You are on page 1of 7

PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS

P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808


Volume 4, 2022, pp 163 – 169

AIR MENURUT KONSEP AL – QURAN DAN SAINS MEDIKA

Fahdah Afifah
Program Studi Pendidikan Fisika Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Kalijaga, Jl Marsda Adisucipto, Yogyakarta
55281

Email : fahdahafifah6@gmail.com

Abstrak. Air merupakan salah satu bentuk karunia dari Allah untuk makhluk yang ada di bumi ini dan sebagai sumber
adanya kehidupan ini. Tulisan ini bertujuan untuk mengeksplor konsep air dalam persfektif Al- Qur’an, sains dan medika.
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode content analisis. Sumber data penelitian ini
berupa Al- Qur’an dan buku- buku literatur yang berkaitan dengan hakikat air menurut sains dan medika. Kajian – kajian
literatur yang yang dihimpun akan dikategorisasikan, direduksi, dibandingkan, diverifikasi dan akhirkan ditarik kesimpulan.
Hasil penelitian ini menegaskan bahwa; Pertama; Al- Qur’an memberikan petunjuk bagi manusia agar berpikir, merenung,
menghayati, dan melihat segala sesuatu yang telah diciptakan oleh Allah untuk manusia dan bahwa Allah menjadikan segala
sesuatu yang hidup dari air. Kedua; Adanya keterkaitan antara Al- Qur’an dan Sains medika tentang Air dan manfaat Air
bagi kesehatan. Ketiga; Air memiliki perilaku seperti makhluk hidup, hal ini dapat dilihat dari penelitian yang dilakukan oleh
Dr. Masaru Emoto dari Universitas Yokohama, yang meneliti bentuk molekul air dan didapatkan hasil bahwa bentuk
molekul air yang dibacakan doa akan menjadi indah.
Kata kunci : Al-qur’an, Air, dan Sains Medika

Abstract. Water is a form of gift from God for creatures on this earth and as the source of this life. This paper aims to
explore the concept of water in the perspective of the Qur'an, science and medicine. This research is a qualitative research
using content analysis method. The data sources for this research are the Qur'an and literature books related to the nature of
water according to science and medicine. The collected literature studies will be categorized, reduced, compared, verified
and finally concluded. The results of this study confirm that; First; The Qur'an provides instructions for humans to think,
reflect, live, and see everything that Allah has created for humans and that Allah made all living things from water. Second;
There is a relationship between the Qur'an and medical science about water and the benefits of water for health. Third; Water
has behavior like living things, this can be seen from the research conducted by Dr. Masaru Emoto from Yokohama
University, who researched the shape of the water molecule and found that the shape of the water molecule that is recited by
prayer will be beautiful.
Keywords: Al-qur'an, Water, and Medical Science

PENDAHULUAN Maka mengapakah mereka tiada juga


beriman.?”(Q.S. Al- Anbiya’: 30).
Air adalah senyawa penting bagi semua
bentuk kehidupan di bumi. Allah menciptakan Ayat ini merupakan salah satu bukti
air sebagai sumber dari segala kehidupan dan bahwa Al- Qur’an merupakan salah satu
sebab adanya kehidupan di bumi ini. Tanpa air mukjizat yang dapat dibuktikan secara ilmiah.
makhluk hidup akan mati. Didalam Al – Qur’an Ayat ini menjelaskan sekaligus menegaskan
Allah berfirman dalam surah Al- Anbiya’: 30 bahwa seluruh makhluk hidup tersusun dari air.
sebagai berikut : Air merupakan perantara terciptanya makhluk
hidup, air mengandung mineral dan zat- zat yang
ۖ ‫ت َو ْٱْل َ ْرضَ كَانَت َا َرتْقًا فَفَت َ ْق َٰنَ ُه َما‬ َّ ‫أ َ َولَ ْم ي ََر ٱلَّذِينَ َكفَ ُر ٓو ۟ا أَنَّ ٱل‬
ِ ‫س َٰ َم َٰ َو‬ dibutuhkan makhluk hidup. Tanpa adanya air
َ َ
َ‫َى ۖ أف ََل يُؤْ مِ نُون‬ ٍ ‫َو َجعَ ْلنَا مِ نَ ٱ ْل َما ٓءِ ُك َّل ش َْىءٍ ح‬ makhluk hidup akan mati. Hal ini tidak dapat
Artinya: diingkari karena manusia atau makhluk hidup
dapat bertahan hidup berhari- hari tanpa makan
“Dan apakah orang – orang yang kafir tiak asalkan mendapatkan minum.
mengetahui bahwasannya langit dan bumi itu
keduanya dahulu adalah suatu yang padu, Kedudukan air sebagai sumber
kemudian kami pisahkan antara keduanya. Dan kehidupan merupakan sebuah fakta yang
dari air kami jadikan segala sesuatu yang hidup. menunjukkan betapa pentingnya keberadaan air
di alam ini. Air selain memiliki kedudukan yang
penting bagi kehidupan juga memiliki
163
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

