You are on page 1of 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

( LKPD)
Nama kelompok :

Tujuan Pembelajaran :
1) Peserta didik mampu menuliskan ciri-ciri dan jenis reaksi kimia
2) Peserta didik mampu menuliskan persamaan reaksi kimia melalui infografis reaksi
kimia.

HOTS SIKAP
 Mandiri
Literasi  Analisis  Kreatif
 Evaluasi  Kerja sama
 Bernalar Kritis
Amatilah gambar berikut.

Gambar 1. Pembakaran pada Kayu


(https://pixabay.com/photos/fire-flame-burn-warmth-hot-6605983/?download)

Berdasarkan gambar dan wacana mengenai pembakaran pada kayu, jawablah beberapa
pertanyaan yang akan dibahas bersama pada kolom di bawah ini.

PERTANYAAN
1. Apakah yang timbul dalam benak Kalian setelah mencermati gambar ?
2. Apakah Kalian pernah melakukan kegiatan seperti pada gambar ?
3. Reaksi kimia apakah yang timbul pada gambar itu ?
Tulislah jawaban pertanyaan yang telah dibuat pada kolom di bawah ini.

Jawaban Pertanyaan
1.

2.

3.

Keterampilan Berpikir Ilmiah :


 Observasi  Mengorganisasi
 Membandingkan  Menyimpulkan

CIRI-CIRI REAKSI KIMIA


1. Lakukan pendataan terkait kegiatan/kejadian yang pernah diamati/berita
yang pernah dibaca/dilihat pada setiap topik reaksi kimia berikut.
2. Bandingkan fakta dan apa yang tertulis dari sumber informasi. Tulislah pada
kolom
yang tersedia.

1 Reaksi Pembakaran 4 Reaksi Pengendapan


Kegiatan yang dilakukan / kejadian Kegiatan yang dilakukan / kejadian/ reaksi
reaksi yang pernah diamati terkait reaksi ini :
yang pernah diamati terkait reaksi ini :
Hasil Pengamatan : Hasil Pengamatan :

2 Reaksi Perkaratan 5 Reaksi Pembusukan


Kegiatan yang dilakukan / kejadian / reaksi Kegiatan yang dilakukan / kejadian / reaksi
yang pernah diamati terkait reaksi ini : yang pernah diamati terkait reaksi ini :

Hasil Pengamatan : Hasil Pengamatan :

3 Reaksi Fermentasi
Kegiatan yang dilakukan / kejadian / reaksi
yang pernah diamati terkait reaksi ini :

Hasil Pengamatan :

You might also like