You are on page 1of 15

UNIVERSITAS MULAWARMAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


MATA KULIAH KODE Rumpun MK Bobot (SKS) SEMESTER Tanggal Penyusunan
Pengantar Akuntansi I 210103603W00I Akuntansi Keuangan 3 (tiga) I (Satu) 25 September 2021
OTORISASI/PENGESAHAN Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Koordinator Program Studi

Ferry Diyanti, S.E., MSA., Ak., CA., CSRS


Dr. H. Zaki Fakhroni, Ak., CA., CTA., CFrA.,CSRS Dr. H. Zaki Fakhroni, Ak., CA., CTA., CFrA.,CSRS
Capaian CPL-Prodi yang dibebankan pada mata kuliah
Pembelajaran (CP) CPL1 (S9) Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
CPL2 (P3) Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang kebijakan, prinsip-prinsip akuntansi, siklus akuntansi, pengakuan, pengukuran, penyajian
dan pengungkapan elemen-elemen laporan keuangan
CPL3 (KU2) Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur
CPL4 (KK4) Mampu secara mandiri menyusun, menganalisis dan menginterpretasi laporan keuangan entitas tersendiri dengan mengaplikasikan prinsip
akuntansi atas transaksi sesuai dengan standar akuntansi keuangan umum dan standar keuangan ETAP yang berlaku
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri (CPL1)
CPMK2 Menguasai konsep teoritis secara mendalam tentang kebijakan, prinsip-prinsip akuntansi, siklus akuntansi, pengakuan, pengukuran, penyajian
dan pengungkapan elemen-elemen laporan keuangan (CPL2)
CPMK3 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur (CPL3)
CPMK4 Mampu secara mandiri menyusun, menganalisis dan menginterpretasi laporan keuangan entitas tersendiri dengan mengaplikasikan prinsip
akuntansi atas transaksi sesuai dengan standar akuntansi keuangan umum dan standar keuangan ETAP yang berlaku (CPL4)
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)
Sub-CPMK1 Mampu menjelaskan konsep persamaan akuntansi serta lingkungan akuntansi (CPMK1) (KK4, C2,A3)
Sub-CPMK2 Mampu Menjelaskan dan mencatat transaksi dalam bentuk jurnal (CPMK2) (KK4, C2, A3)
Sub-CPMK3 Mampu menjelaskan Sistem Akuntansi (CPMK2, CPMK3) (KK4, C2,A3)

1
Sub-CPMK4 Mampu menjelaskan siklus akuntansi (CPMK2, CPMK3, CPMK4) (KK4, C2,A3)
Sub-CPMK5 Mampu menjelaskan karakteristik dan penyusunan laporan keuangan perusahaan dagang (CPMK2, CPMK4) (KK4, C2,A3)
Sub-CPMK6 Mampu menjelaskan pengendalian internal aset lancar serta penyajiannya di laporan keuangan (CPMK2, CPMK4) (KK4, C2,A3)
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK
CPMK Sub-CPMK1 Sub-CPMK2 Sub-CPMK3 Sub-CPMK4 Sub-CPMK5 Sub-CPMK6
CPMK1 √
CPMK2 √ √ √ √ √
CPMK3 √ √
CPMK4 √ √ √
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini merupakan pondasi dasar pemahaman praktik akuntansi, di mana mahasiswa diajarkan untuk mampu menyelesaikan siklus akuntansi yang berakhir
Mata Kuliah pada penyusunan Laporan Keuangan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku dan mengakomodir peraturan perundangan terkait

Bahan Kajian: Materi Pembelajaran


1. Konsep Persamaan Akuntansi serta Lingkungan Akuntansi
2. Pencatatan transaksi dalam bentuk jurnal
3. Pengkategorian dan pencatatan akun-akun yang harus disesuaikan melalui jurnal penyesuaian
4. Penyelesaian Siklus Akuntansi
5. Sistem Akuntansi
6. Karakteristik dan Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan Dagang
7. Konsep pengendalian internal persediaan serta penyajiannya dalam laporan keuangan
8. Konsep pengendalian internal kas, rekonsiliasi bank, serta penyajiannya dalam laporan keuangan
9. Konsep piutang serta penyajiannya dalam laporan keuangan