kedudukan yang mulia karena sebelum cair hanya dapat ditemukan di bumi, sedangkan
terciptanya langit dan bumi singgasana (Arsy) diluar bumi air berbentuk gas atau es. Allah
milik Allah berada diatas air, hal itu dapat menciptakan dan mengatur sedemikian rupa
dibuktikan dengan adanya firman Allah QS. jarak orbit bumi dengan matahari, sehingga
Hud; 7 sebagai berikut: molekul- molekul air yang ada di bumi selalu
tersedia dalam fase air. Bagaimana pandangan
ُ ‫ست َّ ِة أَي ٍَّام َوكَانَ ع َْر‬
ُ‫ش ۥه‬ ِ ‫ت َو ْٱْل َ ْرضَ فِى‬ ِ ‫س َٰ َم َٰ َو‬
َّ ‫ق ٱل‬ َ َ‫َوه َُو ٱلَّذِى َخل‬ islam tentang air? . Menurut keyakinan agama
َ‫ع َم ًَل ۗ َولَئِن قُ ْلتَ إِنَّكُم َّم ْبعُوثُون‬ َ ُ‫سن‬ َ ْ‫علَى ٱ ْل َما ٓءِ ِليَ ْبلُ َو ُك ْم أَيُّ ُك ْم أَح‬
َ islam, air merupakan elemen atau unsur yang
‫ت لَيَقُولَنَّ ٱلَّذِينَ َكفَ ُر ٓو ۟ا إِنْ َٰ َهذَآ إِ ََّّل سِحْ ر ُّم ِبين‬ ِ ‫مِ ۢن بَ ْع ِد ٱ ْل َم ْو‬ terlebih dahulu diciptakan oleh Tuhan sebelum
Artinnya : menciptakan kehidupan di bumi. Hal ini
berdasarkan hadits nabi Muhammad SAW.
Dan Dialah yang menciptakan langit dan bumi
dalam enam masa, dan adalah singgasana-Nya ُ‫ج ْبن‬ُ ‫ج ( َحجَّا‬ ُ ‫سى ُم َح َّمد ب ِْن المثنى قَا َل ثَنا َ ا ْل َحجَّا‬ َ ‫َح َّدثَنا َ أَبُ ْو ُم ْو‬
(sebelum itu) di atas air, agar Dia menguji ‫طاءٍ عَنْ َو ِكي ِْع‬ َ ‫ع‬َ ‫سلَ َمةَ عَنْ يَ ْعلَى ب ِْن‬ َ ُ‫اْلمِ ْنهَا ِل) قَا َل ثَنَا َح َّما ُد ْبن‬
siapakah di antara kamu yang lebih baik ‫ُس عَنْ عَمِ ِه أ َ ِب ْي َر ِزي ِْن اْلعُقَ ْي ِلي ِ ( لَ ِقيْطِ ب ِْن عَامِ ِر ْب ِن‬ ٍ ‫ب ِْن ُحد‬
amalnya dan jika kamu berkata (kepada َ ُ‫هللا أ َ ْينَ كَانَ َربُّنا َ قَ ْب َل أَنْ ي َْخل‬
‫ق‬ ِ ‫ل‬
َ ‫و‬ ‫س‬
ُْ َ‫َار‬ ‫ي‬ ُ‫ت‬ ْ
‫ل‬ ُ ‫ق‬ : ‫ل‬
َ ‫ا‬ َ ‫ق‬ ) َ‫ص ِب َرة‬ َ
penduduk Mekah): “Sesungguhnya kamu akan ُ‫ع َماءٍ َما فَ ْوقَهُ ه ََواء َو َما تَحْ تَه‬ َ ‫ت َواْْل َ ْرضَ ؟ قَا َل فِى‬ ِ ‫س َم َوا‬َّ ‫ال‬
dibangkitkan sesudah mati,” niscaya orang- (‫ رقم‬٧٦ - ٧٥ : ٥ ‫علَى ا ْل َماء) الترمذي‬ َ ُ‫شه‬ َ ‫ق ع َْر‬ َ َ‫ه ََواء ث ُ َّم َخل‬
orang yang kafir itu akan berkata: “Ini tidak Artinya:
lain hanyalah sihir yang nyata.” (Q.S. Hud: 7). Telah menceritakan kepada kami Abu Musa
Muhammad bin Mutsana, Ia berkata : Telah
Kedua ayat diatas membuktikan bahwa menceritakan kepada kami Hajaj bin Minhal, Ia
air memiliki kedudukan yang penting dan mulia berkata : Telah menceritakan kepada kami
sekaligus membuktikan bahwa Al – Qur’an juga Hammad bin Salamah dari Ya’la bin A’tha dari
merupakan sumber intelektual dan spiritual islam. Waqi’ bin Hudus, dari pamannya Abi Rozin Al-
Al- Qur’an adalah asas untuk semua ilmu Uqoili ( Laqith bin Amir bin Shobiroh ), Ia
