You are on page 1of 3
PEMERINTAH KOTA PALEMBANG: DINAS KESEHATAN ‘JL Merdeka No. 72 Palembang 30131 Sumatera Selatan inkes@palembang.ga.id, website, www dinkes palembang god KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN KOTA PALEMBANG Nomor : '{} /KPTS/DINKES/ 2023 TENTANG ‘TOP 10 KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK (KIPP) BIDANG KESEHATAN PUSKESMAS SE- KOTA PALEMBANG TAHUN 2023 KEPALA DINAS KESEHATAN KOTA PALEMBANG. MENIMBANG : a, Bahwa dalam rangka meningkatkan kinerja bidang Kesehatan melalui pengembangan inovasi pelayanan publik bidang kesehatan dan percepatan pencapaian tujuan berkelanjutan (SGDs} b. Bahwa untuk percepatan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, Dinas Kesehatan Kota Palembang perlu melaksanakan Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Bidang Kesehatan Puskesmas se- Kota Palembang c. Bahwa untuk memberiken penghargaan kepada TOP 10 pelaksanaan kegiatan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan b, maka di pandang perlu untuk menetapkun TOP 10 Inovasi Pelayanan Publik Bidang Kesehatan Puskesmas se- Kota Palembang Tahun 2023 MENGINGAT : 1. Undang-undang Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan publik; 2. Undang-undang Nomor 17 tahun 2023 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 105, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6887}; 3, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 96 Tahun 2012 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 25 ‘Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 215, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5357); 4, Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2014 tentang Pedoman Inovasi Pelayanan Publik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1715); 5. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 50 Tahun 2022 tentang Petunjuk Pelaksanaan Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik di Lingkungan Kementerian/ Lembaga, Pemerintah Daerah, Badan Usaha Milik Negara, dan Badan Usaha Milik Daerah Tahun 2022 MEMUTUSKAN ..... Dipindai dengan CamScanner MEMUTUSKAN: Menetapkan KESATU Menetapkan TOP 10 Kompetisi Inovas K Pelayanan Publik Bidang ehatan Puskesmas se- Kota Palembang sebagaimana tercantum dalam lampiran KEDUA : Urutan TOP 10 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Bidang Kesehatan Puskesmas se- Kota Palembang tidak menggambarkan peringkat KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan bahwa apabila terdapat kekeliruan, maka akan di perbaiki sebagaimana mestinya Ditetapkan di : Palembang AES } Moveber 2023 GepalixDings Kesehatan CENA nty Aprina, M.Kes Wl na Utama Muda/IV.c “NIB/156704012000032006 Dipindai dengan CamScanner Lampiran Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kota Palembang Nomor 2 ly) /KPTS/DINKES/2023 | Tangeal —: 63 November 2023 | ‘TOP 10 KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK BIDANG KSEHATAN PUSKESMAS SE- KOTA PALEMBANG TAHUN 2023 (Hite Judul Inovasi Puskesmas 1 |PERAHU DILAN (Pelayanan Terpadu DEMPO Disabilitas dan Lansia) 2” [INI LAKSAN PALEMBANG (Imunisast KENTEN | Lengkap Anak Sehat Bersama Puskesmas Kenten Palembang) 3” [NASI CEK AMAT (Nagaswidak Cek NAGASWIDAK Keschatan Calon Mama Terpadu) _ 4” | Gerakan Langkah Bersama Bebas TB TAMAN BACAAN 5_ | Anting Dedikasi Kita (Atasi Stunting KAMPUS |__| Dengan Deteksi Dini Karies Gigi Balita) 6 | TAMAN Gizi MULTIWAHANA 7 | KARTU SEGILIMA (Edukasi Untuk ‘SAKO Karies) 8 | KOMERING (Kelompok Edukasi dan KERTAPATI Intervensi Balita Stunting) 9 | PANDU PETISI BUMIL (Pelayanan TALANG RATU Terpadu Pemeriksaan Triple Eliminasi Pada Ibu Hamil) 10 | KARTU TOBAT HIPERTENSI (Kartu BASUKT RAHMAT |__| Kontrol Berobat Hipertensi) i: Ditetapkan di : Palembang T hovember 2023 Sime Kesehatan Te np Dipindai dengan CamScanner

You might also like