You are on page 1of 4
LAPORAN KEGIATAN EDUKASI GIZI SEIMBANG DISEKOLAH (AKSI BERGIZ!) GERMAS DI SMP 1 SIMPANG KATIS KECAMATAN SIMPANG KATIS A. Pendahuluan 4. Umum Pelayanan promosi kesehatan dan pelayanan gizi berkolaborasi dan berintegras! untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran kepada masyarakat mengenai pentingnya mengkonsumsi Tablet tambah Darah (TTD), melakukan aktivitas fisik dan olahraga, hingga mengkonsumsi makanan dengan gizi seimbang, Anemia merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat di Indonesia yang dapat dialami oleh semua kelompok umur mulai dari balita, remaja, ibu hamil sampai usia lanjut. Menanggulangi hal tersebut, pemerintah melalui puskesmas telah melakukan berbagai upaya melalui pendidikan gizi seimbang, fortifikasi pangan, dan suplementasi Tablet Tambah Darah (TTD). Suplementasi TTD dengan minum TTD 1 tablet per minggu sepanjang tahun bagi remaja putri usia 12-18 tahun yang berada di jenjang pendidikan SMP dan SMA. Untuk Dinas Kesehatan Kabupaten Bangka Tengah Melaksanakan kegiatan Aksi Bergizi . Sasaran kegiatan adalah anak sekolah usia remaja di sekolah menengah lanjutan yang ada di wilayah kerja puskesmas Puskesmas Simpang katis. Bentuk kegiatan yang dilakukan pada Aksi Bergizi ini adalah melakukan aktivitas fisik dengan senam bersama, dilanjutkan dengan edukasi minum TTD menggunakan pendekatan Komunikasi Antar Pribadi (KAP) serta minum TTD secara bersama di lokasi kegiatan. Kegiatan Aksi Bergizi ini diharapkan mampu menumbuhkan kesadaran sejak dini kepada masyarakat, khususnya remaja usia sekolah lanjutan akan pentingnya mempraktikkan perilaku hidup sehat dan minum tablet tambah darah secara rutin dan terjadwal. Berharap kegiatan seperti ini bisa dilakukan secara rutin setiap tahunnya, sehingga berbagai permasalahan kesehatan pada kelompok remaja dapat dicegah lebih awal, sehingga meningkatkan produktifitas pada kelompok ini. Alasan Kegiatan dilaksanakan Dalam rangka mempercepat peningkatan kualitas manusia Indonesia, kegiatan edukasi gizi seimbang merupakan sumber Potensi di bidang Kesehatan untuk melakuklan promotive dan preventif serta mendekatkan layanan kepada siswa disekolah. Kegiatan Edukasi gizi seimbang yang terintegrasi kegiatan UKS di sekolah untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan edukasi gizi seimbang dan UKS disekolah, serta untuk mendapatkan pembinaan secara sistematis oleh Dinas Kesehatan, puskesmas, di wilayah kerjanya 2 Maksud dan Tujuan a Maksud Kegiatan Kegiatan Penyelenggaraan Promosi Kesehatan dan gerakan Hidup Bersih dan Sehat, untuk mendukung meningkatkan kegiatan Edukasi Gizi Seimbang di Kabupaten Bangka tengah b. Tujuan Kegiatan Meningkatkan kualitas Promosi Kesehatan dan gerakan hidup bersih dan sehat melalui kegiatan edukasi gizi seimbang kepada siswa di sekolah 3. Dasar Pelaksanaan Kegiatan Asapun dasar hukum Pelaksanaan Kegiatan Edukasi Gizi Seimbang di Sekolah (Aksi Bergiz) tahun 2023 adalah ~ Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan ~ Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah ~ Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2019 tentang Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan ~ Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan,Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah Tata Cara Evaluasi Rancangan PeraturanDaerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka = Panjang = Daerah «= dan_—s#Rencana PembangunanJangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah. - Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang Puskesmas ~ Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah ~ Peraturan Daerah Kabupaten Bangka Tengah Nomor 8 Tahun Anggaran 2022 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Bangka Tengah Tahun Anggaran 2023 (Lembaran Daerah Kabupaten Bangka Tengah Tahun 2022 Nomor 310); - Peraturan Bupati Bangka Tengah Nomor 70 Tahun 2022 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Bangka Tengah Tahun Anggaran 2023 (Berita Daerah Bangka Tengah Tahun 2022 (Nomor 1224) B Kegaatae pang Mak SargK ae % Senam Pag: Sersama 2 Saregar cag) Cersame . Saunas Ga Seunteryg is Forge, Sevoerst Taper emer Oar dag rema@) SEP GORI PusKESTES & Pemdenan dar Miown Tanet Tames? set stun eae TT & Peogsian Agikas CERA yarg wrsegwonses segs jokes SGT =r Apikas EPEGSM ©. Waktu Pelaksanase dan Sasarae AL Werte Peaksarser tirgge 4 Agustis IE 2 Sesame Sena Sew SMP t Simgeng Kats 9 Kecemanr Semeng tens Racupater Sangna Tegan O. Masit yang dicazer + Mast Kegater vate Gkersrume Juma Sswe Pur arg Menporsum Tae Tamban Oaram TTD FE. cimare cece SMP + Spare Sats Jumer Sous Sar sederyak D'S orang ary Tergtorsums whe: Toe 2 Sektrer yang teritat yete Oras Kesetater (UKS cer Somees cer Sz) Seas Pencigiker Kaducater Surgne "erga, Gemecnee: Loece (accom= See ‘Tengah cer Sire Kase Kaguoutes Senne Tee E Sumpuian car Reecara Tercad Laut (Oar desi kegeter Scukas Go Serterg sseoer ass tego see ‘Semua Sisee Purr mecdaceiter Taoiet Tarte Geer SE Scere oes 7 akan cleksarekar secers "unr sens SMC SENET TET UTE F Penutue Oemen@ epee om Sserceker sta lege. SS melekserakar Keganar Ecuass Go Semgarg o Saoet Aas Sepe) Te DD Rome Agus ES Merger. Neca Scary Genres: We OF. , i Se SNM Ses SINE INU NE DOKUMENTASI

You might also like