You are on page 1of 16
=@ PEMERINTAH KABUPATEN GARUT BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) (TERM OF REFERENCE) PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA KEGIATAN PENGADAAN BARANG MILIK DAERAH PENUNJANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH SUB KEGIATAN PENGADAAN GEDUNG KANTOR ATAU BANGUNAN LAINNYA PEKERJAAN JASA KONSULTAN PERENCANAAN — PEMBANGUNAN GUDANG LOGISTIK KODE RUP: 43500569 PAGU ANGGARAN: Rp.8.000.000,- SEKRETARIAT BPBD KABUPATEN GARUT TAHUN ANGGARAN 2023 KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) PEKERJAAN JASA KONSULTAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN GUDANG LOGISTIK URAIAN PENDAHULUAN 1. | Latar Belakang Kegiatan pembangunan gedung negara sederhana yang dalam hal ini adalah perluasan gudang logistik dan peralatan penanggulangan bencana pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut dilatarbelakangi oleh adanya kebutuhan sarana dan prasarana utilitas untuk peningkatan kualitas pemeliharaan barang milik daerah yang menunjang urusan kebencanaan, khususnya pergudangan dalam manajemen logistik dan peralatan. Pergudangan sebagaimana tercantum dalam Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) No. 6 Tahun 2009 tentang Pedoman Pergudangan adalah segala upaya_pengelolaan gudang yang meliputi penerimaan, penyimpanan, pemeliharaan, pendistribusian, pengendalian, dan pemusnahan serta pelaporan logistik dan peralatan penanggulangan bencana agar kualitas dan kuantitas tetap terjamin. Pergudangan sebagaimana tercantum dalam Peraturan Kepala BNPB No. 13 Tahun 2008 tentang Pedoman Manajemen Logistik dan Peralatan adalah bagian penting dari tahapan proses manajemen logistik dan peralatan yang harus dilaksanakan cepat, tepat, terpadu, dan akuntabel. Beberapa manfaat pergudangan dalam manajemen logistik dan peralatan penanggulangan bencana, yaitu: + Menjaga kualitas dan kualitas logistik dan peralatan; + Menata logisik dan peralatan; * Meningkatkan pelayanan pendistribusian; dan * Memberikan kemudahan akses dalam pengendalian dan pengawasan Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023, Untuk memudahkan proses penerimaan, penyimpanan, pemeliharaan, pendistribusian, pengendalian, dan pemusnahan serta pelaporan logistik dan peralatan, maka diperlukan pengaturan tata letak ruang gudang dengan baik. Beberapa faktor yang harus diperhatikan dalam pembangunan gudang adalah lokasi, ukuran, perlengkapan gudan, standar suhu dan kelembaban serta standar keamanan. Gudang sebagai sarana pendukung pergudangan memilikispesifikasi yang tersendiri untuk setiap tingkatan (pusat/provinsi/kabupaten/kota). Mengacu kepada pedoman pergudangan, layout gudang terdiri dari: * Ruang kerja (ruang staf, ruang pimpinan, dan kamar mandi & WC). Ruang penyimpanan (ruang penyimpanan khusus, ruang karantina, dan ruang penyimpanan utama). Ruang penjaga malam. Kondisi gudang di BPBD Kabupaten Garut saat ini belum sepenuhnya mengikuti lay out gudang sebagaimana pedoman. Oleh karena itu dibutuhkan Pembangunan perluasan gudang untuk menunjang manajemen pergudangan yang lebih efektif dan efisien. 2. | Maksud dan Tujuan Maksud Belanja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik ini adalah untuk = mendapatkan gambaran tentang perencanaan gedung sederhana (perluasan gedung logistik dan peralatan) sesuai dengan pedoman pergudangan. Tujuan Tujuan Belanja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik ini adalah untuk mendapatkan hasil perencanaan berupa Detail Engineering Desain (DED) dan Rencana Anggaran Biaya mengenai pembangunan gedung negara sederhana (perluasan gedung logistik dan peralatan). Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 3. | Sasaran Target/sasaran kegiatan adalah __terlaksananya perencanaan pembangunan gedung negara sederhana yang dalam hal ini adalah perluasan gudang logistik dan peralatan yang merupakan bagian dari bangunan Kantor BPBD Kabupaten Garut yang dapat mendukung optimalnya fungsi bangunan gedung tersebut serta berkontribusi posit’ dalam_~=—=s manajemen penanggulangan bencana di Kabupaten Garut. 