pengetahuan dan dan merupakan sumber berkata : Saya bertanya : Ya Rasulullah,
inspirasi pandangan muslim tentang keterpaduan dimanakah Tuhan kita ( Allah ) berada sebelum
sains dan pengetahuan intelektual (Al-Attas Dia menciptakan langit dan bumi? Nabi
1978; Osman Bakar 2008). menjawab berada di Awan tebal di tempat yang
KAJIAN LITERATUR sangat tinggi di atas dan bawahnya ada angin
kemudian Dia menciptakan Arsy ( Singgasana )
Air merupakan sumber kehidupan yang Nya di atas air. (H.R At-Tirmidzi 5 : 75-76 No.
ada di bumi. Bumi merupakan suatu planet yang 3120)
ada di tata surya yang memiliki ciri khas berupa Pandangan Al-Qur’an mengenai air
pantulan warna biru yang sangat dominan. sebagai sumber kehidupan d Bumi terdapat
Pantulan warna biru yang sangat dominan itu dalam Q.S. Az-Zumar : 21
terjadi karena tiga perempat bagian bumi tertutup ُ ‫ن ال س َّ مَ ا ِء مَ ا ءً ف َ س َ ل َ ك َ ه‬ َ ‫َّللا َ أ َ ن ْ َز ل َ ِم‬
َّ ‫ن‬ َّ َ ‫أ َ ل َ مْ ت َ َر أ‬
dengan air. Air menutupi 71 % permukaan bumi, ‫خ ِر جُ ب ِ هِ َز ْر ع ًا مُ ْخ ت َ ل ِ ف ً ا‬ ُ
ْ ُ ‫ض ث م َّ ي‬ ِ ‫اْل ْر‬َ ْ ‫ي َ ن َ ا ب ِ ي َع ف ِي‬
air tersedia sebanyak 1,4 triliyun kilometer kubik ۚ ‫ص ف َ ًّر ا ث ُ م َّ ي َ ْج ع َ ل ُ ه ُ حُ ط َ ا مً ا‬ ْ ُ‫َه ي جُ ف َ ت َ َر ا ه ُ م‬ ِ ‫أ َ ل ْ َو ا ن ُ ه ُ َٰث ُ م َّ ي‬
(330 juta mil3 ). Sebagian besar air terdapat di ِ ‫اْل َ ل ْ ب َا ب‬
ْ ‫ن ف ِي ذ َ ل ِ َك ل َ ذِ كْ َر َٰى ِْل ُ و ل ِي‬ َّ ِ ‫إ‬
laut (air asin) dan lapisan- lapisan es (di kutub Artinya :
dan puncak-puncak gunung), akan tetapi air juga “Apakah kamu tidak memperhatikan, bahwa
bisa berbentuk awan, hujan, sungai, mata air, sesungguhnya Allah menurunkan air dari langit,
danau, uap air dan lautan es. Air dalam bentuk maka diaturnya menjadi sumber-sumber air di
tersebut bergerak mengikuti siklus air yaitu bumi kemudian ditumbuhkan-Nya dengan air itu
penguapan, hujan, dan aliran air diatas tanam-tanaman yang bermacam-macam
permukaan tanah (run off meliputi mata air, warnanya, lalu menjadi kering lalu kamu
sungai, muara) menuju lautan. Kehadiran air di melihatnya kekuning-kuningan, kemudian
bumi merupakan suatu keajaiban, karena dengan dijadikan-Nya hancur berderai-derai.
adanya air berbagai proses kehidupan di bumi Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-
berlangsung. benar terdapat pelajaran bagi orang-orang yang
mempunyai akal.”(Q.S. Az- Zumar :21)
Air adalah benda cair yang biasa Al-Qur’an menjelaskan bahwa air
terdapat di sumur, sungai, danau, dan yang dapat merupakan sebuah karunia yang diberikan oleh
mendidih pada suhu 100 ͦC. air yang berbentuk
164
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