Penilaian Adapun komposisi nilai untuk mata kuliah Pengantar Akuntansi I sebagai berikut:
Afektif 10%
Ujian Tengah Semester (UTS) 45%
Ujian Akhir Semester (UAS) 45%
Pustaka Utama:
1. Carl S. Warren, James M. Reeve, Jonathan E Duchac,Ersa Tri Wahyuni, Amir Abadi Jusuf. 2018. Pengantar Akuntansi 1 Adaptasi Indonesia. 4 th Editon.
Salemba Empat
2. Ikatan Akuntan Indonesia. 2018. Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah. IAI Jakarta.
3. Ikatan Akuntan Indonesia. 2017. Standar Akuntansi Keuangan Entitas tanpa Akuntabilitas Publik. IAI Jakarta
4. Ikatan Akuntan Indonesia. 2018. Standar Akuntansi Keuangan. IAI Jakarta.

2
Pendukung:
5. Jusup, Al Haryono. 2011. Dasar-dasar Akuntansi. Jilid 1. Edisi 7. STIE YKPN Yogyakarta.
6. Sodikin, Slamet Sugiri., Bogat Agus Riyono. 2014. Akuntansi Pengantar 1. Edisi Kesembilan. UPP STIM YKPN. Yogyakarta.
7. Weygandt, Jerry J., Donald E. Kieso, dan Paul D. Kimmel. 2018. Pengantar Akuntansi 1 Berbasis IFRS. Edisi 2. Buku 1. Salemba Empat. Jakarta.

Dosen Pengampu Prof. Dr. H. Hamid Bone, S.E., M.Si., Ak., CA; Dr. Hj. Yana Ulfah, S.E., M.Si., Ak., CA; Dr. H. Irwansyah, S.E., MM; Yunus Tete Konde, M.Si., Ak., CA.,
CPAI; Nurita Affan, S.E., MM; Iskandar, S.E., M.Si., Ak., CA; Salmah Pattisahusiwa, S.E., M.Si., Ak., CA; Annisa Abubakar Lahjie, M.Si., Ph.D; Dr. Hj. Anisa
Kusumawardani, SE ; Dr. Ledy Setiawati, S.E., M.Si,; Dr. Hj. Musviyanti, S.E., M.Si;, Ak, Dhina Mustika Sari, M.SA., Ak., CA; Ferry Diyanti, SE., MSA. Ak.,
CA.; Yoremia Lestari br. Ginting, S.E., M.Ak; Dr. Fibriyani Nur Khairin, S.E., MSA., Ak., CA; Yunita Fitria, S.E., M.Sc; M. Abadan Syakura, S.E., M.SA., Ak.,
CA
Mata kuliah syarat -
Minggu ke- Kemampuan akhir tiap Penilaian Bentuk Pembelajaran; Metode Pembelajaran; Penugasan Materi Pembelajaran
tahapan belajar (Sub- Mahasiswa (Estimasi Waktu) (Pustaka)
CPMK)
Indikator Kriteria & Teknik Luring Daring
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1,2 Sub-CPMK1: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Pengantar Akuntansi
menjelaskan konsep dan menjelaskan tentang  Pendahuluan Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id dan Perusahaan (CW et
perusahaan. (KK4, Sifat dasar  Visi-Misi Prodi (PB: 1x (3 x 50”) al.)
C2,A3) perusahaan dan Akuntansi Tugas-1: Mengerjakan kasus yang SAK, SAK ETAP, SAK
akuntansi  Skema Penilaian berkaitan dengan pengaruh transaksi EMKM (IAI)
– Kemampuan (Marking scheme) pada persamaan akuntansi
menjelaskan tentang  Kontrak (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
Standar Akuntansi pembelajaran Kuliah: eLearning: MOLS Pengantar Akuntansi
Keuangan Indonesia Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id dan Perusahaan (CW et
– Kemampuan Teknik non-test: (PB: 1x (3 x 50”) al.)
menjelaskan  Studi kasus Tugas-2: Mengerjakan kasus yang SAK, SAK ETAP, SAK
persamaan berkaitan dengan transaksi sampai EMKM (IAI)
akuntansi dengan penyusunan laporan
– Kemampuan keuangan sederhana
menjelaskan (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
transaksi bisnis dan
persamaan
akuntansi