4, | Lokasi Lokasi kegiatan ini terletak di Kantor Badan Kegiatan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Garut, Jalan Terusan Pahlawan No. 68, Sukagalih, Tarogong Kidul, Garut 44151 5. | Sumber Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan Pendanaan _| Perubahan APBD Kabupaten Garut Tahun 2023. Pagu Anggaran: Rp.8.000.000,- (Delapan Juta Rupiah). Harga Perkiraan Sendiri: Rp.7.936.000,- (Tujuh Juta ‘Sembilan Ratus Tiga Puluh Enam Ribu Rupiah) 6. | Nama dan Nama PPK: Kartika Puspita Sari, ST., MT., MA., Ph.D Organisasi | Satuan Kerja: Badan Penanggulangan Bencana PPK Daerah Kabupaten Garut DATA PENUNJANG 7. | Data Dasar * Hasil Perencanaan Gedung Kantor BPBD Kabupaten Garut terdahulu. * Dokumen Perencanaan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2021. * Dokumen DED Perencanaan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2022. 8. | Standar Teknis | Standar dan Peraturan Bangunan Gedung yang berlaku. 9, | Studi-Studi | Perencanaan Bangunan Gedung Kantor BPBD Terdahulu Kabupaten Garut. 40. | Referensi Dalam melaksanakan tugasnya Konsultan Pengawasan Hukum berpedoman pada ketentuan yang _ berlaku, diantaranya: ‘Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 10. 11. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana. Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan — Penanggulangan Bencana. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2008 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006 Tentang Pengelotaan Barang Milik Negara/Daerah. Peraturan Presiden Nomor 73 Tahun 2011 tentang Pembangunan Bangunan Gedung Negara. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Nomor: 22/PRT/M/2018 tentang Pedoman Teknis Pembangunan Bangunan Gedung Negara. Peraturan Kepala. Badan_—_—Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 13 Tahun 2008 tentang Pedoman Manajemen Logistik dan Peralatan Penanggulangan Bencana. Peraturan Kepala -- Badan_—_—Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 6 Tahun 2009 tentang Pedoman Pergudangan. Peraturan Kepala - Badan__—Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 6 Tahun 2015 tentang Tata Cara Penyimpanan Peralatan Dasar Penanggulangan Bencana. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 2 Tahun 2010 _— tentang -—Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana. Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 7 Tahun 2011 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Garut. Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 3 Tahun 2015 tentang -~—-Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Garut Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 3 Tahun 2015 tentang -—-Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana. RUANG LINGKUP 14. | Lingkup Kegiatan Ruang lingkup pengadaan pekerjaan, meliputi: 1) Pengumpulan Data Lapangan + Pengukuran lapangan. * Inventarisasi sumber material di sekitar lokasi pekerjaan. Inventarisasi sekitar bangunan yang akan dibangun berikut foto dokumentasinya. 2) Analisa Data Lapangan, Desain, dan Gambar * Perhitungan dan perencanaan / desain pada bangunan yang akan dibangun * Menentukan volume pekerjaan dan perkiraan biaya berdasarkan hasil desain tersebut. | Menentukan material dan bahan-bahan yang akan digunakan. * Menentukan volume pekerjaan dan perkiraan biaya berdasarkan hasil desain tersebut. . Lokasi pekerjaan: Gedung Logistik pada BPBD Kabupaten Garut yang berlokasi di Jalan Terusan Palawan No. 68, Kelurahan Sukagalih, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut. 12. | Pendekatan dan Metodologi a. Kegiatan yang harus dilaksanakan oleh konsultan perencana adalah berpedoman pada ketentuan yang berlaku, khususnya tentang Bangunan Gedung yang dapat meliputi tugas-tugas perencanaan fisik lingkungan, site/tapak bangunan, dan perencanaan fisik bangunan gedung negara sederhana. Konsultan Perencana bertanggungjawab secara professional atas jasa perencanaan yang dilakukan Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 sesuai dengan ketentuan dan kode tata laku profesi yang berlaku. . Kriteria pekerjaan perencanaan, meliputi: 1) Kriteria Umum Pekerjaan yang akan dilaksanakan oleh konsultan perencana seperti yang dimaksud pada KAK ini harus memperhatikan kriteria umum bangunan disesuaikan dengan fungsi dan kompleksitas bangunan. 