Allah yang diatur menjadi bentuk sumber- kesehatan? Untuk menjawab pertanyaan ini
sumber airdari ayat diatas dapat disimpulkan dapat menggunakan 2 (dua) sumber yaitu naqal
bahwa ayat tersebut menjelaskan mengenai (Al- Qur’an) dan aqal (Sains atau akal manusia).
paska terjadinya hujan, setelahhujan jatuh ke Naqal adalah nash yang terdapat pada Al-Qur’an
bumi, air hujan akan terbagi menjadi tiga bagian: dan hadits, walaupun bertentangan dengan akal
pertama, menguap kembali karena manusia apa yang diberitakan oleh naqal adalah
pemanasan ; kedua, mengalir dipermukaan
mutlak benar, sedangkan kebenaran yang
dalam bentuk air sungai atau menggenang
didanau, kolam, sawah, atau cekungan- dihasilkan oleh aqal adalah nisbi. Untuk
cekungan tanah; dan ketiga, air terserap oleh memahami naqal, akal harus dipergunakan.
tanah, namun tidak hilang. Artinya air dalam a. Air Dalam Konsep Al- Qur’an
tanah masih dapat dialirkan lewat permukaan
atau didalam tanah (Quraish Shihab, 2002). Allah memberikan nikmat dan karunianya
Melalui perantara air Allah menumbuhkan kepada makhluk yang hidup di bumi berupa air.
berbagai macam tumbuh- tumbuhan dan dari Air merupakan sumber adanya kehidupan di
tumbuhan tersebut makhluk hidup dapat bumi, tanpa air makhluk hidup akan mati. Allah
mengambilnya sebagai bahan makanan dan obat- berfirman di dalam Al- Qur’an mengenai air
obatan. Hal ini merupakan pelajaran bagi orang- lebih dari 200 kali. Kalimat ‘air’ disebutkan
orang yang berfikir. sebanyak 63 kali yang tersebar dalam 42 surah
dalam Al-Qur’an. Allah menjelaskan melalui
Bagaimana pandangan sains tentang air? firmannya tentang berbagai hal yang berkaitan
Berdasarkan temuan ilmu pengetahuan modern, dengan air.
air berperan penting dalam proses pembentukan
sel yang merupakan satuan oorganisme terkecil 1. Proses Penciptaan Air
makhuk hidup. Reaksi- reaksi kimiawi dalam
tubuh tidak akan terjadi jika tidak terdapat air, Bagaimana proses terciptanya air menurut
selain itu air menjadi prasyarat utama bagi konsep yang ada didalam Al- Qur’an? Allah
organ- organ dalam tubuh agar dapat berfungsi menjelaskan proses penciptaan air di dalam Al –
dengan baik. Air merupakan zat gizi yang Qur’an surah An – Nur ayat 43, sebagai berikut:
mempunyai fungsi penting dalam tubuh manusia. ‫ِف بَ ْينَ ۥهُ ث ُ َّم يَجْ عَلُ ۥهُ ُركَا ًما فَت ََرى‬ ُ ‫سحَابًا ث ُ َّم يُؤَل‬
َ ‫ٱَّلل يُ ْز ِجى‬ َ َّ َّ‫لَ ْم ت ََر أَن‬
ۢ
‫س َما ٓءِ مِن ِجبَا ٍل فِيهَا مِ ن ب ََر ٍد‬ َ َ َٰ
َّ ‫ج مِ نْ خِ ل ِل ِۦه َويُن ِز ُل مِ نَ ٱل‬ ُ ‫ق ي َْخ ُر‬ َ ‫ٱ ْل َو ْد‬
Hasil penelitian menunjukkan bahwa
terpenuhinya kebutuhan air dalam tubuh dapat ‫سنا ب َْرقِ ِۦه‬َ َ ‫شا ٓ ُء ۖ يَكَا ُد‬ ُ
َ َ‫شا ٓ ُء َويَص ِْرف ۥهُ عَن َّمن ي‬ َ َ‫يب بِ ِۦه َمن ي‬ ُ ‫فَيُ ِص‬
‫ص ِر‬ َٰ َ
َ ‫َب بِ ْٱْل ْب‬ ُ ‫يَ ْذه‬
mencegah timbulnya berbagai macam penyakit.
Artinya :”
METODOLOGI Tidaklah kamu melihat bahwa Allah mengarak
awan, kemudian mengumpulkan antara
Penelitian ini menggunakan penelitian
literatur atau yang dikenal dengan library
(bagian-bagian)nya, kemudian menjadikannya
research. Metode yang digunakan adalah metode bertindih-tindih, maka kelihatanlah olehmu
kualitatif dengan content analisis. Sumber data hujan keluar dari celah-celahnya dan Allah
penelitian ini berupa Al Qur`an, kitab tafsir dan (juga) menurunkan (butiran-butiran) es dari
buku-buku literatur yang berkaitan dengan langit, (yaitu) dari (gumpalan-gumpalan awan
konsep air baik dari persfektif Islam maupun seperti) gunung-gunung, maka ditimpakan-
sains. Dari kajian-kajian literatur dibandingkan Nya (butiran-butiran) es itu kepada siapa yang
antara informasi al-Qur’an tentang air dengan dikehendaki-Nya dan dipalingkan-Nya dari
kajian sains. Analisis data kualitatif terdiri dari siapa yang dikehendaki-Nya. Kilauan kilat
tiga alur kegiatan yang terjadi secara bersamaan awan itu hampir-hampir menghilangkan
yaitu kategorisasi, reduksi data, penyajian data, penglihatan.” (Q.S. An –Nur: 43).
dan penarikan kesimpulan atau Dalam surat Al- Furqan ayat 48- 49
verifikasi.( Mattew B. Miles dan Michael A. Allah SWT berfirman:
Huberman:1992, 16). َ‫َي َرحْ َمتِ ِه ۚ َوأ َ ْن َز ْلنَا مِ ن‬ْ ‫ح بُش ًْرا بَ ْينَ يَد‬ َ ‫الريَا‬ ِ ‫س َل‬ َ ‫َوه َُو الَّذِي أ َ ْر‬
‫س ِقيَهُ مِ َّما َخلَ ْقنَا‬ ْ ُ‫ ( ِلنُحْ ِي َي ِب ِه بَ ْل َدةً َم ْيت ًا َون‬48)‫ُورا‬ ً ‫طه‬ َ ‫س َماءِ َما ًء‬ َّ ‫ال‬
PEMBAHASAN / DISKUSI َ َ َ‫أ َ ْنع‬
(49)‫ِيرا‬ ً ‫ِي َكث‬ َّ ‫س‬ ‫ا‬ ‫ن‬ ‫أ‬‫و‬َ ‫ا‬ ‫م‬
ً ‫ا‬
Berbicara tentang air akan menimbulkan Artinya:
pertanyaan, darimana asal air? Bagaimana proses “Dia lah yang meniupkan angin (sebagai)
pembawa kabar gembira dekat sebelum
penciptaan air? Apa saja manfaat air untuk
165
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

