You are on page 1of 6

UNIVERSITAS SUMATERA BARAT PARIAMAN

FAKULTAS EKONOMI DAN HUKUM


JURUSAN / PROGRAM STUDI AKUNTANSI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Nama Mata Kuliah Kode Mata Semester Tgl Penyusunan
Bobot (sks)
Kuliah
Bahasa Inggris Bisnis 1 3 1 25 Mei 2022
Otorisasi Ka Prodi
Dosen Pengampu Dekan

Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
Pembelajaran
(CP) S3 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
S6 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan
Pancasila.
S10 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri;
P8 Menguasai kaidah, prinsip dan teknik komunikasi lintas fungsi, level organisasi, dan budaya;
P9 Menguasai minimal salah satu bahasa internasional (Bahasa Inggris)

KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.
KK7 Mampu berkomunikasi efektif lintas fungsi dan level organisasi.
KK8 Mampu bekerja secara profesional dengan standar kompetensi yang dimiliki.

CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)


CPMK1 Mampu menjelaskan dan memecahkan masalah yang sering ditemui dalam pengerjaan soal latihan (P8, P9, KU1, KK7);
CPMK2 Mampu menjelaskan kosa kata atau istilah-istilah manajemen yang sering ditemui dalam teks (P8, P9, KU1, KK7);

Diskripsi Singkat Mata Kuliah Bahasa Inggris Bisnis 1 merupakan mata kuliah yang membekali pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan
MK penguasaan topik utama yaitu, 1. Berbicara Bahasa Inggris Aktif; 2. Berbicara Bahasa Inggris Pasif; 3. Mendengar dan Menulis dalam Bahasa
Inggris; dan 4. Menyimak percakapan dalam Bahasa Inggris .

Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Bahasa Inggris Bisnis 1 merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi
mahasiswa dalam menggunakan Bahasa Inggris secara lisan maupun tulisan. Mahasiswa mampu menggunakan Bahasa Inggris yang mereka
dapatkan di kelas dan mempraktekannya langsung di masyarakat. Mahasiswa diberikan pembekalan tertulis berupa tata cara pembuatan rancangan
surat resmi, pembuatan laporan kerja, dan penyusunan struktur perusahaan. Mahasiswa juga diberikan pembekalan lisan berupa kemampuan
berbicara Bahasa Inggris aktif yang berguna untuk melakukan dan menerima panggilan telepon, menyambut tamu perusahaan dan melakukan
presentasi kerja secara personal.
Bahan Kajian
/ Materi 1. Socializing Introducing yourself and Others Present Simple
Pembelajaran 2. Telephoning , Making and receiving telephone calls, Present Continuous , Presenting Visual Information , Meetings Giving a report
3. Listening comprehension & taking notes: “ Job Describtion” ,
4. Past Simple, Re-launching an exhibition Centre
5. Meetings , Discussing progress, Present Perfect , Solving recruitment problems
6. Listening comprehension & taking notes: “ Hobbies” ,
7. Meetings Asking for and giving opinions , Socializing Making small talk and developing a conversation.
8. Meetings , Making and responding to suggestions , Present Continuous ,Going to, will for plans, arrangements, and decisions ,Choosing a
delivery company
9. Meetings , Controlling the Discussion, Modal Verbs for obligation, necessity, and permission , Promoting to the youth market
10. Listening comprehension & taking notes: “ Negations and Comparisons” ,
11. Presenting Giving a formal presentation Presenting Giving a formal Presentation, The Passive Making a company carbon neutral
12. Socializing Invitations and offers, First Conditional , Organizing a successful corporate event
13. Presenting , Describing trends, Present Perfect (2) with for and since The performance game
14. Exchanging information Showing understanding and suggesting solutions , Presenting , Giving a personal presentation , Modal Verbs for
giving advice, Introducing personal development programmed , Revision of grammar and tenses , Ambition

Daftar Referensi Utama:


(1) David Grant & Jane Hudson, 2009, Business Result: Pre-intermediate Student’s Book, Oxford University Press
(2) Anne Taylor , Casey Malarcher, 2006., Starter Toeic, Compass Publishing

Pendukung:
(3) Tim Falla and Paul Davies, 2014, Solutions for Success in English Pre-Intermediate,Oxford University Press.
(4) McDonald, Annie & Mark Hancock.2013.English Result Pre-Intermediate, Oxford University Press.
(5) Azar, Betty Schrampfer. Fundamentals of English Grammar. Binarupa Aksara
(6) Azar, Betty Schrampfer, Understanding and Using English Grammar.Binarupa Aksara.

Perangkat lunak: Perangkat keras :


Media Pembelajaran Ceramah/kuliah Notebook &
Problem based learning /FGD LCDProjector Online
Self-learning (v-class) exercise(v-class)
Nama Dosen 1.Ance Jusmaya, M.Pd
Pengampu 2.Maharani Putri, M.Pd
Mata kuliah
prasyarat
minggu Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Metode/ Waktu Kriteria Penilaian Bobot Sumbe
Pelajaran) Strategi Belajar (Indikator) Nilai r
Pembelajaran (Menit) (%) belajar
1. a. Mahasiswa menyepakati kontrak  Socializing 1,2 3 sks x 50 Ketepatan mahasiswa 5% 1,3,5,6
kuliah Introducing (ceramah, menit menggunakan kalimat
b. Mahasiswa mampu memahami yourself and diskusi/FGD) dalam simple present
kegiatan yang dilakukan Others dan membuat surat
perusahaan; menjelaskan mengenai  Present Simple resmi, serta
perusahaan; membuat surat Make that contact! memperkenalkan diri
permintaan resmi; serta pada orang lain
memperkenalkan diri dan orang
lain.

2. a. Mahasiswa mampu  Telephoning 1, 2 3 sks x 50 Ketepatan mahasiswa 5% 1,3,5,6


menggunakan Bahasa Inggris Making and (ceramah, menit menggunakan kalimat
untuk menjelaskan suatu receiving diskusi/FGD) dalam present
pekerjaan dan menggambarkan telephone calls continous tense dan
tentang rekan kerjanya; Present Continuous berbicara
menjelaskan tentang pekerjaan Dealing with a public menggunakan telpon
tersebut; menyebutkan nomor relations crisis serta, memberikan
telepon dan mengeja nama; serta
informasi secara visual.
mengangkat dan menerima Presenting
panggilan telepon. Visual Information
b. Mahasiswa mampu menjelaskan
struktur organisasi perusahaan; Meetings
mengajukan pertanyaan; Giving a report
menyambut pengunjung; dan Asking Questions
menampilkan informasi secara The question game
visual.

3.  Mampu 1, 2 3 sks x 50 Ketepatan mahasiswa 10% 2


menyimak/mendengarkan ide Listening comprehension (ceramah, menit membedakan bunyi
pokok dari audio yang & taking notes: “ Job diskusi/FGD) dan makna serta
didengarkan menyangkut Describtion” , merespon dalam short
pertanyaan seputar picture conversation
description, questions and
responses, short conversation
dan short talks
 Mampu membedakan bunyi dan
makna, serta membuat take
notes.
 Mampu mendiskusikan,
merumuskan dan mendesain
secara berkelompok tentang
topik listening yang

You might also like