2) Kriteria Khusus Kriteria khusus dimaksudkan untuk memberikan syarat-syarat khusus spesifik berkaitan dengan bangunan Gedung yang akan direncanakan, baik dari segi fungsi khusus bangunan, dan segi teknis lainnya. Selain dari kriteria di atas, di dalam melaksanakan tugasnya, konsultan perencana _hendaknya memperhatikan azas-azas bangunan Gedung sebagai berikut: 1) Bangunan tersebut hendaknya fungsional, efisien, menarik tetapi tidak berlebihan. Kreatifitas desain hendaknya tidak ditekankan pada kelatahan gaya dan kemewahan material, tetapi pada kemampuan mengadakan sublimasi antara fungsi teknis bangunan. Dengan batasan tidak += mengganggu produktivitas kerja, biaya investasi_ dan pemeliharaan bangunan sepanjang umurnya, hendaknya diusahakan serendah mungkin. Desain bangunan hendaknya dibuat sedemikian tupa, sehingga pelaksanaan pembangunan dapat dilaksanakan dalam waktu yang singkat dan dapat dimanfaatkan secepatnya. Bangunan tersebut —hendaknya dapat meningkatkan kualitas lingkungan dan menjadi acuan tata bangunan dan _ lingkungan sekitarnya. 2) 3) 4) 5) ‘Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 13. Keluaran Keluaran yang dihasilkan oleh Konsultan Perencana berdasarkan KAK ini akan lebih lanjut diatur dalam Surat Perintah Kerja, yang minimal meliputi: 1. Tahap Konsep Rencana Teknis a. Konsep penyiapan rencana teknis dan uraian rencana kerja konsultan perencana. b. Konsep skematik rencana teknis. c. Laporan data dan informasi lapangan. d. Hasil sonder. 2. Tahap Pra-rencana Teknis a. Gambar-gambar Pra-rencana. b. Perkiraan biaya pembangunan. c. Garis besar rencana kerja dan syarat-syarat (RKS). 3. Tahap Pengembangan Rencana a. Gambar pengembangan rencana_arsitektur, struktur, ME, dan utiitas. b. Uraian konsep rencana dan_perhitungan- perhitungan yang diperlukan. c. Draft rencana anggaran biaya d._ Drat rencana kerja dan syarat-syarat (RKS). 4. Tahap Rencana Detail a. Gambar rencana teknis bangunan lengkap. b. Rencana kerja dan syarat-syarat (RKS). c. Bill of Quantity (BoQ). d. Rencana anggaran biaya (RAB) Laporan Hasil Perencanaan 14, Peralatan, Material, Personel dan s dari Fasi PPK Nihil. Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 45. | Peralatan dan | 1. Komputer / Laptop (Alat Pengolahan Data) Material dari | 2. Alat Survey dan Alat Ukur Penyedia Jasa | 3. Kendaraan operasional Konsultasi 4. Peralatan lain yang diperlukan. 46. | Lingkup Sebatas Surat Perintah Kerja. Kewenangan Penyedia Jasa 17. | Jangka Waktu Penyelesaian Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan ini selama 30 (tiga puluh) hari Kalender sejak penandatanganan Surat Perintah Mulai Kerja. 18. | Kebutuhan uaa Posie Personel en ee es Minimal Sarees = Team Leader | Si [Tear Spt | Yoon | 2Tahun | 1 Orong (ab aster yaaa Tenaga Pendvkung ik da): Drater suises [= Tahun] trang 49. | Jadwal pehapar No. Uraian eee Pelaksanaan rfuym~w[v[w Kegiatan 1. |Persiapan 2. |Pengumpulan Data 3, |Penyusunan Laporan Pendahuluan 4, |Pembuatan Gambar Kerja 8 Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 5. |Penyusunan Rencana Kerja dan Syarat- /Syarat 6. |Penyusunan Rencana /Anggaran Biaya (RAB) 7. |Penyusunan Bill of Quantity, 8. |Penyusunan Laporan Akhir Perencanaan DED 9. |Asistensi dan Diskusi LAPORAN 20. Laporan Pendahuluan Laporan Pendahuluan, berisi Rencana Kerja yang akan dilaksanakan dan hasil orientasi lapangan serta kerangka kegiatan yang harus dijelaskan seperti kegiatan persiapan, pengurusan perijinan, mobilisasi tenaga dan peralatan, jadwal pelaksanaan dan jadwal penugasan personil