi, maka secara otomatis di dalam dirinya akan tumbuh keinginan besar untuk terus selalu menyelidiki, bertanya dan mencari berbagai tantangan baru. Dipindai dengan CamScanner lll & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 Jokorta, } Jiwa Pemimpin Seorang pemimpin harus mampu mengarahkan pikirannya kepada pikiran positif agar semua hal dapat terkendali dan tidak ada pihak yang dirugikan. Mereka juga dianggap sebagai orang yang memiliki jiwa yang kuat dan konsisten. 6. Terus Berkembang Bukan menjadi hal yang rahasia lagi jika memiliki pikiran positif ternyata mampu membukakan peluang untuk terus berkembang dan tidak tertahan hanya pada satu ti saja. 7. Produktif Orang yang berpikir positif dapat menghasilkan sesuatu atau merupakan orang yang produktif. 8. Berani dan Mandiri Orang yang berpikir positif merupakan orang yang berani dan mandiri karena dirinya mampu mengontrol situasi buruk yang sedang dialaminya dengan cara berpikir positif yang dilakukan oleh dirinya sendiri. 9. Memahami Emosi Didalam kondisi yang menyulitkan diri tentu kita dituntut untuk tetap berpikir positif dan meyakini bahwa segala kemungkinan bahwa kondisi akan lebih baik lagi itu selalu ada. Pada dasarnya ketika kita berusaha untuk berpikir positif maka kita sedang berusaha untuk memahami emosi yang terjadi pada diri kita serta emosi di sekitar kita. 10. Action-oriented Pada saat orang yang berpikir positif sedang melakukan sesuatu dan menemukan tantangan dan terkadang membuat menjadi down, maka orang tersebut akan dapat segera memperbaiki suasana dan tetap melangkah ke depan dengan optimis. 11. Realistis Seseorang yang berpikir positif selalu mampu memandang berbagai masalan yang ada di dalam hidupnya secara realistis, yaitu memandang masalah dengan fakta-fakta yang ada. Dipindai dengan CamScarnner an & Konseling Kelos XI SMK Negeri 22 Jokorta " Mengubah cara berpikir kita menjadi positif sebenarnya Umengajarkan kita untuk menjadi pribadi yang mampu bersyukur dan bersabar. Bersyukur atas apa yang didapatkan saat ini dan bersabar di dalam situasi yang tidak menguntungkan. 13. Optimis dan Selalu Berprasangka Baik Dengan sikap 8ampak8@8aka individu tersebut akan selalu berusaha untuk mencari jalan penyelesaian atas masalah yang ada, belajar dari masalah tersebut, bersifat terbuka atas perubahan yang terjadi, dan bersikap berani di dalam menghadapi tantangan. 14. Rasional Mereka yang memiliki kesadaran bahwa berpikir positif itu penting akan bertindak rasional daripada melakukan tindakan yang bersifat emosional dan spontan. 15. Sadar Orang yang berpikir positif memahami dan mengakui bahwa kehidupan di setiap individu memiliki unsur-unsur negatif namun mereka meyakini bahwa setiap masalah yang ada di dunia ada jalan keluar atau penyelesaiannya. C. Paktor Yang Mempengaruhi Untuk Berpikir Positif Ada 4 faktor yang dapat mempengaruhi seseorang dalam berpikir positif, yaitu : 1. Harapan Positif Menurut Albrecht, orang yang mampu berpikir positif merupakan orang yang memiliki harapan serta cita-cita yang positif. Mereka akan mampu membuat pikirannya Sampak8 yang positif, seperti akan lebih menyukai berbicara mengenai kesuksesan daripada kegagalan, mengenai kasih Sampak daripada kebencian, mengenai sebuah keyakinan daripada ketakutan, sehingga mereka mampu bersikap positif dalam menghadapi segala permasalahan. Untuk dipahami bahwa perkataan dapat mencerminkan kekuatan hidup seseorang. Mereka akan memandang masa depannya dengan penuh rasa optimis dan akan selalu berusaha dengan maksimal untuk mempersiapkan diri dengan menanamkan harapan-harapan baru di dalam