You are on page 1of 53
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO SEKRETARIAT DAERAH Jalan Jend. A. Yani Nomor 16 Mojokerto, Kode Pos 61318 Jawa Timur Telp. (0321) 321950 Fax. ( 0321 ) 327373 Website : http:/www.mojokertokab.go.id PENGUMUMAN Nomor : 810/ 3905 /416-204/2023 TENTANG PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO FORMASI TAHUN 2023 Menidaklanjuti surat Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara tanggal 21 Agustus 2023 Nomor 8229/B-KS.04.01/SD/K/2023 Hal Jadwal Seleksi CASN Tahun 2022, maka dengan ini diumumkan Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 sebagai berikut : A.DASAR HUKUM 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja; 3. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2023 tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional; 4. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 648 Tahun 2023 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Tahun Anggaran 2023; 5. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 649 Tahun 2023 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Guru pada Instansi Daerah Tahun Anggaran 2023; 6. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 650 Tahun 2023 tentang Persyaratan Wajib Tambahan Dan Sertifikasi Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional; 7. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 652 Tahun 2023 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Tahun Anggaran 2023; 8. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 654 Tahun 2023 tentang Persyaratan Surat Tanda Registrasi Untuk Melamar Pada Jabatan Fungsional Kesehatan Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tahun Anggaran 2023 ; 9. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Nomor 546 Tahun 2023 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan _Pemerintah Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2023; 10.Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 2901/B/HK.04.01/2023 tanggal 24 Mei 2023 tentang Kualifikasi Akademik dan Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023; dan 11.Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Tahun 2023 Nomor PT.01.03/F/1365/2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan; B.KEBUTUHAN/FORMASI JABATAN, KUALIFIKASI PENDIDIKAN DAN MASA HUBUNGAN PERJANJIAN KERJA 1. Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 disesuaikan dengan jumlah formasi yang telah mendapatkan penetapan dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia; 2. Lowongan Kebutuhan/Formasi PPPK Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 sebanyak 590 (lima ratus sembilan puluh) Formasi yang dirinci sebagai berikut: a. Kebutuhan/Formasi Jabatan Fungsional Guru Jenis penetapan Kebutuhan/Formasi PPPK Jabatan Fungsional (JF) Guru dialokasikan untuk Kebutuhan Khusus dengan kriteria Pelamar Prioritas yang berjumlah 460 (empat ratus enam puluh) Formasi. Pelamar Prioritas adalah peserta yang memenuhi nilai ambang batas pada seleksi PPPK JF Guru tahun 2021 dan belum pernah dinyatakan lulus pada seleksi PPPK JF Guru _periode sebelumnya; b. Kebutuhan/Formasi Jabatan Fungsional Kesehatan Jenis Kebutuhan/Formasi PPPK Jabatan Fungsional (JF) Kesehatan berjumlah 130 (seratus tiga puluh) Formasi, yang terdiri dari: 1) Kebutuhan/Formasi Khusus Kebutuhan/Formasi Khusus PPPK JF Kesehatan berjumlah 104 (seratus empat) Formasi, dengan kriteria pelamar meliputi: a) Eks Tenaga Honorer kategori Il (eks THK-II) Kabupaten Mojokerto yang terdaftar dalam pangkalan data (database) eks THK-II pada Badan Kepegawaian Negara serta melamar jenis Kebutuhan/Formasi Khusus JF Kesehatan di Kabupaten Mojokerto; dan b) Tenaga non Aparatur Sipil Negara (tenaga non ASN) yang masih aktif bekerja pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto, melamar jenis Kebutuhan/Formasi Khusus JF Kesehatan di Kabupaten Mojokerto dan memiliki pengalaman kerja paling sedikit 2 (dua) tahun secara terus-menerus pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto; 2) Kebutuhan/Formasi Umum Kebutuhan/Formasi Umum PPPK JF Kesehatan berjumlah 26 (dua puluh enam) Formasi. 3. Persyaratan, tata cara pendaftaran dan rincian _lowongan Kebutuhan/Formasi PPPK adalah sebagai berikut: a) Formasi PPPK Jabatan Fungsional Guru sebagaimana tercantum dalam Lampiran I yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Pengumuman ini; dan b) Formasi PPPK Jabatan Fungsional Kesehatan sebagaimana tercantum dalam Lampiran Il yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Pengumuman ini. 4. Rencana Masa Hubungan Perjanjian Kerja PPPK paling singkat 1 (satu) tahun dan paling lama 5 (lima) tahun. C.JADWAL DAN TEMPAT PELAKSANAAN SELEKSI 1. Jadwal Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) ‘Tahun 2023 adalah sebagai berikut : “No | KEGIATAN " TANGGAL 1 | Pengumuman Seleksi 16 s.d. 30 September 2023 2 | Pendaftaran Seleksi 7 September s.d. 6 Oktober 2023 ‘Seleksi Administrasi 117 September s.d. 9 Oktober 2023 4 |Pengumuman Hasil Seleksi| 10 s.d. 13 Oktober 2023 | Administrasi | a | Masa Sanggah 14 s.d. 16 Oktober 2023 14 s.d. 18 Oktober 2023 | 7 | Pengumuman Pasca Sanggah | 17 s.d. 23 Oktober 2023 | [6 | Jawab Sanggah 8 | Penarikan Data Final 24 s.d. 26 Oktober 2023 Penjadwalan Seleksi | 27 s.d. 30 Oktober 2023 a Kompetensi 10 | Pengumuman Daftar Peserta, | 31 ‘Oktober s.d. 3 November 2023 Waktu, dan Tempat Seleksi | Kompetensi sn siaiiseed/ e Pelaksanaan Seleksi | 5 s.d. 29 November 2023 2. NO) KEGIATAN TANGGAL f a Peer | Kompetensi | 12 | Pelaksanaan Seleksi/ 10 November sd. 1 Desember Kompetensi Teknis Tambahan | 2023 13 |Pengolahan Nilai Seleksi|25 November s.d. 4 Desember | Kompetensi | 2023 BLE 14 | Pengumuman Kelulusan 1 s.d. 10 Desember 2023 15 | Pengisian DRH NI PPPK _ | 11 Desember 2023 s.d. 9 Januari | 2024 | 16 | Usul Penetapan NIPPPK —_—| 10 Januari s.d. 8 Februari 2024 Tempat Pelaksanaan Seleksi: 1) Seleksi Administrasi bertempat di Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Mojokerto, Jl. A. Yani No 16 Mojokerto. 