atau tenaga ahli serta program kerja berikutnya diserahkan 7 (tujuh) hari setelah SPMK. Laporan Pendahuluan diserahkan kepada pemilik pekerjaan sebanyak 1 (dua) set 21. Laporan Akhir Laporan Akhir Perencanaan DED, yang berisi Kemajuan Pelaksanaan Pekerjaan Perencanaan, Kendala dan Solusi Penyelesaiannya, Gambar-Gambar Detail Hasil Perencanaan, Presentasi Laporan Akhir. Laporan Akhir Perencanaan tersebut diserahkan selambat-lambatnya 30 (tiga puluh) hari kalender sejak tanggal Surat Perintah Mulai Kerja dan hasilnya digandakan sebanyak 1 (satu) set. HAL-HAL LAIN 22. Persyaratan Kerja Sama Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 23. | Kriteria Pelaksanaan Pekerjaan Kriteria Umum. Pekerjaan yang akan dilaksanakan oleh Konsultan Perencana seperti yang dimaksud pada KAK harus memperhatikan —kriteria. = umum —_ bangunan disesuaikan berdasarkan fungsi dan kompleksitas bangunan yaitu: a. Persyaratan Peruntukan dan Intensitas. 1. b. Persyaratan Arsitektur dan Lingkungan. 1. c. Persyaratan Struktur Bangunan. a Menjamin bangunan dimanfaatkan sesuai dengan fungsinya Menjamin —_keselamatan _pengguna, masyarakat dan lingkungan. Menjamin terwujudnya tata ruang yang dapat memberikan keseimbangan dan keserasian bangunan terhadap lingkungannya. Menjamin bangunan gedung dibangun dan dimanfaatkan dengan balk —_tidak menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan. Menjamin terwujudnya bangunan yang dapat mendukung beban yang timbul akibat perilaku alam dan manusia. Menjamin keselamatan manusia dari kemungkinan kecelakaan atau luka yang disebabkan oleh kegagalan _arsitektur bangunan. Kerangka Acuan Kerja 10 Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023, 3. Menjamin kepentingan manusia dari kehilangan atau kerusakan benda yang disebabkan oleh perilaku struktur. 4, Menjamin perlindungan properti lainnya dari kerusakan fisik yang disebabkan oleh kegagalan struktur. d. Persyaratan Ketahanan Terhadap Kebakaran. 1. Menjamin terwujudnya bangunan yang dapat mendukung beban yang timbul akibat peritaku alam dan manusia. 2. Menjamin terwujudnya bangunan gedung yang dibangun sedemikian rupa, secara struktur stabil selama kebakaran sehingga: a. Cukup waktu. bagi penghuni melakukan evakuasi secara aman. b. Cukup waktu bagi pasukan pemadam kebakaran memasuki lokasi untuk memadamkan api. c. Dapat menghindari kerusakan pada properti lainnya. e. Persyaratan Instalasi Listrik, Penangkal Petir dan Komunikasi. 1. Menjamin terpasangnya instalasi listrik secara cukup aman bagi penggunanya maupun pemeliharaannya. 2. Menjamin terwujudnya keamanan bangunan gedung dan penghuninya dari bahaya akibat petir. Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 3. Menjamin tersedianya sarana komunikasi yang memadai dalam = menunjang terselenggaranya kegiatan di dalam bangunan gedung sesuai dengan fungsinya. Kriteria Khusus. Kriteria khusus dimaksudkan untuk memberikan syarat-syarat yang khusus, spesifik berkaitan dengan bangunan yang akan direncanakan, baik dari segi fungsi khusus bangunan tersebut dan segi teknis lainnya, misalnya: a. Kesatuan perencanaan bangunan dengan lingkungan yang ada di sekitar, seperti dalam rangka implementasi penataan bangunan dan lingkungan. b. Solusi dan batasan-batasan _kontekstual, seperti faktor sosial budaya setempat, geografi klimatologi, dan lain-lain. c. Model bangunan permanen d. Jumlah dan Jenis ruangan disesuaikan dengan kebutuhan e. Unsur tambahan: Penataan area parkir dan penutup atapnya. f. Bahan bangunan yang digunakan adalah bahan bangunan yang tersedia di lokasi Kabupaten Garut atau yang didatangkan dari lokasi lain. 12 Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 24. | Azas-Azas Selain dari kriteria di atas, dalam melaksanakan tugasnya Konsultan Perencana_—_-hendaknya memperhatikan azas-azas bangunan gedung negara sebagai berikut: a. Bangunan gedung negara hendaknya fungsional, efisien, menarik tetapi tidak berlebihan. b. Kreatifitas disain hendaknya tidak ditekankan