3
– Kemampuan
menjelaskan unsur-
unsur laporan
keuangan

Sub-CPMK2: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Menganalisis Transaksi


Menjelaskan transaksi menjelaskan akun Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id (CW et al.)
dalam bentuk jurnal untuk mencatat (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
(KK4, C2, A3) transaksi Teknik non-test: Tugas-3: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
– Kemampuan  Studi kasus berkaitan dengan membuat jurnal
menjelaskan sistem dan neraca saldo
akuntansi ayat (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
jurnal berpasangan
– Kemampuan
3 menjelaskan
pemindahbukuan
ayat jurnal
dalam akun
– Kemampuan
Menjelaskan
kesalahan-kesalahan
yang dapat
mempengaruhi/tidak
mempengaruhi
neraca saldo
Sub-CPMK2: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Proses penyesuaian
Menjelaskan jurnal menjelaskan Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id (CW et al.)
penyesuaian (KK4, karakteristik (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
C2,A3) proses penyesuaian Teknik non-test: Tugas-4: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
4
– Ketepatan dalam  Studi kasus berkaitan dengan jurnal
mencatat jurnal penyesuaian
penyesuaian dan menyusun neraca saldo
disesuaikan
(PT + KM: (1+1) x (3x60”)

4
– Kemampuan
menjelaskan neraca
saldo disesuaikan
Sub-CPMK4: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Menyelesaikan Siklus
menjelaskan siklus menjelaskan arus Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id Akuntansi (CW et al.)
akuntansi (KK4, C2,A3) informasi akuntansi (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
– Kemampuan Teknik non-test: Tugas-5: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
menganalisis dan  Studi kasus berkaitan dengan penyelesaian
mencatat transaksi siklus akuntansi
ke dalam jurnal (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
– Ketepatan dalam Kuliah: eLearning: MOLS Menyelesaikan Siklus
memindahkan Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id Akuntansi (CW et al.)
transaksi ke buku (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
besar Tugas-6: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
– Kemampuan dalam berkaitan dengan penyelesaian
menyusun neraca siklus akuntansi
saldo yang belum (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
disesuaikan Kuliah: eLearning: MOLS Menyelesaikan Siklus
5,6,7 – Kemampuan Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id Akuntansi (CW et al.)
menyiapkan dan (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
menganalisis data Tugas-7: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
penyesuaian berkaitan dengan penyelesaian
– Kemampuan siklus akuntansi
menyiapkan kertas (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
kerja akhir periode
– Kemampuan
membuat ayat
jurnal penyesuaian
dan memindahkan
ke buku besar
– Kemampuan
menjelaskan neraca
saldo yang sudah
disesuaikan

5
– Kemampuan
menyiapkan laporan
keuangan
– Kemampuan
membuat ayat
jurnal penutup dan
memindahkan ke
buku besar
– Kemampuan
menyiapkan neraca
saldo setelah
penutupan
– Kemampuan
menjelaskan tahun
fiskal
– Kemampuan
menjelaskan rasio
modal kerja dan
rasio lancar