kedatangan rahmat-nya (hujan); dan Kami Allah menurunkan hujan sesuai ukuran
turunkan dari langit air yang amat bersih.”(48) yang diperlukan oleh makhluk hidup yang ada di
“Agar Kami menghidupkan dengan air itu negeri bumi ini,Allah berfirman dalam Al-Qur’an surah
(tanah) yang mati, dan agar Kami memberi Al- Mu’minuun ayat 18 sebagai berikut:
minum dengan air itu sebagian besar dari ‫اج ِر َكاظِ مِ ينَ ۚ َما‬ ِ َ‫وب لَدَى ا ْل َحن‬ ُ ُ‫َوأ َ ْنذ ِْرهُ ْم ي َْو َم ْاْل ِزفَ ِة إِ ِذ ا ْلقُل‬
makhluk Kami, binatang-binatang ternak dan ُ‫طاع‬ َ ُ‫ِيع ي‬
ٍ ‫شف‬ َ ‫ظالِمِ ينَ مِ نْ حَمِ ٍيم َو ََّل‬ َّ ‫لِل‬
manusia yang banyak.”(Q.S. Al-Furqan :48-49) Artinya:”Dan Kami turunkan air dari langit
Berkenaan dengan ayat tersebut dapat menurut suatu ukuran; lalu Kami jadikan air itu
disimpulkan bahwa proses terjadinya hujan menetap di bumi, dan sesungguhnya Kami
bermula dari awan yang mendung yang benar-benar berkuasa menghilangkannya”.(Q.S.
membentuk gumpalan di langit. Awan tersebut Al- Mu’minuun: 18).
kemudian saling dorong mendorong, berkumpul Dalam Q.S. Az – Zuhruf ayat 11 Allah berfiman
dan bertumpuk- tumpuk. Saat udara di langit sebagai berikut:
dingin, terbentuklah menjadi embun atau َ‫س َم ۤاءِ َم ۤا ۢ ًء ِبقَد ٍَۚر فَا َ ْنش َْرنَا ِب ٖه بَ ْل َدةً َّم ْيت ًا ۚ ك ََٰذ ِلك‬
َّ ‫ِي نَ َّز َل مِ نَ ال‬ ْ ‫َوالَّذ‬
membeku menjadi butiran – butiran es yang َ‫ت ُْخ َرج ُْون‬
kemudian berjatuhan di bumi. Awan yang Artinya: “Dan yang menurunkan air dari langit
bertumpuk- tumpuk tersebut sebagian menjadi menurut ukuran (yang diperlukan) lalu dengan
air dan sebagian kecil menjadi butiran-butiran es, air itu kami hidupkan negeri yang mati (tandus).
karena itulah hujan tercurah ke bumi dalam Seperti itulah kamu akan dikeluarkan (dari
bentuk air.(Kementrian Agama RI, 2010). kubur).(Q.S. Az-Zuhruf :11).
Menurut tafsir dari Ibnu Katsir ayat Al- Allah menurunkan hujan sesuai takaran
Qur’an diatas menjelaskan bahwa Allah dan ukuran yang sangat sempurna dan tepat, baik
mengarak awan dengan kekuasaanNya yang dari segi kualitas dan kuantitasnya, spesifikasi
pada awal penciptaannya awan dalam keadaan dan fungsinya, ataupun aspek- aspek lain dibuat
lemah. “kemudian mengumpulkan diantaranya”, tepat takaran dan sesuai kebutuhan hayati masing
artinya menyatukan awan- awan itu. Lalu – masing lingkungan. Kata “kadar” yang
menjadikannya bertumpuk- tumpuk sehingga disebutkan pada ayat diatas merupakan salah
terlihat oleh manusia hujan keluar dari celah- satu karakteristikdan keistimewaan hujan. Secara
celahnya.Firman bahwasannya Allah umum, jumlah hujan yang turun ke bumi selalu
menurunkan es dari langit, dari gumpalan seperti sama yaitu diperkirakan sebanyak 16 ton air di
gunung. Dalam penggalan ini, kata “gunung” bumi menguap setiap detiknya. Hal ini
merupakan perumpamaan untuk awan. Firman menunjukkan bahwa air hujan terus – menerus
Allah: “Lalu ditimpakannya es itu kepada siapa bersirkulasi dalam siklus yang seimbang menurut
saja yang Dia kehendaki dan dipalingkannya ukuran tertentu.
kepada siapa saja yang Dia kehendaki” artinya Pengukuran lain yang berkaitan dengan
hujan bisa merupakan rahmat dan azab dari hujan yaitu kecepatan turunnya hujan.
Allah untuk manusia. (M. Nasib Ar- Rifa’I, Ketinggian minimum awan adalah sekitar 12.000
2000). meter. Jika sebuah benda yang memiliki berat
Jika dilihat dari kedua ayat Al-Quran dan ukuran sebesar tetesan hujan terus jatuh dan
diatas, air merupakan rahmat yang diturunkan menimpa tanah dengan kecepatan 558 km/jam,
oleh Allah melalui hujan. Proses terjadinya hujan tentu benda tersebut akan menyebabkan
atau terciptanya air berawal dari awan yang kerusakan. Apabila hujan turun dengan cara
kemudian Allah mengarak dan mengumpulkan demikian, maka seluruh lahan tanaman akan
awan tersebut, sehingga awan tersebut saling hancur, perumahan, pemukiaman dan kendaraan
dorong mendorong, berkumpul dan bertumpuk- yang terkena hujan akan mengalami kerusakan,
tumpuk. Pada saat suhu di langit dingin awan selain itu orang- orang tidak dapat keluar rumah
tersebut menjadi es dan embun yang kemudian tanpa pelindung tubuh. Perhitungan ini dibuat
akan berjatuhan di bumi. Air hujan menjadikan untuk ketinggian 12.000meter, namun air
tanah yang pada awalnya kering menjadi subur faktanya awan memiliki ketinggian hanya sekitar
dan penuh dengan tumbuhan dan dengan air 10.000 meter saja, sebuah tetesan hujan yang
tersebut manusia dan makhluk hidup yang ada di jatuh pada ketinggian ini tentu akan jatuh pada
bumi dapat minum. kecepatan yang mampu merusak apa saja.
2. Allah Menurunkan Air (Hujan) Sesuai Namun peristiwa terjadinya hujan tidak
Ukuran. demikian, air hujan yang jatuh pada ketinggian
berapapun memiliki kecepatan rata- rata hanya