pada kelatahan gaya dan kemewahan material, tetapi pada kemampuan mengadakan sublimasi antara fungsi teknik dan fungsi sosial bangunan, terutama sebagai bangunan pelayanan kepada masyarakat. ©. Dengan batasan tidak mengganggu kenyamanan penghuninya, biaya investasi d. Pemeliharaan bangunan sepanjang umumya, hendaknya diusahakan_ serendah mungkin. e. Desain bangunan hendaknya dibuat sedemikian rupa, sehingga bangunan dapat dilaksanakan dalam waktu yang pendek dan dapat dimanfaatkan secepatnya. f, Bangunan Pemerintah hendaknya dapat meningkatkan kualitas lingkungan, dan menjadi acuan tata bangunan dan lingkungan di sekitarnya. 25. | Persyaratan Kualifikasi Perusahaan Persyaratan kualifikasi perusahaan yaitu: 1. jin Usaha untuk kualifikasi usaha kecil, diantaranya: SBU — : ARO01 Jasa Arsitektural Bangunan Gedung Hunian dan Non Hunian / AR102 Jasa Desain Arsitektural, Kualifikasi Usaha Kecil NIB : Aktivitas Arsitektur (71101) atau Kerangka Aouan Kerja 13 Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 2. Memilki NPWP dan telah melunasi kewajiban pajak | tahun terakhir (SPT Tahun 2022 atau apabila ada SPT Tahun 2021). 3. Memiliki status valid keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak. 4, Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan. Tidak Masuk dalam Daftar Hitam Pengalaman Pekerjaan: a) Pekerjaan di bidang Jasa Konsultansi paling kurang 1 satu pekerjaan dalam kurun waktu 1 satu. tahun terakhir balk di lingkungan pemerintah maupun swasta, _termasuk pengalaman subkontrak. b) Pekerjaan yang serupa atau similar berdasarkan jenis pekerjaan, kompleksitas _pekerjaan, metodologi, teknologi, atau karakteristik lainnya yang bisa menggambarkan kesamaan, paling kurang 1 satu pekerjaan dalam kurun waktu 3 tiga tahun terakhir baik di lingkungan pemerintah maupun swasta, _termasuk —_pengalaman ‘subkontrak dan Nilai pekerjaan sejenis tertinggi dalam kurun waktu 10 sepuluh tahun terakhir paling kurang sama dengan 50 persen lima puluh persen nilai total HPS. oe °) 26. | Pedoman Pengumpulan data lapangan harus memenuhi Pengumpulan | Persyaratan berikut: a. Melakukan persiapan berupa penjelasan umum untuk data dan informasi awal; b. Melakukan identifikasi data berdasarkan analisis Data Lapangan data yang dibutuhkan; c. Menggunakan perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja; d. Mengoptimalkan sumber daya yang tesedia. 27. | Alih 1. Sewaktu-waktu Penyedia Jasa dapat diminta oleh Pengetahuan Pengguna Jasa mengadakan diskusi atau memberi penjelasan mengenai tahap atau hasil kerjanya. Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023 XN 2 Penyedia Jasa harus menyerahkan foto Dokumentasi (dalam album) yang berkaitan dengan palaksanaan pekerjaan survey lapangan; Penyedia Jasa harus selalu mendiskusikan usulan- usulan hasil pekerjaan ini dengan Pemilk pekerjaan. 28. XN 2 a . Sewaktu-waktu Penyedia Jasa dapat diminta oleh Pengguna Jasa_mengadakan diskusi atau_memberi penjelasan mengenai tahap atau hasil kerjanya. Penyedia Jasa harus menyerahkan foto Dokumentasi (dalam album) yang berkaitan dengan palaksanaan pekerjaan survey lapangan. Penyedia Jasa harus selalu mendiskusikan usulan- usulan hasil pekerjaan ini dengan Pemillk pekerjaan. Semua peralatan yang diperlukan dalam rangka pelaksanaan pekerjaanharus disediakan oleh Penyedia Jasa. Hat-hal yang belum tercakup dalam Kerangka Acuan Kerja iniakan dijelaskan dalam berita acara penjelasan pekerjaan. Demikian Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini disusun sebagai pedoman untuk melaksanakan pekerjaan Belanja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gedung Logistik dengan harapan akan mampu memberikan kontribusi terhadap pelayanan administrasi serta kenyamanan bekerja yang akan mendorong peningkatan pelayanan kebencanaan terhadap masyarakat. Garut, 5 Juni 2023 Pejabat Pempuat Komitmen, Kerangka Acuan Kerja Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Gudang Logistik Tahun Anggaran 2023,

You might also like