2) Jadwal dan tempat pelaksanaan seleksi Kompetensi akan diumumkan lebih lanjut melalui laman resmi Pemerintah Kabupaten Mojokerto dengan alamat https: //mojokertokab.go.id/. D.MEDIA PENGUMUMAN 1 Seluruh tahapan kegiatan yang berkaitan dengan Penerimaan PPPK diumumkan melalui laman resmi Pemerintah Kabupaten Mojokerto dengan alamat https://mojokertokab.go.id dan/atau media lain. Apabila ada keterlambatan yang disebabkan oleh kelalaian pelamar dalam mengikuti setiap tahapan/jadwal penerimaan PPPK menjadi tanggung jawab peserta yang bersangkutan. E, KETENTUAN LAIN-LAIN 1; 2. Seluruh tahapan kegiatan yang berkaitan dengan Penerimaan PPPK tidak dipungut biaya dalam bentuk apapun; Apabila dikemudian hari diketahui data yang diisikan dan dokumen yang diunggah tidak sesuai kondisi rill dan/atau ditemukan kecurangan, pelamar dinyatakan gugur dan/atau dapat dikenakan sanksi sesuai ketentuan Peraturan Perundang-undangan; Keputusan Panitia Seleksi Daerah tidak dapat diganggu gugat dan bersifat mutlak; Hal-hal yang belum diatur akan diumumkan lebih lanjut menyesuaikan dengan Kebijakan Panitia Seleksi Nasional; Dihimbau agar tidak mempercayai apabila ada orang/pihak tertentu (calo) yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan keharusan menyediakan sejumlah uang atau dalam bentuk lain; Pemerintah Kabupaten Mojokerto tidak bertanggungjawab atas pungutan atau tawaran berupa apapun dari oknum yang mengatasnamakan Panitia Seleksi Daerah; Pelayanan informasi terkait pelaksanaan Penerimaan PPPK dapat menghubungi telepon (0321) 322817 pada hari Senin s.d Jumat mulai pukul 08.30 s.d. 15.30 WIB; . Pelamar diharapkan selalu memantau perkembangan informasi terkait dengan Penerimaan PPPK di _ hittps://ss bkn.go.id/ dan https: / /mojokertokab. Perubahan terkait dengan pelaksanaan Penerimaan PPPK dilakukan melalui pengumuman dan diunggah di laman resmi Pemerintah Kabupaten Mojokerto https: / /mojokertokab.go.id/. Demikian Pengumuman ini untuk diketahui dan menjadikan perhatian. Dikeluarkan di Mojokerto pada tanggal |5 September 2023 a.n. BUPATI MOJOKERTO SEKRETARIS DAERAH Selaku ¥9680327 198809 1 002 LAMPIRAN I PENGUMUMAN NOMOR 810/ 3905 /416-204/2023 TANGGALIS SEPTEMBER 2023 PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO FORMAS! TAHUN 2023 PERSYARATAN, TATA CARA PENDAFTARAN DAN RINCIAN LOWONGAN KEBUTUHAN/FORMASI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL GURU PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO FORMASI TAHUN 2023 A. PERSYARATAN PELAMAR 1. Persyaratan Umum a Warga Negara Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia dan taat kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945 dan Negara Kesatuan Republik Indonesia; Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan setinggi-tingginya 59 (lima puluh sembilan) tahun pada saat melamar; Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; . Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau Pegawai Swasta; . Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil, Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; Tidak pernah melakukan dan/atau terlibat tindakan pelanggaran seleksi dalam 3 (tiga) periode seleksi calon ASN sebelumnya; . Tidak berstatus sebagai peserta lulus seleksi calon ASN yang sedang dalam proses pengusulan penetapan NIP/NI PPPK; Memiliki kualifikasi Pendidikan dengan jenjang paling rendah Sarjana atau Diploma Empat dan/atau Sertifikat Pendidik dengan merujuk pada Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 2901/B/HK.04.01/2023 tanggal 24 Mei 2023 tentang Kualifikasi Akademik dan Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru Tahun 2023; Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar; Berkelakuan baik; Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia; m. Tidak memiliki catatan atau keterlibatan dalam kegiatan kriminal apapun yang dinyatakan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia; n. Tidak terlibat dalam organisasi terlarang dan/atau organisasi kemasyarakatan yang dicabut status badan hukumnya;dan o. Tidak mengonsumsi/menggunakan _narkotika, _psikotropika, prekursor, dan zat adiktif lainnya. Persyaratan Khusus Pelamar yang dapat melamar PPPK JF Guru Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 adalah peserta yang memenuhi nilai ambang batas pada seleksi PPPK JF Guru tahun 2021 dan belum pernah dinyatakan lulus pada seleksi PPPK JF Guru periode sebelumnya. B. KETENTUAN SELEKSI Ketentuan Penerimaan PPPK JF Guru Kebutuhan/Formasi Khusus Kriteria Pelamar Prioritas adalah sebagai berikut: it Seluruh Pelamar wajib membuat akun secara daring melalui Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) dan disertai dengan proses pengunggahan dokumen yang dipersyaratkan secara elektronik melalui laman https://sscasn.bkn.go.id/; Pelamar hanya dapat melamar pada 1 (satu) jenis jalur kebutuhan ASN yaitu: a. Pegawai Negeri Sipil (PNS); atau b. Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pada tahun anggaran yang sama Pelamar hanya dapat melamar pada 1 (satu) Instansi dan 1 (satu) jenis jabatan; Dalam hal pelamar sebagaimana dimaksud angka 2 diketahui melamar: a. Lebih dari 1 (satu) Instansi dan/atau 1 (satu) jenis jabatan dan/atau jenis jalur kebutuhan; atau b. Menggunakan 2 (dua) nomor identitas kependudukan yang berbeda, yang bersangkutan dianggap gugur dan/atau dapat dikenakan sanksi sesuai ketentuan Peraturan Perundang-undangan. Seleksi Administrasi Seleksi Administrasi bagi Pelamar Formasi Kebutuhan Khusus dengan kriteria Pelamar Prioritas JF Guru, menggunakan hasil seleksi administrasi PPPK JF Guru pada tahun 2021; Seleksi Kompetensi Seleksi kompetensi dan wawancara bagi Pelamar Formasi Kebutuhan Khusus dengan kriteria Pelamar Prioritas JF Guru, menggunakan hasil seleksi PPPK JF Guru tahun 2021; RINCIAN FORMASI PPPK JABATAN FUNGSIONAL GURU Jenis penetapan Kebutuhan/Formasi PPPK Jabatan Fungsional (JF) Guru untuk Kebutuhan Khusus dengan kriteria Pelamar Prioritas, yang akan ditempatkan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Mojokerto, dengan rincian lowongan sebagai berikut: | KEBUTUHAN/ 5 NO} NAMA FORMASI JABATAN FORMASI_ PENOHASILAN DESKRIPSI UMUM PEKERJAAN | KHUSUS | UMUM | PALING SEDIKIT | PALING BANYAK 1, | AHLI PERTAMA - GURU AGAMA 22 0 Rp. 2.966.500 | Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, ISLAM melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada | pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg | | relevan dengan fungsi sckolah 2. | AHLIPERTAMA - GURU BAHASA) 16 0 Rp. 2.966.500 | Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, INDONESIA melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah 3. | AHLI PERTAMA - GURU 16 0 Rp. 2.966.500 | Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, BIMBINGAN KONSELING melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah 4. | AHLI PERTAMA - GURU IPA 5 0 Rp. 2.966.500 | Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg | relevan dengan fungsi sekolah No NAMA FORMASI JABATAN KEBUTUHAN/ FORMASI PENGHASILAN KHUSUS UMUM. PALING SEDIKIT PALING BANYAK DESKRIPSI UMUM PEKERJAAN AHLI PERTAMA - GURU KELAS 336 0 Rp. 2.966.500 Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah AHLI PERTAMA - GURU MATEMATIKA, 12 Rp. 2.966.500 Rp. 6.677.500 Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah AHLI PERTAMA - GURU PENJASORKES AHLI PERTAMA - GURU PPKN Rp. 2.966.500 | 966.500 “Rp. 6.677.500 Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah AHLI PERTAMA - GURU PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN Rp. 2.966.500 Rp. 6.677.500 Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg, relevan dengan fungsi sekolah No | NAMA FORMASI JABATAN KEBUTUHAN/ | FORMASI PENGHASILAN | DESKRIPSI UMUM PEKERJAAN KHUSUS. UMUM | PALING SEDIKIT PALING BANYAK 10. | AHL] PERTAMA - GURU SENI | BUDAYA | 11 oO Rp. 2.966.500 Rp. 6.677.500 | Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, | melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada | pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, dasar dan menengah serta tugas tambahan yg | relevan dengan fungsi sekolah 11. | AHLI PERTAMA - GURU TIK “| 460 Rp. 2.966.500 Rp. 6.677.500 Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, | melatih,menilai & mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, | dasar dan menengah serta tugas tambahan yg relevan dengan fungsi sekolah n, BUPATI MOJOKERTO SEKRETARIS DAERAH Selaku ip&ibiha Utama Madya NIP. 19680327 198809 1 002 LAMPIRAN II PENGUMUMAN NOMOR 810/ 4905 /416-204/2023 TANGGAL!5 SEPTEMBER 2023 PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO FORMASI TAHUN 2023 PERSYARATAN, TATA CARA PENDAFTARAN DAN RINCIAN LOWONGAN KEBUTUHAN/FORMASI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO FORMASI TAHUN 2023 A. PERSYARATAN PELAMAR 1. Persyaratan Umum a Warga Negara Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia dan taat kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945 dan Negara Kesatuan Republik Indonesia; Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan setinggi-tingginya 57 (lima puluh tujuh) tahun pada saat melamar; Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau Pegawai Swasta; Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil, Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; Tidak pernah melakukan dan/atau terlibat tindakan pelanggaran seleksi dalam 3 (tiga) periode seleksi calon ASN sebelumnya; Tidak berstatus sebagai peserta lulus seleksi calon ASN yang sedang dalam proses pengusulan penetapan NIP/NI PPPK; Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar; Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia; Tidak memiliki catatan atau keterlibatan dalam kegiatan kriminal apapun yang dinyatakan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia; Tidak terlibat dalam organisasi terlarang dan/atau organisasi kemasyarakatan yang dicabut status badan hukumnya; . Tidak mengonsumsi/menggunakan narkotika, _psikotropika, prekursor, dan zat adiktif lainnya; Memiliki kualifikasi Pendidikan dengan persyaratan jabatan sesuai Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Tahun 2023 Nomor PT.01.03/F/1365/2023 tentang Persyaratan —_Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan, dengan ketentuan: 1) Pelamar lulusan Perguruan Tinggi Dalam Negeri memiliki Ijazah asli dan Transkrip Nilai asli dari Perguruan Tinggi Dalam Negeri; 2) Pelamar lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri telah memperoleh: a) Surat Keputusan Penyetaraan Ijazah asli dari Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi; dan b) Transkrip Nilai asli dan Surat Keputusan Hasil Konversi Nilai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. 0. Pelamar wajib melampirkan Surat Tanda Registrasi (STR) sesuai jabatan yang dilamar dengan memperhatikan Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Tahun 2023 Nomor PT.01.03/F/ 1365/2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan, serta masih berlaku pada saat pelamaran, dibuktikan dengan tanggal masa berlaku yang tertulis pada STR. Persyaratan Khusus Persyaratan khusus bagi Pelamar PPPK JF Kesehatan dengan ketentuan Kebutuhan/Formasi sebagai berikut: a. Kebutuhan/Formasi Khusus. 1) Surat keterangan aktif bekerja pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja dan disertai dengan bukti Surat Perintah Kerja yang terakhir; dan 2) Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan sesuai Kebutuhan/Formasi yang dilamar paling singkat 2 (dua) tahun secara terus menerus pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja dan disertai bukti Surat Perintah Kerja; b. Kebutuhan/Formasi Umum. 1) Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan sesuai Kebutuhan/Formasi yang dilamar paling singkat 2 (dua) tahun, yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja dengan disertai SK Pengangkatan atau Surat Perintah Kerja; dan 2) Indek Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2,75 pada skala 4.00 c. Kebutuhan/Formasi Disabilitas. Pelamar Disabilitas dapat melamar pada Kebutuhan/Formasi Umum yang sudah ditentukan dengan mengikuti ketentuan yang berlaku pada Kebutuhan/Formasi umum dan wajib menyatakan bahwa yang bersangkutan merupakan penyandang disabilitas dibuktikan dengan: 1) Melampirkan surat keterangan dari Dokter Rumah Sakit/Puskesmas yang menerangkan jenis dan derajat kedisabilitasannya; dan 2) Menyampaikan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari dalam menjalankan aktivitas sesuai jabatan yang akan dilamar B, KETENTUAN SELEKSI Ketentuan Penerimaan PPPK JF Kesehatan Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 adalah sebagai berikut: 1, Tahapan Pelamaran a. Seluruh Pelamar wajib membuat akun secara daring melalui Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) yang diakses melalui laman https://sscasn.bkn.go.id/ dengan cara: 1) Mengisi Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Nomor Kartu Keluarga (KK) atau NIK Kepala Keluarga yang tercantum di KK pelamar. Apabila pelamar mengalami kendala terkait data NIK dan Nomor KK, agar menghubungi/ = melaporkan —kepada_—Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil setempat; 2) Mengisi data identitas sesuai KTP maupun Ijazah dan kolom lainnya; 3) Mengunggah scan KTP/Surat Keterangan Kependudukan yang sah dan sesuai ketentuan; 4) Melakukan swafoto; 5) Memastikan seluruh data yang telah dimasukkan sudah lengkap dan benar serta swafoto jelas (jika terdapat kesalahan setelah proses pendaftaran, maka peserta tidak dapat memperbaikinya); 6) Mencetak Kartu Informasi Akun; 7) Pembuatan akun hanya dapat dilakukan scbanyak 1 (satu) kali; 8) Pelamar hanya dapat melamar pada 1 (satu) jenis jalur Kebutuhan/Formasi ASN yaitu: a) Pegawai Negeri Sipil (PNS); atau b) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Pada tahun anggaran yang sama 9) Pelamar hanya dapat melamar pada | (satu) Instansi dan 1 (satu) jenis jabatan; 10) Dalam hal pelamar diketahui melamar: a) Lebih dari 1 (satu) Instansi