kehidupannya. Dipindai dengan CamScanner Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 lokarta tece “SEBERAPA POSITIF KAMU BERPIKIR?” Di bawah ini ada beberapa pernyataan. Baca dengan cermat kemudian Jujuriah beri tanda ceklis (Vv) pada kolom “Ya” at dengan diri sendi ju “Tidak”. PERNYATAAN YA | TIDAK | ‘Ada orang-orang yang jauh lebih baik daripada saya. Saya selalu ingin sesuatu dilakukan menurut cara saya. Saya Sangat percaya bahwa kesan pertama adalah kesan terakhir. Saya tidak membuat keputusan terburu-buru. Saya Kurang percaya pada kemampuan saya sendiri. Saya menerima kritik dari orang lain, sangat diperlukan. 7._|Saya tidak pernah memfitnah. | 8. |Saya dikenal suka membuat lelucon yang mengorbankan orang lain. 9. |Saya berangan-angan saya lebih | rupawan. i0. [Saya dengan sabar mendengarkan ketika orang lain berbicara. Ti. |Kebanyakan masalah saya tampaknya tidak punya solusi 12. |Pikiran saya bersih dari pemikiran kotor. 13. |Kesempatan yang hilang berarti hilang selamanya. 14, [Saya jujur dan terus terang. 15. |Kreativitas hanyalah untuk membangun, mengembang dan seniman. 16. |Saya sangat percaya bahwa saya Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas Xt 17. [Saya punya opini yang tinggi tentang diri saya sendiri. 78. {Saya menghormati orang dari semua kalangan. 79. |Saya selalu benar dalam apa yang saya tampilkan dan lakuk 20. | Saya suka menerima tantangan baru. 21. |Saya mempercayai setiap keputusan yang saya ambil. [22.]Saya tidak suka menerima tanggung |__| awa tambahan. 23. [Membuat alasan yang meyakinkan adalah seni yang tidak semua orang menguasainya. |24. [Saya selalu berpikir dua kali sebelum saya bertindak. [25. Saya selalu berbicara positif | tentang diri saya sendiri. | 26. | Saya jarang berbicara positif£ | tentang orang lain. 27. |Hati saya menquasai kepala saya. 28. |Saya tidak punya banyak hal baik untuk dikatakan tentang diri saya sendiri. 23. |Saya dapat mencapai apa yang saya impikan. 30. |Semua upaya mendapatkan imbalan positif. i. |Menerima kritik dengan senang adalah kunci sukses. 32, [Saya mengeluh ketika segala sesuatu tidak dilakukan menurut keinginan saya. Setelah kamu memberikan jawaban, silakan hitung total poin yang didapat dengan ketentuan sebagai berikut : = Jawaban YAY pada pernyataan no. 1,4, 6,7, 10,12, 14,17, 18, 20,21, 24,25,29,30, dan 31 mendapatkan poin 1, . Jawaban “TIDAK” pada pernyataan no 2,3,5,8,9,11,13,15,16,19,22,23,26,27,28 dan 32 mendapatkan poin 1. Dipindai dengan CamScanner Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingon & Konseling Kelas Xi SMK Negeri 22 Jakarta Komponen Layanan =: Layanan Dasar Bidang Layanan : Pribac Topik Layanan : Attitude Kelas/ Semester t XT/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni Tujuan Layanan iPeserta didik memahami nilai-nilai dan cara bertingkah laku sopan santun dalam kehidupan di luar kelompok sebaya rR Kebaikan akan berbalas kebaikan. Begit Pk blade eG thing juga dengan hal buruk, hal-hal jelek yang kita tanam, ia akan kembali pada diri kita, pada hidup kita nanti. Meskipun tak selalu instan kembalinya, kadang baru terbalas setelah sekian tahun. Serem banget kan? Maka benar apa kata pepatah, kita akan menuai apa yang telah kita tanam. Maka lakukan hal-hal baik saja, supaya nanti kebaikan juga yang akan kita dapatkan. Inilah yang dinamakan attitude. Attitude atau sikap adalah sesuatu yang bersifat abstrak dan tidak berwujud tapi dapat dipahami dan dirasakan oleh semua orang. A. PENGERTIAN ATTITUDE Ada beberapa pengertian attitude dari beberapa ahli, Sebagai berikut : 1. Attitude adalah istilah yang mencerminkan rasa senang, tidak senang, atau perasaan netral dari seseorang terhadap sesuatu, baik itu benda, kejadian, situasi, orang atau kelompok. Apabila yang timbul itu adalah perasaan senang maka disebut dengan sikap positif, demikian pula sebaliknya jika Dipindai dengan CamScanner —" MODUL Bimbingan & Konseling Kelas X! SMK Negeri 22 Jokarta imbul perasaan tidak senang maka disebut dengan sifat fegatif. Apabila tidak terdapat perasaan diantara keduany maka disebut dengan sikap netral (Sarwono, 2013). 