166
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

sekitar 8 hingga 10 km/jam ketika mencapai lagi Maha Mengetahui” (Q.S. AL- Hajj:63).
tanah. Hal ini disebabkan karena bentuk tetesan
hujan yang istimewa. Keistimewaan bentuk Hal tersebut juga dijelaskan dalam surat
tetesan hujan ini mempu meningkatkan efek Al- Anbiyaa’ ayat 30:
gesekan pada atmosfer dan mempertahankan ۖ ‫ت َو ْاْل َ ْرضَ كَانَت َا َرتْقًا فَفَت َ ْقنَاهُ َما‬ ِ ‫اوا‬ َّ ‫أ َ َولَ ْم ي ََر الَّذِينَ َكفَ ُروا أَنَّ ال‬
َ ‫س َم‬
kelajuan tetesan- tetesan hujan ketika mencapai َ‫َو َجعَ ْلنَا مِ نَ ا ْل َماءِ ُك َّل ش َْيءٍ حَي ٍ ۖ أَفَ ََل يُؤْ مِ نُون‬
batas kecepatan tertentu. Sungguh Allah telah Artinya:
memperhitungkan dalam proses penciptaan air “Dan apakah orang-orang yang kafir tidak
hujan, sehingga proses turunnya air hujan bisa mengetahui bahwasanya langit dan bumi itu
menjadi sesuatu yang istimewa dan sempurna. keduanya dahulu adalah suatu yang padu,
3. Air Sebagai Sumber Terciptanya kemudian Kami pisahkan antara keduanya. Dan
Kehidupan Di Bumi dari air Kami jadikan segala sesuatu yang hidup.
Seperti yang diketahui bahwa air merupakan Maka mengapakah mereka tiada juga
sumber kehidupan di bumi, tanpa air makhluk beriman?”(Q.S. Al- Anbiyya’:30).
yang ada di bumi akan mati. Allah menciptakan
air melalui proses hujan dan dengan adanya air Dalam surat Al- Furqan ayat 54 Allah
hujan Allah menumbuhkan biji- bijian, berfirman terkait dengan penciptaan manusia
menghidupkan tanah yang kering dan memberi dari air, sebagai berikut:
minum makhluk yang hidup di bumi. Allah َ َ‫ق مِ نَ ا ْل َماءِ بَش ًَرا فَ َج َعلَهُ ن‬
َ‫س ًبا َو ِصه ًْرا ۗ َوكَانَ َربُّك‬ َ َ‫َوه َُو الَّذِي َخل‬
berfirman dalam Al- Qur’an surat Al- An’aam ً ‫قَد‬
‫ِيرا‬
ayat 99 sebagai berikut:
ِ‫ج ن َ ا ب ِ ه‬ ْ ‫ن ال س َّ َم ا ِء َم ا ءً ف َ أ َ ْخ َر‬ َ ‫َو ه ُ َو ا ل َّ ِذ ي أ َ ن ْ َز ل َ ِم‬ Artinya :
ُ ‫خ ِر جُ ِم ن ْ ه‬ ْ ُ ‫ض ًر ا ن‬ ِ ‫ي ٍء ف َ أ َ ْخ َر ْج ن ا ِم ن ه خ‬
َ ُ ْ َ ْ َ ‫ت ك ُل ِ ش‬ َ ‫ن َ ب َا‬ “Dan Dia (pula) yang menciptakan manusia
ْ ْ َ ْ ْ َّ َ
‫ح ب ًّا مُ ت َر ا ِك ب ً ا َو ِم ن ال ن خ لِ ِم ن ط ل ِع هَ ا ق ِ ن َو ان د َ ا ن ِ ي َة‬ َ َ dari air lalu dia jadikan manusia itu (punya)
‫ن مُ شْ ت َ ب ِ هً ا‬ َ ‫ن َو ال ُّر مَّ ا‬ َ ‫ت ِم ْن أ َ عْ ن َ ا ب ٍ َو ال َّز ي ْت ُو‬ ٍ ‫ج ن َّ ا‬
َ ‫َو‬ keturunan dan mushaharah dan adalah
‫َو غ َ ي ْ َر مُ ت َ ش َا ب ِ هٍ ۗ ا ن ْ ظ ُ ُر وا إ ِ ل َ َٰى ث َ مَ ِر ه ِ إ ِ ذ َ ا أ َ ث ْ مَ َر‬ Tuhanmu Maha Kuasa.”(Q.S. AL Furqan : 54).
َ ‫ت ل ِ ق َ ْو ٍم ي ُ ْؤ ِم ن ُ و‬
‫ن‬ ٍ ‫ن ف ِي ذ َٰ َ ل ِ ك ُ مْ َْل ي َا‬ َّ ِ ‫َو ي َ ن ْ ِع هِ ۚ إ‬ Beberapa ayat Al-Qur’an di atas
Artinya: menjelaskan kepada kita bahwa air merupakan
“ Dan Dialah yang menurunkan air hujan dari sumber adanya kehidupan di bumi. Allah
langit, lalu kami tumbuhkan dengan air itu menurunkan hujan untuk menghidupkan tanah
segala macam, tumbuh – tumbuhan maka kami yang kering, menumbuhkan tumbuhan-
keluarkan dari tumbuh-tumbuhan itu tanaman tumbuhan sehingga bumi menjadi hijau dan
yang menghijau. Kami keluarkan dari tanaman makhluk dapat memenuhi kebutuhan makan dan
yang menghijau itu butir yang banyak; dan dari minumnya dan dari air lah kita diciptakan.
mayang korma mengurai tangkai-tangkai yang b. Air Dalam Konsep Sains Dan Medika
menjulai, dan kebun-kebun anggur, dan (Kami Air adalah kimia kehidupan, keberadaan air
keluarkan pula) zaitun dan delima yang serupa menjadi persoalan yang pertama kali di cari tahu
dan yang tidak serupa. Perhatikanlah buahnya oleh para ilmuan ketika berada di suatu planet
di waktu pohonnya berbuah dan (perhatikan Mars atau planet lain. Mengapa? Karena air
pulalah) kematangannya. Sesungguhnya pada merupakan sumber kehidupan. Kehidupan
yang demikian itu ada tanda-tanda (kekuasaan sangatlah bergantung pada air. Semua kehidupan
Allah) bagi orang-orang yang beriman.”. (al- di bumi ini diyakini berasal dari air. Sebagian
An’aam [6]: 99) tubuh semua organisme yang hidup terdiri dari
Didalam surat Al Hajj ayat 63 Allah air, sekitar 70 hingga 90% bahan organiknya
berfirman, bahwasannya Allah menurunkan air terdiri dari air. Reaksi kimia yang mendukung
hujan dan menjadikan bumi hijau (penuh dengan kehidupan disemua tumbuhan dan hewan
tumbuhan). Sebagai berikut: berlangsung di dalam medium air. Air tidak
َّ‫ح ْاْل َ ْرضُ ُم ْخض ََّرةً ۗ إِن‬ ُ ِ‫صب‬ْ ُ ‫س َماءِ َما ًء فَت‬ َّ ‫َّللا أ َ ْن َز َل مِ نَ ال‬
َ َّ َّ‫أَلَ ْم ت ََر أَن‬ hanya menjadi penyedia media tempat terjadinya
‫َّللا لَطِ يف َخبِير‬ َ َّ reaksi yang mendukung kehidupan, tetapi air
juga sering menjadi produk atau reaktan yang
Artinya: penting dari reaksi- rekasi tersebut. Kata Alkimia
“Apakah kamu tidak melihat, bahwasannya ditemukan di dalam air. Di darat ancaman
Allah menurunkan air dari langit, lalu jadilah kehidupan yang terbesar adalah kekeringan yang
bumi itu hijau? Sesungguhnya Allah Maha Halus ekstrim. Air dapat hilang dengan berbagai cara
diantaranya: evaporasi dari permukaan
167
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