8 Ujian Tengah Semester (UTS): Melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi dan perbaikan proses pembelajaran berikutnya
9 Sub-CPMK3: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Sistem Akuntansi (CW
menjelaskan Sistem menjelaskan sistem Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id et al.)
Akuntansi (KK4, C2,A3) akuntansi dasar (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
– Kemampuan Teknik non-test: Tugas-8: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
menjelaskan sistem  Studi kasus berkaitan dengan sistem akuntansi
akuntansi manual (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
– Kemampuan
menjelaskan sistem
akuntansi
terkomputerisasi
– Kemampuan
menjelaskan analisis
segmen

6
10,11 Sub-CPMK5: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Akuntansi untuk
menjelaskan akuntansi menjelaskan Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id Perusahaan Dagang
untuk perusahaan dagang karakteristik (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) (CW et al.)
(KK4, C2,A3) perusahaan dagang Teknik non-test: Tugas-9: Mengerjakan kasus yang SAK, SAK ETAP, SAK
– Kemampuan  Studi kasus berkaitan dengan siklus akuntansi EMKM (IAI)
menjelaskan perusahaan dagang
pencatatan transaksi (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
perusahaan dagang Kuliah: eLearning: MOLS Akuntansi untuk
– Kemampuan Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id Perusahaan Dagang
menyusun laporan (PB: 1x (3 x 50”) (CW et al.)
keuangan untuk Tugas-10: Mengerjakan kasus yang SAK, SAK ETAP, SAK
perusahaan dagang berkaitan dengan siklus akuntansi EMKM (IAI)
– Kemampuan perusahaan dagang
menjelaskan (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
proses penyesuaian
dan penutupan
– Kemampuan
menjelaskan rasio
penjualan
terhadap aset
12 Sub-CPMK6: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Persediaan (CW et al.)
menjelaskan akuntansi menjelaskan Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id SAK, SAK ETAP, SAK
persediaan (KK4, pengendalian (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) EMKM (IAI)
C2,A3) persediaan Teknik non-test: Tugas-11: Mengerjakan kasus yang
– Kemampuan  Studi kasus berkaitan dengan biaya persediaan
menjelaskan dan penyajiannya di laporan
asumsi-asumsi arus keuangan
biaya persediaan (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
– Kemampuan
menjelaskan metode
biaya persediaan
dalam sistem
persediaan perpetual
– Kemampuan
menjelaskan

7
perbandingan
metode biaya
persediaan
– Ketepatan dalam
menyajikan
persediaan dalam
laporan
keuangan
– Kemampuan
menjelaskan rasio
perputaran
persediaan dan
jumlah hari
penjualan dalam
persediaan
13,14 Sub-CPMK6: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Pengendalian Internal
menjelaskan menjelaskan tujuan Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id dan Kas (CW et al.)
pengendalian internal dan unsur-unsur (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
kas (KK4, C2,A3) pengendalian Teknik non-test: Tugas-12: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
internal kas  Studi kasus berkaitan dengan pengendalian
– Kemampuan internal kas
menjelaskan (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
pengendalian Kuliah: eLearning: MOLS Pengendalian Internal
terhadap Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id dan Kas (CW et al.)
penerimaan dan (PB: 1x (3 x 50”) SAK, SAK ETAP, SAK
pembayaran Tugas-13: Mengerjakan kasus yang EMKM (IAI)
kas berkaitan dengan laporan
– Kemampuan rekonsiliasi bank dan pelaporan kas
menjelaskan laporan dalam laporan keuangan
bank sebagai alat (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
pengendali kas
Ketepatan
menjelaskan dan
menyusun
rekonsiliasi bank