2. Attitude adalah sikap terhadap objek tertentu yang disertai dengan kecenderungan untuk bertindak sesuai dengan objek tertentu yang disertai dengan kecenderungan untuk bertindak sesuai dengan sikap terhadap objek tadi atau dengan kata lain yang lebih singkat attitude atau sikap adalah kesediaan bereaksi terhadap sesuatu hal (Gerungan,2010). 3. Sikap atau attitude adalah kesadaran individu yang menentukan perbuatan nyata dan perbuatan-perbuatan yang akan terjadi, jadi merupakan suatu hal yang menentukan sikap sifat, hakikat baik perbuatan sekarang maupun perbuatan yang akan datang (Ahmadi, 2007). Sarwono (2013) menyatakan sikap dapat terbentuk dengan 4 cara, sebagai berikut : 1. Adopsi, kejadian atau peristiwa yang terjadi secara berulang-ulang dan berkelanjutan kemudian secara bertahan lama kelamaan diserap oleh individu dan mempengaruhi terbentuknya sikap dalam diri individu dan mempengaruhi terbentuknya sikap seseorang. 2. Diferensiasi, berkembangnya intelegensi = seseorang, pengalaman yang dimiliki serta bertambahnya umur seseorang akan membedakannya dengan orang lain. 3. Integrasi, pembentukan sikap secara bertahap mulai dari macam-macam pengalaman yang berhubungan dengan sesuatu hal, pada akhirnya akan membentuk sikap tentang sesuatu hal tersebut. Trauma, kejadian atau pengalaman yang dialami secara mendadak dan tiba-tiba akan meninggalkan kesan yang mendalam pada diri seseorang. B. CIRI-CIRI ATTITUDE Adapun ciri-ciri dari attitude arti RoE! menurut Gerungan (2010) menyatakan ada 5 hal yang menjadi ciri-ciri attitude atau sikap, yaitu : 1. Sikap tidak dibawa sejak lahir, melainkan dibentuk atau dipelajari sepanjang perkembangan individu. Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 tokarta 2. Sikap dapat berubah-ubah, karena itu sikap dapat dipelajari dan dikembangkan menjadi yang lebih baik. 3. Sikap tidak berdiri sendiri, akan tetapi selalu mempunyai hubungan atau relasi dengan yang lain atau objek tertentu. 4. Objek sikap merupakan suatu hal tertentu, akan tetapi dapat juga merupakan kumpulan dari hal-hal tersebut. 5. Sikap mempunyai segi-segi motivasi dan segi-segi perasaan, sifat alami yang membedakan sikap dan kecakapan- kecakapan atau pengetahuan-pengetahuan yang dimiliki orang. AKTIVITAS Di bawah ini ada beberapa pernyataan. Baca dengan cermat kemudian beri tanda ceklis (Vv) pada kolom “Ya” atau “Tidak”. dujurlah dengan diri sendiri. NO PERNYATAAN YA | TIDAK 1. |Saya selalu mempert imbangkan Z perasaan semua orang ketika memutuskan masalah-masalah yang berkaitan dengan kelompok. 2. |Saya percaya bahwa semua orang akan menerima apa yang saya putuskan. 3, |Saya percaya bahwa pelan tapi pasti akan mengarah pada _kemenangan. 4, |Rendah hati itu sesuatu yang agung. 5, |Saya dapat mencapai apa yang saya impikan. 6. |Semaa orang punya potensi untuk melakukan apapun dan _—segala sesuatu. 7, |Semua upaya selalu memperoleh imbalan positif. @. |Semua lahix untuk memenuhi suatu tujuan dalam hidup. 3, |Saya senang menerima kritik. 