pernafasan, evaporasi dari kulit, elemenasi tinja, asam dalam tubuh. Sehingga membuat
dan pengeluaran urin. Air dijuluki sebagai system tubuh dapat bekerja lebih baik.
pelarut universal, karena polaritas molekul air c. Keterkaitan Antara Al- Qur’an Dan
dan kencenderungan air membentuk ikatan Sains Medika Tentang Air.
hidrogen dengan molekul- molekul lainnya. Berpuluh- puluh ayat dalam Al- Quran
Molekul air memiliki symbol kimiawi H2O, menjelaskan tentang air. Hal ini menunjukkan
yang terdiri dari dua atom hydrogen dan satu bahwa air merupakan sesuatu yang penting.
ataom oksigen. Tubuh manusia 75% terdiri dari air. Otak 74,5%
Air memiliki banyak manfaat bagi tubuh. air, darah 82% air dan tulang keras jugan
Manfaat air bagi tubuh adalah air dapat mengandung 22% air. Melalui firmannya yang
memulihkan energi daya tahan fisik manusia hal terdapat didalam Al-Qur’an, Allah senantiasa
itu karena sifat air yang bisa meningkatkan menarik perhatian hamba- Nya mengenai air,
simpanan suatu bentuk dari karbohidrat agar hamba- Nya sadar bahwa air bukan hanya
(glycogen) yang disimpan dalam otot. Glycogen sekedar benda mati, air menyimpan kekuatan,
tersebut akan dipakai sebagai tenaga saat daya rekam, daya penyembuh, dan sifat- sifat
manusia beraktivitas. Selain itu, air dapat lainnya.
berfungsi sebagai penahan rasa lapar. Rasa lapar Umat islam meyakini bahwa air do’a dapat
dapat berubah menjadi rasa haus yang berlebihan. memberikan manfaat kesembuhan jika diminum,
Energi tamping perut manusia dibagi menjadi hal ini telah dibuktikan oleh penemuan mengenai
tiga komponen, yakni 1/3 bagian untuk air, 1/3 perilaku air oleh Dr. Masaru Emoto dari
bagian untuk makan, dan 1/3 bagian untuk udara. Universitas Yokohama. Pada tahun 2005,
Kandungan air di dalam tubuh manusia sekitar seorang ilmuwan Jepang yaitu Dr. Masaru
2/3 bagian. Dari 1/3 tersebut, 2/3 komponen Emoto dari Universitas Yokohama bersama
berasal dari berat tubuh, meskipun kandungan air rekannya Kaziya Isibashi (ahli mikroskop)
di dalam lemak cuma berkisar 10%. Karenanya dengan bangga mempublikasikan teorinya
apabila orang yang mengalami kegemukan/ tentang perilaku air murni dalam bukunya yang
obesitas kandungan air cuma berkisar kurang berjudul The Hidden Message In Water. Dalam
dari 60%. Oleh karena itu, manusia harus bukunya menyebutkan bahwa air ternyata dapat
memperbanyak minum air putih agar kandungan membawa pesan. Percobaan pertamanya adalah
air dalam tubuh bisa terpenuhi secara maksimal. air doa yang diambil dari mata air pulau Hoshi,
Air tercipta melalui proses hujan. Air hujan lalu didinginkan hingga 5 derajat Celsius, setelah
memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan. itu difoto menggunakan mikroskop elektron
Manfaat air hujan bagi kesehatan antara lain berkecepatan tinggi. Hasilnya sangat
adalah: mengejutkan, Molekul air tercipta dan
1. Air hujan dapat dijadikan sebagai membentuk segi enam yang indah. Tidak
minuman, karena air hujan memenuhi berhenti dengan sekali percobaan, Dr. Emoto
persyaratan kualitas air sebagaimana mencoba ulang dengan pesan-pesan yang
yang tercantum dalam Permenkes no berbeda untuk meyakinkan penelitiannya seperti
492/Menkes/Per/IV/2010. Dikutip dari mengucapkan kata Arigato timbul reaksi yang
Dr. CHoirul Amri, S.TP, M.Si, sama.
Poltekkes Kemenkes Yogyakarta. Air Lalu kata setan dengan reaksi kristal buruk,
hujan yang digunakan sebagai ai minum memutar musik simfoni Mozart kristal berbentuk
dapat membantu menghidrasi tubuh. bunga, membacakan doa islam kristal berbentuk
2. Hujan turun memberikan perubahan segi enam dengan lima cabang dan diputar musik
pada kelembaban udara yang menjadi Heavy metal kristal hancur. Percobaan yang uji
lebih tinggi, hal tersebut membuat virus tanpa suara juga tidak lupa dilakukan yaitu
yang ada di udara tidak mengancam. Air dengan cara menghadapkan kartu dengan
hujan bagus untuk menjaga kelembaban kalimat-kalimat yang baik di depan botol air. Dr.
dan elastisitas kulit, karena kandungan Masaru Emoto dari Universitas Yokohama yang
pH alkali dari air hujan termasuk ringan telah melakukan percobaan tentang perilaku air,
dan air hujan dapat menghilangkan menyimpulkan bahwa air dapat menerima energi
bakteri jahat penyebab sakit kulit. getar manusia baik itu ide, pikiran, suara
3. Kandungan alkali dari air hujan dapat walaupun dalam bentuk tertulis.
mendetoksifikasi dan menyeimbangkan
pH darah, sehingga mengurangi kadar
168
PROSIDING KONFERENSI INTEGRASI INTERKONEKSI ISLAM DAN SAINS
P-ISSN 1535697734; e-ISSN 1535698808
Volume 4, 2022, pp 163 – 169