dan/atau 1 (satu) jenis jabatan dan/atau jenis jalur kebutuhan; atau b) Menggunakan 2 (dua) nomor identitas kependudukan yang berbeda, Yang bersangkutan dianggap gugur dan/atau dapat dikenakan sanksi sesuai ketentuan Peraturan Perundang- undangan; 11)Pelamar login ke akun yang telah dibuat pada laman https://sscasn.bkn.go.id/ dengan menggunakan NIK dan password yang telah didaftarkan; 12) Pelamar melengkapi data diri; 13) Pelamar memilih jenis seleksi PPPK JF Kesehatan; 14) Pelamar memilih instansi Pemerintah Kabupaten Mojokerto dilanjutkan dengan memilih jenis alokasi_kebutuhan (formasi), pendidikan, jabatan yang akan dilamar, lokasi formasi, dan lokasi tes, serta mengisi data IPK, nomor ijazah, tahun lulus, tanggal jjazah, nama perguruan tinggi (sesuai ijazah), nama program studi, dan akre asi; 15) Pelamar mengunggah dokumen persyaratan yang terdiri atas: a) b) 8) h) i) Surat Lamaran ASLI yang ditujukan kepada Bupati Mojokerto, diketik menggunakan komputer, sudah ditandatangani dengan pena bertinta hitam dan dibubuhi -materai sesuai format yang dapat diunduh pada laman https://bit.ly/PPPK_KabMJK ; Surat pernyataan 5 poin yang sudah ditandatangani dan dibubuhi e-materai sesuai format yang e-materai sesuai format yang dapat diunduh pada —laman https://bit.ly/PPPK_KabMJK ; Pas foto terbaru menggunakan pakaian formal, berwarna dengan latar belakang merah, tampak depan posisi potrait; Scan KTP ASLI atau Surat Keterangan telah melakukan perekaman kependudukan (asli) yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil; Scan Ijazah ASLI sesuai kualifikasi Pendidikan yang dipersyaratkan dengan catatan : - Untuk Pendidikan Profesi wajib melampirkan ijazah S-1 dan Profesi; - Surat keterangan lulus/ijazah sementara tidak dapat digunakan untuk melamar. Scan Transkrip Nilai ASLI sesuai kualifikasi Pendidikan yang dipersyaratkan dengan catatan untuk Pendidikan Profesi melampirkan Transkrip Nilai S-1 dan Profesi; Scan Surat Tanda Registrasi (STR) ASLI yang masih berlaku bagi Tenaga Kesehatan sesuai yang dipersyaratkan; Scan ASLI Surat keterangan aktif bekerja pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja dan disertai dengan bukti Surat Perintah Kerja yang terakhir (Bagi Pelamar Kebutuhan/Formasi Khusus); Scan ASLI Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan sesuai Kebutuhan/Formasi yang dilamar paling singkat 2 (dua) tahun secara terus menerus pada Pemerintah Kabupaten Mojokerto yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja dan disertai bukti Surat Perintah Kerja (Bagi Pelamar Kebutuhan/Formasi Khusus); Scan ASLI Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan sesuai Kebutuhan/Formasi yang dilamar paling singkat 2 (dua) tahun, yang ditandatangani oleh pimpinan unit kerja disertai SK Pengangkatan atau Surat Perintah Kerja (Bagi Pelamar Kebutuhan/Formasi Umum); k) Persyaratan sebagaimana tersebut pada huruf a sampai dengan j diunggah dengan mengikuti ketentuan format file dan ukuran maksimal dokumen sebagaimana diatur pada aplikasi SSCASN; 1) Semua informasi atau data yang diisikan pada saat pendaftaran berdasarkan dokumen asli yang benar dan dapat dipertanggungjawabkan. 16) Pelamar memastikan seluruh data yang dimasukkan dan dokumen yang diunggah sudah lengkap, benar, dan dokumen dapat terbaca (kesalahan dalam mengunggah dokumen dapat mengakibatkan pelamar tidak lulus seleksi administrasi); 17) Pelamar mengakhiri proses pendaftaran dan mencetak Kartu Pendaftaran untuk digunakan sebagai. bukti telah menyelesaikan proses pendaftaran (pelamar sudah tidak dapat mengubah data kembali) ‘Tahapan Seleksi Tahapan seleksi PPPK JF Kesehatan Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 meliputi: a. Seleksi Administrasi; Seleksi administrasi dilakukan untuk mencocokkan dokumen yang diunggah = oleh_~—spelamar = pada._—slaman https://sscasn.bkn.go.id/ dengan persyaratan yang telah ditentukan b. Seleksi Kompetensi menggunakan Computer Assisted Test (CAT), yang terdiri dari: 1) Kompetensi Teknis; 2) Kompetensi Manajerial; 3) Kompetensi Sosial Kultural; dan 4) Wawancara; Pengumuman hasil seleksi a. Seleksi Administrasi 1) Kelulusan seleksi administrasi didasarkan pada _hasil verifikasi kesesuaian antara dokumen yang diunggah oleh pelamar pada laman https://sscasn.bkn.go.id dengan persyaratan yang telah ditentukan; 2) Dalam hal dokumen pelamar tidak memenuhi persyaratan administrasi pelamar dinyatakan tidak lulus _ seleksi administrasi; 3) _Hasil seleksi administrasi akan diumumkan secara terbuka; 4) Pelamar yang keberatan terhadap pengumuman hasil seleksi administrasi dapat mengajukan sanggah paling lama 3 (tiga) hari sejak hasil seleksi administrasi diumumkan; 5) Panitia Seleksi Daerah dapat menerima atau menolak alasan sanggahan yang diajukan oleh pelamar; 6) Panitia Seleksi Daerah dapat menerima alasan sanggahan sebagaimana dimaksud angka (4) dalam hal kesalahan bukan berasal dari pelamar; 7) Dalam hal kesalahan berasal dari pelamar, Panitia Seleksi Daerah berhak untuk menolak sanggahan; 8) Dalam hal alasan sanggahan Pelamar sebagaimana dimaksud pada angka (4) diterima, Panitia Seleksi Daerah mengumumkan ulang hasil seleksi administrasi paling lama 7 (tujuh) hari sejak berakhirnya waktu pengajuan sanggah; 9) Bagi pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi wajib mencetak kartu'—peserta. = dari._—slaman https: //sscasn.bkn.go.id. Untuk dapat mengikuti seleksi kompetensi. b. Seleksi Kompetensi 1) Mekanisme seleksi kompetensi PPPK Jabatan Fungsional menggunakan CAT yang diatur dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 648 Tahun 2023 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Tahun 2023; 2) Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Pengadaan PPPK untuk Jabatan Fungsional diatur dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 652 Tahun 2023 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Tahun Anggaran 2023. Hasil Akhir Seleksi Kelulusan akhir seleksi PPPK JF Kesehatan ditentukan berdasarkan pengolahan hasil akhir yang dilakukan oleh Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2023 tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Dalam hal pelamar memperoleh nilai akhir yang sama, penentuan kelulusan akhir secara berurutan didasarkan pada: a. Nilai Kompetensi Teknis yang tertinggi; b. Jika nilai sebagaimana dimaksud dalam huruf a masih sama, penentuan kelulusan akhir didasarkan pada nilai kumulatif Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural yang tertinggi; c. Jika nilai sebagaimana dimaksud dalam huruf b masih sama, penentuan kelulusan akhir didasarkan pada nilai wawancara yang tertinggi; dan d. Jika nilai sebagaimana dimaksud