0, [Saya sangat percaya pada pepatah bahwa hemat waktu hemat biaya. Ti, [Saya selalu berterima kasih kepada Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 Jokorta ) n-kebaikan yang semua atas kebal: mereka lakukan terhadap saya. 12. [Saya suka membaca dan menulis di waktu lua! 13. | Kebanyaka daripada saya. nh baik teman say 14. [Saya menyukai tugas-tugas yang | diberikan kepada saya. | — Bobot jawaban YA: 1, TIDAK : 0 0-4 + Kamu memiliki sikap yang negatif 5-10 : Kamu memiliki sikap yang netral Lebih dari 11 : Kamu memiliki sikap positif Catatan : | Tanggal Paraf Guru BK : Dipindai dengan CamScanner SMK Negeri 22 lokerta ibingan & Konseling Kelas 1 Komponen Layanan =: Layanan Dasar Bidang Layanan : Sosial Topik Layanan : Komunikasi Efektif Kelas/ Semester : XI/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni. Tujuan Layanan :Peserta didik dapat memahami pentingnya komunikasi untuk menyampaikan pesan, ide atau gagasan dalam hidup bermasyarakat. AA. PENGERTIAN KOMUNIKASI Komunikasi sangat. penting untuk kelangsungan hidup, karena komunikasi sebagai suatu proses penyampaian pesan dari satu pihak kepada pihak lain agar terjadi saling mempengaruhi diantara keduanya. Komunikasi merupakan proses yang berlangsung terus menerus dalam menyampaikan dan memperoleh informasi, membangun interaksi sosial. © Komunikasi juga dapat didefinisikan sebagai proses yang dengannya dua atau lebih manusia bertukar pemikiran, gagasan, fakta, perasaan atau kesan dengan cara masing-masing yang menguntungkan pemahaman pesan. B. PROSES KOMUNIKASI Effendy (2011) mengungkapkan bahwa dalam prosesnya, komunikasi memiliki dua tahap, yaitu proses komunikasi secara primer dan sekunder yang diuraikan sebagai berikut : MODUL Bimbingon & Konseling Kelas X! SMK Neg 2 Jokorte 1. Proses Komunikasi Secara Primer, proses penyampaian pikiran dan atav perasaan dengan menggunakan lambang sebagai media. Lambang tersebut biasanya seperti bahasa, isyarat, gambar atau pun warna. 2. Proses Komunikasi Secara Sekunder, lanjutan dari proses komunikasi primer dimana terdapat alat atau sarana sebagai media kedua setelah memakai lambang sebagai media pertama dalam penyampaian pesan oleh manusia kepada manusia lainnya. Contoh media kedua yang dimaksud yang sering digunakan dalam komunikasi, yaitu telepon, surat kabar, radio, majalah, televisi dan yang lainnya. C. JENIS-JENIS KOMUNIKASI Secara garis besar komunikasi dibagi menjadi 2 kategori, yakni : ‘Forunikas Verbal —‘Romuihasl Nonverbal, Komunikasi Verbal dan Komunikasi Non Verbal. Komunikasi Verbal, ketika 9 kata-kata digunakan sebagai sarana ey interaksi antara dua atau lebih banyak individu, bisa lisan atau tulisan. Komunikasi Non Verbal, ketika waktu alarm berbunyi di pagi hari, hal ini menyatakan bahwa jam tersebut berkomunikasi kepada X dengan isi pesan bahwa sudah tiba saatnya untuk bangun tidur. Komunikasi dapat juga timbul tanpa kata-kata. Indera telinga, mata, sentuhan dan penciuman kita bekerja sebagai kode komunikasi. D. FUNGSI KOMUNIKASI Komunikasi mempunyai 4 fungsi utama, yaitu : 1, Kontrol, untuk mengontrol perilaku anggota dalam kelompok diperlukan cara-cara dalam bertindak. Contoh : Peserta didik diminta untuk mematuhi tata tertib di sekolah. 2.Motivasi, komunikasi menjaga motivasi dilakukan dengan cara menjelaskan kepada anggota tentang apa yang harus dilakukan, seberapa baik tugas yang harus diselesaikan oleh peserta didik. 3. Ekspresi Emosional, fungsi komunikasi ini adalah sebagai jalan keluar dari perasaan-perasaan anggotanya dalam memenuhi kebutuhan social. Contohnya seperti peserta Dipindai dengan CamScanner Dipindai dengan CamScanner /& Konseling Kelas 1 SMK Negeri 22 Jokarte ANGKET KOMUNIKAST berkomunikasi Saya nyaman Gengan teman sekelas dan guru. 2 Saya tidak pernah marah ketika harus mengalah dalam Sebuah diskusi. 