You are on page 1of 2

ROAD MAP PENELITIAN

Judul Penelitian :

Pengaruh pemberian jahe dan madu terhadap ispa pada balita di desa antutan

Fokus Masalah :

- Angka kematian balita dengan Ispa masih signifikan


- Tidak ketahuan orang tua mengenai ispa Ringan sampai dengan Ispa Berat
- Orang Tua Yang Masih terpaku dengan Obat2an yang mengandung kimiawi
- Kurangnya edukasi mengenai obat herbal untuk awal gejala ispa Ringan
- Dsb.

Ruang ingkup Penelitian :

- Penelitian dilakukan pada bulan Januari – Februari


- Penelitian di lakukan di puskesmas Antutan khususnya desa Antutan
- Dsb.

Kaitan Teoretis Dan Praktis :

- Teori (Hartono,2016 ) menyatakan bahwa ispa merupakan penyakit yang sering


dijumpai dan merupakan penyebab utama paling tinggi pada balita
- Jenis penelitian yang digunakan adalah quasi eksperiment dengan rancangan
penelitian Non-Equivalent Control Group. Rancangan ini bertujuan untuk
membandingkan hasil yang didapat sebelum dan sesudah diberi perlakuan pada
kelompok intervensi dan tidak diberi perlakuan pada kelompok kontrol. Pada
rancangan ini, kelompok intervensi diberi perlakuan sedangkan kelompok kontrol
tidak diberi perlakuan (Nursalam,2008).
- Fenomena yang terjadi di desa Antutan banyak ditemukan kasus Ispa pada balita,
didalam 10 penyakit terbesar yang paling utama adalah ISPA dan pada tahun 2022
terdapat 83 Kasus Ispa Pada balita didesa Antutan
- Rata-rata Ispa pada balita di jumpai dari usia 1- 5 tahun berkunjung ke puskesmas
dengan keluhan yang masih bisa di atasi terlebih dahulu
- Hal tersebut juga karena kurangnya edukasi kepada orang tua balita dengan ispa
mengenai obat tradisional yang aman untuk mengatasi ispa Ringan terlebih dahulu di
rumah
- Obat tradional jahe dan madu dapat menurunkan keparahan batuk tanpa
menimbulkan efek samping
- Prosedur penelitian menggunakan wawancara dan observasi
- Instrument penelitian menggunakan kusisioner responden, informant consent,

Data Empiris :

- Efektifitas Pemberian Minuman Jahe Madu terhadap Keparahan Batuk Pada Anak
dengan ISPA
- Ekstrak Herbal jahe dan Madu untik infeksi pernafasan akut pada balita
- Obat herbal tradisional Pereda batuk pilek pada balita
- Manfaat jahe untuk Kesehatan
- Pemanfaatan jahe madu terapi komplementer pada penyakit ispa

Batasan Penelitian :

- Bahwasanya Penelitian ini dilakukan hanya dikawasan desa Antutan

Urgensi Penelitian

- Terdapat beberapa anak balita yang mengalami Ispa Berat (Phenomoni) karena
ketidak tahuan dan keterlambatan pencegahan Ispa Sedini Mungkin.

You might also like