dalam huruf ¢ masih sama, penentuan kelulusan didasarkan pada usia pelamar yang tertinggi; ¢. Dalam hal Instansi Daerah masih terdapat kebutuhan yang tidak terpenuhi, kebutuhan dapat diisi dari Pelamar pada Jabatan dan kualifikasi pendidikan yang sama dari unit penempatan/lokasi kebutuhan berbeda serta. memenuhi Nilai Ambang Batas dan/atau berperingkat terbaik. C. RINCIAN FORMASI (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN Rincian lowongan kebutuhan/formasi PPPK Jabatan Fungsional Kesehatan Pemerintah Kabupaten Mojokerto Formasi Tahun 2023 adalah sebagai berikut: T eee ] KEBUTUHAN/FORMAS|_ KAI ] [NO] sapatan | ALOKAS! | eopsast | oRMASI on | KHUSUS | UMUM i AHL PERTAMA DOKTER 1 2 | AHL PERTAMA- | | DOKTER 1 PROFESI DOKTER PROFES! DOKTER PENGHASILAN unit PALING | PALING PENDIDIKAN | pexpwpaTAN | SEDIKIT | BANYAK — = PUSKESMAS | Rp. 2.966.500 | Rp. 7.165.000 KUTOREIO pusKesmas | Rp.2.966.500 | Rp. 7.165.000 KUTOREIO | URAIAN TUGAS, 1. Membuatcataton medi pa rawat 2. Melakukan pemulinan mental KompleksTingkat 3. Melakukan vsum etrepertum Kompleks Tingat | 4. Melakukan pelayanan imunisas 5; Melakukanpelayanan KB Melakutan pemelinaraan kesehatan 1. Membuat catatan medi paien raat 2. Melakukan pemulhan mental KompleksTingat 3. Melakukanvsum et epertum Kompeks Tingkat | 4. Melakukan pelayanan imunisas 5, Melakukan pelayaran KB Melakukan pemeliharaan Kesehatan bayi dan balta RBBUTUWAN/FORMASI PENGHASILAN PALIN( PALING | NO} sapatan | ALOKAS! | pomasi | rORMAS! PENDIDIKAN oer | oe | BERG: URAIAN TUGAS KET PENEMPATAN KHUSUS | UMUM 3 RWIPERTANA 1 Membua cation med pasen ones 1 1 proresrpoxren | puscesmas | p.2966300 |p. 7165000 | row ron 2 eohukon erlinon men Komplete 2st sum et repertum Komplete {htm peloansn munis 5 Meluton pyran Ke Heltatan perearen eschatn baridan bata 4 | AHL PERTAMA- | 1. Melakukan pelayanan medik gigi oxrencic. | 1 PROFESDOKTERGIcI | pUsKESMAS | Rp.2966500 Rp.7.338.000. | dan muut umm awa joan gat SooKo oan 2. Melakukan pelayanan medik gigi ddan mulut spesialisik rawat jalan tingkat pertama 3. Melakukan tindakan khusus medik igi dan mulut tingkat sederhana ‘oleh Dokter Gigi umum. 4. Melakukan tindakan medik gigi ddan mulut spesialistik kompleks tlngkat | 5. Melakukan tindakan darurat ‘medik gigh dan mulut tingkat sedertiana No. 5 JABATAN ALOKASI FORMASI FORMASI KHUSUS FORMASI UMUM KEBUTUHAN/FORMASI KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN "PENGHASILAN | PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS, "AHL PERTAMA - DOKTER GIGI ‘AHL PERTAMA ~ TENAGA PROMOS! KESEHATAN DAN ILMU PERILAKU PROFESI DOKTER GIGI | PUSKESMAS PANDAN Rp. 2.966.500 Rp. 7.334.000 1, Melakukan pelayanan medik gigi ddan mulut unum rawat jalan tingkat pertama. 2. Melakukan pelayanan medik gigi pewpmpatan | SEDIKIT. | BANYAK URAIAN TUGAS KHUSUS UMUM 9 | ANU PERTAMA Formasi | D:V PROMOS! . Menjusun rencana kegatan TENAGA 1 1 Umum | KESEHATAN puskeswmas | p.2.966.500 | Rp. 5.879.000 | bulanan PRoNost Dapat | $-1 KESEHATAN TAWANGSARI 2. Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN, Dilamar MASYARAKAT/S-1. triwulanan. DAN ILMU Penyandang | KESEHATAN 3. Menjusun rencana keiatan PeRiLAKu Disabiltas” | MASVARAKAT tahunen PENINATAN/JURUSAN/? 4: Melaksanakan pengumpulan dan ROGRAM pengolahan data maselah Kesehatan STUDI/KONSENTRAS! Seagal banan avotas! van 5. Melaksanakan pengumpuian dan pergolahan dats mesaishkaschatan Sebagaibahan advoasi 10 | AHLI PERTAMA - - D-IV PROMOS! 1, Menyusun rencana kegiatan TENAGA 1 1 | KESEHATAN pusresmas | Rp. 2.966500 | tp. 5.879000 | bulanan PROMOS! | 5-1 KESEHATAN DuaNesU 2. Menyusun rencana hagitan | KESEHATAN, MASYARAKAT/S-1 ‘triwulanan. DAN iuMu KESEHATAN 3, Menvusunrencana kegitan PERILAKU MASYARAKAT tahunan 4, Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi 5. Melaksanakan pengumpulan dan engolahan data masalah kesehatan ‘sebagai bahan advokasi KEBUTUHAN/FORMASI NO) sapatan | PGRMast | FORMAS! | FORMAS! | pe KHUSUS: UMUM 7H | ALIPERTAMA- TENAGA a 1 “ PROMOS! KESEHATAN DAN IMU PERILAKU 2 | AR PERTAMA- Formasi TENAGA 1 2 | Umum | pRoMost Dapat KESEHATAN ilamar DAN LMU pervandang PERILAKU Disabiitas 2 PENGHASILAN UNIT PALING PALING PENDIDIKAN PENEMPATAN | SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS, DIV PROMOS! 1, Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN. PUSKESMAS Rp. 2.966.500 | Rp. 5.879.000 | bulanan. 5:1 KESEHATAN SOKO 2, Menyusun rencana kegiatan MASYARAKAT/S-1 ‘riwulanan, KESEHATAN 3. Menyusun rencana kegiatan MASYARAKAT ‘tahunan, PEMINATAN/JURUSAN/P 4, Melaksanakan pengumpulan dan ROGRAM ppengolahan data masalah kesehatan ‘STUDI/KONSENTRAS! sebagai bahan advokasi AN 5. Melaksanakan pengumpulan dan ppengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi DIV PROMOS! 1 Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN. PUSKESMAS Rp. 2.986.500 | Rp. 5.879.000 | bulanan. S-1 KESEHATAN KUPANG 2. Menyusun rencana kegiatan MASYARAKAT/S-1 | triwulanan, KESEHATAN. 3. Menyusun rencana kegiatan MASYARAKAT ‘tahunan. PEMINATAN/JURUSAN/P ROGRAM, STUDY/KONSENTRASI aN 4, Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi 5. Melaksanakan pengumpulan dan ppengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi 13 ] KEBUTUHAN/FORMASI ~[___PENGHASILAN | Po ae , “PALING | PALING | No | JABATAN | PorMast | FORMASI | FORMAS! | gor PENDIDIKAN | peytutparan | SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS, | KHUSUS, ‘UMUM | 13 | AHL PERTAMA, oe D4V PROMOS! | 1. Menyusun rencana kegiatan TENAGA 1 1 : KESEHATAN - puskesmas | Rp.2.966.500 | Rp.5.879,000 | bulanan PROMOS! | 5-1 KESEHATAN KuroRuO 2. Menyusun rencans kegiatan KESEHATAN MASYARAKAT/S triwulanan DAN MU KESEHATAN 3. Menyusun rencanakegiatan PERILAKU MASYARAKAT | tahunan, PEMINATAN/JURUSAN/P 4. Melaksanakan pengumpulan don | ROGRAM pengolahan data masalah kesehatan | STUDV/KONSENTRAS! | sebagai bahan advokasi | WN | 5. Melaksanakan pengumpulan dan | pengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokast | | | | | | ‘ALI PERTAMA - areal Formas’ | D-iV PROMOS ~ T Menyusun rencana kegiatan TENAGA 1 1 | Umum | KESEHATAN PusKesMas | Rp. 2.966.500 | Rp.5.879.000 | bulanan. PROMOS! Dapat | $-1 KESEHATAN JKTIREIO 2. Menyusun rencana kegitan KESEHATAN Diamar | MASYARAKAT/S-1 ‘riwulanan DAN ILMU Penyandang | KESEHATAN 3, Menyusun rencana kegiatan PERILAKU, Disabiltas | MASYARAKAT | tahunan PEMINATAN/JURUSAN/P | 4. Melaksanakon pengumpulan dan ROGRAM pengolahan data masalah Kesehatan STUDI/KONSENTRASt | sebagai bahan advokasi tN 5. Melaksanakan pengumpulan dan | pengolahan data masalahkesehatan Hees _ sebagai bahan advokasi 4 KEBUTUHAN/FORMASI PENGHASILAN PALI PALING NO) sapatan | POQMMS| | FORMAS! | FORMASI . PENDIDIKAN Ly SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS ker PENEMPATAN KHUSUS | UMUM 15 | AHLIPERTAMA- ] Di PROMOSI 1. Menyusun rencana Kegiatan TENAGA 1 1 ; KESEHATAN - puskeswas | Rp. 2.966.500 | Rp.5:879.000 | bulanan PROMOS! S-1 KESEHATAN, KEMLAGI 2. Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN MASYARAKAT/S-1 triwulanan, DAN ILMU KESEHATAN 3. Menyusun rencana kegiatan PERILAKU MASYARAKAT tahunan | PENMINATAN/AURUSAN/P 4. Mlaksanakan pengumpulan dan | ROGRAM pengolahan data masalah kesehatan | STUDI/KONSENTRASI sebagai han advokasi LAIN 5. Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi 16 | AHL PERTAMA™ . Div PROMOS! 7. Menyusun rencana kegiatan TENAGA 1 a KESEHATAN puskesmas | Rp. 2.956.500 | Rp. 5.879.000 | bulanan, PROMOS! 5-1 KESEHATAN MANOURO | 2. Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN MASYARAKAT/S-1 | wiwulanan, DAN IMU KESEHATAN 3. Menyusun rencana kegiaton PERILAKU | MASYARAKAT | tahunan PEMINATAN/URUSAN/P 4. Melaksanaken pengumpulan dan ROGRAM pengolahan data masalah kesehatan STUDI/KONSENTRASI sebagai bahan advokas LAIN 5. Melaksanaken pengumpulan dan pengolahan data masalah kesehatan L | sebagai bahan advokasi 15 KEBUTUHAN/FORMASI PENGHASILAN PALING NO) SapaTan | AhOMAS| | FORMASI | FORMASI PENDIDIKAN tala SEDIKIT Aa URAIAN TUGAS, ker PENEMPATAN kHusus | UMUM 37 | AHL PERTAMA- Formasi | D:IV PROMOSI 1. Menyusun rencana kegiatan TENAGA 1 ; 1 | Umum | keseHaran- PusKESMAS | Rp. 2.966.500 | Rp.5.879.000 | bulanan. PROMOS! Dapat | 5-2 KESEHATAN TRAWAS 2. Menyusun rencana kegatan KESEHATAN Diamar | MASYARAKAT/S-1 triwulanan. DAN IMU Penyandang | KESEHATAN 3. Menyusunrencana kegiatan PERILAKU Disablitas | MASYARAKAT tehunan, PEMINATAN/JURUSAN/P 4, Melaksanakan pengumpulan dan noGRAM pengolahan data masalsh kesehatan STUDI/KONSENTRASI sebagai bahan advokasi tan 5 Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalsh kesehatan sebagai bahan advokasi 18 | ANLIPERTAMA- | Da PROMOSI 7. Menyasun rencana keqiotan TENAGA 1 1 KESEHATAN - PUSKESMASJETIS | Rp.2.966.500 | Rp.5:479.000 bulanan PROMOS! S-1 KESEHATAN 2. Menyusun rencana kegatan KESEHATAN, MASVARAKAT/S-1, | triwutanan, DANILMU KESEHATAN 3. Menyusun rencana kegiatan PERILAKU MASYARAKAT tahun | PEMINATAN/JURUSAN/? 4. Melakeanakan pengumpulan dan ROGRAM pengolahan data masalah kesehatan STUDY/RONSENTRAS! sebagai bahan advokasi wan 5. Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalah kesehatan sebagai bahan advokasi 16 KEBUTUHAN/FORMASI —,_ PENGHASAN | PALING PALING NO) sapatan | ALOKAS! | roRMASI | FORMASI on PENDIDIKAN PENRMPATAN | SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS kHusus | UMUM 19 | AHUPERTAMA Div PROMOST 7. Menyusun rencana keglatan TENAGA 1 1 KESEHATAN - PUSKESMAS | Rp.2.966.500 | p.5.879.000 | bulanan. PROMOS 5-1 KESEHATAN PUNGGING 2. Menyusun rencana kegiatan KESEHATAN MASYARAKAT/S-1 triwulanan. DAN IMU KESEHATAN 3, Menyusun rencana kegiatan PERILAKU | MASYARAKAT tahunan, PEMINATAN/JURUSAN/P 4. Melaksanakan pengumpulan dan ROGRAM pengolahan data masalah kesehatan STUDI/KONSENTRASI sebagai bahan advoke: UwN 5. Melaksanakan pengumpulan dan pengolahan data masalah Kesehatan sebagai bahan advokasi 20 | TERAMPIL- if - 1. Mengumpuikan bahan atau data ASISTEN 1 a : Dill FARMASI Puskesmas | p.2.647.200 | Rp. 5.258.000 | dar berbagai sumber/acuan dalam ‘APOTEKER MODOPURO rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmas, 3. Menimbang dan atau mengukur | bahan baku dalam rangka produ! to | _ sediaan farmasi non steril No a JABATAN 7 ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI | FORMASI KHUSUS | UMUM er PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN _PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS, TERAMPIL ASISTEN ‘APOTEKER Du FARMASI | PUSKESMAS TRAWAS Rp.2.647.200 2 TERAMPIL- ASISTEN ‘APOTEKER, Dull FARMASt PUSKESMAS KEDUNGSARI Rp.2.647.200 Rp. 5.259.000 Rp. 5.259.000 ‘L Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi 3. Menimbang dan atau mengukur bbahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasinon steril 1. Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi 3, Menimbang dan atau mengukur ‘bahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril B TERAMPIL - ASISTEN APOTEKER Formasi i 1 ‘Umum Dapat Dilamar Penyandang, Disabilitas Dull FARMASI | PUSKESMAS PANDAN Rp.2.647.200 Rp. 5.259.000 1. Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi. 3, Menimbang dan atau mengukur bahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril 18 No JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS 28 25 TERAMPIL- ASISTEN ‘APOTEKER. TERAMPIL- ASISTEN ‘APOTEKER. Formasi Umum, Dapat Dilamar Penyandang Disabiltas Dull FARMASI PUSKESMAS PESANGGRAHAN p.2.647.200 Ro. 5.259.000 11 Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian. 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi 3. Menimbang dan atau mengukur bbahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non ster Dull FARMASI PUSKESMAS| ‘TAWANGSAR! p.2.647.200 Rp. 5.259.000 ‘L. Mengumpulkan bahan atau data {dari berbagai sumber/acuan dalam ‘rangka menylapkan rencana kerja kefarmasian, 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi. 3. Menimbang dan atau mengukur bbahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril 26 | TERAMPIL- ASISTEN ‘APOTEKER Dull FARMASI PUSKESMAS KEMLAG! p.2.647.200, Rp. 5.259.000 1, Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian. 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi 3. Menimbang dan atau mengukur bahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril 19 PENGHASILAN ALOKASI unit PALING PALING FORMASI | FORMASI PENDIDIKAN sepikit. | BANYAK URAIAN TUGAS FORMASI KHUSUS. UMUM. KET PENEMPATAN KEBUTUHAN/FORMASI JABATAN TERAMPIL- 1, Mengumpulkan bahan atau data ‘ASISTEN 1 1 : Dull FARMASI PUSKESMAS PURI | Rp.2.647.200 | Rp.5.259.000 | dari berbagai sumber/acuan dalam ‘APOTEKER rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian, 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi 3, Menimbang dan atau mengukur bbahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril TERAMPIL 11. Mengumpulkan bahan atau data ASISTEN 1 1 Dulll FARMASI PUSKESMAS p.2.647.200 | Rp.5.259.000 | dari berbagal sumber/acuan dalam ‘APOTEKER TROWULAN rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian 2. Mengumpulkan data data dalam | rangka perencanaan perbekalan | farmasi | 3, Menimbang dan atau mengukur | bbahan baku dalam rangka produksi ins | sediaan farmasi non steril TERAMPIL- 11. Mengumpulkan bahan atau data ASISTEN 1 i Dull FARMASI PUSKESMAS: Rp.2.647.200 | Rp. 5.259.000 _| dari berbagai sumber/acuan dalam ‘APOTEKER PACET rangka menyiakan rencana kerja kefarmasian. 