3 |dika ditanya oleh guru, saya | |gapat_mengemukakan pendapat . 4 Saya dengan senang hati membantu teman yang kesulitan. S |Saya suka bekerja dalam kelompok. 6 |Saya berani saat berbicara gi depan umum. 7 +|Saya suka bertanya jika saya belum paham. 8 |Saya berteman dengan siapa pun tanpa memilih-milih teman. 9 |Saye merasa mudah bergaul Gengan orang lain. 10 [Saya merasa penting bersosialisasi dengan orang lain. ii | Saya Disa Teluasa mengungkapkan apa saja yang ingin saya katakana, 12|Saya berusaha _-memahami materi yang disampaikan oleh guru. 13 Saya dapat memahami perasaan orang lain. 14 Saya selalu peduli kepada Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelos XI SMK Negeri 22 lokarte } [[teman yang sedang kesulitan. [ Se issya aelaio dibantu tenan a kesulitan. | igs Saya tidak pernah | | are | meninggalkan diskusi | kelompok. | | 17 | Saya idak per ngabaik ompok Bobot jawaban : Selalu cos Kadang-kada Sering : 2 Tidak Pernah : 0 Kualifikasi kemampuan melakukan komunikasi efektif : ngat Efektif : Cukup Efektif : Kurang Efektif Catatan : Tanggal : Paraf Guru BK : Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 lakarta KECERDASAN EMOSI. Komponen Layanan =: Layanan Dasar Bidang Layanan ribadi rdasan Emosi Topik Layanan 2 Ke Kelas/ Semester : XI/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mencapai kematan tentang kehidupan mandiri emosional, sosial, intelektual dan gambaran dan sikap ekonomi. Memberikan pemahaman terhadap peserta Tujuan Layanan oa didik tentang kecerdasan emosi. Menerapkan cara -—s meningkatkan | A. Pengertian Kecerdasan Emosi Kecerdasan emosional adalah sebuah MA: ananposn | intuks Hengeraeeteey, “sie merain dan membangkitkan perasaan untuk membantu pikiran, memahami perasaan dan maknanya, dan mengendalikan perasaan secara mendalam sehingga membantu perkembangan emosi dan intrelektual. Menurut Goleman, bila seseorang pandai menyesuaikan diri dengan suasana hati individu yang lain, orang tersebut memiliki tingkat emosionalitas yang baik dan akan lebih mudah menyesuaikan diri dalam pergaulan sosial dan lingkungan sekolahnya. Adapun jenis-jenis dari kualitas emosi tersebut antara lain adalah : 1. Empati Doe dengan CamScarnar MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 lakerta 2. Kemampuan mengungkapkan dan memahami perasaan 3. Kemampuan mengdendalikan amarah 4. Kemampuan kemandirian 5, Kemampuan menyesuaikan diri 6. Diskusi 7. Kemampuan memecahkan masalah antar pribadi 8. Ketekunan 9. Kesetiakawanan 10. Keramahan 11, Sikap hormat B. Ciri-ciri Seseorang Memiliki Kecerdasan Emosi Tinggi Orang yang memiliki kecerdasan emosi tinggi ditandai dengan sikap pengendalian diri yang tinggi. Orang yang memiliki kecerdasan emosi tinggi memiliki kemampuan dalam menghadapi masalah dan sanggup keluar dari masalah dengan sukses, mampu menata perasaannya sendiri dalam segala situasi bahkan yang tidak menguntungkan baginya sekalipun seperti komentar buruk tentang dirinya, dipermalukan di depan umum. Orang tersebut memiliki manajemen diri yang baik dan penuh percaya diri. C. Macam-macam Kecerdasan Emosi Macam-macam kecerdasan emosi, antara lain : 1. Kesadaran diri emosional, kemampuan diri dalam mengenali, menata perasaan agar mampu menampilkan sikap atau tindakan positif bagi diri sendiri dan orang lain. 2.Sikap asertif, mampu menyatakan pendapat dengan keberanian dan ketegasan yang tinggi. 