You are on page 1of 7
YEO A. Pilihlah satu jawaban yang benar. L_ Menurut Soerjani (1996), keanekaragaman hayati menyangkut keunikan suatu spesies dan genetik, di tempat makhluk hidup itu berada. Keunikan tersebut tidak ditunjukkan pada.... A. komodo yang hidup di Pulau Rinca dan Pulau Padar B. panda di Tiongkok yang hanya memakan daun bambu C. _ kulit orang Indonesia berwara cokelat sawo matang D. koala yang hanya memakan daun kayu putih di Australia E. tumbuhan kelompok palem-paleman yang tumbuh di gunung a) Pak Krida memelihara beberapa burung cinta (love bird) yang berasal dari Afrika di dalam kandang kawat yang berukuran besar. Burung tersebut berasal dari genus Agapornis yang berukuran 13-17 cm dengan berat tubuh 40-60 gram, dan wama bulu kepalanya berbeda-beda. Setelah tiga bulan, ia memelihara burung cinta yang berasal dari Madagaskar dengan ciri kepala berwarna abu-abu. Tindakan ini akan meningkatkan keanekaragaman hayati tingkat . . . . A. ekosistem B. spesies Cc. gen D. populasi E. genus Perhatikan kelompok tumbuhan berikut. (1) Tebu, nanas, palem, dan lengkuas (2) Sikas, melinjo, pakis haji, dan salak (3) Anggrek tanah, pandan, jahe, dan pisang (4) Mangga, jambu biji, sirsak, dan pepaya Keanekaragaman spesies pada Kelas Liliopsida terdapat pada kelompok tumbuhan yang ditunjukkan oleh nomor . . . . BAB 1 Keanekaragaman Hayati A. (1) dan (2) D. (2) dan (4) B. (1) dan (3) E. (8) dan (4) C. (1) dan (4) 4 (es ') Perhatikan gambar kedua ekosistem berikut. Pernyataan perbandingan antara kedua ekosistem tersebut yang benar adalah . . . A. Keanekaragaman Keanekaragaman | hayati tingkat hayati tingkat gen | spesies rendah. _rendah. B. Keanekaragaman Keanekaragaman hayati tingkat gen | hayati tingkat tinggi spesies tinggi. | C. Keanekaragaman Keanekaragaman | hayati tingkat gen hayati tingkat tinggi. spesies rendah. D. Keanekaragaman Keanekaragaman hayati tingkat gen _hayati tingkat “rendah, spesies tinggi, E. | Keanekaragaman Keanekaragaman | |hayatitingkat —_hayatitingkat gen - spesies tinggi. tinggi. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Hewan mengalami hibernasi pada musim dingin. Vegetasi dominan berupa lumut Sphagnum dan liken reindeer. Curah hujan sangat rendah kurang dari 25 cm/tahun. Burung-burung melakukan migrasi ke daerah yang lebih hangat. : Daun berguguran pada musim kemarau yang panas. Tumbuhan tidak dapat melakukan fotosintesis pada musim dingin. Ditemukan tumbuhan dengan daun berbentuk jarum. Kecepatan evaporasi sangat tinggi. Sesuai dengan nama bioma, hutan gugur ditandai dengan rontoknya daun-daun pada Pepohonan secara serempak pada musim tertentu. Karakteristik lainnya ditunjukkan oleh nomor... . moom> (1), (2), dan (4) (1), (4), dan (6) (2), (4), dan (6) (3), (5), dan (8) (3), (7), dan (8) 14. (CGB) Seorang abli botani mengidentifikas; lima jenis tumbuhan berbunga dan diberj label K, L, M, N, dan O. Tumbuhan kK, M, dan N memiliki warna yang berbeda, dan ketika dikawinkan di antara ketiganya dapat menghasilkan keturunan yang fertil. Tumbuhan L dan O memiliki warna yang sama dan tidak dapat menghasilkan keturunan ketika disilangkan. Tanaman K dan L juga tidak dapat menghasilkan keturunan ketika disilangkan. Di antara kelima spesies tumbuhan tersebut yang termasuk dalam keanekaragaman hayati tingkat gen adalah... . A. KdanL B. KdanoO Cc. Ldano D. MdanN E. Mdano 1s. ca) Daerah persebaran fauna Indonesia digambarkan dengan diagram irisan tiga himpunan ¢. iota an P, Q, R, dan S merupakan jenis organisme yang hidup di kawasan Indonesia + Gan 3). 1 Jika 1 = kawasan Indonesia barat, T = kanguru pohon, bagian 2, 3, P, Q, R, dan S adalah A. Kawasan | Kawasan Harimau Indonesia Timur | Wallacea Maleo | Utar Duyung B. Kawasan Kawasan Gash Koma Toc Indonesia Timur Peralihan fomodo Rusa | Kakatua ee are Saree C. Kawasan Kawasan Badak Anoa Wallacea _ Indonesia Timur | Orang utan Kuda Kawasan | Gajah awasan, Komodo Kupu-kupu — Kakatua i | Peralihan Indonesia Timur | | E. Kawasan Kawasan | Merak — Lebah ~=—Burung Cenderawasih Peralinan Indonesia Timur | hijau madu ——_kasuari 16. Perhatikan gambar peta persebaran fauna di Indonesia dan jenis hewan berikut. 7 Garis Wallace Garis Weber ree A B. c. D. E. a aie + w : i, bioma berikut. 19. (CG) Perhatikan grafk curah hujan dan suhu tahunan di berbagal biom Curah hujan tahunan (cm) Rata-rata suhu tahunan (°C) Jumlah tipe bioma yang memiliki curah hujan lebih tinggi dari bioma yang ditemukan di latitude terendah adalah... . A 0 B11 c. 3 D5 E 7 Peningkatan aktivitas deforestasi merupakan salah satu penyebab hilangnya keanekaragaman hayati. Perhatikan grafik penyebab deforestasi hutan di berbagai pulau berikut. 6.000 4,000 2.000 Hilangnya hutan (10* ha) Kalimantan Sumatra Papua Sulawesi_-—-Maluku 3 Faktor lain (HM industri serat ISS9 Konsesi campuran [ Penebangan liar 3 Pertambangan (BBB Perkebunan sawit Menurunnya keanekaragaman hayati akibat aktivitas perkebunan sawit paling banyak terjadi di Pulau.... A. Kalimantan B. Sumatra C. Papua D. Sulawesi E. Maluku

You might also like