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi. 3. Menimbang dan atau mengukur bahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril No 30 JABATAN ALOKASI FORMASI FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM ~ KERUTUHAN/FORMASI KET 20 PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS TERAMPIL- ASISTEN ‘APOTEKER Formasi umum Dapat Dilamar Penyandang Disabilitas Dull FARMASI PUSKESMAS, GAYAMAN p.2.647.200 Rp. 5.259.000 {L. Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian. 2. Mengumpulkan data data dalam rangka perencanaan perbekalan farmasi. 3. Menimbang dan atau mengukur bbahan baku dalam rangka produksi sediaan farmasi non steril ry TERAMPIL - BIDAN 3 Dulll KEBIOANAN, PUSKESMAS PACET Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeks. 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene Dull KEBIDANAN, PUSKESMAS PURI Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 Melakukan pemerifsan Iaboratoim sderhana pa petayanantatdanan 2 Memtastastinfrmed choke | dan/atau inform consent. 3 Meloukantndslan pencegshan ites. 4. Memberkan nuts dan rehidrasi/oksigenasi/personal hylene NO 21 JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI KHUSUS FORMASI UMUM KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS 33 TERAMPIL BIDAN Dilll KEBIDANAN PUSKESMAS: KUTOREJO Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2, Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan Infeksi 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 34 TERAMPIL- BIDAN Dulll KEBIDANAN PUSKESMAS GAVAMAN Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1, Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2, Memfasilitasi informed choice ddan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 35 TERAMPIL BIDAN Dull KEBIDANAN PUSKESMAS. KEMLAGI p.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan perneriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan 2. Memfasilitas! informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan Infeksi 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 22 ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI _ FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS, 36 TERAMPIL - BIDAN Dulll KEBIDANAN PUSKESMAS. TROWULAN Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 37 TERAMPIL BIDAN KEBIDANAN PUSKESMAS PANDAN p.2.647,200 Rp. 6.516.000 1, Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan Infeksi 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 38 TERAMPIL - BIDAN Dill KEBIDANAN PUSKESMAS TAWANGSAR! p.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 23 ieerleaaer ke UTOHANTPORMAST PENGHASILAN unit PALING PALING FORMASI | FORMASI por PENDIDIKAN | pejpmpatan | SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS KHUSUS | UMUM | No ALOKASI JABATAN | PORMASI 39. | TERAMPIL- |. Melakukan pemeriksaan BIDAN 3 2 1 D.lll KEBIDANAN, | PUSKESMAS Rp.2.647.200 | Rp.6.516,000 | laboratorium sederhana pada GONDANG pelayanan kebidanan. 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent. | | 3, Melakukan tindakan pencegahan infeksi. 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal fee E| Eee Heel hygiene 40. | TERAMPIL - 1. Melakukan pemeriksaan BIDAN 2 1 1 Dll KEBIDANAN, PUSKESMAS JETIS | Rp.2.647.200 | Rp.6.516.000 _| laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent 3, Melakukan tindakan pencegahan infeksi. 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene ai | TERAMPIL- 1, Melakukan pemeriksaan BIDAN 1 1 : DAI KEBIDANAN PUSKESMAS Rp.2.647.200 | Rp. 6.516.000 _| laboratorium sederhana pada GEDEG pelayanan kebidanan. 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent. 3, Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4, Memberikan nutrisi dan ‘ehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 24 No JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI | FORMASI KHUSUS | UMUM a PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN PALING SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS, 2 B TERAMPIL- BIDAN TERAMPIL - BIDAN Dulll KEBIDANAN PUSKESMAS: NGORO p.2.647.200 Rp. 6.516.000 11 Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasilitas! informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeks 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene DAIL KEBIDANAN PUSKESMAS| PESANGGRAHAN p.2.647.200, Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi. 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene TERAMPIL- BIDAN DAIL KEBIDANAN PUSKESMAS LESPADANGAN Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3, Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4. Memberikan nutrsi dan rehidrasi/oksigenasi/personal | hygiene 25, NO JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PENGHASILAN ~~ PALING SEDIKIT ~PALING BANYAK URAIAN TUGAS, a TERAMPIL- BIDAN TERAMPIL- BIDAN — Dulll KESIDANAN PUSKESMAS KEDUNGSARI Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1 Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2, Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4, Memberikan nuteisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene Dull KEBIDANAN PUSKESMAS ‘MANDURO | p.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi | 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene a TERAMPIL BIDAN Dilll KEBIDANAN PUSKESMAS MoDoPURO. Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1, Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan Infoksi. 4, Memberikan nutisi dan ‘ehidrasi/oksigenasi/personal hygiene NO JABATAN ALOKASI FORMASI 26 _KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI KHUSUS. 48 49 TERAMPIL - BIDAN FORMASI uUMUM KET PENDIDIKAN D-III KEBIDANAN UNIT PENEMPATAN PUSKESMAS KUPANG T | PENGHASILAN PALING SEDIKIT BANYAK PALING URAIAN TUGAS, Rp.2.647.200 | Rp. 6.516.000 _| hygiene 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada ppelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3, Melakukan tindakan pencegahan infoksi 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal TERAMPIL BIDAN UII KEBIDANAN PUSKESMAS. 00k p.2.647.200 | Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi. 4. Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene TERAMPIL BIDAN Dill KESIDANAN, PUSKESMAS DLANGGU. Rp.2.647.200 | Rp. 6.516.000 | 1L Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan. 2. Memfasiltasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4, Memberikan nutisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal | hygiene No. JABATAN ALOKASI FORMASI FORMASI KHUSUS FORMASI UMUM KEBUTUHAN/FORMASI KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PALING SEDIKIT "ENGHASILAN PALING — | BANYAK URAIAN TUGAS, BT TERAMPIL - BIDAN Dill KEBIDANAN, PUSKESMAS. JATIREIO. 