3.Mandiri, mampu untuk berdiri sendiri tanpa bergantung dengan orang lain. 4.Mampu untuk menghargai dan menghormati diri sendiri dan perbuatannya. Aktualisasi diri, kemampuan diri untuk mewujudkan kemampuan kita yang potensial. 6. Empati, kemampuan diri yang membuat seseorang merasa atau mengidentifikasi dirinya dalam perasaan atau pikiran yang sama dengan orang lain. Tanggung jawab sosial, mampu untuk terlibat dalam aktivitas sosial demi kesejahteraan sosial masyarakat. o ee | Dipindai dengan CamScanner - —. = 4 js Hubungan antar pribadi, mampu untuk memelinara hubungan yang penuh keakraban, saling menolong, galing menyayangi erta saling memberi dan menerima, 9. Memiliki — kemampuan untuk mengidentifikasi masalah, Mencari sumber masalah dan memiliki solusi untuk menyelesaikan masalah. | 20.Uji realitas, kemampuan untuk menilai situasi secara , obyektif. W.Sikap — fleksibel, — kemampuan untuk selalu sip menyesuaikan diri dengan lingkungan dan kebiasaan baru. 12. Memiliki kemampuan untuk tetap tenang dan sabra dalam menghadapi kesulitan hidup dan mampu mengatasinya tanpa mosi tinggi dan stress. 13. Pengendalian impuls (dorongan hati), kemampuan untuk menolak atau menunda impuls (dorongan hati yang timbul secara tiba-tiba untuk melakukan sesuatu tanpa pertimbangan) . 14. Kebahagiaan, kemampuan untuk mencapai kesenangan dan ketentraman hidup secara lahir dan batin. 15. Optimisme, kemampuan untuk memiliki keyakinan melihat sisi keberhasilan dengan berpikir positif meskipun dalam kesulitan. Kecerdasan emosional merupakan hal penting yang ditenamkan pada remaja, karena pada masa tersebut remaja Sengatlah mudah terpengaruh dengan teman sebaya, baik pengarun Positif maupun pengaruh negatif. Menurut Santrock (2005) remaja merupakan masa transisi dari masa kanak-kanak ke masa dewesa yeng mencakup perubahan biologis, kognitif dan sosial. | 1. Manakah kecerdasan emosi yang kamu miliki? MODUL Bimbingan & Konseling Kelas X! 2. Kecerdasan emosi manakah yang saat ini sedang kamu perjuangkan? ‘Tanggal : Paraf Guru BK : Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelos Xt SMK Negeri 22 Jakarta KENAPA HARUS PACARAN?. Komponen Layanan =: Layanan Dasar Bidang Layanan : Pribadi dan Sosia Topik Layanan : Kenapa Harus Pacaran? Kelas/ Semester : XI/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mencapai kematangan dalam hubungan teman sebaya, serta kematangan dalam peranannya suai jenis kelami Tujuan Layanan : Peserta didik memiliki pemahaman tentang pacaran dan dampak negatif dari pacaran sehingga dapat memutuskan untuk fokus belajar. | Menurut DeGenova & Rice (2005) pacaran adalah menjalankan svatu hubungan dimana dua orang bertemu dan melakukan serangkaian aktivitas bersama agar dapat saling mengenal satu sama lain yang kemudian diikuti adanya keterikatan emos: Permulaan individu menjalani hubungan ketika mulai tumbuh dorongan ketertarikan terhadap lawan jenis. Membahas tentang pacaran tidak bisa lepas dari dunia remaja, arena salah satu ciri remaja yang menonjol adalah rasa senang kepada lawan jenis disertai keinginan untuk memiliki. Biasanya seorang remaja akan akan bangga dan percaya diri jika sudah memiliki pacar, sebaliknya remaja yang belum memiliki pacar dianggap kurang gaul. DAMPAK PACARAN DI USIA REMAJA Be: ut dampak pacaran di usia remaja, antara lain : 1. Prestasi sekolah bisa meningkat atau menurun 2.Ketika ada permasalahan dalam hubungan pacaran, tidak menutup kemungkinan mempengaruhi prestasi belajar di Dipindai dengan CamScanner ‘TIPS baik, .Pergaulan sosial bisa menjadi luas MODUL Bimbingon & Konseling Kelos Xi SMK Negeri 22 Jakarta sekolah bahkan bisa beraki stress dan frustasi bila tidak mampu mengatasi