SIMPULAN
Penelitian ini menyimpulkan; Pertama; Al- Qur’an
memberikan petunjuk bagi manusia agar berpikir,
merenung, menghayati, dan melihat segala
sesuatu yang telah diciptakan oleh Allah untuk
manusia dan bahwa Allah menjadikan segala
sesuatu yang hidup dari air. Kedua; Adanya
keterkaitan antara Al- Qur’an dan Sains medika
tentang Air dan manfaat Air bagi kesehatan.
Ketiga; Air memiliki perilaku seperti makhluk
hidup, hal ini dapat dilihat dari penelitian yang
Gambar 1. Bentuk Molekul Air dilakukan oleh Dr. Masaru Emoto dari
Universitas Yokohama, yang meneliti bentuk
Pengkajian lebih lanjut mengenai makna dan molekul air dan didapatkan hasil bahwa bentuk
hakikat air baik ditinjau dari Al- Qur’an dan molekul air yang dibacakan doa akan menjadi
sains medika, Al-Quran memberikan petunjuk indah.
kepada menusia agar merenung, berfikir,
menghayati, serta melihat segala sesuatu yang DAFTAR PUSTAKA
telah Allah ciptakan untuk manusia, yaitu berupa Al-Attas, Syed Muhammad Naquib. 1978.
air.ketika manusi menggunaka akalnya untuk Aims and Objectives of Islamic Education.
berfikir dan meneliti, maka manusia dapat Jeddah: King Abdul Aziz University.
membuktikan bahwa air merupakan unsur Kementrian Agama RI. 2010. Penciptaan Bumi
terpenting dalam kehidupan makhluk hidup di Dalam” Perspektif Al-quran & Sains”. Lajnah
bumi ini. Al- Qur’an dan sains medika Pentashilan Mushaf Al-quran.
mempunyai keterikatan satu dengan yang lainnya. Nasi, Ar-Rifai. M. 2000. Kemudahan dari Allah
Al- Quran menjelaskan secara global, sebagai Ringlasan Tafsir Ibnu Katsir. Jilid ke-3. Jakarta:
petunjuk dan teori,sedangkan ilmu pengetahuan Gema Insani Press.
sebagai praktisi dalam mengungkap segala yang Shihab, Quraish. M. 2002. Tafsir Al-
berkaitan dengan air. Misbah Pesan, Kesan & Keserasian Al-
quran.vol.11 Jakarta: Lentera Hati
Tim Prima Pena. Kamus Besar Bahasa
Indonesia (KBBI). Edisi terbaru. Gramedia Press

169

You might also like