32 53 TERAMPIL - BIDAN TERAMPIL- NUTRISIONIS, Dull KEBIDANAN uNGi2l PUSKESMAS. TRAWAS PUSKESMAS. MoDOPURO p.2.647.200 Rp.2.647.200 Rp.2.647.200 Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasiitasi informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi 4. Memberikan nutrisidan ‘ehidrasi/oksigenasi/personal hygiene Rp. 6.516.000 1. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan kebidanan, 2. Memfasilitasl informed choice dan/atau inform consent. 3. Melakukan tindakan pencegahan infeksi. 4, Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene Rp. 3.443.000 ‘Menyusun rencana tahunan : mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data. Menyusun rencana bulanan : mengumpulkan data TERAMPIL- NUTRISIONIS unr PUSKESMAS DLANGGU p.2.647.200 Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan rmengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data. Menyusun rencana bulanan : mengumpulkan data 28 No JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORWASI FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM KET PENDIDIKAN PENGHASILAN unit | PALING PENEMPATAN | SEDIKIT PALING BANYAK URAIAN TUGAS, 55 56 37 58 TERAMPIL - NUTRISIONIS TERAMPIL - NUTRISIONIS | TeRAMPIL - NUTRISIONIS TERAMPIL NUTRISIONIS Formasi Umum Dapat Dilamar Penyandang Disabilitas aii PUSKESMAS, Rp.2.647.200 PUNGGING Rp. 3.443.000 " Menyusun rencana tahunan mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan ‘mengumpulkan data 39 TERAMPIL - NUTRISIONIS p.m Gizt bam cizi Dun Giz. PUSKESMAS PURI | Rp.2.647.200 Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan : ‘mengumpulkan data. Menyusun ‘encana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan ‘mengumpulkan data PUSKESMAS, p.2.647,200 GONDANG. PUSKESMAS. p.2.647.200 KUTOREJO Rp. 3.443.000 Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan = ‘mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan mengumpulkan data Menyusun rencana tahunan ‘mengumpuikan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan : ‘mengumpulkan data baci PUSKESMAS. Rp.2.647.200 NGORO Rp. 3.443.000, Menyusun rencana tahunan = | mengumpulkan data. Menyusun ‘rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan : ‘mengumpulkan data TERAMPIL- | NUTRISIONIS baci PUSKESMAS p.2.647.200 PANDAN Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan = ‘mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan : | mengumpulkan data NO JABATAN 61 TERAMPIL - NUTRISIONIS | ALOKASI FORMASI | FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI | FORMASI UMUM Het KHUSUS 29 PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN [_PENGHASILAN PALING PALING SEDIKIT BANYAK URAIAN TUGAS 1 - Danita | PUSKESMAS, KUPANG Rp.2.647.200 | Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan : mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data. Menyusun rencana bulanan : mengumpulkan data TERAMPIL NUTRISIONS Formasi 1 Umum Dapat Dilamar Penyandang _Disabilitas cy TERAMPIL - NUTRISIONIS 64 | TERAMPIL— PERAWAT ban Gra PUSKESMAS. WATUKENONGO Rp.2.647.200 | Rp. 3.443.000 Menyusun rencana tahunan mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data. Menyusun rencana bulanan mmengumpulkan data bit Dulll KEPERAWATAN PUSKESMAS GAYAMAN PUSKESMAS PURI | np.2.667.200 Rp.2.647.200 | Rp. 5.263.000 ‘Menyusun rencana tahunan : mengumpulkan data. Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data, Menyusun rencana bulanan mengumpulkan data 1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu. 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotif. 3. Memfasiltasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada pasien untuk mencegah risiko cedera, pada individu dalam rangka upaya preventif. 30 No JABATAN ALOKASI FORMASI kp FORMASI KHUSUS FTUHAN/FORMASI FORMASI uMUM KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN PALING SEDIKIT PENGHASILAN PALING BANYAK URAIAN TUGAS, 65 TERAMPIL PERAWAT Dilll KEPERAWATAN PUSKESMAS JETIS p.2.647.200 Rp. 5.263.000 {L Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu. 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromoti. 3. Memfasiltasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada pasien untuk mencegah risiko cedera pada individu dala rangka upaya preventif TERAMPIL - PERAWAT o7 TERAMPIL- PERAWAT lll KEPERAWATAN Dll KEPERAWATAN PUSKESMAS, | Gonoans Rp.2.647.200 Rp. 5.263.000 1 Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu. 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotit. 3. Memfasilitasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada ppasien untuk mencegah risiko cedera pada individu dalam rangka upaya preventif. PUSKESMAS GEDEG p.2.647.200 Rp. 5.263.000 1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu. 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotif, | 3, Memfasiitasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada ppasien untuk mencegah risiko cedera ppada individu dalam rangka upaya | preventif. 31 No. JABATAN ALOKASI FORMASI FORMASI KHUSUS FORMASI uMUM KEBUTUHAN/FORMASI KET PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN __PENGHASILAN PALING SEDIKIT. BANYAK PALING — | URAIAN TUGAS, 68 TERAMPIL PERAWAT lll KEPERAWATAN PUSKESMAS. JATIREJO Rp.2.647,200 Rp. 5.263.000 1 Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotif 3, Memfasilitasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada pasien untuk mencegah riko cedera prada individu dalam rangka upaya preventif 70 TERAMPIL- PERAWAT TERAMPIL PERAWAT lll KEPERAWATAN, PUSKESMAS: WATUKENONGO Rp.2.647.200 Rp. 5.263.000 1, Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu, 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotit 3. Memfasilitasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada pasien untuk mencegah risiko cedera prada individu dalam rangka upaya reventif. Dill KEPERAWATAN PUSKESMAS, NGORO p.2.687.200 Rp. 5.263.000 1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu. 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam rangka melakukan upayapromotf. 3. Memfasiltasi penggunaan alat alat pengamanan/pelindung fisik pada pasien untuk mencegah risiko cedera ada individu dalam rangka upaya preventif No JABATAN ALOKASI FORMASI KEBUTUHAN/FORMASI FORMASI KHUSUS. FORMASI UMUM KET 32 | PENDIDIKAN UNIT PENEMPATAN SEDIKIT URAIAN TUGAS, 71 TERAMPIL- PERAWAT rR TERAMPIL- PERAWAT Dll KEPERAWATAN PUSKESMAS: MOJOSARI Rp.2.647,200 1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar padaindividu 2. Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat

You might also like