You are on page 1of 3
SEKOLAH DASAR.. KECAMATAN . PENILAIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER 1 SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Mata PPKn is 1 (Satu) Hari"Tanggal Waktu |. Berilah tanda silang (X ) pada huruf A, B, atau C pada jawaban yang paling tepat! 1. Lambang negara Indonesia adalah .. A. perisai B. Bendera merah putih _C. Garuda Pancasila 2 Bunyi sila pertama Pancasila adalah ‘A. Kemanusiaan yang adil dan beradab B. Ketuhanan Yang Maha Esa C. Persatuan Indonesia 3. Sila Pancasila keempat dilambangkan oleh .... , v , x cal 4. Kepala burung Garuda Pancasila menengok ke sebelah .... A. kanan B. atas C. ki 5. Makna sila ketiga Pancasila adalah rakyat Indonesia bersatu meskipun memiliki A.cita-cita B. kesamaan C. perbedaan 6. _Kalimat Bhineka Tunggal Ika tercantum pada ... yang dicengkeram Garuda Pancasila. A pita B. rantai C. perisai 7. Mita pulang dari sekolah. Mita sebaiknya . .. sebelum masuk ke rumah. ‘A. membelijajan B. memberi salam . membawa pr 8. Kegiatan pada gambar berikut sebaiknya dilakukan pada .. hi A maiam B. siang C. pagi 9. ‘Setelah makan Lia harus A. mengerjakan pr B. menemani adik bermain C. meneuci piring 10. Makanan yang kita makan adalah karunia Tuhan, Kita harus . .. sebelum makan A. berdoa B. menggosok gigi C. berolahraga 11. Fatimah senang bermain. Saskia suka membaca, Fatimah dan Saskia memelliki perbedaan .... A. fisik B. cita-cita 12. Berikut yang merupakan cirifisik adalah .... A. pendiam B, berkulit hitam 13. Bekerja sama dapat . . . pekerjaan. A, menambah 8. meringankan 14. Kerukunan harus selalu A. dijaga B. diubah 15, Perhatikan gambar berikut! Dayu dan Reni sedang bertengkar. Kegiatan di atas termasuk perbuatan yang .... A. Terpuji B. baik Ue 16. Pancasila memiliki . C. hobi C. pemalas C. memberatkan C. dirusak C. tercela jah titik — titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat! 17. Bunyi sila kedua Pancasila adalah Kemanusiaan yang adil dan ... 18. Kepala banteng adalah simbol sila Pancasila ke- ... . 19. Setiap orang memiliki hak dan .. 20. Segala sesuatu yang layak kita terima disebut ... . x . Peraturan di sekolah harus di 22. Ketika ada teman yang sakit, kita harus ... 23. Identitas disebut juga ... . 24. Saat berkenalan kita menyebutkan ... 25. Ketika bertemu teman di jatan, kita harus .. lll, Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar! 26. Berapa banyak simbol pada Pancasila ? DNS sc ciinseccnicrneniinminnewasarcn 27. Bunyi sila ketiga adalah ? Jawab 28. Perhatikan gambar berikut! CPT O ‘Apa hak yang diperoleh anak-anak? Jawab ... 29. Kamu memiliki dua pensil, Temanmu tidak membawa pensil. Apa yang kamu lakukan ? Jawab .... 30. Perhatiakan gambar berikut! Bagaimana sikapmu saat bermain? Jawab ..

You might also like