You are on page 1of 5
GUBERNUR JAWA BARAT KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA BARAT NOMOR: 821.29/Kep.697-Org/2021 TENTANG FORMASI JABATAN FUNGSIONAL INSTRUKTUR DI LINGKUNGAN Menimbang Mengingat PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT GUBERNUR JAWA BARAT, a, bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 56 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, Gubernur wajib menyusun kebutuhan jumlah dan jenis Jabatan pegawai negeri sipil berdasarkan analisis jabatan dan analisis beban kerja; b. bahwa penyusunan kebutuhan jumlah dan jenis jabatan sebagaimana dimaksud dalam pertimbangan huruf a, ditetapkan dalam formasi jabatan fungsional setelah mendapatkan rekomendasi dari instansi pembina serta persetujuan dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu menetapkan Keputusan Gubernur tentang Formasi Jabatan Fungsional Instruktur di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat; 1. Undang-Undang Nomor 11 ‘Tahun 1950 _ tentang Pembentukan Propinsi Djawa Barat (Berita Negara Republik Indonesia Tanggal 4 Djuli 1950) jo. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1950 tentang Pemerintahan Jakarta Raya (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 31, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 15) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 93, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4744) dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000 tentang Pembentukan Propinsi Banten (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4010); 2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Takun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik -ndonesia Tahun 2016 Nomor 114, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahan 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 187, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6402); Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 68, Tambahan Lemberan Negara Republik Indonesia Nomor 6477); Peraturan Pemerintah Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 224, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6264); Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 82 Tahun 2020 tentang Jabatan Fungsional Instruktur (Berita Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2020 Nomor 1475); Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 69 Tahun 2017 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Cabang Dinas dan Unit Pelaksana Teknis Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Berita Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2017 Nomor 69) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 70 Tahun 2020 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 69 Tahun 2017 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Cabang Dinas dan Unit Pelaksana Tekris Daerah di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Berita Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2020 Ncmor 70); Memperhatikan : Menetapkan KESATU KEDUA 10. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 82 Tahun 2020 tentang Kedudukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat (Berita Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2020 Nomor 82) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 96 Takun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 82 Tahun 2020 tentang Kedudukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Jawa Barat (Berita Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2020 Nomor 96); Keputusan Gubernur Jawa Barat_ = Nomor $21.29/Kep.58-Org/2020 tentang Unit Pembina Jabatan Fungsional di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor 821.29/Kep.122-Org/2021 tentang Perubahan atas Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor 821.29/Kep.58-Org/2020 tentang Unit Pembina Jabatan Fungsional di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat; . Surat Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia Nomor B-1/483/KP.09.03/X1/2020 tanggal 6 November 2020, hal Rekomendasi Formasi. Jabatan Fungsional; . Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor B/1410/M.SM.01.00/2020 tanggal 28 Desember 2020, hal Persetujuan Penetapan Kebutuhan Jabatan Fungsional di Lingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Barat; MEMUTUSKAN: : Formasi Jabatan Fungsional Instruktur serta Perangkat Daerah/Unit Kerja penempatannya di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat sebagaimana tercantum dalam Lampiran, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. : Pembiayaan yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan Gubernur ini dibebankan pada Anggaran, Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa Barat. KETIGA : Keputusan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Bandung pada tanggal 12 Voyerber 2021 LAMPIRAN KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA BARAT NOMOR : = £21,29/icep.677-0: TANGGAL ; 12 Novesber 2021. TENTANG : FORMASI JABATAN FUNGSIONAL INSTRUKTUR DI LINGKUNGAN PEMERINTAH = DAERAH PROVINSI JAWA BARAT FORMASI JABATAN FUNGSIONAL INSTRUKTUR NAMA JABATAN FUNGSIONAL JENJANG FORMASI PERANGKAT DAERAH/UNIT. KERJA PENEMPATAN Instruktur ‘Abli Madya 14 Dinas Tenaga Kerja dan ‘Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Ahli Muda 19 Dinas Tenaga Kerja dan ‘Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Abli Pertama ar Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Penyelia 25 Dinas Tenaga Kerja dan ‘Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Pelaksana Lanjutan 26 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat Pelaksana 30 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat UBERNUR JAWA BARAT, (OCHAMAD RIDWAN KAMIL

You might also like