masalah tersebut. atau menyempit. Pergaulan akan meluas jika dalam berkegiatan banyak melibatkan interaksi dengan orang lain, seperti teman, saudara, keluarga). Sebaliknya pergaulan menjadi sempit ketika ada pembatasan dalam berinteraksi sosial. Waktu luang bisa menjadi produktif yang bervariatif jika kegiatan pacaran diisi dengan olah raga bersama, berkebun, memelihara binatang, dan sebagainya. Adanya kedekatan fisik dapat mendorong remaja yang pacaran menjadi aman dan nyaman, tidak menutup kemungkinan untuk melakukan kemesraan yang berlebihan. Maka dari itu perlu upaya kuat untuk saling membatasi diri. -Kebebasan pribadi berkurang karena lebih banyak menghabiskan waktu untuk berduaan dengan pacar. DAN TRIK PACARAN SEHAT Pacaran sehat lebih mengacu pada suatu hubungan yang yang lebih suka memotivasi, membuat remaja lebih produktif, terhindar dari seks bebas, tidak melanggar norma yang dari trik ies ada di masyarakat, dan dapat meningkatkan kualitas diri setiap individu yang menjalin hubungan, Berikut tips dan pacaran sehat, antara lain Jadikanlah sebagai cermin diri. Dalam berpacaran, cermin terbaik itu adalah nasehat, sikap dan kritikan dari pacar. Pandanglah dirimu, lihatlah perangaimu dari cermin itu, lalu kamu akan tahu apa, mengapa, bagaimana dan siapa kamu sebenarnya. Jadikanlah sebagai ajang diskusi. Diskusi bisa dilakukan di mana saja seperti di kantin sekolah, banyak hal yang bisa dibicarakan daripada memperdebatkan sesuatu yang kurang berguna. Misalnya seperti tentang seni, gizi, politik ataupun organisasi. Jadikanlah sebagai “jembatan pergaulan”. Peristiwa yang sering terjadi adalah ketika sudan memiliki pacar, biasanya akan memisahkan diri dari sahabat-sahabatnya sehingga membuat “jurang pemisah”. Agar hal ini tidak terjadi, maka bagi perhatian kamu antara teman, sahabat dan pacar. Libatkan mereka dengan mengenalkan pacar ke teman, kelak akan memperluas pergaulan sosial. Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas XI SMK Negeri 22 Jokorta 4. Jadikanlah sebagai media pendekatan diri. Untuk menghindari main “kucing-kucingan”, alangkah baiknya memperkenalkan pacar dengan keluai agar terjalin keakraban. Hal ini akan membuat hubungan menjadi lebih nyaman dan bisa mengenal karakter satu sama lain. 1. Menurut kamu, haruskah seorang remaja memiliki p: Jelaskan alasan kamu! 2. lLakukan observasi terhadap berita di internet tentang remaja yang bermasalah karena pacaran. Analisa berita tersebut kemudian cari penyebab masalahnya, bagaimana cara mengatasinya dan bagaimana cara mencegah agar masalah tersebut tidak terjadi? Catatan : Tanggal : Paraf Guru BK : Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas Xi SMK Negeri 22 lakarta PROBLEM SOLVING Komponen Layanan =: Layanan Dasar Bidang Layanan badi Topik Layanan Problem Solving Kelas/ Semester : XI/ Ganjil Tugas Perkembangan : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan mandiri —secara emosional, sosial, intelektual dan ekonomi. Tujuan Layanan : Peserta didik mampu memahami dan mene: a peran sosial sesuai jenis kelamin dengan norma yang ada di masyarakat serta berperilaku sebagai jenis kelamin sesuai dengan norma masyarakat. ee a Sa SEE A. PENGERTIAN PROBLEM SOLVING Problem solving adalah kemampuan untuk menyelesaikan segala masalah dan mengambil keputusan yang sulit. Menurut Hamalik, problem solving adalah su: proses mental dan intelektual dalam menemukan masalah dan memecahkan masalah berdasarkan data dan informasi yang akurat, sehingga dapat diambil kesimpulan yang tepat dan cermat. Kemampuan problem solving sangat berkaitan dengan kemampuan lain yang melibatkan kemampuan menganalisa, mengeluarkan ide, mendengar, pengambilan keputusan, komunikasi hingga kerja sama tim. B, Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Proses Pemecahan Masalah Menurut -Rakhmat ada beberapa = faktor = yang, mempengaruhi proses pemecahan masalah, yaitu : Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Kons ing Kelas XI SMK Negeri 22 Jokorta } 1.Motivasi, motivasi yang rendah mengalihkan motivasi yang tinggi membatasi fleksibilitas. 