8
– Kemampuan
menjelaskan dana
kas untuk
keperluan khusus
– Kemampuan
menjelaskan
pelaporan kas
dalam laporan
keuangan
– Kemampuan
menjelaskan rasio
kas pada
pengeluaran kas per
bulan
15 Sub-CPMK6: Mampu – Kemampuan Kriteria: Kuliah: eLearning: MOLS Piutang (CW et al.)
menjelaskan akuntansi menjelaskan Pedoman Penskoran Diskusi: http://MOLS.unmul.ac.id SAK, SAK ETAP, SAK
piutang (KK4, C2,A3) penggolongan (Marking scheme) (PB: 1x (3 x 50”) EMKM (IAI)
piutang dan piutang Teknik non-test: Tugas-14: Mengerjakan kasus yang
tak tertagih  Studi kasus berkaitan dengan piutang dan
– Kemampuan pelaporan piutang di laporan posisi
menjelaskan metode keuangan
penghapusan (PT + KM: (1+1) x (3x60”)
langsung dan
penyisihan langsung
untuk piutang tak
tertagih
– Kemampuan
menjelaskan
perbandingan antara
metode
penghapusan
langsung dengan
metode penyisihan
– Kemampuan
menjelaskan

9
pelaporan piutang di
laporan posisi
keuangan
– Kemampuan
menjelaskan
perputaran piutang
usaha dan jumlah
hari penjualan
dalam piutang usaha

16 Ujian Akhir Semester (UAS): Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa

Catatan:

1. PB = Proses Belajar, PT = Penugasan Terstruktur, KM = Kegiatan Mandiri

10
Daftar TIM Penyusun RPS Program Studi S1 Akuntansi
NO MATA KULIAH PIC
Pengantar Akuntansi I
1 Sistem Informasi Manajemen Ferry Diyanti, S.E.,M.S.A.,Ak.,CA.,CSRS
Pengantar Akuntansi II
Audit Manajemen
2 Penganggaran & Kinerja Sektor Publik Mega Norsita, S.E., M.Acc.
Manajemen Operasional
Akuntansi Keuangan Menengah I
3 Akuntansi Keuangan Menengah II Dr. Hariman Bone, S.E.,M.Sc.,Ak.
Praktek Akuntansi Keuangan
Akuntansi Keuangan Lanjutan I
4 Akuntansi Keuangan Lanjutan II Iskandar, S.E., M.Si., Ak., CA.,CSRS
Akuntansi Perpajakan
Akuntansi Biaya
5 Akuntansi Manajemen Dr. Hj. Yana Ulfah, S.E.,M.Si.,Ak.,CA, CSRS
Manajemen Startegik
Akuntansi Keperilakuan
6 Sistem Pengendalian Manajemen Dr. Fibriyani Nur Khairin, S.E.,M.S.A.,Ak.,CA.,CSP.
Metodologi Penelitian (Kualitatif)
Akuntansi Syariah
7 Analisa Laporan Keuangan Yunita Fitria, S.E., M.Sc, CSRS
Seminar Akuntansi
Auditing I
8 Auditing II Yoremia Lestari br.Ginting, S.E.,M.Ak.,Ak.,CA.,CSRS
Praktek Auditing
Manajemen Keuangan I
9 Manajemen Keuangan II Dr. Hj. Anisa Kusumawardani, S.E.,M.Si.,CSRS
Sistem Informasi Akuntansi
Akuntansi Sektor Publik
10 Akuntansi Pemerintahan Dr. Wulan Iyhig Ratna Sari, S.E.,M.Si.,CSP
Akuntansi Keberlanjutan
Teori Akuntansi
11 Akuntansi Forensik dan Audit Investigasi Dr. H. Zaki Fakhroni, Ak.,CA.,CTA.,CFrA
Metodologi Penelitian (Kuantitatif)
Perpajakan I
12 Perpajakan II Eka Febriani, S.E., M.S.A., Ak.,CSRS
Praktek Perpajakan
Perencanaan Pajak
13 M. Abadan Syakura , SE., M. SA., Ak., CA
Perpajakan Internasional
Mnj Investasi Pasar Modal
14 Penganggaran Perusahaan Salmah Pattisahusiwa, S.E.,M.Si.,Ak.,CA, CSRS
Etika Bisnis dan Profesi
Samarinda, 13 September 2021
Koordinator Program Studi S1 Akuntansi

Dr. H. Zaki Fakhroni, Ak.,CA.,CTA.,CFrA


NIP. 19801224 200801 1 006

You might also like