2.Kepercayaan dan sikap yang salah, sikap yang defensif seperti kurang percaya pada diri sendiri akan cenderung menolak informasi baru, merasionalisasikan kekeliruan dan mempersulit penyelesaian. 3. Kebiasaan, kecenderungan untuk mempertahankan pola berpikir tertentu atau melihat masalah dari satu sisi saja dapat menghambat pemecahan masalah yang efisien. 4. Emosi, dalam menghadapi situasi tanpa disadari sering terlibat secara emosional. Bila emosi itu sudah mencapai intensitas yang begitu tinggi bisa membuat stress sehingga menyulitkan berpikir efisien. perhatian, ©. Langkah-langkah Dalam Pemecahan Masalah Dalam memecahkan masalah yang dialami perlu memahami langkah-langkah berikut : 1. Merumuskan masalah; 2. Menganalisa sebab-akibat masalah; 3. Menghimpun berbagai alternatif solusi; 4.Memilin alternatif solusi yang paling tepat; 5.Melaksanakan pilihan dalam bentuk kegiatan terencana; dan 6. Menilai solusi tersebut berhasil atau gagal. => Baca dan pahami salah satu contoh masalah berikut ini! Orang tua memiliki 2 orang anak, yang terdiri dari satu anak perempuan dan satu anak laki-laki. Anak pertamanya adalah anak laki-laki dan diharapkan anaknya tersebut bisa masuk sekolah Taruna seperti ayahnya yang saat ini menjadi anggota TNI. Tetapi anak laki-laki tersebut sudah memiliki rencana karir yang lain sebagai seorang desainer pakaian. Kedua orang tua, khususnya si Ayah tidak setuju jika anak laki-lakinya tersebut menjadi seorang desainer dengan alasan khawatir kelak anak laki-lakinya tersebut akan memiliki perilaku feminisme. Sedangkan anak perempuannya memiliki keinginan untuk menjadi seorang polisi wanita, yang sebenarnya kurang didukung olen kedua orang tuanya. Mereka sangat berharap anak laki-lakinya bisa mengikuti jejak sang Ayah. Dipindai dengan CamScanner SMK Negeri 22 Jakarta MODUL Bimbingon & Konseling Kelos XI Dari kasus tersebut, bagaimana kamu melihat problem solving yang bisa diberikan? Silakan tulis dan jelaskan berdasarkan Jangkah-langkah pemecahan masalah. Catatan : ‘Tanggal : Paraf Guru BK : | Dipindai dengan CamScanner MODUL Bimbingan & Konseling Kelas Xi SMK Negeri 22 lokorte DAFTAR PUSTAKA Emosional Dalam : Guepedia. Fitria. (2020) .Konsep Kecerdasan spiritual Membentuk Budi Pekert{ (Akhlak) .Pekanbarv Goleman, Daniel. (1996).Kecerdasan Emosional.dakarta: Gramedia Pustaka Utama. e Sri,Habsari.(2005).Bimbingan Dan Konseling SMA Kelas : XI.Jakarta: Grasindo. a Mastarida, —Friska,dkk.(2020).Service © Management. Jakarta: Yayasan Kita Menulis. Pontoh, Rudy.S.(2006).Pacaran Sehat : ‘Tips,Trik Dan Kuis.Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Purba, Bonaraja,dkk.(2020).11m Komunikasi ==‘ Sebuah Pengantar.Jakarta: Yayasan Kita Menulis. Puriani, Risma Anita.,Dewi,Ratna Sari.(2020).Konsep Adversity & Problem Solving Skill.Palembang: Bening Media Publishing. Suryana, Irfan.(2020).Sebuah Seni Berpikir Positif : Menggali Rahasia Dari Berpikir Dan Bersikap Positif.Jakarta: Anak Hebat Indonesia. Wuwung, Olivia Cherly. (2020) .Strategi Pembelajaran & Kecerdasan Bmosional.Surabaya: Scopindo Media Pustaka. Don drgan CanScaner

You might also like